Tips: Menjaga Kebugaran ala Mantan Karateka Nasional, Tak Perlu Gerakan Ribet

Lily Indriyani

Editor:

  • Tips menjaga bentuk tubuh dari legenda kata nasional, Aswar.
  • Mantan karateka timnas itu selalu memilah latihan untuk lengan, kaki, dan perut.
  • Aswar menyebut tak perlu gerakan rumit untuk tetap bugar walau tak lagi aktif sebagai atlet nasional.  

SKOR.id – Menjaga bentuk tubuh menjadi wajib bagi Aswar, mantan karateka nasional. Meski tak lagi aktif sebagai atlet, berolahraga merupakan hal yang sangat penting.

Saat dihubungi Skor Indonesia, Sabtu (28/11/2020) sore, Aswar bercerita soal pentingnya menjaga kondisi tubuh walau tak lagi berstatus atlet nasional.

Sebagai informasi, Aswar pernah menjadi andalan tim nasional (timnas) karate Indonesia dan kerap menyumbangkan medali di berbagai ajang pesta olahraga.

Aswar memutuskan pensiun dari timnas pada 2016. Setelah itu, dia dipercaya menangani tim pemusatan latihan daerah (pelatda) Sulawesi Selatan (Sulsel).

Dan, menjaga kebugaran tubuh menjadi salah satu aktivitas wajib Aswar dalam kesehariannya. “Tidak harus keluar rumah dan lama. Yang terpenting rutin.”

Fisik yang bagus tak hanya menunjang tugasnya di tim kepelatihan kata Sulsel, melainkan sebagai PNS di Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Pemprov Sumsel.

Hampir setiap hari, Aswar menyempatkan diri untuk berolahraga. “Biasanya dari sehabis maghrib di lantai dua (rumah) saya latihan tipis-tipis,” katanya.

Dalam menjaga tubuhnya, peraih emas kata beregu SEA Games 2007, 2009, dan 2011 itu terbiasa memilah latihan masing-masing untuk lengan, kaki, dan perut.

“Pertama-tama, stretching dulu. Biasanya, saya mencium lutut sambil berdiri. Setelah itu, lari-lari di tempat atau naik turun anak tangga, bagus untuk kaki.”

“Kalau untuk lengan, bisa pakai dumbbel. Gerakannya tidak perlu susah-susah, ke samping, kanan kiri, atas bawah, yang penting konsisten,” katanya.

Sedangkan untuk melatih otot perut atas dan bawah, pria kelahiran Salotungo, Soppeng, Sulsel, 21 Oktober 1977 tersebut memilih gerakan sit up.

Aswar mengatakan, dengan latihan rutin, dirinya tak khawatir dengan asupan makanan. Yang paling penting adalah mengenal batas tubuh sendiri.

“Saya tetap makan nasi, bahkan bisa 3 kali kalau aktivitas lagi banyak. Tapi kalau lagi senggang, paling hanya satu-dua kali. Pernah juga hanya lauk (pauk).”

“Kita yang paling tahu kondisi badan sendiri, jadi pandai-pandai mengukur. Kalau kira-kira nutrisinya sudah terpenuhi, tidak perlu lagi vitamin-vitamin.”

Aswar, yang berpartner dengan Faizal Zainuddin dan Fidelys Lolobua, tak pernah lupa dengan minuman herbal yang terdiri dari kunyit, jahe, dan kawan-kawannya.  

“Kalau ada acara kumpul-kumpul kan tidak jauh dari makan, saya tidak pilih-pilih. Kadang teman suka tanya, kenapa tidak dipantang (makanan).”

“Buat saya tidak khawatir karena masih latihan rutin. Insha Allah, selama masih menjaga (olahraga), badan akan sehat terus,” Aswar memungkasi.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Skortips Lainnya: 

Skortips: 5 Gerakan Latihan Pembentukan Otot Tubuh ala Alexander Volkanovski

Skortips: 8 Rekomendasi Buah yang Mengandung Protein untuk Variasi Gaya Hidup Sehat

RELATED STORIES

Ceyco Georgia Dapat Medali Emas yang Tertunda dari Kejuaraan Karate Asia 2019

Ceyco Georgia Dapat Medali Emas yang Tertunda dari Kejuaraan Karate Asia 2019

Ketetapan baru Federasi Karate Asia membuat Ceyco Georgia berhak atas medali emas 16th AKF Senior Championship 2019.

SBKT Ajak Olahraga dengan Kesenangan

SBKT Ajak Olahraga dengan Kesenangan

Berangkat dari keinginan sehat dan menyenangkan, Selier Banjir Kanal Timur (SBKT) terbentuk pada 2017, jauh sebelum hype bersepeda muncul.

Segudang Manfaat Buah Nanas, dari Turunkan Berat Badan hingga Lawan Kanker

Segudang Manfaat Buah Nanas, dari Turunkan Berat Badan hingga Lawan Kanker

Buah nanas ternyata memilik segudang khasiat jika dikonsumsi secara rutin.

Mengenal Cedera ACL, Gejala dan Tindakan Pengobatannya

Mengenal Cedera ACL, Gejala dan Tindakan Pengobatannya

Cedera ACL mengintai mereka yang tak melakukan gerakan olahraga dengan benar.

5 Manfaat Berlari di Pegunungan, Olahraga Sambil Refreshing

5 Manfaat Berlari di Pegunungan, Olahraga Sambil Refreshing

Berlari di pegunungan bisa menjadi salah satu alternatif terbaik bagi mereka yang menyukai alam.

Bahaya Terlalu Lama Tidak Mengganti Sikat Gigi

Bahaya Terlalu Lama Tidak Mengganti Sikat Gigi

Ternyata terlalu lama tidak mengganti sikat gigi bisa berakibat fatal buat kesehatan mulut.

Membaca Selama 6 Menit Bisa Hilangkan Stres

Studi menunjukkan membaca bisa memperlambat detak jantung dan meredakan ketegangan otot.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Hampir dua tahun terakhir, pelatih Unai Emery bisa dibilang berhasil mengubah Aston Villa secara signifikan. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Manchester United vs Aston Villa di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Manchester United vs Aston Villa dalam laga lanjutan Liga Inggris.

Thoriq Az Zuhri | 24 May, 01:29

Laga Chelsea vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Nottingham Forest vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Nottingham Forest vs Chelsea dalam laga lanjutan Liga Inggris.

Thoriq Az Zuhri | 24 May, 00:10

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 23 May, 23:41

Logo baru kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia, Pro Futsal League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Pro Futsal League 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Pro Futsal League 2023-2024 terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 23 May, 23:37

jan olde - dewa united

Liga 1

Dewa United Raih Tiket Asia, Jan Olde Singgung Persib dan Sudah Punya Rekomendasi Pemain

Pelatih Dewa United FC, Jan Olde Riekerink, mengomentari pencapaian Banten Warriors pada Liga 1 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 23 May, 23:33

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 May, 23:19

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 May, 23:03

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 23 May, 22:37

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim yang Sudah Lolos Grand Final FFWS SEA Spring 2025

FFWS SEA Spring 2025 akan segera memasuki fase Grand Final, berikut ini tim-tim yang sudah lolos ke Grand Final.

Thoriq Az Zuhri | 23 May, 22:36

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 23 May, 22:36

Load More Articles