Kisah Jurgen Klopp Tolak Tawaran Timnas Meksiko Demi Jadi Pelatih Liverpool

Aditya Fahmi Nurwahid

Editor:

  • Kisah baru perjalanan Jurgen Klopp sebelum menjadi pelatih Liverpool terungkap.
  • Jurgen Klopp ternyata sempat menolak tawaran menjadi pelatih Timnas Meksiko.
  • Saat itu, Jurgen Klopp mengaku belum ingin melatih tim nasional.

SKOR.id - Kisah baru Jurgen Klopp sebelum melatih Liverpool terungkap setelah hampir lima tahun berlalu.

Ternyata, mantan pelatih Borussia Dortmund ini sempat menolak tawaran melatih lainnya sebelum menuju Liga Inggris.

Timnas Meksiko menjadi tim yang ditolak tawarannya oleh Klopp, demi menuju Liverpool.

Berita Liverpool lainnya: Membandingkan Trio Pertahanan Terbaik milik Manchester United, Chelsea, dan Liverpool

Kisah ini diungkapkan oleh mantan direktur Timnas Meksiko, Guillermo Canto, kepada media Meskidko, TUDN.

Guillermo Canto menyebut bahwa Klopp mengaku 'belum waktunya' melatih tim nasional pada 2015 silam, sekaligus Ia memang sudah memastikan diri untuk menuju Liga Inggris.

 

"Saya bertanya melalui pihak ketiga apakah dia (Jurgen Klopp) tertarik dengan tim nasional Meksiko," ucap Canto.

"Pesan darinya adalah, ‘Saya menghargainya, terima kasih banyak, tetapi saya masih memiliki banyak hal yang harus dilakukan dalam sepakbola klub. Saya ingin pergi ke Inggris."

Berita Liverpool lainnya: Paris Saint-Germain, Kunci Liverpool Dapatkan Gelar Juara Liga Inggris 2019-2020

Liverpool memperkenalkan Jurgen Klopp pada 9 Oktober 2015 sebagai pelatih menggantikan Brendan Rodgers.

Sedangkan pada saat itu, Timnas Meksiko juga mencari pengganti dari pelatih ad interim, Ricardo Ferreti, usai menjuarai CONCACAF Gold Cup 2015.

Penolakan Jurgen Klopp membawa Timnas Meksiko mengangkat Juan Carlos Osorio sebagai pelatih tetap, sekaligus kepala persiapan timnas menuju ajang Piala Konfederasi 2017 di Rusia.

Source: TUDN

RELATED STORIES

Markas Latihan Melwood milik Liverpool Dibuka Lagi

Markas Latihan Melwood milik Liverpool Dibuka Lagi

Markas latihan Liverpool, Melwood, kembali dibuka pada Jumat (8/5/2020), meski hanya beroperasi secara terbatas.

Andrew Robertson Ingin Main Bersama Celtic di Masa Depan

Andrew Robertson Ingin Main Bersama Celtic di Masa Depan

Andre Robertson mengungkapkan dua klub tujuannya untuk mengakhiri karier sebagai pesepak bola, yaitu Liverpool dan Celtic FC.

Liverpool Jadi yang Terdepan dalam Perburuan Kalidou Koulibaly

Liverpool Jadi yang Terdepan dalam Perburuan Kalidou Koulibaly

Kans Liverpool mendapatkan tanda tangan bek Napoli, Kalidou Koulibaly, membesar karena Manchester United dan Paris Saint-Germain mundur dari perburuan.

Liverpool Siap Rebut Bukayo Saka dari Arsenal

Liverpool Siap Rebut Bukayo Saka dari Arsenal

Liverpool siap memberikan kejutan untuk memboyong pemain muda Arsenal, Bukayo Saka, musim panas nanti.

Virgil van Dijk Bantu Selamatkan Keuangan Mantan Klubnya

Virgil van Dijk Bantu Selamatkan Keuangan Mantan Klubnya

Bek sentral Liverpool, Virgil van Dijk, ikut gerakan penyelamatan keuangan Groningen. Ia membeli empat tiket terusan musim depan yang akan diundi untuk penggemar tim Liga Belandan itu.

Fabio Capello Percaya Erling Haaland Cocok di Liverpool

Fabio Capello Percaya Erling Haaland Cocok di Liverpool

Mantan pelatih Timnas Inggris, Fabio Capello menyarankan Erling Haaland bergabung dengan Liverpool.

Liverpool Diprediksi Buang 2 Pemain jika Timo Werner Datang

Liverpool Diprediksi Buang 2 Pemain jika Timo Werner Datang

Mantan pemain Liverpool, Jan Molby, mendukung keinginan Liverpool mendatangkan Timo Werner musim panas nanti.

Operator Liga Inggris Pastikan Seremoni Penyerahan Trofi Juara untuk Liverpool

Operator Liga Inggris Pastikan Seremoni Penyerahan Trofi Juara untuk Liverpool

Liga Inggris memastikan adanya penyerahan trofi juara kepada Liverpool. Skuad asuhan Jurgen Klopp membutuhkan dua kemenangan untuk membawa pulang gelar yang ditunggu selama 30 tahun.

3 Pemain Akan Dijual Liverpool demi Timo Werner

3 Pemain Akan Dijual Liverpool demi Timo Werner

Liverpool memiliki minat serius untuk bisa mendatangkan Timo Werner dari RB Leipzig musim panas nanti.

Kylian Mbappe Dinilai Tidak Cocok Bermain di Liverpool

Kylian Mbappe Dinilai Tidak Cocok Bermain di Liverpool

Liverpool seringkali dikaitkan untuk mendatangkan penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, saat transfer musim panas nanti.

Alasan Jurgen Klopp Girang dengan Latihan Liverpool

Alasan Jurgen Klopp Girang dengan Latihan Liverpool

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, girang menyambut keputusan diperbolehkannya pelatihan dengan kontak langsung untuk menyambut bergulirnya kembali Liga Inggris musim 2019-2020.

Jurgen Klopp Targetkan 109 Poin Bersama Liverpool

Jurgen Klopp Targetkan 109 Poin Bersama Liverpool

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, ingin anak buahnya menyapu bersih kemenangan di sembilan laga sisa musim ini.

Jurgen Klopp Bisa Membuat Pemain Liverpool Syok saat Bermain Tanpa Penonton

Jurgen Klopp Bisa Membuat Pemain Liverpool Syok saat Bermain Tanpa Penonton

Juru taktik asal Jerman itu dikenal ekspresif. Dia terbiasa berteriak-teriak memberikan instruksi dari pinggir lapangan saat laga berlangsung.

Kehadiran Jurgen Klopp Beri Perbedaan Besar di Liverpool

Kehadiran Jurgen Klopp Beri Perbedaan Besar di Liverpool

Kinerja pelatih Liverpool, Jurgen Klopp dipuji mantan gelandang the Reds, Yossi Benayoun.

Begini Nasib Starting XI Liverpool yang Memberi Kemenangan Perdana bagi Klopp

Begini Nasib Starting XI Liverpool yang Memberi Kemenangan Perdana bagi Klopp

Di antara anggota tim utama Liverpool yang memberikan kemenangan pertama untuk Jurgen Klopp, hanya tinggal tiga yang bertahan di Anfield.

Derbi Merseyside Boleh Dihelat, Liverpool Bisa Juara di Goodison Park

Derbi Merseyside Boleh Dihelat, Liverpool Bisa Juara di Goodison Park

Liverpool berpeluang merebut gelar juara dalam Derbi Merseyside setelah wali kota setempat memberi izin penyelenggaraan laga di Goodison Park, markas Everton.

Tatap Musim Depan, Liverpool Incar Dua Bintang Wolves

Tatap Musim Depan, Liverpool Incar Dua Bintang Wolves

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, mengagumi dua pemain Wolverhampton Wanderers, Adama Traore dan Ruben Neves.

Berhasil Mengatasi Rintangan Ini, Takumi Minamino Diyakini Bakal Moncer

Berhasil Mengatasi Rintangan Ini, Takumi Minamino Diyakini Bakal Moncer

Setelah mampu mengatasi kendala besar dalam kariernya di Liga Inggris, gelandang serang Takumi Minamino diharap bisa memberi penampilan terbaik untuk Liverpool.

Jurgen Klopp: Liverpool Takkan Menyamai Dominasi Manchester United

Jurgen Klopp: Liverpool Takkan Menyamai Dominasi Manchester United

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, mengaku timnya belum bisa samai dominasi Manchester United di Liga Inggris.

Gagal Boyong Timo Werner, Ini Nasihat Wayne Rooney untuk Liverpool

Gagal Boyong Timo Werner, Ini Nasihat Wayne Rooney untuk Liverpool

Mantan pemain Manchester United, Wayne Rooney, komentari kegagalan Liverpool saat mendatangkan pemain RB Leipzig, Timo Werner.

Imbang di Derbi Merseyside, Liverpool Introspeksi Diri

Imbang di Derbi Merseyside, Liverpool Introspeksi Diri

Setelah mendapat hasil imbang kontra Everton, para pemain Liverpool siap bermain lebih baik lagi.

Liverpool Juara Liga Inggris, Dortmund Beri Selamat ke Jurgen Klopp

Liverpool Juara Liga Inggris, Dortmund Beri Selamat ke Jurgen Klopp

Mantan klub yang pernah dilatih Jurgen Klopp, Borussia Dortmund, berikan ucapan selamat atas gelar Liga Inggris yang diperoleh bersama Liverpool.

Peringatan Robertson ke Rival: Liverpool Punya Mental Juara

Peringatan Robertson ke Rival: Liverpool Punya Mental Juara

Usai Liverpool juara Liga Inggris, Andy Robertson memberikan peringatan kepada para rival soal mental pemenang para pemain The Reds.

Jurgen Klopp Belajar Melatih dari Film Dokumenter

Jurgen Klopp Belajar Melatih dari Film Dokumenter

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, mengaku gaya melatihnya terinspirasi dari tim nasional rugby Selandia Baru.

Bawa Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp Merendah

Bawa Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp Merendah

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, tetap merendah usai mengantarkan Liverpool memenangkan gelar Liga Inggris.

Prediksi Liga Inggris: Liverpool vs Aston Villa

Prediksi Liga Inggris: Liverpool vs Aston Villa

Liverpool akan berhadapan dengan Aston Villa pada Minggu (5/7/2020) pukul 22.30 WIB dalam lanjutan Liga Inggris di Anfield.

Jurgen Klopp Merestui, Liverpool Bisa Segera Rekrut Thiago Alcantara

Jurgen Klopp Merestui, Liverpool Bisa Segera Rekrut Thiago Alcantara

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyetujui timnya untuk merekrut Thiago Alcantara dari Bayern Munchen pada bursa transfer mendatang.

Liverpool Bakal Ikut Mendukung Komunitas LGBT secara Virtual

Liverpool Bakal Ikut Mendukung Komunitas LGBT secara Virtual

Liverpool akan ambil bagian untuk pertama menggunakan virtual di Liverpool untuk mendukung komunitas LGBT.

Jurgen Klopp: Liverpool Butuh Waktu Lebih Banyak untuk Beraksi di Bursa Transfer

Jurgen Klopp: Liverpool Butuh Waktu Lebih Banyak untuk Beraksi di Bursa Transfer

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, mengakui butuh waktu lebih panjang untuk rencana transfer karena terkendala krisis keuangan.

Jurgen Klopp Ungkap Awal Mula Kedekatan dengan Sir Alex Ferguson

Jurgen Klopp Ungkap Awal Mula Kedekatan dengan Sir Alex Ferguson

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, dekat dengan Sir Alex Ferguson sejak bertemu di acara sarapan.

Eks-pemain Liverpool Terkesan dengan Rekrutan Pemain Jurgen Klopp

Eks-pemain Liverpool Terkesan dengan Rekrutan Pemain Jurgen Klopp

Mantan pemain Liverpool, Stan Collymore, terkesan dengan gaya perekrutan pemain Jurgen Klopp untuk membawa timnya ke puncak kejayaan.

Liverpool Tidak Perlu Mencari Pengganti Trio Lini Serangnya

Liverpool Tidak Perlu Mencari Pengganti Trio Lini Serangnya

Emile Heskey, menyarankan Liverpool agar tidak mengubah posisi tiga pemain di lini depannya.

Jurgen Klopp Dinobatkan Jadi Pelatih Terbaik Liga Inggris Musim 2019-2020

Jurgen Klopp Dinobatkan Jadi Pelatih Terbaik Liga Inggris Musim 2019-2020

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp sukses mengantar the Reds juara Liga Inggris 2019-2020 setelah 30 tahun menanti.

Fabinho Berambisi Tampil Lebih Baik untuk Liverpool Musim  Depan

Fabinho Berambisi Tampil Lebih Baik untuk Liverpool Musim Depan

Fabinho yakin permainannya akan lebih meningkat saat memasuki musim ketiga di Liverpool.

Kandidat Presiden Barcelona Akan Tunjuk Jurgen Klopp sebagai Pelatih Jika Terpilih

Kandidat Presiden Barcelona Akan Tunjuk Jurgen Klopp sebagai Pelatih Jika Terpilih

Kandidat Presiden Barcelona, Jordi Ferre, akan tunjuk Jurgen Klopp sebagai pelatih Barcelona jika dirinya terpilih.

Peter Crouch Soroti Aktivitas Liverpool di Bursa Transfer

Peter Crouch Soroti Aktivitas Liverpool di Bursa Transfer

Eks striker Liverpool, Peter Crouch mengamati aktivitas Liverpool di bursa transfer musim panas 2020.

Jurgen Klopp Bakal Cuti Panjang Jika Tidak di Liverpool Lagi

Jurgen Klopp Bakal Cuti Panjang Jika Tidak di Liverpool Lagi

Pelatih Jurgen Klopp berencana mengambil cuti panjang jika kontraknya bersama Liverpool selesai pada 2024.

Link Live Streaming Liga Inggris: Chelsea vs Liverpool

Link Live Streaming Liga Inggris: Chelsea vs Liverpool

Chelsea akan menghadapi Liverpool pada lanjutan pekan kedua Liga Inggris 2020-2021.

Link Live Streaming Piala Liga Inggris: Lincoln City vs Liverpool

Link Live Streaming Piala Liga Inggris: Lincoln City vs Liverpool

Liverpool akan bertandang ke kandang Lincoln City di putaran ketiga Piala Liga Inggris.

Jurgen Klopp: Arsenal Bukan Tim Terbaik ke-8 di Liga Inggris Musim Lalu

Jurgen Klopp: Arsenal Bukan Tim Terbaik ke-8 di Liga Inggris Musim Lalu

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menilai apabila Arsenal pantas duduk di peringkat lebih baik dari musim lalu.

Link Live Streaming Liverpool vs Arsenal di Liga Inggris

Link Live Streaming Liverpool vs Arsenal di Liga Inggris

Liverpool akan menjamu Arsenal dalam pekan ketiga Liga Inggris, di Stadion Anfield, Senin (29/9/2020) dini hari WIB.

Link Live Streaming Liverpool vs Arsenal di Piala Liga Inggris

Link Live Streaming Liverpool vs Arsenal di Piala Liga Inggris

Liverpool akan menjamu Arsenal dalam putaran kelima Piala Liga Inggris, di Stadion Anfield, Jumat (2/10/2020) dini hari WIB.

Link Live Streaming Liga Inggris: Aston Villa vs Liverpool

Link Live Streaming Liga Inggris: Aston Villa vs Liverpool

Liverpool akan berkunjung ke markas Aston Villa pada pekan keempat Liga Inggris 2020-2021 di Stadion Villa Park, Senin (5/10/2020) WIB.

Pemain Ini Beri Peringatan untuk Liverpool Terkait Cara Bertahan

Pemain Ini Beri Peringatan untuk Liverpool Terkait Cara Bertahan

Legenda Liverpool, Jamie Carragher, peringatkan Liverpool soal cara bertahan mereka.

Everton vs Liverpool: The Reds Surati Liga Inggris soal Penggunaan VAR

Everton vs Liverpool: The Reds Surati Liga Inggris soal Penggunaan VAR

Liverpool ajukan protes kepada Liga Inggris atas penerapan VAR saat pertandingan melawan Everton.

Jurgen Klopp Percaya Diogo Jota Punya Masa Depan Cerah di Liverpool

Jurgen Klopp Percaya Diogo Jota Punya Masa Depan Cerah di Liverpool

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, sebut penyerang Diogo Jota punya prospek besar di masa depan.

Prediksi Liga Inggris: Liverpool vs West Ham United

Prediksi Liga Inggris: Liverpool vs West Ham United

Liverpool akan menghadapi West Ham United pada pekan ketujuh Liga Inggris 2020-2021.

Link Live Streaming Liverpool vs West Ham United di Liga Inggris

Link Live Streaming Liverpool vs West Ham United di Liga Inggris

Liverpool akan menghadapi West Ham United pada pekan ketujuh Liga Inggris 2020-2021 di Stadion Anfield pada Minggu (1/11/2020) dini hari WIB.

Liverpool vs West Ham United: Jurgen Klopp Siapkan Opsi Darurat di Lini Pertahanan

Liverpool vs West Ham United: Jurgen Klopp Siapkan Opsi Darurat di Lini Pertahanan

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyiapkan opsi darurat untuk mengatasi krisis pertahanan jelang laga Liga Inggris versus West Ham United.

Link Live Streaming Liga Inggris: Liverpool vs West Ham United

Link Live Streaming Liga Inggris: Liverpool vs West Ham United

Liverpool akan menghadapi West Ham United pada pekan ketujuh Liga Inggris 2020-2021

Pelatih Liverpool Sebut Nama Messi Saat Bicara Performa Nat Phillips

Pelatih Liverpool Sebut Nama Messi Saat Bicara Performa Nat Phillips

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyebut nama Lionel Messi dalam penilaiannya terhadap Nath Philips yang tampil mengesankan

Diogo Jota Jadi Ancaman Serius bagi Karier Roberto Firmino di Liverpool

Diogo Jota Jadi Ancaman Serius bagi Karier Roberto Firmino di Liverpool

Eks-penyerang Liverpool, Peter Crouch, memprediksi Diogo Jota akan menjadi ancaman Roberto Firmino di Anfield.

Penyanyi Peraih Nominasi Grammy Award Nyanyikan Versi Acapella Lagu You'll Never Walk Alone

Penyanyi Peraih Nominasi Grammy Award Nyanyikan Versi Acapella Lagu You'll Never Walk Alone

Gara-gara manajernya, La Del Rey mengaku sudah menjadi pendukung Liverpool sejak tahun 2013.

Midtjylland vs Liverpool, Jurgen Klopp Tak Peduli meski The Reds Sudah Lolos

Midtjylland vs Liverpool, Jurgen Klopp Tak Peduli meski The Reds Sudah Lolos

Jurgen Klopp menatap serius laga matchday 6 Liga Champions, Midtjylland vs Liverpool.

Kompetisi Eropa Buat Tim Asal Inggris Tidak Tampil Maksimal di Liga Domestik

Kompetisi Eropa Buat Tim Asal Inggris Tidak Tampil Maksimal di Liga Domestik

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, mengklaim kompetisi Eropa membuat tim Liga Inggris tampil kurang maksimal di kompetisi domestik.

Kabar Duka, Mantan Pelatih Liverpool Gerard Houllier Meninggal Dunia

Kabar Duka, Mantan Pelatih Liverpool Gerard Houllier Meninggal Dunia

Mantan pelatih Liverpool, Gerard Houllier, meninggal dunia pada usia 73 tahun, Senin (14/12/2020) waktu setempat.

Jurgen Klopp Bantah Liverpool Mendominasi Liga Inggris

Jurgen Klopp Bantah Liverpool Mendominasi Liga Inggris

Pelatih Jurgen Klopp membantah Liverpool mendominasi Liga Inggris selama beberapa musim ke depan.

Gary Neville Kritik Jurgen Klopp Soal 5 Pergantian Pemain di Liga Inggris

Gary Neville Kritik Jurgen Klopp Soal 5 Pergantian Pemain di Liga Inggris

Legenda Manchester United, Gary Neville, mengkritik pelatih Jurgen Klopp soal permintaan lima pergantian pemain di Liga Inggris.

Berkat Taruhan 50 Euro, Jurgen Klopp Mengubah Robert Lewandowski Jadi Penyerang Terbaik

Berkat Taruhan 50 Euro, Jurgen Klopp Mengubah Robert Lewandowski Jadi Penyerang Terbaik

Jurgen Klopp memiliki cara menarik untuk membuat Robert Lewandowski meningkatkan kualitasnya saat di Borussia Dortmund.

Tanggapi Keputusan Penalti Manchester United, Eks Wasit Liga Inggris Sebut Jurgen Klopp Munafik

Tanggapi Keputusan Penalti Manchester United, Eks Wasit Liga Inggris Sebut Jurgen Klopp Munafik

Mantan wasit Liga Inggris, Mark Clattenburg, menilai pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, soosok munafik usai komentari pinalti yang didapatkan Manchester United.

Legenda Liverpool Desak Timnya Beli Bek Baru untuk Perebutan Gelar Liga Inggris

Legenda Liverpool Desak Timnya Beli Bek Baru untuk Perebutan Gelar Liga Inggris

Eks pemain Liverpool, Robbie Fowler, desak pelatih Jurgen Klopp membeli bek baru untuk bersaing memperebutkan gelar Liga Inggris.

Jelang Real Madrid vs Liverpool, Jurgen Klopp Berpotensi Mainkan 4 Penyerang Sekaligus

Jelang Real Madrid vs Liverpool, Jurgen Klopp Berpotensi Mainkan 4 Penyerang Sekaligus

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, tidak menutup kemungkinan memainkan empat penyerang saat mengahdapi Real Madrid.

Sempat Tertinggal, Bek Liverpool Sejak Awal Yakin Taklukkan Manchester United

Sempat Tertinggal, Bek Liverpool Sejak Awal Yakin Taklukkan Manchester United

Bek Liverpool, Nat Phillips, sejak awal telah yakin jika timnya bisa menaklukkan Manchester United di Liga Inggris.

Selain Paris Saint-Germain, Paul Pogba pun Diincar Liverpool

Liverpool juga ikut meramaikan perburuan gelandang Manchester United, Paul Pogba.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, dengan bola hat-trick dan penghargaan Man of the Match dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, akhir pekan lalu. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

7 Pencetak Hat-trick di Liga Inggris 2024-2025: Termasuk Justin Kluivert, Putra Patrick Kluivert

Justin Kluivert, putra Patrick Kluivert, catat rekor di Liga Inggris lewat hat-trick dalam kemenangan Bournemouth atas Newcastle United, pekan lalu.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 18:57

Babak Play-off Degradasi Liga 2 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Liga 2

Prediksi dan Link Live Streaming Pekan 2 Play-Off Degradasi Liga 2 2024-2025

Ada 8 pertandingan yang akan tersaji pada pekan kedua babak play-off degradasi Liga 2 2024-2025, Jumat (24/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 15:47

Laga Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Sparta Praha vs Inter Milan di Liga Champions 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 12:51

Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025. (Jovi Arnanda/Skor.id)

National

Prediksi dan Link Live Streaming Borneo FC vs Kaya FC di ASEAN Club Championship 2024-2025

Laga Borneo FC vs Kaya FC akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Kamis (23/1/2025).

Rais Adnan | 22 Jan, 12:46

Lerby Eliandry (PSPS Pekanbaru). (Foto: Instagram @pspsriau/Grafis: Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga 2

Player of The Week Liga 2 2024-2025: Lerby Eliandry, Misi Bangkit Usai Cedera Parah

Lerby Eliandry menjadi salah satu pemain yang berperan membawa PSPS Pekanbaru menang di kandang Persiraja.

Rais Adnan | 22 Jan, 11:37

PBESI (Dede Mauladi/Skor.id)

Esports

Tanggapan PBESI Soal Freeze Contract di Esports

Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) berharap ke depan tidak ada kejadian serupa.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 11:03

Konferensi Pers EVOS X Chupa Chups Big Babol. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

EVOS Esports Umumkan Kolaborasi dengan Chupa Chups Big Babol

Keduanya ingin menciptakan pengalaman unik yang memadukan dunia gaming dan keseruan menikmati bubble gum.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 10:50

 Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, pebulu tangkis ganda putra Indonesia. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Badminton

Indonesia Masters 2025: Penuh Drama, Fajar/Rian Berhasil Lolos ke 16 Besar

Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjalani pertandingan penuh drama pada babak pertama Indonesia Masters 2025.

Arin Nabila | 22 Jan, 08:59

Laga Paris Saint-Germain vs Manchester City. (Hendy Andika/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming PSG vs Man City di Liga Champions 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Paris Saint-Germain vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025 yang akan digelar pada Kamis (23/1/2025) pukul 03.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 22 Jan, 08:19

Honor of Kings Invitational Season 3. (Level Infinite)

Esports

Global Ban Bakal Hadir di HOK Invitational Season 3

Honor of Kings Invitational S3 akan dimulai pada 21 Februari 2025 dan berakhir pada 1 Maret di Manila, Filipina.

Gangga Basudewa | 22 Jan, 07:47

Load More Articles