SKOR.id - Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1, telah menyelesaikan musim 2024-2025, 24 Mei 2025, dan masuk periode bursa transfer.
Persib Bandung menjadi tim yang menjuarai Liga 1 2024-2025, sedangkan yang terdegradasi ada PSS Sleman, Barito Putera, dan PSIS Semarang.
Untuk musim baru, Liga 1 2025-2026, masih akan diikuti 18 tim sebagai peserta. Terdapat 15 di antaranya yang bertahan dari edisi 2024-2025.
Yakni berurutan sesuai dengan posisi akhir klasemen ada Persib, Dewa United FC, Malut United, Persebaya Surabaya, Borneo FC, PSM Makassar.
Kemudian Persija Jakarta, Bali United, PSBS Biak, Arema FC, Persita Tangerang, Persik Kediri, Semen Padang FC, Persis Solo, dan Madura United.
Sedangkan tiga peserta lain merupakan tim yang promosi dari Liga 2 2024-2025, yaitu PSIM Yogyakarta, Bhayangkara FC, dan Persijap Jepara.
Liga 1 2025-2026 rencana bakal dimulai pada Agustus 2025. Karena itu para pesertanya pun lekas bersiap, bergerak memperkuat komposisi timnya.
Berikut ini Skor.id menyajikan aktivitas 18 klub peserta Liga 1 2025-2026 pada bursa transfer periode awal musim yang akan terus di-update berkala:
Persib Bandung
Masuk: Saddil Ramdani
Keluar: Ciro Alves, Victor Igbonefo, Nick Kuipers, Mateo Kocijan, Kevin Mendoza, Ahmad Agung, Tyronne del Pino, Luizinho Passos (pelatih kiper), Gervane Kastaneer, Edo Febriansah, Ryan Kurnia, Gustavo Franca, Rachmat Irianto, David da Silva
Dewa United FC
Masuk:
Keluar: Risto Mitrevski, Damian Van Rensburg (pelatih kiper), Reva Adi Utama, Agung Mannan***, Angelo Meneses, Alfriyanto Nico**, Ahmad Nufiandani
Masuk: Yandi Sofyan**
Keluar: Firman Ramadhan, Imran Nahumarury (pelatih kepala), Yeyen Tumena (direktur teknik)
Persebaya Surabaya
Masuk: Eduardo Perez (pelatih kepala), Shin Sang-gyu (asisten pelatih), Felipe Americo Martins Goncalves (pelatih kiper), Risto Mitrevski, Paulo Gali Freitas, Koko Ari Araya, Rachmat Irianto
Keluar: Paul Munster (pelatih kepala), Benny van Breukelen (pelatih kiper), Muhammad Alimudin (pelatih fisik), Gilson Costa, Slavko Damjanovic, Mohammed Rashid, Ardi Idrus, Muhammad Hidayat, Riswan Lauhin, Andre Oktaviansyah, Muhamad Kasim Botan, Aditya Arya Nugraha, Lalu Muhammad Rizki
Masuk: Fabio Lefundes (pelatih kelapa), Sultan Samma (asisten pelatih), Pedro Javier (asisten pelatih), Vinicius Xavier (asisten pelatih), Joao Gabriel (pelatih kiper), Joao Pedro Rayol (pelatih fisik), Gilang Ramadhan (analis)
Keluar: Hendro Siswanto, Berguinho, Matheus Pato, Kenzo Nambu, Angga Saputro, Andy Harjito, Lucas Salinas, Yogi Hermawan, Gabriel Furtado, Ronaldo Rodrigues, Joaquin Gomez (pelatih kepala), Demerson Bruno (asisten pelatih), Daniel Faria (asisten pelatih), Khairul Nizam (pelatih kiper), Xavier Candel (pelatih fisik)
PSM Makassar
Masuk: Rifky Dwi Septiawan*
Keluar: Nermin Haljeta, Latyr Fall
Persija Jakarta
Masuk: Mauricio Souza (pelatih kepala), Sandi Samosir**, Alfriyanto Nico**
Keluar: Firza Andika, Marko SImic, Ondrej Kudela, Maciej Gajos, Ramon Bueno, Pablo Andrade, Syahrian Abimanyu, Muhammad Ferarri, Resky Fandi, Yandi Sofyan**, Raka Cahyana Rizky, Akbar Arjunsyah, Hendro Kartiko (pelatih kiper)
Masuk: Johnny Jansen (pelatih kepala), Jeffrey Dennis Talan (asisten pelatih), Ronnie Pander (asisten pelatih)
Keluar: Stefano Cugurra (pelatih kepala), Adilson Maringa, Mitsuru Maruoka, Elias Dolah, Luthfi Kamal, Sidik Saimima, Everton Nascimento, Privat Mbarga, I Komang Aryantara, Agung Mannan**, Jaimerson Xavier**, Novri Setiawan, Ryuji Utomo***, Tegar Infantrie***, Ardi Idrus***
PSBS Biak
Masuk: Jaimerson Xavier**
Keluar: Frank Sokoy
Masuk: Adi Satryo, Dwiki Mardiyanto
Keluar: Syaeful Anwar, Dicki Agung, Flabio Soares, Daffa Fahis
Persita Tangerang
Masuk: Carlos Pena (pelatih kepala)
Keluar: Fabio Lefundes (pelatih kepala), Sandro Embalo, Ayom Majok, Marios Ogkmpoe, Fahreza Sudin, Rendy Oscario, George Brown, Arif Setiawan, Rizky Pellu, Gian Zola, Ali Tanamal, Aji Kusuma, Rifky Dwi Septiawan*
Persik Kediri
Masuk: Ong Kim Swee (pelatih kepala)
Keluar: Ramiro Fergonzi, Ze Valente, Brendon Lucas, Didik Wahyu, Al Hamra Hehanussa, Majed Osman, Geril Kapoh, Riyatno Abiyoso, Dede Sapari, Ousmane Fane, Divaldo Alves (pelatih kepala), Eko Saputro, Nuri Fasya
Semen Padang FC
Masuk:
Keluar: Diky Indriyana
Persis Solo
Masuk:
Keluar: Ramadhan Sananta, Moussa Sidibe, Ong Kim Swee (pelatih kepala)
Masuk: Ahmad Nufiandani, Diky Indrayana, Rendy Razzaqu
Keluar: Febrian Tri Yanto, Ibrahim Sanjaya, Arsa Ahmad, Haudi Abdillah, Sandi Samosir**, Andy Irfan, Hanis Sagara, Koko Ari Araya, Nuri Agus, Fawaid Ansory, Miljan Skrbic, Brayan Angulo, Youssef Ezzejjari
PSIM Yogyakarta
Masuk: Cahya Supriadi, Jean-Paul van Gastel (pelatih kepala)
Keluar:
Masuk: Mustaqim (asisten pelatih), Luizinho Passos (pelatih kiper), Firza Andika, Paul Munster (pelatih kepala), Ryan Kurnia
Keluar: Muhammad Hargianto, Muhammad Fatchurohman, Indra Adi Nugraha, Ruben Sanadi, Taufiq Febrianto, Andy Setyo, Erwin Gutawa, Frezy Al Hudaifi
Persijap Jepara
Masuk: Rudy Eka Priyambada (direktur teknik), Mario Lemos (pelatih kepala), Dicky Kurniawan, Firman Ramadhan, Frank Sokoy, Wahyudi Hamisi
Keluar: Widodo C Putro (pelatih kepala), Leo Lelis, Noor Hadi (asisten pelatih)
Keterangan:
*=Keluar karena dipinjamkan/Masuk sebagai pemain pinjaman.
**=Dipulangkan dari masa peminjaman (keluar)/Datang setelah dipinjamkan (masuk).
***=Keluar karena dilepas permanen setelah sempat dipinjamkan/Masuk secara permanen setelah pinjaman.