5 Kebiasaan Buruk yang Bisa Merusak Kulit Wajah, Salah Satunya karena Mandi

Taufani Rahmanda

Editor:

  • Berikut ini uraian kebiasaan-kebiasaan buruk yang bisa merusak kulit wajah.
  • Mulai dari yang berkaitan dengan apa yang digunakan di wajah.
  • Hingga kebiasaan terkait kebersihan, termasuk mandi yang terlalu lama.

SKOR.id  - Sudah menjadi rahasia umum, paparan radikal bebas seraya dari polusi, asap rokok, dan sinar matahari dapat merusak sel-sel kulit wajah.

Namun selain karena faktor lingkungan, rusaknya kulit wajah juga bisa disebabkan berbagai kebiasaan buruk yang sering dilakukan, seperti dikutip dari Alodokter.

Setidaknya terdapat lima kebiasaan buruk yang bisa merusak kulit wajah, yang patut disimak Skorer, terutama yang sangat menjaga penampilan. Berikut ini uraiannya:

Alkohol pada Kosmetik dan Skin Care

Alkohol dalam kosmetik dan skin care berfungsi membuat produk terasa lebih ringan saat dipakai, sekaligus untuk mengawetkan produk.

Penggunaannya dalam jumlah yang kecil tidak masalah, tetapi bila konsentrasi alkohol terlalu tinggi dan digunakan oleh jenis kulit tertentu, justru dapat merusak kulit.

Pemilik kulit kering dan sensitif, atau yang menderita eksim dan alergi, sebaiknya memilih yang bebas alkohol. Hindari juga yang memiliki kandungan paraben dan wewangian.

Tidur dengan Make-up Menempel

Tidur tanpa membersihkan make-up membuat kotoran dan sisa make-up menumpuk di wajah. Akibatnya, pori-pori kulit menjadi tersumbat hingga timbul jerawat.

Jadi, jangan lupa untuk selalu membersihkan kosmetik yang menempel di kulit wajah sebelum Skorer tidur, agar kulit wajah tidak rusak.

Kebersihan Peralatan Make-up

Alat make-up yang jarang dibersihkan dapat menjadi sarang berkumpulnya bakteri. Alhasil, saat digunakan pada kulit wajah, bisa meningkatkan risiko terjadinya infeksi kulit.

Untuk mencegah kondisi ini, jangan lupa untuk rutin membersihkan alat make-up setiap minggu dengan air hangat dan sabun yang berbahan lembut.

Scrub Kulit Berlebihan

Jika terlalu sering membersihkan wajah dengan scrub, kulit bisa kehilangan minyak alami dan berisiko mengalami iritasi.

Scrub wajah cukup dilakukan tiga kali dalam seminggu dan satu atau dua kali kalau kulitmu mudah berjerawat dan kering. Hindari melakukan scrub jika kulit sedang kering atau iritasi.

Mandi Terlalu Lama

Sebisa mungkin hindari kebiasaan mandi berlama-lama karena dapat merusak kulit. Skorer cukup mandi selama 5-10 menit saja.

Hindari mandi atau mencuci muka dengan air yang terlalu panas, sebab bisa membuat kulit kering, bahkan memicu terjadinya luka bakar.

Baca Juga Berita Kesehatan Lainnya:

Perlu Diketahui soal Posisi Tidur yang Benar dan Cara yang 'Benar' untuk Tidur

Dampak Buruk Terlalu Sering Tidur Larut Malam, Salah Satunya Menurunkan Gairah Seks

Source: Alodokter

RELATED STORIES

Kanker Payudara pada Pria Jarang Terjadi, tapi Ada, Ini Tanda-Tandanya

Kanker Payudara pada Pria Jarang Terjadi, tapi Ada, Ini Tanda-Tandanya

Sementara kanker payudara jarang terjadi pada pria, masih ada sekitar 2.000 kasus setiap tahun di Amerika Serikat.

Cara Meminta Maaf dengan Tulus dan Bermakna, Menurut Para Psikolog

Cara Meminta Maaf dengan Tulus dan Bermakna, Menurut Para Psikolog

Mengetahui kapan saatnya untuk mengatakan "Saya minta maaf" adalah permulaan — tetapi kata-kata itu saja tidak membuat permintaan maaf yang lengkap.

Mengurai Anggapan Tomat Sangat Buruk untuk Penderita Asam Urat

Mengurai Anggapan Tomat Sangat Buruk untuk Penderita Asam Urat

Diet sangat penting untuk mengontrol kadar asam urat dalam darah, sehingga makanan yang kaya purin harus dikurangi

Mengenal Terapi Air Hangat, Jenis Pengobatan yang Tergolong Mudah tapi Sangat Bermanfaat

Mengenal Terapi Air Hangat, Jenis Pengobatan yang Tergolong Mudah tapi Sangat Bermanfaat

Berikut ini uraian mengenai terapi air hangat atau pool therapy yang tergolong mudah dilakukan tapi memiliki manfaat besar.

5 Cara Sederhana bagi Penderita Kanker Payudara untuk Hidup Lebih Sehat dan Lama

5 Cara Sederhana bagi Penderita Kanker Payudara untuk Hidup Lebih Sehat dan Lama

Jika Anda salah satu dari penderita kanker payudara atau mengenal seseorang, kabar baiknya adalah 92 dari setiap 100 wanita akan bertahan hidup selama lima tahun ataupun lebih setelah diagnosis mereka.

Deretan Manfaat Air Acar untuk Kesehatan Tubuh

Deretan Manfaat Air Acar untuk Kesehatan Tubuh

Pada awalnya, minum jus atau air acar mungkin terdengar menjijikkan. Tetapi ada beberapa alasan untuk mempertimbangkannya.

Melasma, Salah Satu Kelainan pada Kulit yang Harus Diwaspadai

Melasma adalah salah satu kelainan kulit yang ditandai dengan kelainan pigmentasi

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bintang Manchester United, Casemiro. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Bintang Lapangan: Casemiro, Pahlawan di Tengah Putus Asa Setan Merah

Casemiro menjadi bintang lapangan yang membantu Setan Merah kalahkan Olympique Lyon di Liga Europa.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 15:31

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 14:52

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 12:18

desiana syahfitri - kejuaraan asia sambo 2025

Other Sports

Datang Tanpa Pelatih, Desiana Syahfitri Bawa Pulang Medali Perak dari Kejuaraan Asia Sambo 2025

Atlet sambo putri asal Indonesia, Desiana Syahfitri, kembali mengharumkan nama bangsa di kancah internasional.

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 11:55

Link live streaming Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Persis di Liga 1 2024-2025

Jelang duel pekan ke-29, Sabtu (19/4/2025) malam, Barito Putera kuat di kandang tetapi Persis Solo juga perkasa saat tandang.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 11:40

Enzo Maresca akan menangani Chelsea. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Chelsea Lolos ke Semifinal UEFA Conference League, Enzo Maresca Punya PR yang Harus Dibereskan

Enzo Maresca harus membereskan beberapa masalah Chelsea yang berhasil lolos ke semifinal UEFA Conference League.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 10:47

Borneo FC vs PSM Makassar di Liga 1 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Hasil Borneo FC vs PSM: Yuran Fernandes Buat Juku Eja Terhindar dari Kekalahan

Pada pekan ke-29 Liga 1 2024-2025, Jumat (18/4/2025) sore, Borneo FC gagal taklukan PSM Makassar.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 10:29

Persik Kediri vs Persija Jakarta di pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 19 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persik vs Persija di Liga 1 2024-2025

Disertai prediksinya untuk pertandingan lanjutan pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 yang digelar Sabtu (19/4/2025) malam.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 09:15

Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Yusuf/ Skor.id)

Timnas Indonesia

Erick Thohir Ingin Lolos Piala Dunia Jadi Tradisi, Timnas U-17 Indonesia Akan Ikut EPA

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyambut kembalinya Timnas U-17 Indonesia di Tanah Air setelah berjuang pada Piala Asia U-17 2025.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 08:03

New Balance memperkenalkan seri sepatu trail terbarunya Hierro v9 melalui ajang trail running bertajuk Hidden Tracks! di Bogor, 17 April 2025. (Foto: Taufani Rahmanda/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Other Sports

New Balance Hadirkan Sepatu Trail Anyar untuk Dampingi Pelari Makin Bebas Eksplorasi Alam

Seri sepatu trail terbaru, New Balance Hierro v9, diperkenalkan melalui ajang trail running, Hidden Tracks!, Kamis (17/4/2025).

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 07:23

Load More Articles