Kilas Balik Piala Eropa 1984: Panggungnya Michel Platini

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Trofi Piala Eropa atau Piala UEFA European Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Trofi Piala Eropa atau Piala UEFA European Championship, ajang empat tahunan yang telah bergulir 16 kali dalam sejarahnya. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

SKOR.id - Menyambut gelaran Euro 2024 (Piala Eropa 2024), Skor.id mengajak pembaca untuk melakukan kilas balik berbagai edisi turnamen antarnegara Eropa tersebut.

Jerman akan menjadi tuan rumah Euro 2024, yang digelar pada 14 Juni 2024 hingga 15 Juli 2024 mendatang.

Pada edisi kilas balik Piala Eropa kali ini, Skor.id akan mengulas kejadian di Piala Eropa 1984, dengan Prancis sebagai juaranya.

Piala Eropa 1984 digelar di Prancis dari 12 Juni 1984 hingga 27 Juni 1984. Ini Piala Eropa kedelapan dalam sejarah kejuaraan antartim negara Eropa yang digelar setiap empat tahun sekali oleh UEFA.

Untuk Piala Eropa 1984 ini, jumlah kontestannya sama seperti Piala Eropa sebelumnya (1980) yaitu delapan tim. Prancis lolos ke putaran final secara otomatis dengan status sebagai tuan rumah.

Sedangkan tujuh tim lainnya lolos melalui fase kualifikasi. Berbeda dari Piala Eropa sebelumnya, kali ini juara grup tidak langsung ke final melainkan harus tampil dulu di semifinal.

Juara Grup A akan menghadapi runner-up Grup B sedangkan juara Grup B menghadapi runner-up Grup A.

Prancis tampil sebagia juara di Piala Eropa 1984 ini. Piala Eropa 1984 ini juga menjadi panggungnya Michel Platini yang memang tampil dominan.

Mereka meraih gelar tersebut di rumah sendiri. Gelar Piala Eropa 1984 ini sekaligus gelar pertama timnas Prancis dalam kancah internasional.

Prancis berada di Grup A bersama Denmark, Belgia, dan Yugoslavia. Sedangkan Grup B terdiri dari Spanyol, Portugal, Jerman Barat yang juara di edisi sebelumnya, dan Rumania.

Performa Prancis dalam Piala Eropa 1984 ini memang sangat mengesankan. Pada fase grup contohnya, mereka menang dalam semua pertandingan (tiga laga).

Dari kemenangan tersebut ditandai pula dengan kemenangan besar yaitu menggulung Belgia, 5-0.

Les Bleus di bawah asuhan Michael Hidalgo memiliki sejumlah bintang seperti Michel Platini, Bernard Lacombe, Alain Giresse, atau Luis Fernandez dan Jean Tigana.

Piala Eropa 1984 sekaligus menjadi momen semakin dikenalnya fungsi pemain kreatif dan juga haus gol yaitu Michel Platini.

Michel Hidalgo pada masa ini pula menggunakan pola 4-3-1-2 dengan Michel Platini bermain di belakang duet Bernard Lacombe dan Bruno Bellone.

Sedangkan tiga gelandang di belakangnya adalah Luis Fernandez sebagai gelandang bertahan didampingi dengan dua gelandang fungsional yaitu Alain Giress dan Jean Tigana.

Prancis lolos sebagai juara grup setelah mengalahkan Denmark (1-0), Belgia (5-0), dan Yugoslavia, 3-2. Di semifinal, Les Bleus bertemu dengan Portugal yang berstatus runner-up Grup B.

Pada pertandingan lawan Portugal, Prancis harus melalui babak perpanjangan waktu dan lolos setelah menang 3-2. Michel Platini menjadi bintang lewat gol penentu kemenangan pada menit perpanjangan waktu, menit ke-119.

Sedangkan Spanyol lolos ke final setelah menyingkirkan Denmark melalui drama adu penalti, menang 5-4 setelah di waktu normal imbang 1-1.

Dalam laga final yang digelar pada 27 Juni 1984 di Stadion Parc des Princes, Prancis menang 2-0 atas Spanyol. Platini kembali menjadi bintang pada pertandingan ini setelah mencetak gol pembuka menit ke-57.

Sedangkan gol kedua diciptakan Bruno Bellone, ketika laga akan berakhir, menit ke-90. Untuk gelar pencetak gol terbanyak, Michel Platini yang meraihnya dengan total mencetak 9 gol sepanjang ajang ini.

Michel Platini ketika tampil di Piala Eropa 1984. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Michel Platini ketika tampil di Piala Eropa 1984, membawa Prancis tampil sebagai juara. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Bola dan Maskot

Bola yang digunakan pada Piala Eropa 1984 ini dinamai Tango Mundial dan masih menggunakan bola dari produk Adidas. Sedangkan maskot pada Piala Eropa 1984 adalah Peno.

Peno berbentuk ayam jantan, yang merupakan lambang dari tuan rumah, Prancis. Dalam maskot itu pula, Peno memiliki nomor 84 sesuai dengan tahun Piala Eropa 1984.

Peno berkostum biru dan berkaus kaki merah, sesuai dengan timnas Prancis saat itu.

Laga Menarik

Pertandingan semifinal antara Prancis vs Portugal yang berakhir dengan 3-2 untuk kemenangan Prancis, menjadi pertandingan menarik dari Piala Eropa 1984 ini.

Laga ini dramatis karena kedua tim yang sama kuat pada waktu normal, 1-1. Saat itu, Prancis unggul 1-0 melalui gol Jean-Francois Domerque pada menit ke-24.

Namun, Portugal menyamakan kedudukan melalui Rui Jordao pada menit ke-74. Hasil 1-1 tersebut bertahan hingga laga berakhir.

Yang menarik, pada perpanjangan waktu, kedua pemain tersebut yang juga mencetak gol.

Rui Jordao awalnya memberikan harapan bagi timnas Portugal, lewat gol delapan menit perpanjangan waktu bergulir (menit ke-98).

Namun, pada menit ke-114, Jean-Francois Domerque menyamakan kedudukan untuk timnas Prancis. Hingga akhirnya, Prancis lolos ke final lewat gol Michel Platini pada menit ke-119.

Pemain Terbaik

Tiada lain, Michel Platini adalah pemain terbaik dalam Piala Eropa 1984. Bukan hanya karena aksi-aksi individunya sepanjang ajang ini digelar melainkan karena perannya bagi Prancis.

Dia yang menjadi pencetak gol pertama Piala Eropa 1984 saat menentukan kemenangan 1-0 atas Denmark. Michel Platini juga mencetak hat-trick ketika membawa Prancis menggulung Belgia, 5-0.

Lalu, pada laga ketiga fase grup, Michel Platini kembali mencetak hat-trick ke gawang Yugoslavia.

Perannya dalam mencetak gol pun berlanjut dengan mencetak gol penentu kemenangan lawan Portugal dan dan membuka gol di final lawan Spanyol.

Statistik

Jumlah Peserta: 8

Juara: Prancis

Runner-up: Spanyol

Total Gol: 41 (2,73 gol/laga)

Top scorer: 9 Gol - Michel Platini (Prancis)

Total Penonton: 599.669

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Kilas Balik Piala Eropa 1980: Jerman Barat Kembali Berjaya

Kilas Balik Piala Eropa 1980: Jerman Barat Kembali Berjaya

Berikut ini kilas balik Piala Eropa 1980, momen Jerman Barat kembali meraih gelar juara.

Euro 2024: Semua Hal yang Harus Kamu Tahu tentang Turnamen Ini

Berikut ini adalah semua hal tentang Euro 2024 (Piala Eropa 2024), dari daftar tim hingga stadion digelarnya turnamen ini.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga 1 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 1

Bukan PT LIB, Regulasi 8 Pemain Asing di Liga 1 Nantinya Diketuk Palu oleh PSSI

PT LIB akan menggelar RUPS di Hotel Fairmont, Jakarta, Rabu (26/6/2024).

Sumargo Pangestu | 25 Jun, 23:20

Euro 2024 akan digelar di Jerman pada 14 Juni hingga 15 Juli 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Euro 2024: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Euro 2024 akan digelar mulai 14 Juni 2024 di Jerman, berikut ini jadwal pertandingannya, serta hasil, dan klasemen yang akan diperbarui saat turnamen ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 25 Jun, 22:28

Man of the Match pada pertandingan Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Man of the Match Euro 2024 - Prancis vs Polandia: Lukasz Skorupski

Berikut ini man of the match laga Prancis vs Polandia pada laga Grup D Euro 2024 (Piala Eropa 2024).

Pradipta Indra Kumara | 25 Jun, 18:45

Laga Belanda vs Austria dalam lanjutan Grup D Euro 2024 akan berlangsung di Olimpiastadion Selasa (25/6/2024) malam WIB (Hendy Andika/Skor.id).

World

Hasil Belanda vs Austria: Menang 3-2, Das Team ke 16 Besar sebagai Juara Grup

Austria membuat kejutan dengan menang 3-2 atas Belanda pada laga terakhir Grup D, membuat mereka lolos ke 16 besar Euro 2024 sebagai juara grup.

Irfan Sudrajat | 25 Jun, 18:09

Kisah inspiratif pembalap motor wanita pertama AS, Mary McGee, dituangkan dalam film dokumenter "Motorcycle Mary" (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Films

Lewis Hamilton Bantu Produksi Film Dokumenter Motorcycle Mary

Mary McGee adalah wanita pertama yang menjadi pembalap motor di Amerika Serikat.

Kunta Bayu Waskita | 25 Jun, 16:26

Kiri ke kanan: Ousmane Dembele, Jules Kounde, Benjamin Pavard, dan Youssouf Fofana tampil trendi di luar lapangan (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Fashion

Gaya Trendi nan Mewah 4 Pemain Timnas Prancis di Luar Lapangan

Soal fashion, para pemain Timnas Prancis layak jadi “juara” di Eropa.

Kunta Bayu Waskita | 25 Jun, 15:58

Laga Inggris vs Slovenia di fase grup Euro 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Fakta Menarik Inggris vs Slovenia di Euro 2024

Fakta menarik laga Inggris vs Slovenia di Euro 2024 yang akan digelar pada Rabu (26/6/2024) pukul 02.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 25 Jun, 15:19

Piala AFF U-16 2024 di Solo. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

ASEAN U-16 Championship 2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen ASEAN U-16 Championship 2024, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 25 Jun, 14:56

Inggris vs Slovenia di Euro 2024 menampilkan Jude Bellingham dan Benjamin Sekso, Rabu (26/6/2024) pukul 02.00 WIB. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Inggris vs Slovenia di Euro 2024

Prediksi dan link live streaming Inggris vs Slovenia di Euro 2024 yang akan digelar pada Rabu (26/6/2024) pukul 02.00 WIB.

Irfan Sudrajat | 25 Jun, 14:38

cover bursa transfer Liga 1.

Liga 1

Update Bursa Transfer Liga 1 Menuju Musim 2024-2025

Aktivitas keluar masuk pemain tim 18 klub Liga 1 2024-2025 pada awal musim, diperbaharui berkala.

Taufani Rahmanda | 25 Jun, 13:57

Load More Articles