John Cofie, Wonderkid Manchester United Rekan Paul Pogba yang Terdampar di Liga Filipina

Estu Santoso

Editor:

  • Liga Filipina menjadi karier baru John Cofie, pesepak bola yang seangkatan dengan Paul Pogba untuk tim muda Manchester United.
  • Bersama tim muda Manchester United, John Cofie dan Paul Pogba memenangi FA Youth Cup 2011.
  • Namun, nasib John Cofie dan Paul Pogba jauh berbeda walau mereka sama-sama wonderkid Manchester United pada masanya.

SKOR.id - John Cofie telah lama meninggalkan Manchester United dan kini jauh berkarier di Asia Tenggara, tepatnya pada Liga Filipina.

Namun, John Cofie sebenarnya adalah produk potensial akademi Manchester United pada 2010 dan cukup berpretasi bersama rekan seangkatannya.

Pemuda kelahiran Ghana ini menjadi bagian sukses tim muda The Red Devils saat menjuarai FA Youth Cup 2011.

Kala itu, Manchester United menang agregat 6-3. Pada final pertama, laga berakhir imbang 2-2 dan terjadi di markas Sheffield United, Bramall Lane.

Berita Manchester United Lain: 10 Penampilan Terbaik Manchester United di Kancah Eropa Sejak 1990

Saat final kedua di Old Trafford, United yang dikapteni Tom Thorpe menang 4-1 atas Sheffield United.

Baca Juga: Cedera Parah Sembuh, Winger Pembobol Gawang Timnas Indonesia Tak Jadi Pensiun Dini

Dalam dua laga itu, John Cofie main selalu sebagai pengganti karena lini depan skuad junior Manchester United diisi Will Keane dan Ravel Morrison.

Sedangkan lini tengah ada dua pemain yang sampai kini membela Manchester United, Paul Pogba dan Jesse Lingard.

Pogba dan Lingard adalah dua pemain tersisa dari skuad juara FA Youth Cup 2011 yang ada di tim senior.

Sayang, sejumlah wonderkid pasukan muda United era itu banyak yang mencar dan tak berada di level atas sepak bola Inggris.

Baca Juga: Potong Gaji di Liga Malaysia, 3 Happy Ending dan Sisanya Deadlock

Selain kapten Tom Thorpe, yang kini berkarier di Indian Super League atau Liga Super India bersama ATK, ada pula yang jauh terdampar, John Cofie.

Bahkan, John Cofie main untuk Global FC dari Philippines Football League (FPL) atau Liga Filipina 2020.

Dia sebelumnya sempat berstatus tanpa klub setelah membela tim semi-pro asal Australia, Hume City FC pada 2018.

Liga Filipina memang mulai berkembang, tetapi bukan kompetisi domestik utama di Asia Tenggara apalagi Asia.

PFL baru eksis beberapa tahun terakhir, tepatnya musim 2017, dan hanya diisi enam kontestan pada 2020.

Baca Juga: Liga Malaysia Mulai Hitung Kerugian, Dana Miliaran Hilang karena Covid-19

Artinya, Liga Filipina bukan kompetisi pilihan istimewa bagi pemain potensial alumni akademi dan tim junior dari klub sebesar Manchester United.

Sebenarnya, Cofie memulai karier sepakbolanya sebagai pemain junior bersama Burnley. Setelah Burnley menolak tawaran 250 ribu pounds dari Liverpool untuk Cofie pada November 2007, dia menolak untuk kembali berlatih bersama klub itu.

Setelah tertarik gabung Chelsea, Cofie menandatangani kontrak dengan Manchester United pada November 2007.

Dia bergabung dengan akademi United pada Juli 2009. Setelah menandatangani persyaratan profesional dengan United pada 2010, ia terus bermain untuk tim junior dan berusaha menembus tim cadangan.

Baca Juga: Gelandang Persija Sedih Sambut Bulan Suci Ramadan Tahun Ini

Meski berdarah dan lahir di Ghana, John Cofie sempat membela timnas Inggris U-15 dan belum pernah membela negara kelahirannya.

 

Source: Transfermarkt

RELATED STORIES

Solskjaer Berpeluang Ditinggal Anak Emasnya ke Spanyol

Solskjaer Berpeluang Ditinggal Anak Emasnya ke Spanyol

Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, disebuat berpeluang ditinggal anak emasnya ke Spanyol.

Bruno Fernandes Ibarat Dewa Penyelamat Ole Gunnar Solskjaer

Bruno Fernandes Ibarat Dewa Penyelamat Ole Gunnar Solskjaer

Rekrutan anyar Manchester United, Bruno Fernandes, layak disebut sebagai dewa penyelamat Ole Gunnar Solskjaer.

Starting XI Pemain Terbaik Manchester United Sepanjang Masa

Starting XI Pemain Terbaik Manchester United Sepanjang Masa

Tak dapat dipungkiri, Manchester United, masih menjadi salah satu klub raksasa di Eropa saat ini.

Wonderkid: Fabio Silva, The Baby Face Killer dari Portugal

Wonderkid: Fabio Silva, The Baby Face Killer dari Portugal

Wajah tak berdosanya seolah menyembunyikan keganasannya sebagai penyerang komplet.

Liga Filipina Siap Mulai, Ada Kabar Tak Enak dari Sepak Bola Negara Itu

Liga Filipina Siap Mulai, Ada Kabar Tak Enak dari Sepak Bola Negara Itu

Meski Liga Filipina 2020 dipastikan akan mulai, agenda sepak bola negara itu tak lengkap musim ini.

Warning Timnas Indonesia, Ini Rencana ''Bahaya'' Eks-pelatih Mitra Kukar di Piala AFF 2020

Warning Timnas Indonesia, Ini Rencana ''Bahaya'' Eks-pelatih Mitra Kukar di Piala AFF 2020

Timnas Indonesia kabarnya ditarget ke final pada Piala AFF 2020, tetapi sudah ada ''tantangan'' besar dari eks-pelatih Mitra Kukar.

Resmi, Bintang Timnas Filipina James Younghusband Pensiun pada Usia 33 Tahun

Resmi, Bintang Timnas Filipina James Younghusband Pensiun pada Usia 33 Tahun

Ikon timnas Filipina James Younghusband mengikuti jejak saudara tuanya, Phil Younghusband pensiun dari sepak bola.

Tiru Bubble ala NBA, Liga Filipina 2020 Bergulir Mulai 24 Oktober

Tiru Bubble ala NBA, Liga Filipina 2020 Bergulir Mulai 24 Oktober

Liga Filipina 2020 memakai kebijakan bubble dalam menjalankan kompetisi di tengah pandemi Covid-19.

Tiru Bubble ala NBA, Liga Filipina 2020 Bergulir Mulai 24 Oktober

Liga Filipina 2020 memakai kebijakan bubble dalam menjalankan kompetisi di tengah pandemi Covid-19.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Saat menjadi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump memiliki pengaruh yang besar terhadap liga-liga olahraga favorit negara tersebut: American football (NFL), bola basket (NBA), bisbol (MLB), dan hoki es (NHL). (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Seberapa Besar Pengaruh Donald Trump dalam Olahraga di AS

Kemenangan Donald Trump dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 diyakini akan memengaruhi olahraga di negara tersebut.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 15:48

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Alter Ego Gagal Masuk 10 Besar di Hari Pertama League Stage Grup Red

Alter Ego Ares harus puas hanya menempati peringkat ke-13 pada tabel klasemen hari pertama league stage PMGC 2024 Grup Red.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:43

Gabriel Bortoleto

Formula 1

Direkrut Sauber, Gabriel Bortoleto Pastikan Brasil Punya Wakil di F1 2025

Setelah cukup lama Brasil kembali punya pembalap reguler di Formula 1 dengan bergabungnya Gabriel Bortoleto ke Kick Sauber musim depan.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 15:33

BCA Runvestasi

Other Sports

Gelar Runvestasi, BCA Ajak Masyarakat Seimbangkan Kesehatan Finansial Sambil Olahraga

Runvestasi 2024 adalah kompetisi virtual yang mengajak peserta kumpulkan poin dengan berlari dan berjalan sambil investasi lewat aplikasi GERAK.

Arin Nabila | 07 Nov, 15:00

Load More Articles