22 Pengprov Desak KONI Pusat Segera Bentuk Caretaker PB ISSI

Arief Nugraha K

Editor:

  • 22 Pengprov ISSI mendesak KONI Pusat bentuk caretaker PB ISSI usai Raja Sapta Oktohari mundur.
  • Ini tertuang dalam pernyataan sikap Pengrov ISSI yang dideklarasikan di Bandung, Sabtu (27/6/2020).
  • Berdasarkan AD/ART NOC Indonesia dan PB ISSI, Raja Sapta Oktohari tidak bisa rangkap jabatan.

SKOR.id – Sebanyak 22 Pengurus Provinsi Ikatan Sport Sepeda Indonesia (Pengprov ISSI) mendesak KONI Pusat segera membentuk caretaker (pelaksana tugas) Pengurus Besar (PB) ISSI.

Desakan ini muncul setelah PB ISSI ditinggal ketua umumnya, Raja Sapta Oktohari yang kini menjabat sebagai Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) atau National Olympic Committee (NOC) Indonesia.  

Beberapa waktu lalu, Raja Sapta Oktohari telah menyatakan dirinya siap mundur sebagai Ketua Umum PB ISSI karena tidak bisa rangkap jabatan.

Baca Juga: Lepas Jabatan Ketua Umum, Raja Sapta Oktohari Berharap ISSI Dapat Pengganti yang Lebih Baik

Ke-22 Pengprov ISSI, yang menamakan diri Forum Komunikasi Pengprov ISSI Indonesia, secara bersama-sama menyatakanya sikapnya, Sabtu (27/6/2020) malam.

Kesepakatan dituangkan secara tertulis dalam surat Pernyataan Sikap Forum Komunikasi Pengprov ISSI yang digelar di El Royal Hotel Jalan Merdeka, Bandung, Jawa Barat.

Dengan terbentuknya caretaker oleh KONI Pusat, mereka berharap bisa digelar Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) untuk menentukan ketua umum yang baru.

Pernyataan sikap yang diajukan Forum Komunikasi Pengprov ISSI itu, bukan tanpa alasan. Mereka mengacu pada Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) NOC Indonesia.

Hal tersebut tertuang dalam pasal 33.1 di mana ketua umum dilarang merangkap jabatan apapun pada kepengurusan NOC Indonesia atau anggotanya.

Selain itu, berdasarkan pasal 74.7 ART NOC Indonesia menyebutkan tidak menjabat apapun pada Kartu Anggota Pengurus dan/atau organisasi keolahragaan nasional yang sama atau sejenis lainnya.

 

“Pada Oktober 2019, Ketua Umum PB ISSI saudara Raja Sapta Oktohari mencalonkan diri sebagai Ketua Komite Nasional Olimpiade Indonesia. Berdasarkan butir 2 dan 3 di atas, saudara RSO telah melanggar AD/ART NOC Indonesia,” demikian isi Pernyataan Sikap Forum Komunikasi Pengprov ISSI.

“Dan, berdasarkan Pasal 17 ART PB ISSI pasal (3), apabila Ketua Umum berhalangan tetap maka melalui Rapat Pleno Pengurus diusulkan menunjuk Pelaksana Tugas Ketua Umum ISSI dari unsur Wakil Ketua Umum sampai terlaksananya Munas/Munaslub.”

Masih dalam surat pernyataan, pasal 18 ayat (1), (2), (3), (4) dan (5), menyatakan Pejabat Pelaksana Tugas ART PB ISSI dan berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa Ketum PB ISSI, RSO dinilai telah melanggar AD/ART NOC Indonesia dan ART PB ISSI.

“Karena itu, sekarang bola ada di tangan KONI Pusat untuk segera membentuk caretaker dan selanjutnya kepengurusan sementara untuk menuju digelarnya Munas atau Munaslub,” tegas Ahmad Junaedi, Sekretaris Umum Pengprov ISSI Jawa Timur.

Pernyataan sikap Forum Komunikasi Pengprov ISSI di Bandung itu, tanpa dihadiri delapan Pengprov lainnya, yakni Aceh, Kepulauan Riau, Sulawesi Selatan, Jambi, Sumatera Barat, Lampung, DKI Jakarta serta Kalimantan Barat.

“Untuk Pengprov Aceh, meskipun tidak datang, mereka sudah melayangkan surat dukungan kepada forum,” ujar Ahmad Junaedi.

Baca Juga: Sambut New Normal, PB ISSI Siapkan Protokol Kesehatan Secara Detail

“Dan, jika kita melihat dari jumlah 3/4 yang sepakat, maka ini sudah kuorum, Pengprov yang ada berjumlah 30 sementara yang hadir 22 dan absen delapan,” ia menambahkan.

Ahmad Junaedi pun menegaskan, berdasarkan AD/ART NOC Indonesia maupun PB ISSI, Okto, sapaan Raja Sapta Oktohari memang harus meletakan jabatan sebagai Ketum.

“Jika melihat kondisinya sudah jelas, PB ISSI tidak sekadar melaksanakan pleno untuk memilih ketua umum,” Junaedi menuturkan.

“Karena itu amanah dari AD/ART ISSI, maka kami sepakat dan saudara Raja Sapta Oktohari telah melanggar AD/ART. Untuk menaati AD/ART NOC Indonesia dan mengajukan pengunduran diri sebagai ketua PB ISSI.”

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 

RELATED STORIES

PB ISSI Tunda Munaslub Hingga Awal Tahun Depan

PB ISSI Tunda Munaslub Hingga Awal Tahun Depan

Pengurus Besar Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI) harus menjadwal ulang pelaksanaan munaslub yang semula dijadwalkan pada 4-5 Desember 2020.

NTB dan NTT Dipastikan Jadi Calon Tunggal Tuan Rumah PON 2028

NTB dan NTT Dipastikan Jadi Calon Tunggal Tuan Rumah PON 2028

NTB dan NTT akan menjadi calon tunggal tuan rumah PON 2022

Kalteng Bersiap Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Sepeda UCI MTB Eliminator World CUp 2022

Kalteng Bersiap Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Sepeda UCI MTB Eliminator World CUp 2022

Kalteng siap menjadi tuan rumah UCI MTB Eliminator World CUp 2022

Ingin Sirkuit Sentul Kembali Ramai, KONI Pusat Gelar Otomotif Fair

Ingin Sirkuit Sentul Kembali Ramai, KONI Pusat Gelar Otomotif Fair

KONI Pusat berharap Sirkuit Sentul, Bogor, kembali padat dengan kegiatan otomotif seperti dulu.

KONI Pusat Klarifikasi Hadiah Indonesia Marathon 2022 yang Belum Dibayarkan

KONI Pusat Klarifikasi Hadiah Indonesia Marathon 2022 yang Belum Dibayarkan

KONI Pusat memastikan sudah memberi hadiah uang untuk pemenang Indonesia International Marathon 2022.

Menpora: Stop Pembajakan Atlet, Daerah Harus Membina dari Bawah

Menpora: Stop Pembajakan Atlet, Daerah Harus Membina dari Bawah

Zainudin Amali menegaskan daerah-daerah harus membatasi pembajakan atlet agar tidak malas dalam melakukan pembinaan

Jadi Tuan Rumah PON 2028, Gubernur NTB Tegaskan Persahabatan Lebih Penting dari Juara Umum

Jadi Tuan Rumah PON 2028, Gubernur NTB Tegaskan Persahabatan Lebih Penting dari Juara Umum

Gubernur NTB menegaskan persahabatan antarprovinsi lebih penting daripada adu banyak medali di PON 2028.

Dapat Dukungan Sektor Minerba, KONI Pusat Ingin Event Olahraga Lebih Banyak Digelar

Dapat Dukungan Sektor Minerba, KONI Pusat Ingin Event Olahraga Lebih Banyak Digelar

KONI Pusat mendapatkan dukungan dari sektor Minerba untuk memajukan olahraga Indonesia

Atlet Tak Perlu Khawatir, BPJS Ketenagakerjaan Siap Beri Perlindungan

KONI Pusat dan BPJS Ketenagakerjaan adakan kerjasama untuk memberi perlindungan ke atlet

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Arsenal vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025 yang akan digelar pada Sabtu (23/11/2024) pukul 22.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 04:15

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 04:11

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 03:55

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 23 Nov, 03:53

Big Match akhir pekan ini, ada Man City vs Tottenham Hotspur, AC Milan vs Juventus, hingga Napoli vs AS Roma. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Big Match Akhir Pekan Ini, Man City vs Tottenham Hotspur hingga AC Milan vs Juventus

Akhir pekan ini akan terjasi beberapa big match dan laga menarik dari Liga Inggris, Liga Italia, dan La Liga (Liga Spanyol).

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 02:14

Laga AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming AC Milan vs Juventus pada laga ke-13 Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 01:00

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

Load More Articles