SUNAH RASUL: Renang sebagai Olahraga yang Dianjurkan Nabi Muhammad SAW

Agustinus Rosario

Editor:

  • Tak banyak yang mengetahui bahwa olahraga berenang termasuk salah satu yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.
  • Berenang memiliki banyak manfaat, baik untuk fisik maupun mental.
  • Bahkan, berenang pun memiliki manfaat sejak usia bayi. 

SKOR.id - Tak dapat dimungkiri, berenang adalah salah satu olahraga yang memiliki banyak peminat.

Hal ini dapat dipahami, mengingat untuk melakukan olahraga ini, sama sekali tidak memerlukan alat apapun.

Selain murah, olahraga ini juga memiliki banyak manfaat untuk tubuh karena menggerakkan hampir seluruh otot.

Selidik punya selidik, olahraga berenang ternyata tidak hanya menyehatkan, namun juga sesuai dengan perintah Rasul.

Lantas, bagaimana melakukan olahraga renang agar sesuai dengan ajaran Rasul? Manfaat fisik dan mental apa yang bisa didapat dari berenang? Berikut ulasan Skor.id.

Berenang dalam Islam

Berenang menjadi salah satu olahraga yang disarankan oleh Rasululllah SAW, berdasarkan hadis  yang Insya Allah Shahir, dikeluarkan Imam An-Nasa'i dalam Sunan-nya.

"Muhammad bin Wahb Al Harrani mengabarkan kepadaku, dari Muhammad bin Salamah, dari Abu Abdirrahim, ia berkata: Abdurrahim Az Zuhri menuturkan kepadaku, dari ‘Atha bin Abi Rabbah, ia berkata: aku melihat Jabir bin Abdillah Al Anshari dan Jabir bin Umairah Al Anshari sedang latihan melempar. Salah seorang dari mereka berkata kepada yang lainnya: aku mendengar Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam bersabda: setiap hal yang tidak ada dzikir kepada Allah adalah lahwun (kesia-siaan) dan permainan belaka, kecuali empat: candaan suami kepada istrinya, seorang lelaki yang melatih kudanya, latihan memanah, dan mengajarkan renang”.

Berdasarkan hadis tersebut, anjuran mengajarkan renang adalah hal yang tsabit atau benar secara syariat.

Manfaat Berenang bagi Kesehatan Tubuh

Berenang diketahui memperkuat jantung dan paru-paru, karena membuat kita melakukan pola bernapas yang khas.

Hal ini membantu menurunkan tekanan darah dan kolesterol, serta memperlancara distribusi oksigen ke seluruh bagian tubuh.

Selain itu, olahraga di air juga memiliki risiko cedera lebih kecil dibanding olahraga lainnya, seperti berlari atau tenis.

Tak hanya itu, berenang juga sangat bagus untuk menjaga kadar kolesterol dan gula darah, serta efektif membakar kalori.

Manfaat Berenang bagi Kesehatan Mental

Berenang membantu kita yang kewalahan dengan beban kerja dan jadwal yang padat untuk sejenak merasakan rileks.

Cara kerja berenang adalah mengalihkan kekhawatiran dan beban kita, serta mengeluarkan senyawa yang dapat mengusir depresi.

Mengingat potensi wanita untuk stres lebih tinggi dibanding pria, maka mereka dianjurkan untuk berenang lebih sering.

Baik bagi Bayi, Bermanfaat bagi Orang Tua

Dibandingka olahraga lainnya, berenang memiliki rentang usia yang lebih panjang. Bayi-bayi sudah dapat diajari berenang, sedangkan para lansia pun banyak yang menggemarinya.

Bagi kedua golongan usia tersebut, berenang penting untuk melatih otot serta menjaga kesehatan mental.

Anak-anak juga disarankan untuk banyak berenang karena bisa memacu mereka untuk sehat secara mental.

Berita lainnya:

Link Live Streaming Semifinal Piala AFF Futsal 2022: Thailand vs Vietnam

VW Group Siap Balapan di Ajang Formula 1, Bawa Mesin Audi atau Porsche?

Game Corner: Rekomendasi Build Masha Jungler ala Tazz DD

Source: Body Mind Fit MuslimahMuslim.or.id

RELATED STORIES

Bulan Penerimaan Autisme, Mengapa Nama Itu Penting

Bulan Penerimaan Autisme, Mengapa Nama Itu Penting

April dulu dikenal sebagai Bulan Peduli Autisme. Namun pada tahun 2021, penunjukannya berubah menjadi Bulan Penerimaan Autisme.

Apa yang Harus Diketahui tentang Kandungan Gula dalam Pisang

Apa yang Harus Diketahui tentang Kandungan Gula dalam Pisang

Pisang adalah camilan pasca-aktivitas fisik yang sempurna, karena membantu mengisi kembali potasium - elektrolit - yang hilang saat olahraga.

Enam Kesalahan Buang Air Kecil yang Mungkin Anda Lakukan sebagai Wanita

Enam Kesalahan Buang Air Kecil yang Mungkin Anda Lakukan sebagai Wanita

Anda berisiko terkena infeksi yang tidak menyenangkan - beberapa di antaranya dapat mengancam jiwa.

Penelitian: 72 Persen Orang Dewasa Sekarang Menderita Ketakutan yang Satu Ini

Sebuah penelitian terhadap 2.000 orang dewasa menemukan lebih dari seperempat (27%), yang telah mengalami FOGO, mengklaim itu memiliki dampak 'signifikan' pada kehidupan mereka.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Link Live Streaming Liga Italia. (Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs AS Roma di Liga Italia 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Inter Milan vs AS Roma di Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 04:21

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 26 Apr, 03:52

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 26 Apr, 03:29

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 03:26

Chelsea akan kembali tampil di UEFA Conference League. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Chelsea vs Everton di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini prediksi pertandingan dan link live streaming Chelsea vs Everton di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 01:42

Profil klub Liga Spanyol 2023-2024, Real Madrid (Dede Mauladi/Skor.id).

La Liga

Penuh Kontroversi, Real Madrid Putuskan Tetap Tampil di Final Copa del Rey

Laga final Copa del Rey antara Barcelona vs Real Madrid penuh kontroversi, Los Blancos sempat dikabarkan tak akan tampil.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 00:32

Honor of Kings Green Game Jam. (Honor of Kings)

Esports

Komunitas Honor of Kings Tunjukkan Game Bisa Bantu Lindungi Planet

Inisiatif ini merupakan bagian dari Green Game Jam 2025, diselenggarakan oleh Playing For The Planet.

Gangga Basudewa | 25 Apr, 23:47

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 25 Apr, 23:38

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 25 Apr, 23:37

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 25 Apr, 23:33

Load More Articles