Bos Cilegon United Ingin Liga 2 Disetop, Lalu PSSI dan PT LIB Selesaikan Konflik

Nizar Galang

Editor:

  • Presiden Cilegon United FC, Yudi Apriyanto mengaku timnya sudah memberikan masukan dan saran kepada PT LIB terkait kelanjutan Liga 2.
  • Yudi Apriyanto juga mengatakan Cilegon United sepakat memberikan saran agar kompetisi Liga 2 musim ini disetop.
  • Bos Cilegon United juga mengungkapkan jika kompetisi resmi dihentikan, langkah selanjutnya adalah PSSI dan PT LIB menyelesaikan konflik internal.

SKOR.id – Salah satu tim Liga 2 2020, Cilegon United FC (CUFC) menyatakan sudah merespon surat PT Liga Indonesia Baru (LIB).

Surat balasan ini terkait korespondensi tindak lanjut status Liga 1 dan Liga 2 musim 2020.

Presiden CUFC Yudi Apriyanto mengungkapkan, terkait saran dan masukan tim bahwa mereka lebih setuju untuk berhentinya Liga 2 musim 2020.

Tidak adanya perkembangan yang baik dari wabah virus corona di Indonesia sampai saat ini, menjadi pertimbangan CUFC menyuarakan untuk menghentikan liga.

Berita Liga 2 Lainnya: Mayoritas Kontestan Liga 1 dan Liga 2 2020 Setuju Kompetisi Disudahi

“Kalau dari Cilegon United, kami mengusulkan kompetisi musim ini dihentikan saja. Karena kami rasa, nyawa manusia lebih berharga dari kompetisi,” ujar Yudi Apriyanto.

Baca Juga: Tak Pulang Kampung, Ini Kegiatan Otavio Dutra Saat Pandemi Virus Corona

“Andaikan harus dijalankan di tengah pandemi virus corona ini, saya rasa sulit. Sebelum ada perintah laga tanpa penonton, saya rasa juga tidak ada yang nonton,” kata Yudi.

“Masyarakat masih trauma dengan wabah virus corona ini. Banyak dari mereka ekonominya terpuruk."

Menurut Yudi, siapa yang akan beli tiket untuk menonton. "Mungkin untuk makan saja banyak yang kesulitan, jadi laga bakal sepi,” ujar Yudi menambahkan.

Selain itu, Yudi juga mengatakan jika memang keputusan sudah bulat untuk menghentikan kompetisi musim ini, selanjutnya adalah kesempatan PSSI dan PT LIB berbenah.

Yudi ingin masalah internal antara PSSI dan PT LIB yang belakangan ini hangat diperbincangkan dalam waktu dekat sudah selesai.

Baca Juga: Empat Striker yang Kerap Bikin Pusing Otavio Dutra, Lokal Hanya Satu Nama

“Jadi, kami sarankan kompetisi lockdown juga atau dihentikan sampai tahun depan. Sambil, PSSI sebaiknya berbenah untuk menyambut program musim 2021,” kata Yudi.

“Kemudian juga, mereka selesaikan konflik pada internal PSSI. Begitu juga PT LIB, mereka harus lebih profesional dan memiliki legitimasi sebagai operator liga agar kompetisi berjalan dengan baik dan berkualitas."

 

RELATED STORIES

Usaha Beras Persekat Tegal di Official Store Laris Manis

Usaha Beras Persekat Tegal di Official Store Laris Manis

Langkah tak biasa tim promosi Liga 2 2020, Persekat Kabupaten Tegal, dengan menjual beras di official store, mendapat respons positif.

Tak Lagi Latih Timnas Indonesia, Luis Milla Simpan Satu Harapan untuk PSSI

Tak Lagi Latih Timnas Indonesia, Luis Milla Simpan Satu Harapan untuk PSSI

Luis Milla sampaikan sejumlah kritik untuk penguasa PSSI agar bersedia singkirkan ego pribadi.

Asprov Aceh: PT LIB Harus Dikelola dengan Profesional

Asprov Aceh: PT LIB Harus Dikelola dengan Profesional

Nazir Adam PT LIB segera mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) untuk membicarakan masa depan operator liga.

Plt Sekjen PSSI Klarifikasi Isu Nepotisme yang Menimpa Mochamad Iriawan

Plt Sekjen PSSI Klarifikasi Isu Nepotisme yang Menimpa Mochamad Iriawan

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, telah menjalankan tugasnya sebagai orang nomor satu PSSI selama enam bulan.

Terbentur Regulasi, Mantan Wasit Liga 2 Pilih Jadi Pedagang Angkringan di Sleman

Terbentur Regulasi, Mantan Wasit Liga 2 Pilih Jadi Pedagang Angkringan di Sleman

Sukri Wiyanto asal Sleman sudah mengabdi sepanjang tahun 2007-2018 sebagai wasit nasional.

Direktur Operasional PT LIB: Mayoritas Klub Berharap Liga Dihentikan

Direktur Operasional PT LIB: Mayoritas Klub Berharap Liga Dihentikan

PT LIB akan mengirimkan masukan klub-klub Liga 1 dan Liga 2020 kepada PSSI sebagai saran kelanjutan kompetisi.

PSSI Minta PT LIB Penuhi Subsidi Klub Tanpa Pemotongan

PSSI Minta PT LIB Penuhi Subsidi Klub Tanpa Pemotongan

PSSI membalas surat dari PT Liga Indonesia Baru (LIB) soal pemotongan subsidi

Presiden Cilegon United Ingin Kompetisi Musim Ini Dihentikan

Presiden Cilegon United Ingin Kompetisi Musim Ini Dihentikan

Presiden CUFC, Yudi Apriyanto mengatakan ingin Liga 2 musim ini tetap dihentikan karena keselamatan jiwa lebih penting dari kompetisi.

CEO Cilegon United Ingin Musim 2020 Disetop

Yudhi Apriyanto, CEO Cilegon United, mengusulkan kompetisi musim 2020 dihentikan.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Load More Articles