FC Porto vs Man United: Imbang 3-3, Pertahanan Setan Merah Kembali Disorot

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

FC Porto vs Manchester United di Liga Europa 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).
FC Porto vs Manchester United di Liga Europa 2024-2025 yang akan digelar pada Jumat (4/10/2024) pukul 02.00 WIB. (Yusuf/Skor.id).

SKOR.id - Pertahanan Manchester United kembali disorot setelah pasukan Erik ten Hag gagal memetik tiga poin di kandang FC Porto dalam ajang Liga Europa 2024-2025, Jumat (4/10/2024) dini hari WIB.

Manchester United memang hanya memetik satu poin setelah imbang 3-3 dalam laga tandang lawan FC Porto pada laga kedua fase liga Liga Europa 2024-2025.

Gol Harry Maguire yang memanfaatkan assist Christian Eriksen ketika laga akan berakhir (menit ke-90+1), menjadi penentu yang menghindarkan Tim Setan Merah dari kekalahan.

Dalam laga ini, kedua tim memang salin membalas gol. Manchester United mengawali pertandingan di Stadion Do Dragao dengan gol Marcus Rashford ketika laga baru memasuki menit ke-7.

Tim Setan Merah kemudian kembali mencetak gol kedua di pertandingan ini melalui penyerang mereka, Rasmus Hojlund pada menit ke-20 memanfaatkan assist Marcus Rashofrd.

Namun demikian, keunggulan dengan dua gol tersebut tidak dapat dipertahankan pasukan Erik ten Hag. Sebaliknya, tuan rumah Porto justru mengejar dan membalikkan kedudukan.

Gol pertama FC Porto di laga ini yang diciptakan Pepe, tercipta tujuh menit setelah gol kedua Manchester United.

FC Porto kemudian menceetak gol kedua mereka melalui penyerang Samuel Omorodion pada menit ke-34, membuat laga babak pertama berakhir dengan skor 2-2.

Di babak kedua, FC Porto berbalik unggul setelah Samuel Omorodion mencetak gol keduanya di laga ini pada menit ke-50, memanfaatkan umpan Pepe.

Beruntung bagi Manchester United, karena meski kehilangan kapten Bruno Fernandes yang dapat kartu merah pada menit ke-81, mereka berhasil mencetak gol melalui Harry Maguire di menit ke-90+1.

Namun demikian, hasil imbang ini tetap menempatkan Erik ten Hag dalam tekanan. Hasil imbang 3-3 setelah sempat memimpin dengan dua gol, menunjukan tidak ada perubahan signifikan dari Manchester United.

"Kami memiliki mentalitas yang bagus di laga ini namun ada beberapa hal bahwa kami harus lebih baik lagi terkait kemampuan dalam bertahan," kata Erik ten Hag, setelah laga lawan FC Porto berakhir.

"Kami pernah mencatatkan clean sheet beberapa waktu lalu jadi kami sebenarnya dapat bertahan lebih baik. Namun, kami harus kembali ke kebiasaan itu," dia menambahkan.

Meski Erik ten Hag tetap yakin dengan tim dan dirinya, sejumlah statistik memperlihatkan bahwa apa yang diraih di laga lawan Porto belum mengatasi sikap skeptis fans.

Hasil imbang di laga ini hanya menunjukkan kembali kebiasaan buruk mereka yaitu, membuang peluang meraih kemenangan.

Ini memang bukan kali pertama Manchester United unggul namun kemudian malah berakhir imbang atau tanpa poin.

Fakta Menarik

  • Sejak Erik ten Hag datang pada 2022, Manchester United 24 kali kemasukan tiga gol dalam satu laga di semua kompetisi. Jumlah terbanyak dibandingkan dengan klub Liga Inggris lainnya.
  • Dalam 62 laga yang telah mereka mainkan sejak awal musim lalu, 31 pertandingan di antaranya selalu kemasukan gol. Itu juga rapor jumlah laga kemasukan terbanyak dibandingkan klub Liga Inggris lainnya.
  • Manchester United memang mampu mencetak tiga gol dalam empat laga tandang terakhir mereka, tapi mereka mengalami 2 kekalahan dan tanpa kemenangan.
  • Manchester United kini tidak pernah menang dalam lima laga di ajang Eropa meski di tiga laga di antaranya mereka sempat unggul dua gol.
  • Manchester United juga tidak pernah menang dalam empat laga terakhir ajang Eropa ketika mereka sempat unggul dengan dua gol.

Source: BBC Sport

RELATED STORIES

Manchester United Banyak Kalah Telak bersama Erik ten Hag

Manchester United Banyak Kalah Telak bersama Erik ten Hag

Manchester United mengalami banyak kekalahan telak di bawah asuhan Erik ten Hag, lebih banyak dibandingan dengan pelatih sebelumnya.

Mengapa Manchester United Masih Percaya Erik ten Hag

Mengapa Manchester United Masih Percaya Erik ten Hag

Manchester United memiliki sejumlah masalah yang harus dibenahi jika ingin mendepak Erik ten Hag.

Hasil Man United vs Tottenham Hotspur: Kalah 0-3, Erik ten Hag Terancam Dipecat

Manchester United kalah 0-3 dari Tottenham Hotspur dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (29/9/2024) malam WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Dalam Fun Golf Couple Tournament, Mobius sekaligus mengenalkan special edition sarung tangan tipe mobius 90fit special edition dengan 3 karakter uniknya, yakni Mobi, Bibi, dan Moo. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

All Culture

Mobius Golf Coba Tarik Wanita lewat Turnamen dan Produk

Mobius Golf gelar Fun Golf Couple Tournament yang salah satu tujuannya untuk menarik minat wanita pada golf.

Tri Cahyo Nugroho | 06 Oct, 19:20

Sepatu hak tinggi sol merah kembali menjadi pemeran utama di pameran desainer Christian Louboutin, Paris is Louboutining, yang diselenggarakan di Piscine Molitor dengan koreografi renang indah. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Pameran Sepatu Hak Tinggi lewat Renang Indah ala Christian Louboutin

Desainer sepatu top Christian Louboutin menggelar pameran Paris is Louboutining di Piscine Molitor dengan koreografi renang indah.

Tri Cahyo Nugroho | 06 Oct, 19:10

Kendati kecil, buah kiwi memiliki segudang nutrisi dan vitamin yang bermanfaat untuk kesehatan. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

Ahli Diet Ungkap Sederet Manfaat Buah Kiwi

Ahli diet menyebut buah kiwi bermanfaat untuk kekebalan tubuh, kesehatan usus, tidur, dan banyak lagi.

Tri Cahyo Nugroho | 06 Oct, 18:52

Robert Lewandowski mencetak hat-trick. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Alaves vs Barcelona: Robert Lewandowski Hat-trick Tercepat Ke-4 di Blaugrana

Robert Lewandowski mencetak tiga gol dalam waktu 32 menit ketika membawa Barcelona menang 3-0 atas Alaves, Minggu (6/10/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 06 Oct, 17:35

Unai Emery (tengah), Ollie Watkins (kiri) dan Jhon Duran. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Inggris

Persaingan Ollie Watkins dan Jhon Duran Kunci Sukses Aston Villa

Aston Villa memiliki dua penyerang yang produktif, Ollie Watkins dan Jhon Duran, namun keduanya dengan status yang berbeda.

Irfan Sudrajat | 06 Oct, 16:36

Limbang Tacik Ta'a 2024

Other Sports

Animo Peserta Tinggi, Limbang Tacik Ta’a 2024 Sukses Digelar di Labuan Bajo

Kompetisi renang perairan terbuka Limbang Tacik Ta’a diharapkan bisa menjadi event tahunan.

I Gede Ardy Estrada | 06 Oct, 15:37

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 06 Oct, 15:33

Dani Carvajal menjadi Man of the Match (MotM) final Liga Champions 2023-2024, antara Borussia Dortmund vs Real Madrid. (Yusuf/Skor.id)

La Liga

Cedera Parah, Dani Carvajal Dapat Kontrak Baru dari Real Madrid

Dani Carvajal mengalami cedera parah saat melawan Villarreal, ia justru mendapat kontrak baru dari Real Madrid.

Pradipta Indra Kumara | 06 Oct, 15:28

Laga Chelsea vs Nottingham Forest di Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Chelsea vs Nottingham Forest: Noni Madueke Selamatkan The Blues dari Kekalahan

Berikut ini hasil pertandingan antara Chelsea vs Nottingham Forest di pekan

Pradipta Indra Kumara | 06 Oct, 15:07

Laga Aston Villa vs Manchester United di Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Hasil Aston Villa vs Man United: Imbang 0-0, The Villans dan Setan Merah Berbagi Poin

Aston Villa dan Manchester United berbagi satu poin setelah bermain imbang 0-0 dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Minggu (6/10/2024) malam WIB.

Irfan Sudrajat | 06 Oct, 15:07

Load More Articles