Pimpin Liga Inggris dan Liga Champions, Arne Slot Bawa Liverpool Bangkit

Pradipta Indra Kumara

Editor: Pradipta Indra Kumara

Skuad Liverpool asuhan Arne Slot, kini memimpin Liga Inggris dan Liga Champions. (Jovi Arnanda/Skor.id).
Liverpool akan menghadapi Newcastle United di Liga Inggris. (Jovi Arnanda/Skor.id).

SKOR.id - Arne Slot kini membawa Liverpool ke era baru, The Reds dipastikan memimpin Liga Inggris dan Liga Champions sebelum jeda internasional bulan November.

Kompetisi Liga Inggris sudah berjalan 11 pertandingan sebelum jeda internasional bulan November 2024, Liverpool memimpin di puncak klasemen dengan 28 poin.

Liverpool unggul lima poin dari Manchester City, yang berada di peringkat kedua dengan 23 poin dari 11 laga.

Keunggulan lima poin atas Manchester City ini cukup membuat The Reds nyaman di puncak klasemen Liga Inggris.

Apalagi mereka berjarak sembilan poin dari peringkat tiga hingga enam yang mengoleksi 19 poin.

Mereka adalah Chelsea, Arsenal, Nottingham Forest, hingga Brighton & Hove Albion.

Sementara itu di ajang Liga Champions, The Reds menjadi satu-satunya tim yang menyapu bersih empat laga dengan kemenangan.

Liverpool memimpin puncak klasemen dengan 12 poin, unggul dua poin dari pesaing terdekat mereka, Sporting CP, AS Monaco, Brest, dan Inter Milan.

Perubahan The Reds bersama Arne Slot

Beberapa tahun lalu, Liverpool masih menjalani bulan madu bersama Jurgen Klopp, pelatih yang membawa mereka meraih gelar Liga Inggris setelah puasa 30 tahun.

Jurgen Klopp juga membawa Liverpool tampil lebih atraktif, apalagi saat diperkuat trio Roberto Firmino, Mohamed Salah, dan Sadio Mane.

Namun, perlahan Liverpool juga mulai kehilangan kekuatan mereka, termasuk dalam persaingan gelar Liga Inggris dengan Manchester City.

Liverpool sepertinya sudah menemukan pengganti yang cocok untuk mantan pelatihnya Jurgen Klopp dalam diri Arne Slot. (Dede S. Mauladi/Skor.id)
Liverpool sudah menemukan pengganti yang cocok untuk mantan pelatihnya Jurgen Klopp dalam diri Arne Slot. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Kini dari tiga trisula maut Liverpool ini, hanya Mohamed Salah yang tersisa dan masih menjadi bagian penting skuad Arne Slot.

Sebelum kedatangannya, Arne Slot mendapatkan banyak komentar keraguan tentang kemampuannya memimpin armada Liverpool yang ditinggalkan Jurgen Klopp.

Arne Slot sebelumnya memiliki pengalaman dalam memimpin AZ Alkmaar dan Feyenoord.

Satu gelar Liga Belanda dan gelar Piala Belanda berhasil dipersembahkan Arne Slot selama memimpin Feyenoord.

The Reds memiliki garis pertahanan tinggi di masa kepemimpinan Arne Slot, terus melakukan tekanan untuk mencuri bola di wilayah lawan.

Salah satu perubahan dari era Jurgen Klopp adalah kebangkitan Ryan Gravenberch, yang kini menjadi salah satu pemain andalan Arne Slot.

Ryan Gravenberch dilabeli sebagai gelandang menjanjikan, saat didatangkan dari Bayern Munchen.

Namun, ia gagal bersinar di musim perdananya bersama Liverpool dengan catatan 38 laga, serta sumbangan empat gol dan dua assist untuk The Reds.

Kini bersama Arne Slot yang juga berasal dari Belanda, permainan Ryan Gravenberch tampak lebih menjanjikan.

Pemain berusia 22 tahun itu selalu tampil penuh dalam 15 pertandingan untuk Liverpool di berbagai ajang musim ini.

Peran Alexis Mac Allister juga semakin terasa, ia adalah konduktor dalam permainan The Reds.

Posisi lini tengah dapat dilengkapi dengan kehadiran Curtis Jones atau Dominik Szoboszlai, tergantung kebutuhan tim.

Curtis Jones punya keunggulan fisik, sedangkan Dominik Szoboszlai punya naluri menyerang lebih baik.

Meski begitu keduanya dapat diandalkan dalam situasi menyerang oleh Arne Slot.

Trio Tajam Lini Depan

The Reds memiliki catatan gol yang mengesankan, 21 gol di Liga Inggris dan 10 gol di Liga Champions menjadi bukti ketajaman mereka.

Mohamed Salah masih menjadi mesin gol andalan lini depan Liverpool, meski kini juga sering menjadi pemberi assist, peran yang sedikit berbeda di bawah Arne Slot.

Selain Mohamed Salah, Luis Diaz juga menjadi opsi lain yang dapat dipasang Arne Slot di lini depan.

Luis Diaz sudah menorehkan sembilan gol dan dua assist dalam 16 pertandningan, sedangkan Mohamed Salah mencetak 10 gol dan 10 assist dalam 17 laga.

Cody Gakpo menjadi pemain lain yang siap dipartnerkan dengan Luis Diaz dan Mohamed Salah.

Namun Arne Slot masih memiliki opsi lain, yaitu Diogo Jota, Darwin Nunez, hingga Federico Chiesa.

Source: TransfermarktMarca

RELATED STORIES

Liverpool vs Aston Villa: The Reds Unggul Lima Poin atas Man City

Liverpool vs Aston Villa: The Reds Unggul Lima Poin atas Man City

Liverpool berhasil memanfaatkan kekalahan Manchester City dengan meraih kemenangan atas Aston Villa, Minggu (10/11/2024) dini hari WIB,

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Joao Almeida, pelatih asal Portugal yang menangani Unggul FC Malang di Pro Futsal League 2023-2024. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Pelatih Unggul FC: Semua Tim Punya Peluang Baru Juarai Pro Futsal League 2024-2025

Pelatih Unggul FC Malang, Joao Almeida, menganggap positif Playoffs Pro Futsal League 2024-2025 dalam persaingan juara.

Taufani Rahmanda | 30 Jun, 12:02

Kontribusi besar Lionel Messi untuk FC Barcelona membuat namanya masih lekat dengan penggemar Barca dan itu dibuktikan lewat angka penjualan jersey-nya. (M. Yusuf/Skor.id)

La Liga

Barcelona Bayar Utang Ratusan Miliar Rupiah ke Lionel Messi

Lionel Messi masih menerima uang dari Barcelona, meski sudah berpisah dengan klub tersebut sejak 2021.

Rais Adnan | 30 Jun, 11:16

Bali United. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Bali United Datangkan Rekan Setim Eliano Reijnders, Ini Alasannya

Mike Hauptmeijer resmi menjadi penjaga gawang anyar Bali United dengan kontrak berdurasi dua musim.

Rais Adnan | 30 Jun, 10:43

Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki.

Timnas Indonesia

Pantau Laga Taiwan vs Pakistan, Pelatih Timnas Putri Indonesia Kantongi Kekuatan Lawan

Pelatih Timnas putri Indonesia, Satoru Mochizuki, menonton langsung duel Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026 lainnya.

Taufani Rahmanda | 30 Jun, 10:35

cover persib

Liga 1

Bek Argentina Bakal Isi Kuota Terakhir Pemain Asing Persib

Patricio Matricardi direncanakan bakal bergabung dengan Persib pada pekan ini.

Rais Adnan | 30 Jun, 10:18

Paul Pogba bergabung ke AS Monaco. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

World

7 Mantan Pemain Liga Inggris Jadi Rekan Paul Pogba di AS Monaco

Ada 7 mantan pemain dari Liga Inggris yang menjadi rekan Paul Pogba di AS Monaco.;

Pradipta Indra Kumara | 30 Jun, 09:42

Persela Lamongan  - Hendy AS - Skor.id

Liga 2

Dilatih Aji Santoso untuk Liga 2 2025-2026, Persela Bermanuver Amankan Pemain Ternama

Demi menuntaskan misi kembali ke Liga 1, Persela Lamongan mengamankan jasa para pemain berlabel Timnas Indonesia.

Taufani Rahmanda | 30 Jun, 09:07

cover bursa transfer Liga 1.

Liga 1

Update Bursa Transfer Liga 1 Menuju Musim 2025-2026

Aktivitas keluar-masuk pemain dan jajaran pelatih tim 18 klub Liga 1 2025-2026 pada awal musim, yang diperbaharui berkala.

Taufani Rahmanda | 30 Jun, 08:04

Cristiano Ronaldo bertahan di Al Nassr. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Cristiano Ronaldo Terima Gaji Hampir Rp4 Triliun, Ada Janji dengan Al Nassr di Balik Nominal Fantastis

Cristiano Ronaldo menandatangani kontrak baru dengan Al Nassr, dan dikabarkan dapat mengantongi hampir Rp4 triliun.

Pradipta Indra Kumara | 30 Jun, 07:57

Mauricio Souza sebagai pelatih kepala Persija Jakarta, Juni 2025. (Foto: Taufani Rahmanda/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Pengakuan Pelatih Persija soal Lepas 5 Pemain ke Liga Indonesia All Star

Bergabungnya lima pemain Persija Jakarta ke Liga Indonesia All Star untuk Piala Presiden 2025 jadi keputusan manajemen.

Taufani Rahmanda | 30 Jun, 07:52

Load More Articles