3 Pelatih Tim Liga 1 yang Favoritkan Brasil Juara Piala Dunia 2022

Hanputro Widyono

Editor:

  • Beberapa pelatih tim Liga 1 2022-2023 mulai membuat prediksi tim yang bakal juara Piala Dunia 2022.
  • Minimal ada tiga pelatih tim Liga 1 2022-2023 yang memfavoritkan Brasil keluar sebagai juara Piala Dunia 2022.
  • Tiga pelatih tim Liga 1 2022-2023 memiliki alasan masing-masing terkait peluang Brasil juara Piala Dunia 2022.

SKOR.id - Empat hari lagi Piala Dunia 2022 di Qatar akan dimulai. Beberapa pelatih tim Liga 1 2022-2023 mulai membuat prediksi soal tim yang bakal juara Piala Dunia 2022.

Dari beberapa kandidat juara yang muncul, tiga pelatih tim Liga 1 berikut ini memfavoritkan Brasil menjadi juara Piala Dunia 2022.

Ada berbagai alasan yang diungkapkan tiga pelatih tersebut terkait peluang Brasil untuk meraih gelar keenamnya dalam ajang Piala Dunia.

Namun sebelum berbicara juara, Brasil tentunya butuh bekerja keras untuk dapat lolos dari fase grup.

Tergabung di Grup G bersama Serbia, Swiss, dan Kamerun, Brasil harus finis sebagai juara grup atau runner-up untuk dapat lolos ke babak gugur.

Berikut pelatih-pelatih tim Liga 1 2022-2023 yang memfavoritkan Brasil juara Piala Dunia 2022:

1. Thomas Doll

Pelatih tim Persija Jakarta asal Jerman ini rupanya menjagokan Brasil menjadi salah satu tim yang berpeluang besar menjadi juara Piala Dunia 2022.

Menurut Thomas Doll, Brasil menjadi favorit karena memiliki kedalaman skuad mentereng. Meski demikian, ia juga berharap negara asalnya bisa bicara banyak di Qatar.

Thomas Doll ingin menyaksikan penampilan Jerman yang lebih baik dibandingkan dengan di Piala Dunia edisi sebelumnya.

"Pastinya Brasil menjadi favorit. Sebab tim itu setidaknya memiliki dua pemain kelas dunia di setiap posisinya," kata Thomas Doll, dikutip dari laman Persija.

"Jadi menurut saya Brasil menjadi negara yang difavoritkan. Tapi yang difavoritkan belum tentu menjadi juara."

"Saya pun berharap Jerman bisa lebih baik dibanding penampilan terakhir mereka. Pada edisi 2018 Jerman terpuruk padahal pada 2014 mereka bisa menjadi juara di Brasil."

"Saya yakin para pemain Jerman akan menampilkan permainan yang lebih baik," ia menambahkan.

2. Luizinho Passos

Pelatih kiper Persib Bandung, Luizinho Passos, juga menjagokan Brasil menjadi kampiun Piala Dunia 2022. Hal itu tak lepas dari status Luizinho Passos sebagai Warga Negara Brasil.

Tak hanya itu, Passos juga menunjukkan alasan terkuat Brasil layak dijagokan yakni terkait pengalaman bertanding dan materi pemain yang bagus di tim Samba.

Hanya saja, menurut Passos, upaya untuk meraih gelar juara dunia keenam harus dilalui Brasil dengan berat karena banyak pesaing yang sama-sama berkualitas.

"Brasil sudah menjadi juara Piala Dunia lima kali dan saya pikir sekarang merupakan tim yang kuat," ucap Luizinho Passo, dikutip dari laman Persib.

Ada banyak pemain bagus yang main di kompetisi top Eropa. Saya rasa Brasil bisa menjadi juara lagi," ucap Luizinho Passo, dikutip dari laman Persib.

"Memang tidak mudah karena ada banyak timnas yang kuat lainnya seperti Prancis, Argentina, Spanyol, Jerman juga. Saya harus menaruh respek pada mereka. Tapi saya tetap menjagokan Brasil karena tim yang sangat kuat," ia menambahkan.

3. Stefano Cugurra

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, juga mendukung Brasil untuk meraih juara Piala Dunia 2022 di Qatar. Seperti Passos, Stefano Cugurra juga merupakan pelatih asal Brasil.

Sejatinya Stefano Cugurra cukup mengkritisi komposisi pemain timnas Brasil yang didominasi pemain-pemain yang berkarier di luar negeri.

Namun demikian, pelatih yang akrab disapa Teco tersebut tetap menaruh respek terhadap keputusan pelatih timnas Brasil, Adenor Loenardo Bacchi alias Tite.

Menurut Teco, Tite memiliki pengalaman dan pemahaman yang bagus terhadap timnas Brasil. Maka ia berharap dengan materi pemain yang ada, Brasil bisa juara Piala Dunia 2022.

"Ya, pilihan itu atas dasar kriteria dari pelatih. Coach Tite sudah enam tahun pegang timnas Brasil dan sudah punya pengalaman di Piala Dunia 2018," ujar Teco.

"Mereka kali ini datang ke Piala Dunia tanpa tekanan berat. Mudah-mudahan, komposisi pemain pilihannya bisa juara di Qatar," katanya menambahkan.

Berita Liga 1 Lainnya:

Liga 1 2022-2023 Lanjut, Laga Malam Tetap Ada dan Bergulir saat Piala AFF 2022

Resmi Jadi Dirut PT LIB, Ferry Paulus Perkirakan Liga 1 2022-2023 Dilanjut 2 Desember

Persija Tak Menyerah, Macan Kemayoran Cari Lawan Uji Coba Tim Liga 1

Source: Persija.idPersib.co.idbaliutd.com

RELATED STORIES

Kisah Berakhirnya Kutukan Dukun kepada Australia di Piala Dunia, Harus Potong Ayam

Kisah Berakhirnya Kutukan Dukun kepada Australia di Piala Dunia, Harus Potong Ayam

Kisah kutukan dukun dari Mozambique kepada Australia, yang membuat Socceroos harus menanti 32 tahun agar bisa tampil di Piala Dunia.

Kisah Braif Fatari dan Piala Dunia: Dulu Idolakan Prancis, Kini Berpaling Jagokan Belgia

Pemain Persija Jakarta, Braif Fatari, menceritakan kehebohan kampung halamannya, Papua, tiap kali Piala Dunia berlangsung.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

IBL dan Perbasi melakukan kunjungan ke kantor BNN di Jakarta, Selasa (25/11/2025). (Foto: Dok. IBL/Grafis: Skor.id)

Basketball

Jalin Kerja Sama dengan BNN, IBL Tegaskan Komitmen Liga yang Bersih dan Sehat

IBL bersama Perbasi melakukan kunjungan resmi ke kantor BNN di Jakarta, Selasa (25/11/2025).

Rais Adnan | 25 Nov, 15:48

MyRepublic meluncurkan paket spesial untuk Gamer dan Kreator Digital. (MyRepublic)

Esports

Rocket Week 2025 Sukses Digelar Manjakan Kreator Digital dan Gamers

Salah satu yang hadir di Rocket Week 2025 adalah peluncuran MyGamer dari MyRepublic.

Gangga Basudewa | 25 Nov, 13:17

Kolaborasi PUBG Mobile dan Baby Monster. (PUBG Mobile)

Esports

PUBG Mobile Hadirkan Pengalaman Imersif Bertema K-Pop di Kolaborasi Bersama Baby Monster

Kolaborasi PUBG MOBILE x BABYMONSTER tersedia mulai 21 November hingga 5 Januari.

Gangga Basudewa | 25 Nov, 12:22

Paulinho Moccelin. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Paulinho Moccelin Resmi Mundur dari Arema FC

Sang pemain telah meninggalkan tim pada Selasa (25/11/2025) pagi.

Gangga Basudewa | 25 Nov, 11:53

Timnas Basket Putra Indonesia

Basketball

SEA Games 2025: Timnas Basket Indonesia Siap Hadapi Jadwal Padat

Untuk kategori putra, Timnas Basket Indonesia akan menghadapi Myanmar pada laga perdana, 13 Desember nanti.

Rais Adnan | 25 Nov, 11:35

efootball manchester united

Esports

Luncurkan Kampanye 'Gas! ke Manchester United' di eFootball, KONAMI Ajak Fans Sambangi Old Trafford

Para penggemar Manchester United di Indonesia berkesempatan datang langsung ke Stadion Old Trafford via eFootball.

Teguh Kurniawan | 25 Nov, 11:30

Pelatih Real Madrid, Xabi Alonso. (Hendy AS/Skor.id).

La Liga

7 Pemain yang Berselisih dengan Xabi Alonso, Teranyar Vinicius Junior

Berikut tujuh pemain yang pernah berselisih atau tidak nyaman dengan metode Xabi Alonso.

Rais Adnan | 25 Nov, 11:12

Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Yogie Gandanaya/Grafis: Yusuf/ Skor.id)

Timnas Indonesia

Erick Thohir: Penunjukan Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas U-20 Indonesia Sudah Tepat

Erick Thohir menegaskan penunjukan Nova Arianto sebagai pelatih Timnas U-20 tidak perlu diperdebatkan lagi.

Rais Adnan | 25 Nov, 10:26

Profil klub Liga Inggris, Manchester City. (Jovi Arnanda/Skor.id)

World

Fakta Menarik Laga Manchester City vs Bayer Leverkusen, Rekor Gemilang Hadapi Tim Jerman

Fakta laga Manchester City vs Bayer Leverkusen di Liga Champions, rekor gemilang melawan tim Jerman.

Pradipta Indra Kumara | 25 Nov, 08:23

Campus League untuk cabang olahraga futsal. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Futsal

Campus League Futsal 2025 Regional Jakarta Dimulai, 17 Perguruan Tinggi Berebut Tiket Nasional

CEO Campus League, Ryan Gozali, memastikan komitmen pada penyelenggaraan Campus League Futsal 2025 regional Jakarta.

Taufani Rahmanda | 25 Nov, 05:53

Load More Articles