Tim Basket Filipina Cetak Sejarah, Bungkam Latvia di Turnamen Kualifikasi Olimpiade 2024

I Gede Ardy Estrada

Editor: I Gede Ardy Estrada

FIBA Olympic Qualifying Tournaments 2024
FIBA Olympic Qualifying Tournaments 2024 berlangsung di empat negara: Yunani, Spanyol, Latvia, dan Puerto Rico, 3-7 Juli. (Hendy Andika/Skor.id)

SKOR.id – Tim basket putra Filipina menjalani malam bersejarah dalam Turnamen Kualifikasi Olimpiade (OQT) 2024 FIBA di Riga, Latvia. Mereka mampu mengalahkan tuan rumah dengan skor 89-80.

Hasil tersebut membuat Gilas Filipina sukses mengakhiri penantian 64 tahun untuk memetik kemenangan pertamanya melawan tim Eropa pada kompetisi resmi FIBA sejak 1960 silam.

Dan yang lebih penting, keberhasilan membungkam Latvia menjaga kans Filipina melaju ke babak semifinal OQT. Kini mereka menempati posisi kedua Grup A Tournament 2, yang berlangsung di Riga.  

Dalam game menghadapi Latvia, Gilas Filipina tak diperkuat oleh salah satu andalannya, Jordan Clarkson. Tetapi itu tidak menghalangi mereka tampil impresif melawan tim ranking enam dunia tersebut.  

Pebasket klub elite Indonesian Basketball League (IBL), Pelita Jaya Jakarta, Justin Brownlee muncul sebagai bintang Filipina. Ia bahkan nyaris mencetak triple-double

Brownlee jadi top skorer dengan 26 poin, termasuk dua tripoin penting untuk menahan kebangkitan Latvia di ujung laga. Sang pemain juga menyumbang masing-masing 9 rebound dan assist.      

Center Gilas Filipina Kai Sotto tak ketinggalan berkontribusi dengan torehan 18 poin, 8 rebound dan sebuah assist. Begitu pula Dwight Ramos yang mencetak 12 poin, 7 rebound, serta 4 assist.

Head coach Tim Basket Filipina Tim Cone menyebut kemenangan atas Latvia sebagai salah satu yang terbesar dalam karier kepelatihannya. Ia sangat senang para pemain berhasil menjawab segala keraguan.

Diakui Cone, kesuksesan membekuk Latvia adalah sesuatu yang tak mereka sangka, mengingat rapor Filipina jika bertemu tim Eropa dan pasukan Luca Banchi adalah unggulan sekaligus tuan rumah.

“Saya sangat terkejut bisa duduk di sini, di depan Anda semua (wartawan) setelah memenangkan game basket (melawan Latvia). Ini bukanlah sesuatu yang kami pikir akan kami lakukan,” ujar Cone dalam jumpa pers.

Lebih lanjut, Tim Cone mengatakan Filipina cukup beruntung karena Latvia tidak menampilkan performa terbaiknya serta tidak diperkuat oleh point guard andalan mereka, Arturs Zagars. 

“Kami datang ingin bersaing dan memperlihatkan permainan yang bagus. Kami memulai dengan agresif. Untungnya, Latvia gagal melakukan sejumlah tembakan. (Arturs) Zagars juga absen, itu berpengaruh.” kata Cone.

Senada dengan sang pelatih, Justin Brownlee juga melabeli kemenangan atas Latvia sangat berarti untuk tim. Ia menegaskan hasil ini jelas menambah kepercayaan diri Gilas Filipina menghadapi game berikutnya.

“Ini berarti sangat besar bagi kami. Saya benar-benar menghormati Latvia. Mereka tim hebat. Rasanya luar biasa, tapi kami belum puas. Kami lapar. Kami merasa masih banyak yang harus dilakukan di turnamen ini,” tuturnya.    

Setelah mengejutkan tim kuat Latvia, Brownlee dan kawan-kawan dijadwalkan menghadapi Georgia pada lanjutan Grup A Turnamen Kualifikasi Olimpiade, Kamis (4/7/2024) malam.

“Kami hanya punya waktu kurang dari 24 jam. Georgia juga merupakan tim yang bagus. Kami memprediksi mereka akan tampil habis-habisan. Mereka diuntungkan karena punya jeda satu hari,” kata Brownlee.

“Kita akan lihat nanti dan mudah-mudahan kami dapat memulihkan kondisi dalam waktu singkat. Yang pasti kami ingin kembali meraih kemenangan dan mempesembahkannya bagi para fans di Filipina.”   

Source: fiba.basketball

RELATED STORIES

Luka Doncic Siap Bela Slovenia di Turnamen Kualifikasi Olimpiade 2024

Luka Doncic Siap Bela Slovenia di Turnamen Kualifikasi Olimpiade 2024

Sempat muncul kekhawatiran Luka Doncic tak memperkuat Slovenia lantaran kelelahan usai tampil di NBA Finals 2024.

Bintang Basket Filipina Justin Brownlee Bakal Ramaikan IBL 2024

Pebasket Justin Brownlee telah mengonfirmasi akan bermain di IBL tahun ini kendati belum mengungkap klub mana yang dituju.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Jebolan akademi Real Madrid, Nico Paz, yang kini membela Como. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

Jebolan Akademi Real Madrid Tampil Penuh, Argentina Tekuk Venezuela

Jebolan akademi Real Madrid, Nico Paz, tampil penuh saat Argentina tekuk Venezuela.

Pradipta Indra Kumara | 11 Oct, 03:41

MPL ID Season 16. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Esports

Derbi Internasional Jadi Tajuk Duel ONIC vs EVOS

Dua tim ini merupakan pemilik sejumlah gelar internasional yang diselenggarakan oleh Moonton.

Gangga Basudewa | 11 Oct, 03:19

Timnas Irak vs Timnas Indonesia atau Irak vs Indonesia dalam putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Arab Saudi pada 12 Oktober 2025. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Timnas Indonesia

3 Pemain Timnas Irak yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia

Timnas Indonesia wajib mewaspadai seluruh pemain Timnas Irak, terkhusus tiga nama berikut ini. Siapa saja?

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 22:08

Ilustrasi Timnas Irak. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Timnas Indonesia

Rekor Timnas Irak vs Negara-Negara Asia Tenggara

Jelang bertemu Timnas Indonesia, bagaimana rekor Timnas Irak melawan timnas negara Asia Tenggara?

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 22:05

Kolaborasi Adidas x Pokemon. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Fashion

Menanti Kolaborasi 30 Tahun Pokemon X Adidas

Adidas dikabarkan akan jadi partner kolaborasi Pokemon yang tahun depan akan berusia 30 tahun.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 22:01

Pelatih Timnas Italia, Gennaro Gattuso. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Estonia vs Italia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Estonia vs Italia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 21:58

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

World

Prancis dan Jerman Pesta Gol di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa

Di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa malam tadi, Timnas Prancis dan Timnas Jerman sama-sama pesta gol.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 21:54

Laga Kualilfikasi Piala Dunia 2026. (Yusuf/Skor.id)

World

Daftar Negara yang Sudah Lolos Piala Dunia 2026

Piala Dunia 2026 akan diikuti oleh 48 negara, berikut ini adalah daftar negara yang sudah lolos ke Piala Dunia 2026.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 21:46

MDL Indonesia (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

MDL Indonesia Season 12: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MDL Indonesia Season 12 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen kasta kedua Mobile Legends Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 21:45

Ilustrasi Cover Mobile Legends. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 16: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 16 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 10 Oct, 21:44

Load More Articles