Nick Kyrgios Memuji Naomi Osaka: Menyebutnya Inspirasi dalam Mengatasi Kesehatan Mental

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Nick Kyrgios berbicara tentang perjuangan mengatasi kesehatan mental dalam sebuah panel jelang US Open pada hari Kamis malam.
  • Petenis Australia itu menyebut peran Naomi Osaka dalam perjuangannya itu.
  • Keputusan berani Naomi Osaka untuk mundur dari Prancis Terbuka tahun lalu, telah memengaruhinya. 

SKOR.id - Seorang juara percaya pada sesama juara.

Selama panel "A Conversation with Champions" jelang US Open di Lotte New York Palace di New York City, beberapa hari lalu, Nick Kyrgios mengisahkan tentang perjuangannya melawan kesehatan mental dan memuji Naomi Osaka karena membantunya dalam melewati masa sulit itu.

"Saya sebenarnya telah berjuang sejak awal dengan kesehatan mental saya dan ada saat-saat dalam karier tenis saya di mana saya benar-benar berjuang," petenis Australia, 27, tersebut mengungkapkan pada Kamis malam. "Saya tidak yakin apakah saya baik-baik saja untuk merasa seperti itu."

“Tapi kemudian, sebenarnya, saya bertemu Naomi,” Kyrgios menjelaskan lebih lanjut kepada host panel Sheinelle Jones dan Dylan Dreyer dari TODAY show. "Kami membuat podcast bersama, dan saat itu dia mengutarakan semuanya."

Meskipun interaksi mereka tetap mencerahkan bagi Kyrgios, keputusan berani Osaka untuk mundur sukarela dari Prancis Terbuka tahun lalu, dengan alasan kesehatan mental, yang paling memengaruhi atlet yang dikenal temperamen tersebut.

"Tindakan semacam itu membuka mata saya dan berkata, 'Wow, ada atlet tenis lainnya yang sehebat juaranya, dia juga mengalami itu,'" katanya tentang Osaka. “Membuat saya merasa lebih nyaman untuk membuka diri.”

Terlepas dari masa lalu sang atlet yang sulit, di mana dia mengakui bahwa dia "(tidak) selalu menjadi panutan yang terbaik," dia dengan rendah hati mencatat bahwa "dia belajar."

Nyatanya, aksi Kyrgios yang baru memperlihatkan bahwa dia telah meninggalkan dampak positif bagi para penggemarnya.

Bulan Februari laly, Kyrgios merinci dalam sebuah postingan di Instagram bahwa Australia Open 2019 adalah salah satu "periode tergelap" dalam hidupnya.

Dia menjelaskan bahwa dia telah mengatasi tantangan itu dan menekankan kepada para pengikutnya bahwa mereka tidak sendirian.

"Saya berurusan dengan pesan setiap hari dengan orang-orang yang menjangkau saya dan saya mencoba untuk menanggapi sebanyak mungkin orang," kata sang petenis.

"Saya pikir pria seusia saya benar-benar berjuang untuk terbuka. Tidak bisa merasa lemah ... (Naomi) banyak membantu saya dengan itu."

Meskipun Osaka, 24, menghargai dampak berarti yang dia berikan pada Kyrgios, dan atlet lain di seluruh dunia, dia menjelaskan bahwa berbagi perjalanan pribadinya dengan kecemasan dan depresi bukanlah hal yang mudah.

"Itu benar-benar sulit bagi saya, tetapi saya merasa layak melihat begitu banyak orang yang memiliki perasaan yang sama dan mereka senang saya terbuka tentang hal itu," kata perempuan Jepang yang juara Grand Slam empat kali itu di forum tersebut.

"Saya pikir pada saat itu sangatlah sulit, tetapi melihat bagaimana hal itu membantu orang-orang membuatnya sangat sepadan."***

Berita Nick Kyrgios Lainnya:

Sakit Hati Dituduh Mabuk, Fan Wanita Ini Tuntut Nick Kyrgios

Hakim Tolak Permintaan Penundaan Kasus Nick Kyrgios

Nick Kyrgios Kembali Absen Bela Australia di Davis Cup 2022

Source: People.com

RELATED STORIES

Naomi Osaka Makin Cemas Jelang Berlaga di US Open 2022

Naomi Osaka Makin Cemas Jelang Berlaga di US Open 2022

Rasa cemas itu muncul dari ketidakpercayaan diri Naomi Osaka melihat penampilannya sendiri, akhir-akhir ini.

Elena Rybakina Tidak Dapat Menikmati Hidup sebagai Juara Wimbledon

Elena Rybakina Tidak Dapat Menikmati Hidup sebagai Juara Wimbledon

Beberapa minggu yang lalu, Elena Rybakina mengklaim penghargaan yang paling dicari dalam dunia tenis profesional: menjadi pemenang turnamen Wimbledon.

Rafael Nadal Tidak Tenang Bermain di US Open, Video Istri Masuk Rumah Sakit Bocor ke Media

Rafael Nadal Tidak Tenang Bermain di US Open, Video Istri Masuk Rumah Sakit Bocor ke Media

Kemarahan dan Kesedihan Rafael Nadal di Tengah AS Terbuka Dengan Bocoran Video Istrinya Masuk Rumah Sakit Pria dengan lebih banyak Grand Slam dalam sejarah mengharapkan seorang anak dengan Mery Perelló

Lutut Bermasalah, Nick Kyrgios Gagal ke Semifinal Japan Open 2022

Lutut Bermasalah, Nick Kyrgios Gagal ke Semifinal Japan Open 2022

Nick Kyrgios gagal melangkah ke babak semifinal turnamen ATP 500 Japan Open 2022 karena mengalami masalah lutut.

Nick Kyrgios Akui Lakukan Tindakan Kekerasan ke Mantan Pacar

Nick Kyrgios akhirnya mengaku melakukan tindakan penyerangan kepada mantan kekasihnya, Chiara Passari.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi UEFA Conference League 2025-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Hasil UEFA Conference League: Chelsea Bantai Noah, 6 Tim Masih Sempurna

Chelsea meraih hasil gemilang ketika tampil menghadapi Noah di ajang UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 08 Nov, 00:19

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Load More Articles