Kenali Dampak Positif dan Negatif dari Tidur Siang

Adif Setiyoko

Editor:

  • Saat merasa lelah dan mengantuk pada siang hari, tentu memilih tidur siang sebagai solusi.
  • Tidur siang memang memberikan sejumlah manfaat yang positif bagi tubuh.
  • Namun, ada sejumlah dampak negatif yang dapat timbul ketika bangun dari tidur siang.

SKOR.id – Tidur siang menjadi salah satu aktivitas yang dilakukan untuk beristirahat secara singkat di tengah padatnya aktivitas sehari-hari.

Terkadang, tidur siang membuat seseorang merasa segar dan berenergi. Tetapi tak jarang pula, justru bisa merasa lebih lelah setelah tidur siang.

Bahkan, ada sejumlah kondisi justru merasakan pusing ketika terbangun dari tidur siang.

Di sisi lain, tidur siang juga memberikan banyak manfaat bagi proses pemulihan tubuh, terutama saat merasa lelah dan mengantuk.

Namun demikian, apakah tidur siang benar-benar layak mendapat tempat di kehidupan kita? Haruskah kita mencari solusi lain untuk mengobati rasa kantuk yang muncul saat siang hari?

Dikutip dari Active Health, berikut sejumlah dampak positif dan negatif yang bisa timbul akibat tidur di siang hari.

Kelebihan Tidur Siang

Memberikan tambahan energi bagi tubuh

Kita tentu pernah mengalami perubahan energi yang signifikan setelah bangun dari tidur siang.

Hal ini karena tidur siang bisa membuat kita lebih bersemangat saat kita membutuhkannya. Setelah tidur siang, kita akan kembali lebih waspada dan fokus.

Meningkatkan daya ingat

Tidur siang yang sedikit lebih lama dari biasanya bisa bermanfaat positif untuk otak dan proses kognitifnya. Bahkan, tidur siang bisa meningkatkan kinerja memori kita.

Hal itu karena tidur siang membantu otak kita untuk menyimpan dan memproses informasi dengan lebih baik.

Memperbaiki suasana hati

Kelelahan di tengah hari terkadang bisa membuat seseorang merasa seperti orang yang tidak waras.

Tidur siang menjadi salah satu solusi agar tubuh kita bisa beristirahat dalam waktu yang singkat.

Sehingga, kita mendapatkan energi tambahan. Hal ini berdampak positif pada suasana hati kita.

Kekurangan Tidur Siang

Mempengaruhi tidur di malam hari

Tidur siang juga memiliki potensi untuk mempersulit seseorang untuk tertidur pada malam hari. Hal ini terjadi karena siklus tidur alami dalam tubuh mengalami gangguan.

Kondisi semacan ini bisa semakin parah dan menyebabkan insomnia. Tentu saja, kondisi ini menjadi dampak kurang positif dari tidur di siang hari.

Merasa lebih buruk setelah tidur siang

Keadaan disorientasi bisa saja muncul ketika kita terbangun dari tidur di siang hari. Kondisi ini disebut sebagai masalah yang disebut sleep intertia.

Sleep intertia merupakan istilah yang mengacu pada keadaan transisi antara tidur dan bangun. Kondisi ini ditandai dengan rasa pusing yang muncul.

Biasanya, kita merasa tidak enak badan dan merasakan pening di kepala setelah bangun dari tidur siang.

Namun, kondisi semacan ini biasanya akan cepat hilang dalam waktu sekitar 30 menit setelah terbangun.

Tidur siang hanyalah solusi sementara

Sebenarnya, tidur siang tidak bisa mengatasi masalah kurang tidur yang kita alami apabila tidak mendapatkan tidur yang cukup di malam hari.

Tubuh kita membutuhkan tidur yang berkualitas untuk memulihkan diri dan mempersiapkan kita menghadapi hari selanjutnya.

Oleh karena itu, tidur siang tak bisa menjawab permasalahan itu. Sebab, proses pemulihan tubuh tersebut hanya bisa didapat dari tidur malam hari.

Berita Bugar Lainnya:

4 Manfaat Daun Ivy untuk Kesehatan, selain Berfungsi Mempercantik Rumah

Mitos atau Fakta, Cabut Uban Bikin Rambut Putih Makin Banyak?

Source: activehealth.sg

RELATED STORIES

Jaga Mata Tetap Sehat, Rajin Konsumsi 7 Makanan Ini

Jaga Mata Tetap Sehat, Rajin Konsumsi 7 Makanan Ini

Menjaga kesehatan mata merupakan salah satu hal penting, terutama saat usia mulai lanjut.

Kenali Manfaat Fluoride pada Pasta Gigi Anak

Kenali Manfaat Fluoride pada Pasta Gigi Anak

Menggunakan pasta gigi mengandung fluoride baik untuk menjaga kesehatan gigi anak.

7 Minuman yang Dapat Meningkatkan Kadar Trombosit dalam Tubuh

7 minuman ini dapat membantu meningkatkan kadar trombosit dalam tubuh.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 10 Mar, 16:08

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 10 Mar, 16:06

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 10 Mar, 15:51

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 10 Mar, 15:43

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. (Yusuf/Skor.id).

Liga Inggris

Mikel Arteta di Antara Pelatih Top dengan 200 Laga di Liga Inggris

Mikel Arteta kini berada di antara pelatih top dengan catatan 200 kemenangan di Liga Inggris.

Pradipta Indra Kumara | 10 Mar, 14:16

Link live streaming Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Bali United vs PSBS di Liga 1 2024-2025

Jelang duel pekan 27, Selasa (11/3/2025) malam, Bali United dalam tren kurang baik menjamu PSBS Biak yang sedang percaya diri.

Taufani Rahmanda | 10 Mar, 13:44

Jonatan Christie

Badminton

Jonatan Christie Tak Mau Terlena Predikat Juara Bertahan di All England

Jonatan Christie menjadi juara di All England 2024 usai mengalahkan Anthony Ginting di partai final.

Gangga Basudewa | 10 Mar, 12:48

pemain indonesia di eropa

National

Rapor Pemain Indonesia di Eropa: Empat Pemain Tidak Masuk DSP

Berikut rangkuman rapor para pemain Indonesia di Eropa dalam sepekan terakhir.

Rais Adnan | 10 Mar, 12:35

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. (Jovi Arnanda/Skor.id)

La Liga

Real Madrid Menang Tipis di La Liga, Carlo Ancelotti Antusias Hadapi Liga Champions

Real Madrid menang tipis di La Liga, kini Carlo Ancelotti antusias hadapi Liga Champions melawan Atletico Madrid.

Pradipta Indra Kumara | 10 Mar, 12:30

RRQ Kazu Juara FFWS SEA 2025 Pre Season. (Garena)

Esports

RRQ Kazu Beri Awal Baik Tim Indonesia di FFWS SEA 2025

RRQ Kazu menjadi juara Free Fire World Series Southeast Asia (FFWS SEA) Pre Season 2025

Gangga Basudewa | 10 Mar, 12:30

Load More Articles