Bagaimana Berlari Dapat Membantu Anda Membentuk Perut yang Lebih Kuat

Nurul Ika Hidayati

Editor:

  • Latihan kardio yang memompa jantung bagus untuk kesehatan jantung dan paru-paru.
  • Dengan berlari, kaki dan glutes Anda juga mendapatkan latihan yang cukup bagus.
  • Pertanyaannya, apakah berlari sangat efektif untuk memperkuat otot inti?

SKOR.id - Kita selalu dapat mengandalkan aktivitas running - berlari - untuk memperbaiki kualitas kesehatan mental - tidak ada yang mengalahkan endorphin "para pelari".

Latihan kardio yang memompa jantung juga bagus untuk kesehatan jantung dan paru-paru Anda, dan berdasarkan rasa sakit setelah berlari lama atau cepat, cukup aman untuk mengatakan bahwa kaki dan glutes (otot pinggul/bokong) Anda juga mendapatkan latihan yang cukup bagus.

Tetapi, jika ada satu hal yang selalu membuat kami bertanya-tanya tentang running, adalah bagaimana latihan ini dapat memengaruhi bentuk perut.

Jika Anda melakukan gerakan yang tepat, core - otot inti - Anda pasti berfungsi, seperti saat Anda melakukan apa saja, dari berjalan, duduk tegak, hingga mengangkat tas belanjaan.

Namun, seberapa banyak latihan inti yang sebenarnya, dan apakah dapat menganggapnya sebagai bagian dari rencana latihan pembentukan perut.

Maka itulah, POPSUGAR berbicara dengan dua ahli kebugaran untuk mengetahui apakah berlari sangat efektif untuk memperkuat inti Anda.

Apakah Running Membentuk Abs?
"Saya pikir inti Anda mendapatkan manfaat tertentu dari berlari," kata Steven Mayer, MD, spesialis kedokteran olahraga di Northwestern Medicine Running Clinic.

Dia menjelaskan bahwa Anda "lari dari core Anda" menggunakannya untuk menyeimbangkan dan menstabilkan diri sendiri.

Semakin sering Anda menggunakan dan melibatkan otot inti Anda dengan cara ini (running), kata Dr. Mayer, maka akan semakin kuat otot-otot tersebut.

Ashley Kelly, seorang pelari Olimpiade dan pelatih pribadi bersertifikat NASM, setuju bahwa Anda menggunakan otot inti Anda selama gerakan running tertentu, serta saat Anda menyerap benturan dan mempertahankan bentuk selama berlari lebih lama.

Tetapi, sementara perut Anda benar-benar digunakan selama running, pada kenyataannya, sejauh secara aktif membangunnya dan membuatnya lebih kuat, kata Kelly, lari bukan pilihan yang paling efektif.

Padahal, menurutnya, relasi itu sebenarnya berbanding terbalik: "Anda harus memiliki inti yang kuat terlebih dahulu untuk dapat berjalan dengan kuat, bukan sebaliknya."

Baik Kelly dan Dr. Mayer mengatakan bahwa meskipun perut dan core penting untuk berlari, kemungkinan besar mereka tidak akan menjadi lebih kuat secara signifikan hanya dengan aktivitas berlari.

"Berlari berkontribusi pada kebugaran inti setidaknya sampai tingkat yang ringan," kata Dr. Mayer kepada POPSUGAR. "Tetapi jika Anda benar-benar ingin memperkuat inti Anda, Anda harus fokus pada latihan inti."

Keterlibatan inti lebih seperti efek samping dari berlari, daripada fokus. Untuk benar-benar membangun otot inti dan perut yang kuat, Kelly mengatakan, "Sangat penting untuk melakukan latihan yang menargetkan otot-otot itu secara khusus."

Cara Melatih Perut saat Berlari
Namun, ada beberapa strategi yang dapat Anda gunakan untuk mendapatkan keterlibatan inti paling banyak dari lari Anda.

Pertama, cobalah fokus pada pernapasan Anda, saran Kelly, tariklah napas dalam-dalam ke diafragma Anda daripada mengambil napas pendek dari dada Anda.

Ketika Anda lelah, tambahnya, coba untuk menahan dan mengencangkan inti Anda seperti Anda sedang mempersiapkan menerima pukulan di perut.

Itu akan membuat inti Anda tetap aktif bahkan ketika Anda mulai merasa lelah.

Bahkan jika berlari tidak akan secara langsung menyebabkan inti yang berotot, hubungan antara berlari dan kekuatan inti tetap penting.

"Inti yang kuat dan stabil membantu meningkatkan mekanika lari dan stabilitas di lutut, pergelangan kaki, dan pinggul Anda, yang meminimalkan cedera," kata Kelly kepada POPSUGAR.

Jadi, jika membangun perut adalah tujuan Anda, ketahuilah bahwa latihan khusus inti masih merupakan cara yang harus dilakukan - dan gerakan ini mungkin juga membantu Anda menjadi pelari yang lebih baik.

Mulailah dengan latihan perut tiga menit untuk pelari dan lihatlah seberapa besar perbedaan yang dapat dibuat oleh otot inti yang kuat.***

Berita Bugar Lainnya:

10 Tips Sederhana agar Olahraga Lari Menjadi Lebih Seru

Mencari Tahu Berapa Lama Waktu Lari yang Ideal

3 Manfaat Mendengarkan Musik saat Berlari

Source: yahoo.com

RELATED STORIES

Kenali Afasia, Tanda-tanda yang Tidak Boleh Anda Abaikan dan Jenis-jenisnya

Kenali Afasia, Tanda-tanda yang Tidak Boleh Anda Abaikan dan Jenis-jenisnya

Afasia adalah kondisi bahasa dan bicara, sering kali disebabkan oleh kerusakan pada sisi kiri otak. Penyebabnya termasuk stroke, cedera kepala parah, tumor otak atau kondisi neurologis progresif.

Host Oscar 2022 Ini melawan Gangguan Mental Trikotilomania: Cirinya Menarik-narik Rambut Sendiri

Host Oscar 2022 Ini melawan Gangguan Mental Trikotilomania: Cirinya Menarik-narik Rambut Sendiri

Komedian/aktris Amy Schumer mengungkapkan dirinya masih berjuang mengatasi penyakit Trikotilomania yang dipicu masa kecil yang suram.

Inilah Penyebab yang Mempengaruhi Gairah Seksual Seorang Wanita

Inilah Penyebab yang Mempengaruhi Gairah Seksual Seorang Wanita

Seksualitas dan hubungan seksual harus dilakukan dengan pendekatan hormat dan positif, yang memungkinkan pengalaman seksual yang menyenangkan dan aman, tanpa paksaan, diskriminasi, atau kekerasan.

5 Bau Badan yang Mengkhawatirkan dan Apa Artinya bagi Kesehatan Anda

5 Bau Badan yang Mengkhawatirkan dan Apa Artinya bagi Kesehatan Anda

Menghadapi masalah kebersihan tubuh pribadi memang memalukan, tetapi jangan biarkan hal itu menghentikan Anda untuk menjadi yang terbaik.

Pelajari Latihan Kebugaran Fungsional dari Legenda UFC Nate Diaz

Semua gerakan atletis Anda tidak ada artinya tanpa kapasitas aerobik untuk mempertahankannya—dan satu legenda UFC menjadi buktinya.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Ilustrasi Panahan

Other Sports

863 Atlet Muda Panahan Tunjukkan Potensi pada MilkLife Archery Challenge 2025 Seri 2

Kenaikan dua kali lipat jumlah peserta terjadi pada MilkLife Archery Challenge 2025 Seri 2 di Kudus, 12-15 November 2025.

Taufani Rahmanda | 15 Nov, 17:49

Kompetisi sepak bola kasta kedua di Indonesia atau Championship 2025-2026 untuk Grup 2. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Championship 2025-2026: Grup 2 Pekan 11

Barito Putera vs Deltras FC, Persela vs Tornado FC, Persipal vs Persiba, PSS vs Persiku dan PSIS vs Persipura pada Minggu-Selasa (16-18/11/2025).

Taufani Rahmanda | 15 Nov, 17:04

Petenis putri Indonesia, Janice Tjen.

Tennis

Petenis Putri Indonesia Janice Tjen Bidik Peringkat 20 Besar Dunia di Musim 2026

Petenis berusia 23 tahun itu ambisius usai berhasil membukukan sejumlah pencapaian penting di tur WTA sepanjang 2025.

Nizar Galang | 15 Nov, 16:47

Pembukaan Indonesia Domino Tournament 2025 di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Sabtu, 15 November 2025. (Grafis: Kevin/Skor.id)

Other Sports

Ribuan Peserta Adu Strategi di Indonesia Domino Tournament 2025

IDoT 2025 mengusung tema “Strategi Satoe Meja, Semangat Satoe Bangsa.”

Sumargo Pangestu | 15 Nov, 14:21

Zainudin Amali sebagai Wakil Ketua Umum PSSI. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Timnas Indonesia

Timur Kapadze Masih Abu-abu, PSSI Belum Kerucutkan Daftar Calon Pelatih Timnas Indonesia

Wakil KetuaUumum PSSI, Zainudin Amali, menjelaskan soal calon pelatih Timnas Indonesia termasuk nama Timur Kapadze.

Taufani Rahmanda | 15 Nov, 12:39

Hasil pertandingan futsal. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Black Steel Buat Cosmo JNE Rasakan Kekalahan Pertama, Pivot Unggul FC Double Hat-trick

Rekap hasil empat pertandingan awal pekan keenam Pro Futsal League 2025-2026 yang digelar Sabtu (15/11/2025) pagi-petang.

Taufani Rahmanda | 15 Nov, 12:13

Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Cristiano Ronaldo Terancam Cuma Main Satu Laga di Piala Dunia 2026

Bintang asal Portugal, Ronaldo, sudah memastikan Piala Dunia 2026 menjadi yang terakhir baginya.

Rais Adnan | 15 Nov, 10:39

Pemain Timnas Prancis, Kylian Mbappe. (Andreas Jovi Arnanda/Skor.id)

World

Prancis Tak Mau Ambil Risiko, Pilih Kembalikan Kylian Mbappe ke Real Madrid

Prancis tak mau ambil risiko untuk Kylian Mbappe, pilih kembalikan ke Real Madrid untuk jalani perawatan.

Pradipta Indra Kumara | 15 Nov, 10:22

Indra Sjafri.

Timnas Indonesia

Regulasi Baru di SEA Games 2025 Sulitkan Timnas U-23 Indonesia Pantau Thailand-Vietnam

Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri, akui masih minim data kekuatan pesaing terkuat di SEA Games 2025.

Taufani Rahmanda | 15 Nov, 08:05

Skuad Timnas Portugsl. (Grafis: Kevin Bagus Prinusa/Skor.id).

World

Tiket Lolos Portugal ke Piala Dunia 2026 Ditentukan Saat Melawan Armenia

Tiket lolos Portugal ke Piala Dunia 2026 ditentukan saat melawan Armenia, usai kalah dari Irlandia.

Pradipta Indra Kumara | 15 Nov, 07:59

Load More Articles