5 Pencapaian Penting Carlos Alcaraz Usai Berhasil Menjuarai Wimbledon 2023

Arin Nabila

Editor: Doddy Wiratama

Carlos Alcaraz Juara Wimbledon 2023
Carlos Alcaraz jadi juara tunggal putra Wimbledon 2023 usai memenangi partai final yang berlangsung Minggu (16/7/2023). (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR.id – Carlos Alcaraz sukses memenangkan gelar tunggal putra turnamen Grand Slam Wimbledon 2023.

Gelar juara Wimbledon 2023 diraih Carlos Alcaraz pada Minggu (6/7/2023) dengan susah payah karena harus melewati duel alot kontra Novak Djokovic.

Carlos Alcaraz butuh 4 jam 42 menit untuk menyudahi perlawanan Novak Djokovic dengan skor akhir 1-6, 7-6(6), 6-1, 3-6, 6-4.

Petenis 20 tahun itu pun mengaku sangat bangga bisa menjuarai Wimbledon 2023 dan menyebut kemenangannya kali ini jadi momen paling bahagia dalam hidupnya. 

Terlebih, Alcaraz menjadi juara setelah mengalahkan salah satu petenis tersukses sepanjang sejarah di partai puncak.

“Saat ini adalah saat paling membahagiakan dalam hidup saya, itu pasti. Mungkin dalam lima tahun akan berubah,” kata Alcaraz. 

“Saat ini saya berusia 20 tahun, saya tidak terlalu banyak mengalami situasi seperti ini, jadi saya akan menikmati momen ini.”

“Membuat sejarah seperti hari ini adalah momen paling membahagiakan dalam hidup saya. Itu tidak akan berubah untuk waktu yang lama,” tuturnya.

“Mengalahkan Novak dan memenangi Wimbledon adalah sesuatu yang saya impikan sejak mulai bermain tenis. Itulah mengapa ini adalah momen terbesar dalam hidup saya.”

“Untuk anak laki-laki berusia 20 tahun, saya tak menyangka bisa mencapai tahap ini begitu cepat. Saya sangat bangga dengan diri saya dan tim saya. Saya jatuh cinta dengan (lapangan) rumput sekarang,” ujarnya.

Selain jadi salah satu momen paling bersejarah dalam kariernya, kesuksesan Carlos Alcaraz jadi juara Wimbledon 2023 juga berbuah sejumlah torehan penting lain baginya, yakni:

1. Gelar Grand Slam kedua

Wimbledon 2023 jadi turnamen tenis Grand Slam kedua yang berhasil dimenangi oleh Alcaraz sepanjang kariernya. 

Gelar Grand Slam perdana Alcaraz diraih di US Open 2022 yang membuat namanya langsung jadi sorotan. 

Pasalnya, ia jadi juara saat masih berusia 19 tahun empat bulan sehingga dinobatkan sebagai juara Grand Slam termuda sepanjang masa.

2. Petenis termuda ketiga yang juara Wimbledon

Carlos Alcaraz yang berulang tahun ke-20 pada 5 Mei 2003 menjadi orang termuda ketiga yang mampu memenangi Wimbledon.

Ia kalah muda dibanding Boris Becker (Jerman) saat jadi juara Wimbledon 1985 saat berusia 17 tahun.

Sedangkan Bjorn Borg (Swedia) jadi juara Wimbledon 1976 di usia yang sama dengan Carlos Alcaraz tetapi sedikit lebih muda dalam hitungan bulan.

Embed from Getty Images

3. Mengakhiri dominasi The Big Three dan Andy Murray

Carlos Alcaraz merupakan petenis pertama selain Roger Federer, Rafael Nadal, Novak Djokovic, dan Andy Murray yang menjuarai Wimbledon dalam dua dekade terakhir.

Sejak edisi 2003, nomor tunggal putra Wimbledon dijuarai oleh anggota The Big Three (Federer, Nadal, Djokovic). 

Hanya Andy Murray yang mampu menembus dominasi ketiganya dengan dua kali keluar sebagai juara pada edisi 2013 dan 2016.

Keberhasilan Alcaraz menjuarai Wimbledon 2023 pun seolah jadi penanda makin dekatnya momen berakhirnya era kejayaan The Big Three+Andy Murray.

4. Pemain pertama yang kalahkan Novak Djokovic di Center Court sejak 2013.

Novak Djokovic punya catatan impresif di Center Court AELTC, London, Inggris atau lapangan utama yang menjadi venue turnamen Wimbledon.

Pemilik 23 gelar Grand Slam itu tak pernah terkalahkan saat tampil di Center Court sejak tampil di Wimbledon 2013. 

Terakhir kali Nole gagal meraih kemenangan di Center Court AELTC terjadi saat dirinya dikalahkan Andy Murray pada final Wimbledon 2013.

Berselang satu dekade, rekor impresif itu harus terhenti seusai Carlos Alcaraz mengalahkan Djokovic lewat duel berdurasi hampir lima jam pada laga final kemarin.

Alcaraz juga telah mengagagalkan upaya Djokovic untuk meraih gelar Grand Slam ke-24 sepanjang kariernya. 

Kekalahan itu juga memumpus impian Djokovic untuk menyamai pencapaian Roger Federer di Wimbledon yang memenangi delapan gelar.

5. Perpanjang rekor peringkat satu dunia

Dengan kesuksesan di Wimbledon 2023, Alcaraz juga mempertahankan peringkat nomor satu dunia dari ancaman Djokovic.

Ia pun memperpanjang rekornya dengan memasuki minggu ke-49 berada di takhta teratas peringkat ATP. Sementara itu, Djokovic tetap di posisi kedua.

Source: The Guardian

RELATED STORIES

Carlos Alcaraz Juara Wimbledon 2023 Usai Atasi Novak Djokovic dalam Duel 4 Jam 42 Menit

Carlos Alcaraz Juara Wimbledon 2023 Usai Atasi Novak Djokovic dalam Duel 4 Jam 42 Menit

Carlos Alcaraz jadi juara tunggal putra Wimbledon 2023 usai memenangi duel super sengit kontra Novak Djokovic.

Sepatu yang Jadi Andalan Carlos Alcaraz Saat Juara Wimbledon 2023

Sepatu Nike Air Zoom Vapor Pro ikut berperan membantu Carlos Alcaraz juara Wimbledon 2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

New Balance memperkenalkan seri sepatu trail terbarunya Hierro v9 melalui ajang trail running bertajuk Hidden Tracks! di Bogor, 17 April 2025. (Foto: Taufani Rahmanda/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Other Sports

New Balance Hadirkan Sepatu Trail Anyar untuk Dampingi Pelari Makin Bebas Eksplorasi Alam

Seri sepatu trail terbaru, New Balance Hierro v9, diperkenalkan melalui ajang trail running, Hidden Tracks!, Kamis (17/4/2025).

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 07:23

Futsal Indonesia (Hendy Andika/Skor.id)

Futsal

FFI Dapat Rp7,5 Miliar dari PSSI, Fokuskan untuk Persiapan Timnas Futsal Putri Indonesia

Ketua Umum FFI, Michael Sianipar, juga menyebut Timnas futsal putri Indonesia akan TC di Thailand dan tanding lawan Cina.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 04:12

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Update Daftar Tim yang Lolos Putaran Nasional Liga 4 2024-2025

Daftar tim yang lolos ke putaran nasional Liga 4 2024-2025 dari babak regional, diperbaharui seiring jalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 03:37

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 18 Apr, 03:29

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putri: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Rangkaian laga sektor putri Proliga 2025 bakal bergulir pada 3 Januari–10 Mei dengan melibatkan tujuh tim di babak reguler.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 03:25

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 03:24

Kapten Liverpool, Virgil van Dijk. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Resmi Perpanjang Kontrak di Liverpool, Virgil van Dijk Merasa Spesial

Virgil van Dijk resmi memperpanjang kontraknya di Liverpool hingga dua tahun ke depan.

Rais Adnan | 18 Apr, 02:39

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 18 Apr, 02:16

Kompetisi UEFA Conference League 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Semifinal UEFA Conference League 2024-2025: Chelsea Jumpa Djurgården, Fiorentina Tantang Real Betis

Empat tim sudah dipastikan lolos dan berikut jadwal semifinal UEFA Conference League 2024-2025.

Rais Adnan | 18 Apr, 02:12

Laga permpat final Liga Europa 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

4 Tim Pastikan Jatah Semifinal Liga Europa 2024-2025, Manchester United Lewati Drama Sengit

4 tim sudah mengamankan tiket ke semifinal Liga Eurppa 2024-2025, Manchester United hadapi Athletic Bilbao.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 01:12

Load More Articles