3 Pemain Arsenal Tolak Potong Gaji, Salah Satunya Mesut Ozil

Teguh Kurniawan

Editor:

  • Arsenal mengumumkan kesepakatan dengan para pemain soal pemotongan gaji 12,5 persen pada Senin (20/04/2020).
  • Namun, disinyalir ada tiga pemain, termasuk Mesut Ozil, yang menolak keputusan tersebut.
  • Gelandang asal Jerman itu ingin memastikan terlebih dulu dampaknya wabah virus corona terhadap klub, sebelum mengambil langkah.

SKOR.id - Gelandang Arsenal, Mesut Ozil, dikabarkan termasuk satu di antara tiga pemain The Gunners yang enggan mematuhi kesepakatan pemotongan gaji dari klub.

Sebelumnya, pada Senin (20/04/2020), Arsenal mengumumkan penyesuaian finansial di tengah pandemi virus corona (Covid-19).

Keputusannya adalah pemotongan 12,5 persen dari gaji tahunan para pemain, pelatih Mikel Arteta, dan sejumlah staf kunci.

Baca Juga: Arsenal Resmi Sepakati Pemotongan Gaji

Namun, kini muncul kabar bahwa ada tiga pemain yang menolak hal tersebut, dengan Ozil merupakan satu di antaranya.

Playmaker asal Jerman, yang memiliki gaji tertinggi di Stadion Emirates sebesar 350 ribu pounds (Rp6,7 miliar) perpekan, tak mau terburu-buru menentukan langkah.

Ozil ingin memastikan terlebih dulu dampak pandemi virus corona terhadap keuangan klub, sebelum menyetujui pengurangan gaji.

Jika memang terbukti bahwa Arsenal mengalami kesulitan akibat wabah Covid-19, dia bersedia mengalami pemotongan gaji, bahkan lebih besar dari 12,5 persen.

 

Ozil juga menyuarakan bahwa klub seharusnya menerapkan penundaan gaji alih-alih pemotongan langsung.

 

Pendapat tersebut juga didukung oleh agennya, Dr Erkut Sogut. Menurut pria asal Turki itu, kerugian finansial baru suatu klub baru akan terlihat 3-6 bulan mendatang.

"Saya tidak rekomendasikan pemotongan gaji sekarang, karena klub masih bisa meraup untung serupa seperti tahun lalu," kata Sogut.

Baca Juga: Harapan Pablo Mari di Arsenal pada Akhir Musim Ini

Berdasarkan laporan, potongan 12,5 persen yang dijatuhkan klub bisa kembali penuh bila pasukan Arsenal mampu lolos ke Liga Champions dalam dua musim ke depan.

 

Source: Daily Mail

RELATED STORIES

Manchester United Izinkan Chris Smalling Tinggal di AS Roma

Manchester United Izinkan Chris Smalling Tinggal di AS Roma

Dua pemain yang diimpor dari Liga Inggris, Chris Smallling dan Henrikh Mkhitaryan, diizinkan membantu AS Roma tuntaskan musim ini.

Potong Gaji di Liga Malaysia, 3 Happy Ending dan Sisanya Deadlock

Potong Gaji di Liga Malaysia, 3 Happy Ending dan Sisanya Deadlock

Namun, solusi potong gaji pada Liga Malaysia 2020 masih belum disepakati mayoritas klub dengan pemain serta staf mereka.

Thomas Partey Dikonfirmasi Sedang Bernegosiasi dengan Arsenal

Thomas Partey Dikonfirmasi Sedang Bernegosiasi dengan Arsenal

Gelandang Atletico Madrid, Thomas Partey, telah melakukan negosiasi dengan Arsenal, demikian dikonfirmasi ayahnya.

Tangan Dingin Mikel Arteta Kembalikan Sinar Granit Xhaka di Arsenal

Tangan Dingin Mikel Arteta Kembalikan Sinar Granit Xhaka di Arsenal

Sempat dihujat akibat penurunan performa dan sikap kontroversialnya, Granit Xhaka kini kembali tumbuh jadi pilar Arsenal asuhan Mikel Arteta.

Kebutuhan Pesepak Bola terhadap Bantuan Psikolog Meningkat  Saat Pandemi Covid-19

Kebutuhan Pesepak Bola terhadap Bantuan Psikolog Meningkat Saat Pandemi Covid-19

Para pesepak bola rentan depresi selama periode karantina akibat wabah virus corona. Klub perlu turun tangan untuk mencegah gangguan psikologis lebih parah.

Cedric Soares Berharap Dipermanenkan Arsenal

Cedric Soares Berharap Dipermanenkan Arsenal

Pemain pinjaman Arsenal dari Southampton, Cedric Soares, mengungkapkan keinginannya untuk dipermanenkan tim berjulukan Meriam London tersebut.

Ini Syarat Arsenal Boleh Latihan Lagi

Ini Syarat Arsenal Boleh Latihan Lagi

Arsenal akan mulai latihan di Colney pekan depan. Hanya saja, para pemain masih berlatih sendirian dan tidak boleh berdekatan.

10 Transfer Pemain Paling Kontroversial

10 Transfer Pemain Paling Kontroversial

Kontroversi tak jarang muncul dalam transfer pemain. Pada akhirnya mereka jadi korban kekecewaan suporter.

Arsenal Kembali Berlatih dengan Standar Pencegahan Covid-19

Arsenal Kembali Berlatih dengan Standar Pencegahan Covid-19

Arsenal kembali ke tempat pelatihan mereka pada Senin (27/4/2020) pagi.

Arsenal Bidik Willian sebagai Alternatif Pierre-Emerick Aubameyang

Arsenal Bidik Willian sebagai Alternatif Pierre-Emerick Aubameyang

Arsenal siap menawar pemain Chelsea, Willian, sebagai antisipasi kepergian Pierre-Emerick Aubameyang.

Arsenal Banderol Pierre-Emerick Aubameyang Separuh Harga Pasaran

Arsenal Banderol Pierre-Emerick Aubameyang Separuh Harga Pasaran

Arsenal tidak mau Pierre-Emerick Aubameyang pergi secara gratis.

Mesut Ozil Belum Dapat Tawaran Kontrak Baru di Arsenal

Mesut Ozil Belum Dapat Tawaran Kontrak Baru di Arsenal

Gelandang Arsenal, Mesut Ozil, masih belum mendapat kejelasan soal masa depannya di Arsenal usai belum mendapatkan kontrak baru.

Skema Arsenal untuk  Boyong Thomas Partey

Skema Arsenal untuk Boyong Thomas Partey

Arsenal berniat memboyong Thomas Partey dari Atletico Madrid pada musim panas ini.

AS Roma Ingin Permanenkan Henrikh Mkhitaryan, Arsenal Buka Pintu

AS Roma Ingin Permanenkan Henrikh Mkhitaryan, Arsenal Buka Pintu

AS Roma tengah berdiskusi dengan Arsenal untuk mempermanenkan Henrikh Mkhitaryan musim panas nanti.

Chelsea Tertarik Menebus Permintaan AC Milan buat Gianluigi Donnarumma

Chelsea Tertarik Menebus Permintaan AC Milan buat Gianluigi Donnarumma

Chelsea tertarik mendengar tawaran 50 juta euro untuk kiper AC Milan, Gianluigi Donnarumma musim panas nanti.

Musim Depan, Barcelona dan Real Madrid Sepakat Potong Gaji Pemain hingga 30 Persen

Musim Depan, Barcelona dan Real Madrid Sepakat Potong Gaji Pemain hingga 30 Persen

Dampak pandemi virus corona terhadap keuangan klub diprediksi akan tetap berlanjut hingga 2020-2021.

Mesut Ozil Akan Habiskan Kontraknya di Arsenal

Mesut Ozil Akan Habiskan Kontraknya di Arsenal

Mesut Ozil akan menghabiskan sisa kontraknya bersama Arsenal hingga 2021 mendatang. Hal ini dikonfirmasi oleh sang agen, Erkut Sogut.

Mesut Ozil Disingkirkan Arsenal karena Masalah Sikap

Mesut Ozil Disingkirkan Arsenal karena Masalah Sikap

Mantan pemain Arsenal, Ian Wright, menilai keterpurukan Mesut Ozil di Emirates didasari problem sikap.

Juara Piala FA , Gaji Pemain Arsenal Kembali Utuh

Juara Piala FA , Gaji Pemain Arsenal Kembali Utuh

Para pemain Arsenal mendapatkan kembali upah mereka yang dipotong usai menjuarai Piala FA.

Mesut Ozil Dapat Bonus Rp153 Miliar Gara-gara Loyal di Arsenal

Mesut Ozil Dapat Bonus Rp153 Miliar Gara-gara Loyal di Arsenal

Gelandang Mesut Ozil mendapat bonus dari Arsenal akibat dirinya loyal terhadap klub pada akhir September lalu.

Ulang Tahun Ke-13, Putra Mendiang Jose Antonio Reyes Terima Hadiah Barang Tinggalan sang Ayah

Ulang Tahun Ke-13, Putra Mendiang Jose Antonio Reyes Terima Hadiah Barang Tinggalan sang Ayah

Seorang anggota tim Extremadura mengirimkan barang-barang yang ditinggalkan Jose Antonio Reyes di kotak penyimpanan di klub mereka.

Mantan Bek Arsenal Kecam Perlakuan Mikel Arteta Terhadap Mesut Ozil

Mantan Bek Arsenal Kecam Perlakuan Mikel Arteta Terhadap Mesut Ozil

Mantan bek Arsenal, Laurent Koscielny, kecam perlakuan pelatih Mikel Arteta terhadap Mesut Ozil.

Link Live Streaming Arsenal vs Molde di Liga Europa

Link Live Streaming Arsenal vs Molde di Liga Europa

Arsenal akan melakukan rotasi ketika menemui Molde di penyisihan grup B Liga Europa 2020-2021.

Cesc Fabregas: Mikel Arteta Masih Berusaha Menemukan Skuad Terbaik Arsenal

Cesc Fabregas: Mikel Arteta Masih Berusaha Menemukan Skuad Terbaik Arsenal

Mantan pemain Arsenal, Cesc Fabregas, menyebut pelatih Mikel Arteta masih berusaha menemukan timnya.

Link Live Streaming Liga Europa: Arsenal vs Rapid Vienna

Link Live Streaming Liga Europa: Arsenal vs Rapid Vienna

Link live streaming Liga Europa, Arsenal vs Rapid Vienna pada matchday kelima grup B Liga Europa 2020-202 pada Jumat (4/12/2020) dini hari WIB.

Arsenal Kalah, Agen Pierre-Emerick Aubameyang Kecam Taktik Mikel Arteta

Arsenal Kalah, Agen Pierre-Emerick Aubameyang Kecam Taktik Mikel Arteta

Agen Pierre-Emerick Aubameyang, Kwaku Mensah, mengkritik taktik Mikel Arteta saat Arsenal kalah dari Tottenham Hotspur.

Bernd Leno Terkesan dengan Sikap Profesional Mesut Ozil meski Tidak Masuk Skuad Arsenal

Bernd Leno Terkesan dengan Sikap Profesional Mesut Ozil meski Tidak Masuk Skuad Arsenal

Menurut Bernd Leno Mesut Ozil tidak membawa aura negatif dalam tim.

Arsenal Menang, Mesut Ozil pun Ikut Senang

Arsenal Menang, Mesut Ozil pun Ikut Senang

Gelandang Arsenal, Mesut Ozil, ikut senang timnya meraih kemenangan saat menghadapi Chelsea di lanjutan Liga Inggris.

Ian Wright Sebut 3 Bintang Arsenal Kembali ke Performa Terbaik Usai Lawan Brighton

Ian Wright Sebut 3 Bintang Arsenal Kembali ke Performa Terbaik Usai Lawan Brighton

Legenda Arsenal, Ian Wright, sebut Bukayo Saka, Gabriel Martinelli, serta Emile Smith Rowe sudah kembali ke performa terbaik.

Prediksi Liga Inggris: West Bromwich Albion vs Arsenal

Prediksi Liga Inggris: West Bromwich Albion vs Arsenal

Arsenal akan melawat ke markas West Bromwich Albion pada pekan ke-17 Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, Minggu (3/1/2020) dini hari WIB.

Dikaitkan ke DC United, Mesut Ozil Justru Sepakati Kontrak dengan Fenerbahce

Dikaitkan ke DC United, Mesut Ozil Justru Sepakati Kontrak dengan Fenerbahce

Gelandang Arsenal, Mesut Ozil, dikabarkan telah menyepakati kontrak bersama klub Turki, Fenerbahce.

Mikel Arteta: Mesut Ozil Bisa Pergi Hanya dengan Harga yang Tepat

Mikel Arteta: Mesut Ozil Bisa Pergi Hanya dengan Harga yang Tepat

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, sudah mengizinkan Mesut Ozil bernegosiasi, namun dengan tawaran yang tepat.

Jose Mourinho Balas Komentar Mesut Ozil yang Menyatakan Lebih Baik Pensiun daripada ke Tottenham

Jose Mourinho Balas Komentar Mesut Ozil yang Menyatakan Lebih Baik Pensiun daripada ke Tottenham

Pelatih Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, menyatakan bahwa timnya tidak pernah tertarik terhadap Mesut Ozil.

Akhirnya, Arsenal dan Mesut Ozil Mencapai Kesepakatan Akhiri Kontrak

Akhirnya, Arsenal dan Mesut Ozil Mencapai Kesepakatan Akhiri Kontrak

Arsenal dan Mesut Ozil dikabarkan telah mencapai kesepakatan untuk mengkhiri kontrak keduanya.

Arsenal Pinjam Kiper Asal Australia, Mikel Arteta Ungkap Alasannya

Arsenal Pinjam Kiper Asal Australia, Mikel Arteta Ungkap Alasannya

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, ungkap alasan pinjam Mat Ryan dari Brighton and Hove Albion.

Link Live Streaming Piala FA: Southampton vs Arsenal

Arsenal akan melawat ke markas Southampton pada putaran keempat Piala FA, Sabtu (23/1/2021) WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, dengan bola hat-trick dan penghargaan Man of the Match dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, akhir pekan lalu. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

7 Pencetak Hat-trick di Liga Inggris 2024-2025: Termasuk Justin Kluivert, Putra Patrick Kluivert

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, catat rekor di Liga Inggris lewat hat-trick dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, pekan lalu.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 18:57

Babak Play-off Degradasi Liga 2 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Pekan 2 Play-Off Degradasi Liga 2 2024-2025

Ada 8 pertandingan yang akan tersaji pada pekan kedua babak play-off degradasi Liga 2 2024-2025, Jumat (24/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 15:47

Laga Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 12:51

Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025. (Jovi Arnanda/Skor.id)

National

Prediksi dan Link Live Streaming Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025

Laga Borneo FC vs Kaya FC akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Kamis (23/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 12:46

Lerby Eliandry (PSPS Pekanbaru). (Foto: Instagram @pspsriau/Grafis: Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Liga 2 2024-2025: Lerby Eliandry, Misi Bangkit Usai Cedera Parah

Lerby Eliandry menjadi salah satu pemain yang berperan membawa PSPS Pekanbaru menang di kandang Persiraja.

Rais Adnan | 22 Jan, 11:37

PBESI (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Tanggapan PBESI Soal Freeze Contract di Esports

Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) berharap ke depan tidak ada kejadian serupa.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 11:03

Konferensi Pers EVOS X Chupa Chups Big Babol. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

EVOS Esports Umumkan Kolaborasi dengan Chupa Chups Big Babol

Keduanya ingin menciptakan pengalaman unik yang memadukan dunia gaming dan keseruan menikmati bubble gum.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 10:50

 Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pebulu tangkis ganda putra Indonesia. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Badminton

Indonesia Masters 2025: Penuh Drama, Fajar/Rian Berhasil Lolos ke 16 Besar

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjalani pertandingan penuh drama pada babak pertama Indonesia Masters 2025.

Arin Nabila | 22 Jan, 08:59

Laga Paris Saint-Germain vs Manchester City. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming PSG vs Man City di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Paris Saint-Germain vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 08:19

Honor of Kings Invitational Season 3. (Level Infinite)

Esports

Global Ban Bakal Hadir di HOK Invitational Season 3

Honor of Kings Invitational S3 akan dimulai pada 21 Februari 2025 dan berakhir pada 1 Maret di Manila, Filipina.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 07:47

Load More Articles