Ortuseight Rilis Sepatu Spesial Edisi Superhero Marvel dengan Teknologi Khusus

Sumargo Pangestu

Editor: I Gede Ardy Estrada

Ortuseight resmi meluncurkan sepatu running Marvel, Deadpool, Venom, dan Captain America. (Foto: Media Ortuseight/Grafis: Rahmat Ari Hidayat)

SKOR.id – Apparel olahraga Indonesia ternama, Ortuseight, resmi meluncurkan sepatu running spesial edisi karakter superhero Marvel, yaitu Venom, Black Panther, Captain America, dan Deadpool.

Ortuseight baru saja menggelar acara perilisan resminya di Kedai Inn , Senayan, Minggu (22/9/2024) pagi. 

Rangkaian acara perilisan sepatu Marvel special edition ini juga diiringi dengan event Fun Run yang dipandu langsung coach Mike Tress yang merupakan pelatih lari profesional asal Selandia Baru. 

Titik start Fun Run di mulai Kedia Inn yang berada di area Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) dan mengambil rute di sekitar car free day Senayan,

Kegiatan ini diikuti oleh komunitas lari yang berkesempatan menjajal langsung Marvel Special Edition by Ortuseight seri running shoes.

Adapun, tiga sepatu lari yang terinspirasi dari karakter film Marvel ini adalah Symbiote, Griot, dan Exosuit. 

Symbiote, terinspirasi dari karakter Venom, sepatu ini mengusung desain yang tidak biasa, terinspirasi dari proses perubahan tokoh tersebut yang memiliki dua personalitas, menghasilkan grafik khas dari bagian outsole yang merambat kebagian atas sepatu. 

Brand Manager Ortuseight Yuda Amardika.jpg
Yuda Amardika, selaku Brand Manager Ortuseight menjelaskan terkait peluncuran sepatu running edisi khusus karakter Marvel. (Dok. Media Ortuseight).

Teknologi Hyperglide juga disematkan pada artikel ini yang membuat sepatu ini dapat digunakan untuk jenis latihan  Tempo Run, Threshold Run, Interval Run, Fartlek dan Hill Sprint. 

Running Shoes kedua adalah Griot yang terinspirasi dari bayangan khas keunguan yang diambil dari speed movement karakter Black Panther dan mengaplikasikan teknologi Hypersonic. 

Terakhir ada Exosuit yang terinspirasi dari desain kamuflase dan warna khas Captain America yang membenamkan teknologi Hyperblast. 

Sementara dari seri Walking Shoes, Ortuseight menghadirkan tiga artikel dengan inspirasi dari karakter-karakter superhero. 

Setiap model didesain dengan outsole sepatu lari untuk kenyamanan sehari-hari, namun tetap tampil stylist. Artikel Marvel Special Edition by Ortuseight  ini memadukan desain dan warna ikonik karakter, seperti Weapon X yang terinspirasi oleh Deadpool, Codex dari Venom, dan Phanter Encore dari Black Panther. 

Harga untuk seri Marvel special edition  ini dibanderol sama rata, mulai dari Rp799.000 hingga Rp1.299.000. 

Selain itu dari sisi teknologi ke enam sepatu ini mengintegrasikan fitur-fitur canggih seperti Quickfit, OrtFlow, CummulusFoam, dan OrtShoX. Teknologi khas Ortuseight ini diharapkan dapat meningkatkan performa penggunanya. 

Seperti diketahui, sebelumnya pada 2023, Ortuseight sukses meluncurkan 11 artikel Marvel yang terinspirasi dari karakter Thor, Captain America, Iron Man, dan Captain Marvel.

“Kalau yang dahulu itu kami belum menyematkan banyak teknologi running pada sepatu-sepatu kami. Untuk tahun ini secara performa dan teknologi sepatu-sepatu yang sesi kedua ini dengan Marvel itu sudah sangat-sangat full spek banget,” kata Brand Manager Ortuseight, Yuda Amardika.

“Karena ini sudah menggunakan teknologi Ortuseight running. Jadi, sneakers-nya pun menggunakan teknologi running. Sehingga, tingkat kenyamanan dan performanya sudah setara profesional,” Yuda Amardika menambahkan.

Lebih lanjut, Yuda Amardika menjelaskan terkait ide yang diambil dalam edisi khusus Marvel dalam sepatu running dan walking shoes.

“Ya idenya sih lebih pengen semangat aja. Dalam arti itu kami brand local berkolaborasi dengan IP Internasional. Tetapi, bukan hanya bekerja sama mengambil IP-nya saja,” ujar Yuda.

“Namun, secara performance sepatunya, rasanya, desainnya itu semua benar-benar kami total di situ. Jadi, pengen menunjukkan bahwa brand local itu secara fisik atau brand itu top banget. Bagus banget,” Yuda menjelaskan.

Semua produk sudah mulai tersedia di awal September untuk seri symbiote dan Griot dan empat sepatu lainnya akan ikut menyusul pada akhir September sampai dengan awal oktober. 

Produk-produk ini dapat dibeli secara online di website resmi Ortuseight, Aplikasi Ortuseight serta offline melalui Official Distribution Channel Ortuseight di seluruh Indonesia. 

Ortuseight berkomitmen untuk menyajikan produk terbaik dan menantikan antusiasme para konsumen dan penggemar di Indonesia melalui Special edition  bersama Marvel ini.

RELATED STORIES

Supershoes Ortuseight Rilis Dua Warna Baru untuk Pelari Pria dan Wanita

Supershoes Ortuseight Rilis Dua Warna Baru untuk Pelari Pria dan Wanita

Sejak meluncur Maret 2024, Solar sudah membawa penggunanya mengukir prestasi.

Ortuseight Rilis 3 Sepatu Bola Edisi Spesial Hari Kemerdekaan RI

Ketiga sepatu bernuansa merah tersebut adalah Catalyst Meister V2, Catalyst Vision V3, dan Forte Aegon.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Tim Manchester United Musim Ini Tetap Jadi yang Terburuk dalam Sejarah Mereka di Liga Inggris

Tim Manchester United musim ini akan menjadi yang terburuk dalam sejarah mereka di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 10:20

Persebaya Surabaya vs Madura United atau Derbi Suramadu dalam penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persebaya vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Duel bertajuk Derbi Suramadu, Minggu (20/4/2025) malam, menjadi penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 09:35

Garuda Academy, program PSSI untuk mencetak generasi baru manajemen olahraga yang diluncurkan Mei 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

PSSI Siapkan Garuda Academy sebagai Program Cetak Generasi Baru Manajemen Olahraga

Dalam upaya mendorong profesionalisme dan memperkuat fondasi industri olahraga nasional, PSSI akan meluncurkan Garuda Academy.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 07:41

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 06:31

Gelandang Timnas Indonesia, Joey Pelupessy, membela klub asal Belgia Lommel SK. (Foto: Instagram Joey Pelupessy/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Lima Pemain Timnas Indonesia Sama Alami Kekalahan di Klub pada Kompetisi Kasta Kedua

Para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di klub luar negeri melanjutkan kiprahnya pada Sabtu (19/4/2025) dini hari WIB.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:58

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:13

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 19 Apr, 04:11

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:02

Hansi Flick membawa Barcelona menang 7-1 atas Valencia dengan menurunkan pemain lapis kedua, Senin (27/1/2025) dini hari WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo di Liga Spanyol 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Celta Vigo dalam laga lanjutan Liga Spanyol.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 23:21

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:59

Load More Articles