Skortips: Nasihat Kesehatan untuk Anda Jelang Menginjak Usia 60 Tahun

Aditya Fahmi Nurwahid

Editor:

  • Menghadapi usia lanjut menjadi tantangan tersendiri bagi setiap orang.
  • Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dan tak boleh disepelekan oleh orang awam saat menuju usia 60 tahun ke atas.
  • Skor.id merangkum beberapa nasihat dari ahli kesehatan untuk anda yang menatap usia lanjut.

SKOR.id - Menuju fase lanjut usia (lansia) menjadi keniscayaan untuk setiap manusia. Jelas, akan ada penyesuaian gaya hidup seiring dengan bertambahnya usia.

Mempraktikkan kebiasaan sehat seperti diet seimbang, olahraga, kualitas tidur, dan mengelola stres dapat membuat perbedaan besar secara kesehatan di usia lanjut.

Memang, seiring bertambahnya usia, tubuh kita berubah dan hal-hal yang kita lakukan di usia sebelum 40-an tidak berhasil pada tahun-tahun setelahnya.

Beberapa situs yakni ETNT, Mens Health, dan Cosmopolitan lalu mewawancarai para ahli dan dokter dan membagikan tips mereka tentang menua dengan sehat, dan dirangkum oleh tim Skor Indonesia.

Skor.id menyoroti beberapa hal-hal yang harus menjadi perhatian setelah berusia 60 tahun.

Tak perlu stres dengan perubahan fisik

Dr. Kuljit Kapur, Dokter Ahli di jaringan klinik Transitions Care, Amerika Serikat, menekankan bahwa seseorang tak perlu khawatir dengan perubahan drastis secara fisik yang tampak dalam dirinya.

"Ketika Anda mencapai usia 60-an, tubuh Anda mulai menua dengan cara yang mungkin belum pernah Anda alami sebelumnya," kata Dr. Kapur.

"Pendengaran mungkin menjadi lebih sulit, karena penelitian menunjukkan bahwa 4 dari setiap 10 orang di Amerika mengalami gangguan pendengaran."

"Sama halnya dengan penglihatan, karena pada usia 65 tahun, Anda memiliki peluang 1 dari 3 terkena penyakit mata seperti katarak, mata kering, atau glaukoma yang dapat menghambat penglihatan Anda."

 

Namun, mencapai usia 60-an bukan berarti Anda tidak bisa menemukan kebahagiaan.

Survei lain di AS menunjukkan bahwa sekitar 1 dari 3 orang berusia 60-an mengatakan mereka 'sangat bahagia.'

Perbandingan tersebut bahkan lebih tinggi daripada mereka yang berusia 35 tahun ke bawah.

Jangan Sering Makan Sushi

Dr. Anthony Puopolo, salah satu direktur perusahaan telemedis Rex MD menyebut bahwa konsumsi ikan mentah harus diperhatikan pada saat menginjak usia 60-an.

"Ikan adalah salah satu makanan paling sehat yang dapat kita konsumsi, tetapi cara menyiapkannya harus dipertimbangkan dan itulah mengapa Anda harus memikirkannya," kata Dr. Puopolo.

"Masakan Jepang sushi telah menjadi semakin populer di seluruh dunia, dan umumnya dianggap sebagai pilihan yang baik untuk orang yang sadar kesehatan. Namun memakan ikan mentah perlu diperhatikan."

"Ikan mentah mungkin mengandung bahan bakteri yang tidak diinginkan. Seiring bertambahnya usia, tubuh kita semakin sulit melawan efek bakteri, dan mengonsumsi sushi yang mengandung ikan mentah dapat menyebabkan penyakit serius."

Dr. Puopolo pun menyarankan para lansia memilih sushi yang dimasak matang dibandingkan sashimi dalam mengonsumsi makanan khas Jepang tersebut.

Tidak bersosialisasi

Staf Ahli perusahaan layanan kesehatan, Clearing, Dr. Jacob Hascalovici, MD, PhD melihat bahwa kecenderungan lansia untuk jarang bersosialisasi malah membawa dampak buruk.

"Seiring bertambahnya usia, kita sering cenderung lebih banyak tinggal di rumah. Karenanya, kita malah lebih sering sakit, atau merasa kesulitan meninggalkan rumah," ujar Dr. Hascalovici.

"Semakin kita mengasingkan diri, semakin kita kehilangan nuansa kehidupan dan mungkin mulai merasa sangat kesepian. Ini benar-benar dapat merusak kesehatan fisik kita juga dan membuat stress kronis. Sesuaikan Sosialisasi yang cocok untuk Anda di usia lanjut."

Baca Juga Artikel Skortips Lainnya:

Skortips: Rumus Tembakan 3 Angka Ala Stephen Curry

Skortips: Cara Sederhana untuk Menghindari Cedera saat Berlari

Source: menshealth.comCosmopolitan

RELATED STORIES

11 Mitos Cacar Monyet, Dibantah oleh Para Pakar Kesehatan

11 Mitos Cacar Monyet, Dibantah oleh Para Pakar Kesehatan

Informasi kesehatan yang salah telah begitu merajalela dan berbahaya sehingga Ahli Bedah Umum AS, Dr. Vivek H. Murthy, secara terbuka mengeluarkan peringatan mengenai tersebut itu pada tahun 2021.

Antara Treadmill dan Elliptical: Ini yang Harus Anda Gunakan untuk Mencapai Tujuan Kebugaran Anda

Antara Treadmill dan Elliptical: Ini yang Harus Anda Gunakan untuk Mencapai Tujuan Kebugaran Anda

Treadmill dan elips keduanya bagus untuk meningkatkan detak jantung Anda dan mendapatkan latihan kardio yang efektif. Tetapi yang lebih baik untuk Anda tergantung pada tujuan Anda

Kiwi Hijau dan Kiwi Kuning, Apa Perbedaannya?

Kiwi Hijau dan Kiwi Kuning, Apa Perbedaannya?

Mereka memiliki sifat nutrisi yang hampir sama, cocok untuk penderita diabetes dan memiliki rasa yang berbeda.

Trainer Ini Pingsan karena Sengatan Panas saat Latihan CrossFit: 4 Pelajaran tentang Olahraga di Cuaca Panas

Trainer Ini Pingsan karena Sengatan Panas saat Latihan CrossFit: 4 Pelajaran tentang Olahraga di Cuaca Panas

Seorang pelatih pingsan karena sengatan panas segera setelah memenangkan kontes CrossFit yang melelahkan. Berikut adalah 4 pelajaran yang dia pelajari tentang berolahraga di panas tinggi.

Perbandingan Mie Telur dengan Pasta, Mana yang Lebih Sehat

Perbandingan Mie Telur dengan Pasta, Mana yang Lebih Sehat

Mie telur dianggap lebih bernutrisi ketimbang pasta.

Skortips: Life Hack Mengatasi Emotional Eating karena Stres

Skortips: Life Hack Mengatasi Emotional Eating karena Stres

Emotional eating berkaitan dengan mengonsumsi makanan hanya karena emosi, bukan lapar.

Skortips: Memilih Sepatu yang Tepat untuk Angkat Besi, Hindari Risiko Cedera

Memilih sepatu yang tepat sangat penting dalam olahraga angkat besi demi menghindari risiko cedera.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Profil Klub Liga Italia, AC Milan. (Yusuf/Skor.id)

Liga Italia

Bologna vs AC Milan di Final Coppa Italia, I Rossoneri Punya Pengalaman Lebih Banyak

AC Milan akan menghadapi Bologna di final Coppa Italia 2024-2025, pengalaman I Rossoneri lebih banyak.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 03:56

EVOS Esports. (Hendy Andika./Skor.id)

Esports

EVOS Umumkan Kembalinya Branz ke Skuad MPL ID Season 15

Sebelumnya Branz berstatus sebagai roster inactive dari tim berjuluk Macan Putih itu.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 03:22

Dewa United Esports (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Persiapan Dewa United Esports Hadapi Laga Sulit di Pekan Kelima MPL ID Season 15

Dewa United Esports akan menghadapi RRQ Hoshi dan Team Liquid ID di pekan kelima MPL ID Season 15.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:58

El Clasico antara Barcelona dan Real Madrid di Supercopa de Espana (Piala Super Spanyol). (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

La Liga

Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Copa del Rey 2025

Berikut ini adalah Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid jelang bertemu final Copa del Rey 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:54

Timnas futsal putri Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Pesan Wamenpora untuk Timnas Futsal Putri Indonesia

Timnas Futsal Putri Indonesia akan berlaga di ajang AFC Women's Futsal Asian Cup 2025.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 02:39

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

5 Hal yang Patut Dinanti di Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Di pekan 5 Musim Reguler turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, ada beberapa hal yang patut dinanti.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:25

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:11

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 25 Apr, 02:10

Klub Italia Bologna FC akan mempertahankan penyerang andalannya Joshua Zirkzee dari incaran Man United. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Italia

Pelatih Bologna Tak Gentar Hadapi AC Milan di Final Coppa Italia 2024-2025

Pelatih Bologna, Vincenzo Italiano, tak gentar hadapi AC Milan di final Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 01:46

Load More Articles