Fakta Menarik Portugal vs Slovenia di 16 Besar Euro 2024

Kunta Bayu Waskita

Editor: Kunta Bayu Waskita

Laga Portugal kontra Slovenia yang berlangsung Selasa (2/7/2024) pukul 02.00 WIB nanti menyajikan sejumlah fakta menarik (Hendy Andika/Skor.id).
Laga Portugal kontra Slovenia yang berlangsung Selasa (2/7/2024) pukul 02.00 WIB nanti menyajikan sejumlah fakta menarik (Hendy Andika/Skor.id).

SKOR.idPortugal dan Slovenia bertemu pada 16 besar Euro 2024. Laga Portugal vs Slovenia akan digelar Selasa (2/7/2024) pukul 02.00 dini hari WIB di Waldstadion, Frankfurt.

Portugal yang diperkuat sederet pemain bintang termasuk Cristiano Ronaldo tentunya tidak ingin dipermalukan kedua kalinya oleh tim yang tidak diunggulkan.

Dalam laga terakhir penyisihan Grup F, Georgia secara mengejutkan menjinakkan skuat Selecao Das Quinas dengan dua gol tanpa balas.

Beruntung Portugal tetap lolos ke 16 besar dengan status juara grup. Tapi tetap tidak akan mudah bagi Portugal menaklukkan Slovenia.

Dalam pertemuan terakhir sekaligus satu-satunya Maret 2024 lalu, Slovenia sukses menaklukkan Portugal juga dengan 2-0 dalam uji coba di Ljubljana.

Berdasarkan fakta -fakta tersebut, duel kedua tim dini hari nanti diperkirakan bakal berlangsung menarik.

Skor.id berhasil merangkum sejumlah fakta menarik lainnnya dari laga Portugal vs Slovenia. Berikut ini berbagai fakta menarik laga Portugal vs Slovenia:

  • Ini akan menjadi pertandingan kedua antara Portugal dan Slovenia sepanjang sejarah. Slovenia memenangkan pertandingan persahabatan di Ljubljana dengan skor 2-0.
  • Portugal memegang rekor kemenangan dengan margin terbesar pada babak 16 besar di turnamen besar (Piala Eropa dan Piala Dunia): 6-1 melawan Swiss di Piala Dunia 2022.
  • Slovenia akan memainkan pertandingan pertamanya pada fase knockout di turnamen besar (Piala Eropa dan Piala Dunia).
  • Sedangkan bagi Portugal, ini akan jadi pertandingan ke-26 pada fase knockout di turnamen besar (Piala Eropa dan Piala Dunia). 
  • Namun, setelah menjuarai Euro 2016, Portugal kalah tiga kali dari empat pertandingan (sekali menang) dalam fase gugur di turnamen besar (Piala Eropa dan Piala Dunia).
  • Kekalahan dari Georgia dalam laga terakhir mengakhiri rentetan 12 kemenangan berturut-turut Portugal di kompetisi resmi (tidak termasuk pertandingan persahabatan). 
  • Portugal belum pernah mencatatkan dua kekalahan berturut-turut di kompetisi resmi sejak Euro 2008: 0-2 melawan Swiss pada penyisihan grup dan 2-3dari Jerman di perempat final.
  • Slovenia mencatatkan 32% penguasaan bola di Euro 2024, hanya dua tim yang lolos dari babak penyisihan grup dalam satu edisi Piala Eropa dengan penguasaan bola lebih rendah: Islandia di Euro 2016 (29%) dan Swedia di Euro 2020 (30%).
  • Hanya Jerman (69% dan 57%) yang mencatatkan persentase penguasaan bola dan total tembakan lebih banyak dibanding Portugal (67% dan 53) di penyisihan grup Euro 2024.
  • Selain itu, tim Jerman asuhan Julian Nagelsmann juga menjadi satu-satunya tim yang kebobolan lebih sedikit dibandingkan Portugal di fase pertama turnamen ini.
  • Cristiano Ronaldo tidak pernah mencetak gol dalam tujuh penampilan terakhirnya untuk Portugal, baik di Piala Eropa maupun Piala Dunia, rekor terpanjang tanpa gol di antara kedua turnamen besar tersebut. 
  • Cristiano Ronaldo total melepaskan 19 tembakan di dua kompetisi sejak gol terakhirnya melawan Ghana di Piala Dunia 2022.
  • Vitinha adalah pemain Portugal dengan umpan terobosan garis paling sukses (29) dan pemain dengan persentase umpan sukses tertinggi di bawah tekanan tinggi di Euro 2024 (90% - minimal 50 percobaan).
  • Andraz Sporar dan Benjamin Sesko menjadi starter sebagai duo penyerang pada ketiga laga Slovenia di Euro 2024, meski mereka belum mencetak gol: total 12 tembakan digabungkan (tujuh dari Sporar dan lima dari Sesko).
  • Gelandang Slovenia, Adam Gnezda Cerin, melakukan intensitas tekanan tinggi paling banyak (196) pada penyisihan grup Euro 2024
  • Sementara hanya pemain Georgia, Giorgi Kochorashvili, yang melakukan tekanan lebih banyak di paruh pertahanan daripada Gnezda Cerin.

Source: Tuttosport

RELATED STORIES

Live Tekel Bebas di Stadeo: Bahas Merananya Italia dan Kritik Gareth Southgate

Live Tekel Bebas di Stadeo: Bahas Merananya Italia dan Kritik Gareth Southgate

Podcast Tekel Bebas bakal membahas tentang kiprah tragis Timnas Italia, dan Inggris yang terengah-engah di Euro 2024, malam ini.

Prediksi dan Link Live Streaming Portugal vs Slovenia di 16 Besar Euro 2024

Prediksi dan Link Live Streaming Portugal vs Slovenia di 16 Besar Euro 2024

Slovenia mengalahkan Portugal 2-0 dalam uji coba Maret 2024 lalu.

Fakta Menarik Prancis vs Belgia di 16 Besar Euro 2024

Fakta Menarik Prancis vs Belgia di 16 Besar Euro 2024

Belgia adalah lawan yang paling sering dihadapi Prancis, dua kali lebih sering dibanding dua tim lain di bawahnya.

Prediksi dan Link Live Streaming Prancis vs Belgia di Euro 2024

Prediksi dan Link Live Streaming Prancis vs Belgia di Euro 2024

Baik Prancis maupun Belgia sama-sama belum mencapai performa terbaiknya dalam Euro 2024.

Euro 2024: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Euro 2024 akan digelar mulai 14 Juni 2024 di Jerman, berikut ini jadwal pertandingannya, serta hasil, dan klasemen yang akan diperbarui saat turnamen ini bergulir.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Derby della Madonnina antara AC Milan vs Inter Milan.

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan di Coppa Italia 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Inter Milan vs AC Milan dalam laga semifinal leg kedua Coppa Italia.

Thoriq Az Zuhri | 22 Apr, 10:43

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 4 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 4 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Apr, 10:43

Turnamen Valorant, VCT 2024: Pacific Stage 1. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

Daftar Delapan Tim yang Lolos ke Playoff VCT Pacific Stage 1

Dua tim perwakilan Indonesia, BOOM Esports dan RRQ berhasil lolos sebagai pemuncak babak grup.

Gangga Basudewa | 22 Apr, 09:43

Parade foto Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya pada Liga 1 2024-2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 12 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Komdis PSSI Denda Persija dan Persebaya karena Suporter, Ferarri Dapat Sanksi Tambahan

Komdis PSSI merilis daftar sanksi teranyar yang mereka keluarkan berdasarkan sidang pada 8 dan 16 April 2025.

Rais Adnan | 22 Apr, 08:26

Garuda Academy, program PSSI untuk mencetak generasi baru manajemen olahraga yang diluncurkan Mei 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Proses Seleksi dan Cara Mendaftar Garuda Academy yang Digarap PSSI dengan Tiga Misi

Panduan untuk Skorer yang ingin bergabung dengan program PSSI, Garuda Academy, yang didukung langsung FIFA dan AFC.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 04:10

Garena Delta Force Mobile Resmi Tersedia di Android dan iOS. (Garena)

Esports

Catat 25 Juta Pendaftar, Garena Delta Force Mobile Resmi Meluncur

Garena Delta Force Mobile resmi meluncur secara global dan dapat dimainkan oleh seluruh pengguna Android dan iOS.

Gangga Basudewa | 22 Apr, 03:56

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 22 Apr, 03:51

hector souto - timnas futsal indo

Futsal

Pelatih Timnas Futsal Indonesia Akui Penasaran dengan Futsal Nation Cup 2025

Pelatih Timnas futsal Indonesia, Hector Souto, pun menyandingkan Piala Futsal Indonesia itu dengan di Spanyol dan Portugal.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 03:41

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 22 Apr, 03:08

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 03:02

Load More Articles