Tiga Pemain ASEAN All Stars Diumumkan, Siapa dari Timnas Indonesia?

Rais Adnan

Editor: Rais Adnan

Asnawi Mangkualam dan Pratama Arhan. (Yusuf/Skor.id)
Dua pemain Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam dan Pratama Arhan dengan seragam klubnya di Liga Thailand, Port FC dan Bangkok United. (Yusuf/Skor.id)

SKOR.id - Tiga pemain tim ASEAN All Stars sudah dipilih dan diumumkan oleh AFF. Adalah tiga pemain dari Timnas Vietnam yang telah dipastikan bakal bergabung dengan skuad ASEAN All Stars.

Ketiga pemain itu adalah Nguyen Hoang Duc (Phu Dong Ninh Binh), Nguyen Quang Hai (Cong An Ha Noi), dan Do Duy Manh (Ha Noi FC). Ketiganya akan menjadi bagian dari tim yang bakal menghadapi Manchester United di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, 28 Mei 2025.

Seperti diketahui, pertandingan ini merupakan bagian dari ajang Maybank Challenge Cup dan memiliki tujuan mulia, yaitu menggalang dana untuk YASA (Yayasan Al-Sultan Abdullah), sebuah organisasi amal ternama di Malaysia. Selain itu, laga ini juga dimaknai sebagai bentuk penghormatan terhadap talenta sepak bola Asia Tenggara dan menegaskan peran sepak bola sebagai jembatan dalam menyebarkan nilai-nilai kemanusiaan.

Menurut pernyataan dari AFF, ketiga pemain Vietnam tersebut dipilih berdasarkan performa gemilang, profesionalisme tinggi, dan semangat juang luar biasa yang ditunjukkan dalam beberapa waktu terakhir. 

“Nguyễn Hoàng Đức dinilai sebagai pemain kunci di lini tengah berkat kemampuannya mengatur permainan dan menciptakan umpan-umpan kreatif. Sementara itu, Nguyễn Quang Hải terus menunjukkan kelasnya lewat teknik tinggi dan pengalaman internasional yang luas. Di lini belakang, Đỗ Duy Mạnh tampil sebagai sosok pemimpin yang kokoh dengan gaya bermain solid dan penuh determinasi,” tulis laman resmi Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF).

Sebelumnya, AFF juga telah mengumumkan bahwa pelatih kepala Timnas Vietnam, Kim Sang-sik, akan memimpin ASEAN All Stars dalam laga kontra Manchester United tersebut. Setelah membawa Vietnam menjadi juara Piala ASEAN 2024 dengan kemenangan sempurna, kepercayaan yang diberikan kepada pelatih asal Korea Selatan itu dianggap sebagai bukti dari kualitas dan kepercayaan yang ia bangun di kancah sepak bola Asia Tenggara.

Seperti dikabarkan sebelumnya, bahwa akan ada para pemain top yang mewakili 12 federasi anggota AFF, yang baru akan diumumkan secara lengkap dalam waktu dekat. Artinya, bakal ada para pemain dari Indonesia yang bakal dipilih untuk bergabung dengan tim. Kemungkinan besar adalah para pemain yang berstatus sebagai penggawa Timnas Indonesia.

Jika melihat jadwal pertandingan, berat untuk kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes, bergabung. Itu lantaran jadwal pertandingan bersama klubnya Venezia FC, terakhir pada 25 Mei nanti alias tiga hari sebelum pertandingan.

Pun untuk para pemain dari Liga 1 seperti Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, Ramadhan Sananta, Hokky Caraka, Egy Maulana Vikri, Ricky Kambuaya, Septian Satria Bagaskara, serta dua kiper Ernando Ari Sutaryadi dan Nadeo Argawinata. Menyusul, laga terakhir Liga 1 2024-2025 juga digelar secara serentak pada 25 Mei 2025.

Sandy Walsh yang berkarier di J.League bersama Yokohama F. Marinos juga sulit lantaran sedang dalam masa kompetisi.

Begitu juga Ragnar Oratmangoen (FCV Dender) baru menyelesaikan pertandingan terakhirnya, 25 Mei mendatang. Kiper utama Timnas Indonesia, Maarten Paes, juga tidak mungkin bergabung lantaran masih dalam masa kompetisi dan ada pertandingan pada 29 Mei nanti bersama FC Dallas.

Lantas, siapa saja yang berpeluang besar? 

Jika ingin memanggil para pemain Timnas Indonesia yang bermain di Eropa, dua pemain yang memperkuat Oxford United, Marselino Ferdinan dan Ole Romeny, bisa menjadi pilihan lantaran mereka bertanding terakhir dengan klubnya pada 3 Mei 2025.

Kemudian ada Nathan Tjoe-A-On (Swansea City), Justin Hubner (Wolves U-21), yang juga pertandingan terakhirnya pada awal Mei 2025.

Dari Liga Belanda, yang bermain di Eredivisie seperti Thom Haye (Almere City), Mees Hilgers (FC Twente), Dean James (Go Ahead Eagles) dan Eliano Reijnders (PEC Zwolle), baru selesai bertanding dengan klubnya pada 18 Mei. Sedangkan Ivar Jenner (Jong Utrecht) yang berkompetisi di Eerste Divisie pertandingan pemungkasnya pada 10 Mei.

Shayne Pattynama yang berkiprah bersama KAS Eupen di kasta kedua Liga Belgia juga sudah berakhir pertandingannya pada 19 April.

Untuk posisi penjaga gawang, Emil Audero Mulyadi sudah menyelesaikan pertandingannya bersama Palermo pada 10 Mei. 

Yang berpeluang paling besar adalah para pemain yang berkarier di kompetisi ASEAN seperti Jordi Amat (Johor Darul Takzim/Malaysia), Rafael Struick (Brisbane Roar/Australia), Asnawi Mangkualam Bahar (Port FC/Thailand) dan Pratama Arhan (Bangkok United/Thailand).

Jordi Amat menyelesaikan pertandingan terakhirnya bersama JDT pada 26 April nanti. Begitu juga Pratama Arhan selesai bermain di kompetisi Thai League 1 bersama Bangkok United pada 27 April, dan Asnawi dengan Port FC di kompetisi yang sama selesai pada 30 April mendatang. Sementara Rafael Struick terakhir bertanding di A-League musim ini pada 2 Mei 2025.

Jika mengacu pada performa di Piala AFF terakhir, Asnawi Mangkualam, Pratama Arhan, Rafael Struick, dan Marselino Ferdinan yang memungkinkan untuk dipilih bergabung mewakili Indonesia. Itu lantaran keempat pemain itu masuk dalam skuad Timnas Indonesia yang ketika itu mayoritas diperkuat para pemain U-23 di bawah pelatih Shin Tae-yong.

Menarik menunggu daftar lengkap skuad ASEAN All Stars untuk menghadapi Manchester United. Menyusul, daftar tersebut diharapkan dapat mencerminkan keberagaman serta kekuatan kolektif sepak bola Asia Tenggara.

Source: vff.org.vn

RELATED STORIES

Mei 2025, Manchester United Sambangi Malaysia dan Hong Kong

Mei 2025, Manchester United Sambangi Malaysia dan Hong Kong

Manchester United memastikan bakal menyambangi Kuala Lumpur dan Hong Kong pada Mei 2025.

Hadapi Manchester United, AFF Tunjuk Kim Sang-sik Jadi Pelatih ASEAN All-Stars

Laga ASEAN All-Stars melawan Manchester United akan digelar di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 28 Mei 2025.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:59

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

elkan baggott - blackpool

National

Comeback dan Starter, Elkan Baggott Bantu Blackpool Menang Tandang

Hampir sebulan absen, Elkan Baggott kembali dipercaya mengawal lini belakang Blackpool FC, Jumat (18/4/2025).

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 19:21

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 16:22

arena selatan boxing

Other Sports

Arena Selatan, Ajang Adu Jotos Resmi buat Pelajar SMA se-Jakarta

Arena Selatan diharapkan menjadi event yang bisa meredam ketegangan antarsekolah, bahkan menumbuhkan persaudaraan.

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 16:18

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 16:03

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 15:48

Bintang Manchester United, Casemiro. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Bintang Lapangan: Casemiro, Pahlawan di Tengah Putus Asa Setan Merah

Casemiro menjadi bintang lapangan yang membantu Setan Merah kalahkan Olympique Lyon di Liga Europa.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 15:31

Proliga 2025

Other Sports

Update Proliga 2025 Sektor Putra: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Kompetisi sektor Proliga 2025 hanya akan diikuti oleh lima tim voli dan akan berlangsung pada 3 Januari–11 Mei mendatang.

Doddy Wiratama | 18 Apr, 14:52

Load More Articles