Colin Kaepernick Dapat Rp2,9 Miliar untuk Bantuan Hukum Demonstran George Floyd

Krisna Daneshwara

Editor:

  • Gerakan Colin Kaepernick untuk memberi bantuan hukum kepada demonstran kasus kematian George Floyd mendapat dukungan besar.
  • Salah satu orang yang memberi dukungan adalah penyanyi Kanada, The Weeknd.
  • The Weeknd menyumbang 200.000 dolar AS (sekitar Rp2,9 miliar) agar Colin Kaepernick bisa menyewa pengacara top untuk demonstran yang tertangkap. 

SKOR.id – Kepedulian mantan pemain Liga American Football (NFL), Colin Kaepernick, kepada orang-orang tertindas memang tak perlu diragukan.

Melalui gerakan “Legal Defense Initiative”, Colin Kaepernick ingin memberi perlindungan hukum kepada para demonstran yang memprotes kematian warga kulit hitam, George Floyd.

Pada Selasa (2/6/2020), Colin Kaepernick mendapat dana cukup signifikan untuk gerakannya dari penyanyi Kanada bernama Abel Tesyafe atau yang lebih dikenal The Weeknd.

Baca Juga: NFL: Patrick Mahomes Berharap Dunia Bisa seperti Ruang Ganti Olahraga

Dari Thee Weeknd, mantan pemain San Francisco 49ers itu mendapat suntikan dana 200.000 dolar AS (sekitar Rp2,9 miliar) untuk gerakan yang dipimpinnya.

“Saya sangat berterima kasih kepada @theweeknd karena telah mendonasikan 200.000 dolar AS untuk gerakan ‘Legal Defense Initiative’ dalam membantu pejuang kebebasan yang saat ini turun ke jalan,” tulis Kapernick dalam instastory-nya.

Dalam upaya memberi bantuan hukum kepada demonstran, Kaepernick sudah mengumpulkan banyak pengacara top.

Demi mempermudah gerakannya, pria 32 tahun ini juga membuka sumbangan dari pihak luar.

Saat ini, aksi demonstrasi menentang tindakan represif polisi terhadap George Floyd makin besar dan tak hanya terjadi di di Minneapolis yang menjadi lokasi kematian George Floyd.

Gelombang unjuk rasa terus meluas ke beberapa titik di Negeri Paman Sam bahkan menular ke seluruh dunia lewat gerakan yang ada di media sosial.

Sebagai catatan, sejak dulu Colin Kaepernick memang sangat vokal menentang kekerasan rasial yang kerap terjadi di Amerika Serikat.

Baca Juga: Disindir Lewis Hamilton, Pembalap F1 Mulai Bersuara soal George Floyd

Salah satu momen aksi paling ikonik Kaepernick dalam melakukan protes terjadi dalam sebuah pertandingan pramusim NFL 2016.

Kala itu, Kaepernick menolak berdiri saat lagu kebangsaan Amerika Serikat, “Star Spengled Banner”, dikumandangkan dan bendera kebangsaan dikibarkan.

Alih-alih berdiri, ia memilih untuk berlutut. Hal ini lantas diikuti oleh banyak pemain NFL saat musim bergulir. Akibat kejadian ini, Kaepernik dipecat oleh 49ers.

Sementara itu, The Weeknd secara total telah memberikan 500 ribu dolar AS (sekitar Rp7,2 miliar) untuk kampanye Black Live Maters.

“Terus mendukung saudara-saudara kita di luar sana yang mempertaruhkan segalanya untuk mendorong perubahan nyata bagi kehidupan kulit hitam,”

“Kita semua harus mendesak semua orang yang memiliki dana lebih untuk memberikan sumbangannya,” The Weeknd menuturkan.

Baca Juga: Tim-tim Esport Ternama Dunia Ikut Bersuara Soal Kematian George Floyd

Source: TMZ

RELATED STORIES

ONE Championship dan Petarung Terbaik Dunia Bersatu Serukan #BlackoutTuesday

ONE Championship dan Petarung Terbaik Dunia Bersatu Serukan #BlackoutTuesday

ONE Championship dan berbagai petarung terbaik dunia pun bersatu untuk mendukung #BlackoutTuesday.

Soal George Floyd, Presiden FIFA Ingin Pemain Liga Jerman Tak Dihukum

Soal George Floyd, Presiden FIFA Ingin Pemain Liga Jerman Tak Dihukum

Presiden FIFA, Gianni Infantino, memberikan dukungan terhadap tiga pemain Liga Jerman yang terancam hukuman.

NFL: Rekan Setim Kecewa dengan Pendapat Drew Brees soal Rasisme

NFL: Rekan Setim Kecewa dengan Pendapat Drew Brees soal Rasisme

Rekan setim Drew Brees di New Orleans Saints, Malcolm Jenkins, menyayangkan pendapat quarterbacknya itu soal diskriminasi di AS.

Colin Kaepernick Kembali Dapat Bantuan Dana, Kali Ini dari CEO Twitter

Colin Kaepernick Kembali Dapat Bantuan Dana, Kali Ini dari CEO Twitter

CEO Twitter, Jack Dorsey, bantu Colin Kaepernick dalam upayanya membebaskan demonstran insiden George Floyd.

Pemain IBL Ikut Bersuara soal Kematian George Floyd

Pemain IBL Ikut Bersuara soal Kematian George Floyd

Para pemain IBL tak mau kalah dalam menanggapi kasus kematian George Floyd di Amerika Serikat.

Gelandang LA Galaxy Rela Dipecat Gegara Ulah Istrinya

Gelandang LA Galaxy Rela Dipecat Gegara Ulah Istrinya

Gelandang LA Galaxy, Aleksandar Katai, menerima pemecatan dirinya akibat unggahan sang istri.

Dari Michael Jordan hingga The Weeknd, Bersatu Perangi Rasialisme

Dari Michael Jordan hingga The Weeknd, Bersatu Perangi Rasialisme

Michael Jordan sumbang Rp1,4 triliun untuk memerangi rasialisme.

Vokal Menentang Rasisme, Petenis Muda AS Terinspirasi dari Sang Nenek

Vokal Menentang Rasisme, Petenis Muda AS Terinspirasi dari Sang Nenek

Petenis belia Coco Gauff dibanjiri pujian usai menyampaikan pidato menuntut perubahan dalam penanganan kasus rasisme di AS.

Bintang NFL DeSean Jackson Desain Sepatu Khusus untuk Hormati George Floyd

Bintang NFL DeSean Jackson Desain Sepatu Khusus untuk Hormati George Floyd

Pemain Philadephia Eagles DeSean Jackson turut mengkreasi cleat yang didedikasikan untuk George Floyd dan gerakan Black Lives Matter.

Tanggapi Black Lives Matter, Mantan Supremo F1 Sebut Warga Kulit Hitam Lebih Rasialis

Tanggapi Black Lives Matter, Mantan Supremo F1 Sebut Warga Kulit Hitam Lebih Rasialis

Bernie Ecclestone menyebut warga kulit hitam lebih rasialis dari warga kulit putih.

Colin Kaepernick dan Disney Bakal Bikin Film soal Kesetaraan Ras

Colin Kaepernick dan Disney Bakal Bikin Film soal Kesetaraan Ras

Colin Kaepernick digaet Walt Disney untuk serial dokumenter tentang isu kesetaraan ras.

Lewat Film "You Can't Stop Us", Nike Rayakan Kembali Olahraga sebagai Inspirasi bagi Dunia

Video iklan berdurasi 90 detik itu tayang untuk pertama kalinya bertepatan dengan kembalinya NBA dan sejauh ini responsnya cukup positif.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pertemuan dengan kiper Inter Milan, Emil Audero, 13 April 2024. (Foto: Instagram Erick Thohir/Grafis: Yusuf/Skor.id).

National

Erick Thohir Ungkap Kans Naturalisasi Emil Audero

Erick Thohir mengakui sudah lebih dari satu kali bertemu dengan Emil Audero.

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:29

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Persita Tangerang di Liga 1 2024-2025

Pertandingan Barito Putera vs Persita Tangerang akan digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Sabtu (23/11/2024).

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:21

Jonatan Christie, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

China Masters 2024: Indonesia Sisakan Jonatan Christie dan Sabar/Reza di Semifinal

Jonatan Christie dan Sabar/Reza jaga asa Indonesia merebut gelar dari China Masters 2024 usai keduanya berhasil melangkah ke semifinal.

Arin Nabila | 22 Nov, 15:55

PMGC 2024 (PUBG Mobile)

Esports

PMGC 2024: Klasemen Akhir Survival Stage, Dua Tim Indonesia ke Last Chance

Voin Donkey dan Bigetron Knights akan memperebutkan enam tiket tersisa menuju ke Grand Final PMGC 2024.

Gangga Basudewa | 22 Nov, 15:46

Mike Tyson akan membintangi film superhero unik Bunny-Man yang dibuat di Italia. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Other Sports

Sylvester Stallone Sebut Mike Tyson Layak Diganjar Piala Oscar Usai Kalah dari Jake Paul

Aktor pemeran Rocky Balboa, Sylvester Stallone, menilai Mike Tyson menahan diri saat duel lawan Jake Paul di atas ring tinju.

I Gede Ardy Estrada | 22 Nov, 15:13

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia untuk kategori putra, Pro Futsal League 2024-2025. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Pro Futsal League 2024-2025 Periode Awal Musim

Pergerakan masuk dan keluarnya pemain dari 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 22 Nov, 14:31

CEO PT Mitra Kreasi Garmen selaku pemilik merek Mills, Ahau (putih) bersama Pemilik klub asal Belgia FCV Dender, Sihar Sitorus, meresmikan kerja sama kedua pihak, November 2024. (Foto: Mills/Grafis: Yusuf/Skor.id)

National

Kontrak Dua Musim, Mills Jadi Apparel Resmi Klub Ragnar Oratmangoen FCV Dender

Kerja sama Mills dengan FCV Dender berkat koneksi Indonesia dan ingin memperkenalkan Indonesia di mata dunia.

Nizar Galang | 22 Nov, 14:26

Load More Articles