7 Tips Tetap Aman Pesan Makanan secara Daring

Agustinus Rosario

Editor:

  • Dalam masa PPKM Darurat seperti ini, memesan makanan secara daring adalah salah satu alternatif yang banyak dipilih.
  • Meski demikian, perlu kewaspadaan agar makanan yang dipesan tetap aman dan terbebas dari Covid-19.
  • Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menjaga keamanan makanan yang dipesan secara daring.

SKOR.id - Lonjakan kasus Covid-19, yang diikuti dengan kebijakan PPKM Darurat membuat tak sedikit orang memilih memesan makanan secara daring.

Dengan cara ini, kita tidak perlu keluar rumah dan bertemu banyak orang yang memperbesar risiko terpapar Covid-19.

Namun, bukan berarti memesan makanan secara daring adalah cara yang seratus persen aman.

Beberapa langkah tambahan perlu dilakukan untuk memastikan makanan yang dipesan benar-benar terbebas dari virus.

1. Gunakan transaksi non-tunai.

Dengan transaksi non-tunai, kita secara otomatis mengurangi kontak dengan kurir yang mengantarkan makanan.

Seperti diketahui, uang merupakan salah satu alat yang berpeluang menyebarkan virus karena dipegang oleh banyak orang.

Untungnya, banyak pembayaran non-tunai juga memberikan lebih banyak promo dan diskon sehingga jauh lebih hemat dibandingkan transaksi tunai.

2. Jaga jarak saat terima pesanan

Penting untuk selalu menjaga jarak saat menerima pesanan makanan dari kurir. Jika perlu, sediakan pula lokasi khusus untuk meletakkan pesanan agar tak perlu berinteraksi langsung.

Selain aman, cara ini juga praktis karena kurir yang mengantar tidak perlu menunggu kita untuk keluar dari rumah.

3. Pakai masker saat berinteraksi

Dalam masa pandemi seperti sekarang, memakai masker adalah suatu kewajiban, termasuk saat berinteraksi dengan kurir.

Supaya lebih aman, Anda bisa menggunakan masker dua lapis jika terpaksa harus berinteraksi dengan para kurir.

 

4. Pindahkan makanan ke wadah sendiri

Kemasan makanan yang kita terima sudah melalui perjalanan yang panjang dan kontak dengan banyak orang.

Meskipun para penjual sudah menerapkan protokol kesehatan, tak ada salahnya untuk melakukan tindak pencegahan dengan memindahkan makanan ke wadah milik sendiri.

5. Buang sisa kemasan

Jika makanan sudah dipindah ke wadah milik sendiri, langkah selanjutnya yang harus dilakukan adalah membuang sisa kemasan.

Hal ini untuk mencegah agar bungkus makanan tidak digunakan ulang karena cukup berisiko bagi kesehatan.

6. Cuci tangan

Sebelum menyantap makanan, pastikan bahwa Anda telah mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir agar benar-benar terbebas dari virus yang mungkin menempel.

7. Panaskan kembali makanan

Meski baru saja dipesan, tidak ada salahnya jika kita kembali memanaskan makanan guna membunuh semua bakteri dan virus yang mungkin tertinggal.

Proses pemanasan ini juga bertujuan membuat makanan jauh lebih lezat saat disantap.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Skor.id (@skorindonesia)

Artikel kebugaran lainnya:

Riset: Membongkar Otak Pesepak Bola Saat Mengeksekusi Penalti

12 Manfaat Alpukat untuk Kesehatan dan Pencegahan Penyakit

11 Anjuran dan Larangan bagi Penderita Nyeri Lutut

Source: Kompas

RELATED STORIES

Sederet Kelebihan Berolahraga Tanpa Alas Kaki

Sederet Kelebihan Berolahraga Tanpa Alas Kaki

Berolahraga tanpa alas kaki ternyata memiliki sejumlah manfaat.

Penyebab Perut Kembung dan 11 Cara Mengatasinya

Penyebab Perut Kembung dan 11 Cara Mengatasinya

Berikut ini adalah penyebab dan cara-cara mengatasi perut kembung.

4 Bahan Alami untuk Mengempukkan Daging Kambing, Daun Pepaya hingga Nanas

4 Bahan Alami untuk Mengempukkan Daging Kambing, Daun Pepaya hingga Nanas

Ada empat bahan alami yang dapat digunakan untuk mengempukkan daging kambing sebelum dimasak.

7 Makanan Super yang Diklaim Paling Sehat di Dunia

Dilansir dari Eat This, Not This, setidaknya ada tujuh jenis superfood tersehat yang sebaiknya dikonsumsi sekarang.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 02 Apr, 07:59

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 02 Apr, 07:58

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia kategori putri, Women Pro Futsal League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Women Pro Futsal League 2024-2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Women Pro Futsal League 2024-2025 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 02 Apr, 07:58

Logo baru kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia, Pro Futsal League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Pro Futsal League 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Pro Futsal League 2023-2024 terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 02 Apr, 07:57

Udil kini berseragam Homebois (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Kabar Udil di Tim Homebois Terungkap

Udil di MPL MY Season 14 dan 15 tidak masuk ke dalam daftar roster.

Gangga Basudewa | 02 Apr, 05:01

Ilustrasi turnamen Esports. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

Film Dokumenter tentang Esports untuk Temani Libur Lebaran

Di industri film yang kini mulai banyak bermunculan film-film mengenai esports.

Gangga Basudewa | 02 Apr, 04:37

James Tarkowski (kiri) merayakan hasil imbang 2-2 yang diraih Everton lawan Liverpool, dalam laga Liga Inggris 2024-2025, Kamis (13/2/2025) dini hari WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Liverpool vs Everton di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Liverpool vs Everton dalam laga lanjutan Liga Inggris.

Thoriq Az Zuhri | 02 Apr, 01:58

Lamine Yamal salah satu bintang prduktif di Barcelona asuhan Hansi Flick. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Atletico Madrid vs Barcelona di Copa del Rey

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Atletico Madrid vs Barcelona dalam laga semifinal Copa del Rey.

Thoriq Az Zuhri | 02 Apr, 00:17

Endrick ketika diperkenalkan sebagai pemain baru Real Madrid. (Jovi Arnanda/Skor.id).

La Liga

6 Fakta Real Madrid Singkirkan Sociedad dan Lolos Final Copa del Rey

Real Madrid berhasil lolos ke final Copa del Rey musim ini dengan menyingkirkan Real Sociedad, ini faktanya.

Thoriq Az Zuhri | 01 Apr, 23:37

Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, (Jovi Arnanda/Skor.id).

Liga Inggris

7 Fakta Kekalahan Manchester United dari Nottingham Forest

Kekalahan dari Nottingham Forest di Liga Inggris memunculkan beberapa fakta soal Manchester United. Apa saja?

Thoriq Az Zuhri | 01 Apr, 22:59

Load More Articles