BWF Rilis Jadwal Kompetisi 2021, Paket Bantuan Disiapkan untuk Tuan Rumah

Doddy Wiratama

Editor:

  • BWF membuat pengumuman penting terkait berlangsungnya kompetisi bulu tangkis dunia sepanjang 2021.
  • Mereka bakal mengusahakan untuk menggelar turnamen dalam sistem klaster demi meminimalisasi risiko penyebaran Covid-19.
  • BWF juga telah menyiapkan bantuan paket untuk tuan rumah penyelenggara kompetisi bulu tangkis sepanjang tahun 2021.

SKOR.id - Pada Senin (21/12/2020) malam WIB, Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) membuat pengumuman penting terkait gelaran musim kompetisi 2021.

Ada beberapa hal penting yang disampaikan BWF dalam pengumuman itu. Seperti kepastian jadwal turnamen dan proses pembukaan kembali perhitungan untuk ranking dunia.

Masih berkaitan dengan jadwal, BWF juga memberi informasi penting terkait kelanjutan proses kualifikasi menuju Olimpiade Tokyo 2020.

Poin yang tak kalah penting disampaikan adalah adanya paket bantuan dari BWF untuk memberi bantuan finansial terhadap tuan rumah turnamen pada musim 2021.

Terkait jadwal, BWF telah mengumumkan agenda kompetisi bulu tangkis dunia sejak Januari 2021 hingga perhelatan Olimpiade Tokyo 2020 pada Agustus 2021.

Sekretaris Jenderal BWF, Thomas Lund, menjelaskan jika penyusunan jadwal kompetisi pada tahun depan sangat mempertimbangkan lokasi.

BWF mengusahkan untuk menggelar turnamen berurutan dengan venue yang berdekatan. Bahkan bisa saja satu negara menggelar dua kejuaraan secara beruntun dalam dua pekan.

"Fokus kami adalah membangun turnamen dengan sistem klaster, serupa dengan apa yang direncanakan untuk Asian Leg pada Januari 2021 di Thailand," ujar Thomas Lund.

"Kami berharap dapat menggelar sejumlah turnamen dengan cara ini untuk memastikan keberlangsungan kompetisi yang lebih baik di tahun 2021."

Sistem klaster diterapkan sebagai upaya BWF meminimalisasi pergerakan atlet yang bisa berisiko menyebarkan Covid-19 dalam situasti pandemi yang masih berlangsung.

Indonesia bakal menjadi negara yang bakal menerapkan sistem klaster. Dalam jadwal yang telah dirilis ajang Indonesia Masters dan Indonesia Open 2021 digelar berurutan.

Indonesia Masters dijadwalkan bergulir pada 1-6 Juni 2021 dan langsung disambung Indonesia Open pada 8-13 Juni 2021.

Sistem klaster ini juga akan diterapkan saat Denmarl menjadi tuan rumah Piala Thomas dan Uber pada pekan ke-41 musim 2021 serta Denmark Open 2021 sepekan kemudian.

Sedangkan gelaran Piala Sudirman 2021 masih dalam pembahasan antara BWF dengan Asosiasi Bulu Tangkis Cina.

Sementara itu, BWF berencana kembali membuka ranking dunia setelah BWF World Tour Finals 2020 digelar di Thailand dan mengumumkan peringkat terbaru pada  2 Februari 2021.

Sedangkan penghitungan poin untuk kualifikasi Olimpiade Tokyo 2020 baru akan kembali dilakukan pada pekan kesembilan bergulir atau saat Swiss Open 2021 digelar.

Proses kualifikasi menuju Olimpiade 2020 pun akan diperpanjang hingga pekan ke-19 dan Indian Open 2021 menjadi turnamen terakhir yang akan dihitung poinnya.

Nama-nama pebulu tangkis yang bakal tampil pada pesta olahraga terakbar di dunia itu akan ditentukan berdasarkan ranking Race to Tokyo yang diumumkan pada 18 Mei 2021.

"Tenggat waktu diperpanjang karena situasi tak menentu akibat Covid-19. Waktu tambahan diperlukan untuk merancang turnamen yang memenuhi protokol kesehatan," kata Lund.

Pada poin terakhir, Thomas Lund menjelaskan bahwa BWF bakal memberikan paket bantuan kepada tuan rumah turnamen bulu tangkis grade 2 dan 3 pada musim 2021.

Situasi pandemi Covid-19 membuat banyak negara kesulitan menggelar turnamen, terutama dalam hal finansial karena tak bisa mendapat pemasukan dari penjualan tiket penonton.

Padahal, dalam situasi seperti ini pihak panitia juga harus keluar ongkos lebih untuk memenuhi protokol kesehatan dan keamanan yang lebih ketat.

"Paket ini akan membantu tuan rumah menanggung biaya penerapan protokol Covid-19, mencakup tes (PCR), pengaturan hotel, hingga penyediaan masker dan peralatan sanitasi."

"Ada juga kemungkinan untuk menurunkan batas minimal uang hadiah untuk misum 2021 sebagai upaya menekan pengeluaran."

"Namun, BWF akan mendorong semua tuan rumah untuk menjaga standar setinggi mungkin terkait uang hadiah demi kepentingan pemain," Thomas Lund memungkasi.

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor Indonesia (@skorindonesia)

Berita Bulu Tangkis Lainnya:

Pelatih Herry IP Sebut The Minions Haus Gelar Juara

Kejuaraan Asia 2021 Naik Tingkat Setara BWF Super 1000 

Source: bwfbadminton.com

RELATED STORIES

Rencana Nataru Carolina Marin, Pangkas Masa Liburan demi Target 2021

Rencana Nataru Carolina Marin, Pangkas Masa Liburan demi Target 2021

Carolina Marin mengaku sudah memiliki rencana untuk menghabiskan masa liburan hari Natal dan tahun baru alias Nataru.

Kasus Covid-19 Melonjak, 3 Turnamen di Thailand Terancam Tanpa Penonton

Tiga turnamen bulu tangkis akbar yang akan digelar di Thailand sepanjang Januari 2021 terancam tak bisa dihadiri penonton.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Pelatih asal Argentina, Angel Alfredo Vera. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Madura United Beri Tugas Baru untuk Angel Alfredo Vera, Tak Lagi Jadi Pelatih Kepala

Angel Alfredo Vera dipastikan tidak lagi menjadi pelatih kepala Madura United, namun kini bertugas sebagai dirtek.

Rais Adnan | 10 Nov, 09:27

Timnas Indonesia U-22. (Hendy AS/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini Harga Tiket Timnas U-23 Indonesia vs Mali, Termurah Rp50 Ribu

Laga Timnas U-23 Indonesia vs Mali akan digelar di Stadion Pakansari, Kab. Bogor, pada 15 dan 18 November 2025.

Rais Adnan | 10 Nov, 09:10

Cover FIFA

World

FIFA Bentuk Forum Konsultasi Pemain Profesional, Ini Poin Penting yang Disepakati

FIFA juga mengumumkan akan mendirikan dan mengelola dana khusus senilai USD20 juta untuk pemain profesional.

Rais Adnan | 10 Nov, 07:52

Skuad Timnas futsal Indonesia pada laga uji coba internasional lawan Malaysia di Yogyakarta, 13 Okotber 2024. (Foto: Media FFI/Grafis: Yusuf/Skor.id)

Futsal

SEA Games 2025 Persiapan Ideal Timnas Futsal Indonesia Menuju Piala Asia Futsal 2026

Timnas futsal Indonesia tidak dipecah lagi, FFI mau Garuda lanjut SEA Games 2025 ke Piala Asia Futsal 2026.

Taufani Rahmanda | 10 Nov, 07:28

Tim putra dan putri Universitas Surabaya (Ubaya) sukses menjadi juara LIMA Basketball 2025 Surabaya Conference. (Foto: Dok. LIMA Basketball/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Basketball

LIMA Basketball 2025 Surabaya Conference: Ubaya Kawinkan Gelar Juara

Tim putra dan putri Ubaya berhasil menjuarai LIMA Basketball 2025 Surabaya Conference.

Rais Adnan | 10 Nov, 07:21

Fernando Barbosa, bek asal Brasil yang membela Sumsel United pada Championship 2025-2026. (Foto: Instagram Fernando Barbosa/Graifs: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 2

Player of the Week Championship 2025-2026: Fernando Barbosa Benteng Sumsel United

Garudayaksa FC merasakan kekalahan pertamanya di Championship 2025-2026 usai buntu menjamu Sumsel United.

Taufani Rahmanda | 10 Nov, 07:17

La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol). (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

La Liga

La Liga 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen La Liga 2025-2026 (Liga Spanyol), yang akan diperbarui seiring kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 10 Nov, 06:17

Liga Italia (Serie A) musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Italia 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 10 Nov, 06:12

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga Inggris musim 2025-2026. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Liga Inggris 2025-2026 yang diperbarui seiring berjalannya kompetisi.

Pradipta Indra Kumara | 10 Nov, 06:08

Lionel Messi masih menjadi andalan Timnas Argentina. (Yusuf/Skor.id).

World

10 Pemberi Assist Terbanyak, Lionel Messi di Posisi Kedua

Lionel Messi hanya kalah dari legenda Real Madrid, Ferenc Puskas, untuk jumlah assist terbanyak.

Pradipta Indra Kumara | 10 Nov, 05:38

Load More Articles