Koleksi Mobil Atlet Paling Gila, Floyd Mayweather Jr Nomor 1

Suryansyah

Editor:

  • Floyd Maywether Jr digadang sebagai atlet paling tajir.
  • The Money jadi kolektor terbaik di antara atlet-atlet dunia.
  • Koleksi mobil putih disimpan di Miami, sedangkan mobil hitam ada di Las Vegas.

SKOR.id - Koleksi mobil adalah salah satu mode paling gila di antara atlet populer. Mereka tidak kalah mentereng dengan para selebriti. Harganya pun gila-gilaan.

Floyd Maywether atlet paling tajir. The Money kolektor terbaik di antara para atlet dunia. Mayweather lebih dulu dikenal memiliki hasrat lebih akan supercar. Koleksinya pun berderet.

Berikut ini koleksi mobil terbaik sedunia para atlet. Siapa tahu atlet kesayangan Anda salah satunya.

10. Shaquille O'Neal

Legendaris NBA ini berdiri di nomor 10 dalam daftar atlet top dengan koleksi mobil terbesar ini. O'Neil adalah MPV NBA tahun 2000 dan peraih empat cincin juara NBA. Dia jelas merupakan salah satu pemain NBA terhebat sepanjang masa.

O'Neal memiliki daftar mobil yang paling bervariasi dalam daftar ini. Pemain Center atau akrab dipanggil Shaq ini memiliki segalanya mulai dari Lincoln Navigator hingga mobil pintar.

Beberapa mobil lain yang telah dibeli Shaq antara lain Lamborghini Gallardo, Mercedes-Benz S Class, dan Cadillac DTS.

Dia juga memiliki Jeep Wrangle, Ford Expedition, dan Lincoln Continental. Tak ketinggalan mejeng di garasinya: Hummer H2s, Cadillac Escalade, serta Van Chevrolet G1500 2001.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Cristiano Ronaldo (@cristiano)

 

9. Cristiano Ronaldo

Dia adalah pemenang Ballon d'Ór lima kali. Tidak dapat disangkal salah satu pemain sepak bola terbesar di planet ini.

Mengingat generasi ini, hanya Lionel Messi sebagai pesaing, Ronaldo sama briliannya dengan mereka. Dan, garasinya yang luar biasa membuktikan hal itu.

Winger Manchester United ini memiliki total koleksi senilai sekitar $5 juta atau sekitar Rp71,7 miliar, termasuk 19 mobil. Berikut beberapa mobil kerennya: Ferrari 599 GTB Fiorano, Lamborghini Aventador, Ferrari F430, Ferrari 599 GTO, Rolls-Royce Phantom, dan Bugatti Veyron.

8. Justin Verlander

Pitcher Detroit Tigers, Justin Verlander telah menghabiskan seluruh rentang 10 tahun karier MLB-nya hingga saat ini. Dia telah menjadi anggota All-Star tidak kurang dari enam kali di sana.

Mobilnya termasuk Maserati Gran Turismo, Lamborghini Aventador Roadster, Ferrari California. Selain itu, ia juga memiliki sebuah Ferrari 458 Italia, Aston Martin DBS, dan tiga Mercedes-Benz.

7. David Beckham

Sangat mungkin atlet paling dikenal yang pernah ada, Beckham tidak diragukan lagi adalah superstar dunia.

Mantan kapten timnas Inggris ini koleksi Porsche 911 Turbo, Jee Wrangler Unlimited, Bentley Continental SuperSport, dan Rolls-Royce Phantom.

Selain itu, pemilik nomor 7 di Manchester United ini, juga punya Rolls-Royce Ghost, Audi S8, Chevy Camaro, Cadillac Escalade, dan Bentley Mulsanne. Salah satu pesepakbola terganteng ini juga mengoleksi Ferrari 612 Scaglietti, Range Rover Evoque dan banyak lagi.

6. LeBron James

LeBron Jemes atau dikenal King James salah satu nama beken di planet NBA. Dia juga pemain fenomenal.

Wahana paling terkenal di koleksi King James adalah memiliki Lamborghini Aventador seharga 670 dolar AS. Dia juga punya Hummer H2, Porche 911 Turbo Sa Ferrari F430 Spider dan Maybach 57S.

5. Kobe Bryant

Dia menghabiskan kariernya bersama LA Lakers sebelum tragedi kecelakaan pesawat helikopter. Warisan kekayaannya yang dikeruk dari planet NBA ditaksir mencapai $280 juta atau sekitar Rp4 triliun.

Bentley dan Ferrari tampaknya menjadi pabrikan favorit Kobe dan di antara kendaraan lainnya. Dia memiliki Bentley Continental GT, Ferrari 458 Italia, dan Lamborghini Aventador juga. Shooting guard NBA yang luar biasa ini meninggal dalam kecelakaan helikopter yang tragis pada 26 Januari 2020.

4. John Cena

Dia salah satu superstar WWE terkaya. Penampilannya selalu dinanti. Kekayaannya dari matras gulat ditaksir menembus $35 juta atau Rp 502 miliar.

John Cena memiliki koleksi hingga 25 muscle car di garasinya di Florida. Termasuk empat Dodges tahun 1967 hingga 2007, Mercury Cougar Eliminator 1970, Chevrolet Corvette ZR1 2009 dan banyak lagi.

Cena pernah terlibat masalah karena muscle car itu. Tahun 2018, pegulat itu digugat oleh Ford karena menjual Ford GT miliknya setelah hanya sebulan dipakai. Pembeli mobil sport itu harus menandatangani kalusul non-resale setidaknya selama dua tahun.

3. Sameul Eto'o

Dia salah satu pemain hebat di generasinya bersama Barcelona. Pun salah satu pemain terbaik Afrika Sepanjang Masa. Eto'o juga memiliki produktivitas gol yang fantastis dalam kariernya.

Karier mengkilap bersama Barcelona dan Inter Milan. Dia menjadi pemain pertama dalam sejarah yang memenangkan dua treble Eropa.

Striker asal Kamerun itu pun tak tanggung menghabiskan jutaan dolar untuk mobil langka. Mobil yang paling menyita perhatian adalah Maybach 57S Xenatec Coupe, Bugatti Veyron, Aston Martin One-77, Porsche Gambella Mirage, dan Ferrari 458 Mansory.

2. Jenson Button

Pembalap F1 kedua dan terakhir yang masuk daftar ini. Koleksi mobilnya yang luar biasa bisa sangat mengejutkan.

Juara F1 2009 dilaporkan memiliki kekayaan kotor lebih dari $100 juta dan memiliki mobil di antaranya Nissan GT-R, Honda NSX Type R, Honda S600, Mercedes C63 AMG, dan Bugatti Veyron.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Floyd Mayweather (@floydmayweather)

 

1. Floyd Mayweather Jr

Floyd Mayweather Jr menjadi atlet dengan koleksi mobil terbanyak. Petinju ini bahkan menyimpan mobilnya berdasarkan warna. Koleksi mobil putih disimpan di Miami, sedangkan mobil hitam ada di Las Vegas.

Mayweather memiliki Ferrari 599, Ferrari 458, dua Rolls-Royce Phantom, Mercedes-Benz S600, Mercedes SLS, Porsche, Lamborghini, 4 Bugatti Veyron, dan produk eksklusif Koenigsegg Trevita.***

Berita Entertainment Lainnya

Mino Raiola: Dari Mencuci Piring hingga Mewakili Zlatan, Haaland, dan Pogba

Kalahkan Ariana Grande dan Kylie Jenner, Postingan Cristiano Ronaldo Paling Disukai di 2021

Putri Cantik Miliarder Terry Pegula Berpanas-panas di Lapangan Tenis

 

Source: sportsshow.net

RELATED STORIES

 Makanan Ini Baik untuk Hati

Makanan Ini Baik untuk Hati

Beberapa makanan sangat direkomendasikan untuk beberapa organ. Hati adalah salah satu organ terpenting. Serta salah satu korban utama dari kebiasaan buruk.

Kocak, Pecatur Ini Jatuh dari Kursi Setelah Marah karena Kalah

Kocak, Pecatur Ini Jatuh dari Kursi Setelah Marah karena Kalah

Pemain catur menjadi viral dalam video lucu saat ia jatuh dari kursi dalam kemarahan setelah kekalahan

Baru 15 Tahun, Putri Bungsu Shaquille O'Neal Sama Dominannya seperti Sang Ayah

Baru 15 Tahun, Putri Bungsu Shaquille O'Neal Sama Dominannya seperti Sang Ayah

Usia Me'arah O'Neal baru menginjak 16 tahun pada Mei depan, tapi anak bungsu Shaquille O'Neal ini sudah memiliki tinggi 1,90 meter.

Peran Penting Jenson Button untuk Nicholas Latifi dan George Russell di F1 2021

Duo Williams di F1 2021 tersebut mengakui perspektif unik dari Jenson Button sebagai penasihat senior tim.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Cover LTS Semarang.

Liga TopSkor

CSA Tampil sebagai Juara Liga TopSkor U-14 Semarang

CSA Semarang pastikan gelar juara di pekan ke-10 setelah mengalahkan SKS di Liga TopSkor U-14 Semarang.

Nizar Galang | 28 Apr, 08:05

bojan hodak persib

Liga 1

Pelatih Persib Janjikan Menit Bermain Lebih Lama untuk Febri Hariyadi

Febri Hariyadi akhirnya kembali dimainkan setelah pulih dari cedera ACL saat melawan PSS, Sabtu (26/4/2025).

Rais Adnan | 28 Apr, 07:17

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 5 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 01:43

Liga Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

Apa Saja yang Didapatkan oleh Sang Juara Liga Inggris?

Usai berhasil jadi juara Liga Inggris musim ini, apa saja hal-hal yang didapatkan oleh Liverpool? Berikut ini daftarnya!

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 23:18

emil audero - timnas indonesia

National

4 Pemain Timnas Indonesia Starter di Klub, Cuma Emil Audero yang Menang

Empat pemain Timnas Indonesia beraksi bersama klub masing-masing pada Minggu (27/4/2025).

Teguh Kurniawan | 27 Apr, 22:28

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:22

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 22:16

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:14

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:04

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:02

Load More Articles