Bersama Ducati, Jack Miller Yakin Bisa Saingi Marc Marquez

Muhamad Fadli Ramadan

Editor:

  • Jack Miller yakin bisa memberi perlawanan kepada Marc Marquez bersama Ducati.
  • Bursa perpindahan pembalap MotoGP berubah karena tim-tim pabrikan lebih memilih merekrut pembalap muda.
  • Cara kerja seperti pembalap tim pabrikan berpengaruh besar pada pendekatan balap Jack Miller.

SKOR.id – Jack Miller yakin bahwa tim pabrikan Ducati memilihnya sebagai pembalap utama untuk MotoGP 2021 karena dianggap bisa bersaing dengan Marc Marquez.

Menempatkan pembalap muda memang menjadi pilihan tim-tim pabrikan MotoGP karena dinilai dapat meningkatkan kinerja dan membawa semangat baru di dalam tim.

Mission Winnow Ducati ikut melakukan langkah ini karena Andrea Dovizioso gagal mengalahkan Marc Marquez dalam tiga tahun terakhir, 

Baca Juga: Resmi: Jack Miller Gabung Tim Pabrikan Ducati untuk MotoGP 2021

Untuk itu, Ducati mendatangkan Jack Miller yang memiliki usia lebih muda ketimbang Andrea Dovizioso untuk memberi perlawanan lebih keras kepada Marc Marquez.

"Saya pernah berpikir, pada tahun lalu, bahwa pasar pembalap di MotoGP mengalami perubahan sejak Marquez bisa memuncaki klasemen meski baru naik kelas,” katanya.

“Marquez hanya beberapa tahun lebih tua dari saya. Semula, pembalap senior seperti Valentino Rossi, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa menjadi lawan utamanya,” ujar Miller.

Sejak promosi ke kelas utama pada 2013, Marquez langsung tampil dominan dan terus menjadi juara dunia. Hanya pada 2015, ia gagal meraih gelar yang disabet Jorge Lorenzo.

“Segalanya telah berubah. Yamaha memiliki Maverick Vinales yang seusia dengan saya. Suzuki dengan Alex Rins dan Joan Mir,” ujar Miller.

“Marc menjadi patokan kami. Jadi, tujuan utama seluruh tim pabrikan adalah memiliki orang yang bisa mendekatinya.”

“Saya senang Ducati melihat saya sebagai seorang dengan usia muda yang bisa bertarung di antara pembalap-pembalap lain dan Marc di tahun-tahun berikutnya,” ia melanjutkan.

Sementara itu, Jack Miller naik ke kelas utama MotoGP setelah diberi kepercayaan dari Honda pada 2015 dan akhirnya pindah ke Ducati pada 2018.

Berkat perkembangan yang signifikan, Ducati memberinya kepercayaan untuk mengendarai motor tim pabrikan pada tahun lalu meski masih memperkuat tim satelit, Pramac Racing.

Baca Juga: Moto2 dan Moto3 Tanpa Tes Privat Jelang Kembalinya Musim 2020

“Ducati membantu saya menjadi pembalap dan seseorang yang lebih lengkap. Saya senang menghabiskan waktu dengan mereka yang berinvestasi banyak untuk saya,’ kata Miller.

“Itu membuat saya lebih lapar untuk terus menjadi lebih baik dan memanfaatkan yang terbaik,” pria asal Australia ini melanjutkan.

Bagaimanapun, Jack Miller tak melupakan jasa Pramac Racing yang telah membantunya menjadi seorang pembalap yang lebih cepat.

“Pramac sangat dekat dengan tim pabrikan Ducati sehingga saya belajar bagaimana cara kerja pembalap tim pabrikan,” kata Jack Miller.

“Itu berpengaruh besar pada cara pendekatan saya dalam menghadapi lomba dan metode kerja yang harus saya pelajari."

"Akan tetapi, ada lebih banyak tanggung jawab yang menanti. Meski begitu, saya benar-benar menikmatinya,” Jack Miller memungkasi.

Baca Juga: KTM Jadi Contoh Tim MotoGP untuk Memulai Kembali Kehidupan Normal

Source: motorsport.com

RELATED STORIES

Danilo Petrucci Tak Yakin Bertahan di Ducati

Danilo Petrucci Tak Yakin Bertahan di Ducati

Danilo Petrucci menyebut Ducati tak akan memperpanjang kontraknya untuk MotoGP 2021.

Jack Miller Lebih Fokus Usai Amankan Posisi di Tim Pabrikan Ducati

Jack Miller Lebih Fokus Usai Amankan Posisi di Tim Pabrikan Ducati

Selama pandemi, pembalap Australia Jack Miller mengaku tetap berlatih secara rutin agar siap menghadapi MotoGP 2020.

Casey Stoner Sebut Ducati Sudah Tepat Merekrut Jack Miller

Casey Stoner Sebut Ducati Sudah Tepat Merekrut Jack Miller

Jack Miller sudah paham betul karakter Ducati Desmosedici GP.

Jack Miller Berikan Wejangan kepada Francesco Bagnaia

Jack Miller Berikan Wejangan kepada Francesco Bagnaia

Jack Miller ingatkan Francesco Bagnaia harus agak santai jika ingin tampil cepat di MotoGP.

Jack Miller Pede Bisa Ikut Perebutan Juara MotoGP 2021

Jack Miller Pede Bisa Ikut Perebutan Juara MotoGP 2021

Pembalap Pramac Racing, Jack Miller, percaya diri bisa turut memperebutkan gelar juara dunia MotoGP 2021.

Ducati Paling Terdampak Aturan Pembekuan Mesin dan Aerodinamika

Ducati Paling Terdampak Aturan Pembekuan Mesin dan Aerodinamika

Ducati yang dikenal paling inovatif terlambat memperkenalkan teknologi baru karena aturan pembekuan mesin dan aerodinamika.

Cal Crutchlow Lebih Senang Aprilia ketimbang Ducati

Cal Crutchlow Lebih Senang Aprilia ketimbang Ducati

Setelah didepak LCR Honda, Cal Crutchlow harus memilih Aprilia atau Ducati untuk musim MotoGP 2021.

MotoGP Andalusia 2020: Marc Marquez Absen, Jack Miller Merasa Diuntungkan

MotoGP Andalusia 2020: Marc Marquez Absen, Jack Miller Merasa Diuntungkan

Pembalap Pramac Ducati Jack Miller, yang akan memulai GP Andalusia dari posisi ketujuh, yakin kini masuk kandidat juara dunia MotoGP 2020.

Jack Miller Ubah Target Setelah Kans Jadi Juara Dunia MotoGP Tertutup

Jack Miller Ubah Target Setelah Kans Jadi Juara Dunia MotoGP Tertutup

Pembalap Pramac Racing Jack Miller mengaku sudah menyerah untuk bisa menjadi juara dunia MotoGP 2020 setelah insiden di GP Prancis.

Dipuji Usai Tes Pramusim, Jack Miller Ogah Jemawa

Pembalap Ducati, Jack Miller, tak ingin jemawa dengan sanjungan yang didapat usai tes pramusim di Qatar.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming AC Milan vs Juventus pada laga ke-13 Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 01:00

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:50

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:49

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Load More Articles