Tira Persikabo Belum Bersikap Karena PSSI Belum Bersurat

Nizar Galang

Editor:

  • Masalah gaji pemain, Rhendie Arindra mengaku belum sempat dibicarai.
  • Hingga kini Tira Persikabo sedang membicarakan masalah ini di internal klub.
  • Manajemen mengaku setuju dan akan ikuti apapun keputusan PSSI dan PT. Liga Indonesis Baru mengenai kompetisi untuk kesehatab bersama.

Skor.id – Manajemen Tira Persikabo mengaku sepakat dengan keputusan PSSI terkait penundaan Liga 1 2020 selama tiga bulan atau hingga akhir 29 Mei 2020.

Walau Tira Persikabo tak dilibatkan dalam pengambilan keputusan tersebut, kebijakan yang dikeluarkan PSSI dianggap sudah mewakili keresahan manajemen. 

Direktur Pengembangan Bisnis Tira Persikabo, Rhendie Arindra, mengatakan pihaknya segera mengambil sikap resmi terkait keputusan tersebut. 

Pasalnya, ada sejumlah keputusan yang perlu dibincangkan dengan matang, utamanya terkait kelanjutan kompetisi dan hak atau gaji pemain. 

“Buat kami di Tira Persikabo, kesehatan dan keselamatan semua menjadi prioritaas utama. Semoga COVID-19 segera berlalu,” kata Rhendie Arindra, Sabtu (28/3/2020).

Baca Juga: 30 Ruangan Mes Tira Persikabo Disterilkan dari Mikroorganime Penyakit

"Sebenarnya soal itu (penundaan liga) belum kami bahas. Setelah surat resminya (dari PSSI) kami terima, baru kami gelar rapat internal lalu kami putuskan,” ia menambahkan.

Saat ini Laskar Padjadjaran, julukan Tira Persikabo, sudah diliburkan. Sudah tidak ada pula pemain yang tinggal di mes, PMPP Hambalang, Kabupaten Bogor.

Hanya pemain asing yang masih menetap di Bogor, yakni di rumah atau apartemen yang disediakan pihak klub untuk pemain.

"Sejak laga terakhir melawan Persita, semua pemain diliburkan dan pulang ke rumah masing-masing. Pemain kami liburkan setelah laga itu," ujar Rhendie.

Baca Juga: Pemain Tira Persikabo Urus Bisnis Ayam Petelur saat Tim Diliburkan

Adapun PSSI merilis perpanjangan penundaan Liga 1 2020 pada Jumat (27/3/2020) malam. Tak hanya Liga 1 2020, Liga 2 2020 pung mengalami hal serupa.

Tak hanya soal penundaan kompetisi, disebutkan pula soal hak klub untuk membayar gaji pemainnya hanya 25 persen dari kontrak yang disepakati.

Ketetapan itu berlaku untuk pembayaran gaji Maret-Mei. Keputusan ini sesuai dengan virtual meeting 10 klub Liga 1 2020 beberapa hari sebelumnya.

Adapun 10 klub yang ambil bagian adalah Persib, Persija, Persita, Persiraja, PSIS Semarang, Arema FC, Madura United, Barito Putera, PSM Makassar, dan Persebaya.

Baca Juga: Petteri Pennanen Nyaman dengan Posisi Baru di Tira Persikabo

Hasilnya, klub menganjurkan kepada PSSI dan PT Liga Indonesia Baru sebagai operator kompetisi, untuk mengeluarkan instruksi pembayaran gaji hanya 25 persen.

Walaupun Tira Persikabo tidak termasuk dalam 10 klub yang ikut virtual meeting, mereka menganggap anjuran tersebut bisa mereka terima.

 

RELATED STORIES

Pesan Semiotik Menggelitk PSM soal Tak Pulang Kampung

Pesan Semiotik Menggelitk PSM soal Tak Pulang Kampung

Beragam cara dilakukan klub sepak bola Indonesia untuk melawan penyebaran virus corona, termasuk oleh PSM.

Tak Ada Kompetisi Tiga Bulan Sama dengan Mulai dari Awal

Tak Ada Kompetisi Tiga Bulan Sama dengan Mulai dari Awal

Tak bertanding dan berlatih selama dua bulan setengah sama dengan kehilangan sentuhan dan chemistry.

Ini Alasan Joko Susilo Memutuskan Persik Kediri Libur Dua Bulan

Ini Alasan Joko Susilo Memutuskan Persik Kediri Libur Dua Bulan

Pelatih Persik Kediri, Joko Susilo bak single fighter untuk tim promosi Liga 1 2020 dalam memutuskan nasib skuad Macan Putih.

Ini Kepastian Persik Kediri Tetapkan Gaji Pemain Selama Libur

Ini Kepastian Persik Kediri Tetapkan Gaji Pemain Selama Libur

Manajemen Persik Kediri akan mematuhi mekanisme pembayaran gaji yaitu 25 persen untuk Maret, April, Mei dan Juni.

Dua Pemain Tira Persikabo Dapat Kebahagiaan di Tengah Pandemi Corona

Dua Pemain Tira Persikabo Dapat Kebahagiaan di Tengah Pandemi Corona

Didik Wahyu dan Guntur Triaji mendapat kenaikan pangkat pada situasi pandemi virus corona.

Tira Persikabo Potong Gaji hingga 75 Persen, Pemain Diklaim Sepakat

Tira Persikabo Potong Gaji hingga 75 Persen, Pemain Diklaim Sepakat

Tira Persikabo telah memutuskan ikut mekanisme PSSI soal gaji anggota tim dan tidak ada permasalahan di internal klub.

Wacana Penghentian Liga 1 2020 Membuat Sponsor Tira Persikabo Takut

Wacana Penghentian Liga 1 2020 Membuat Sponsor Tira Persikabo Takut

Terjedanya Liga 1 2020 karena pandemi virus corona berdampak buruk bagi klub, salah satunya terancam kehilangan sponsor.

Ini Alasan Tira Persikabo Tak Pernah Ikut Virtual Meeting Klub Liga 1 2020

Ini Alasan Tira Persikabo Tak Pernah Ikut Virtual Meeting Klub Liga 1 2020

Dua kali sudah para perwakilan klub Liga 1 2020 melakukan virtual meeting tapi tak semua (18) klub berpartisipasi.

Latihan Online Pemain Tira Persikabo Diganggu Sinyal Tak Stabil

Virus corona semakin meluas di Indonesia, dampaknya membuat aktivitas tim-tim Liga 1 termasuk Tira Persikabo pun kian terbatas.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

PMNC Summer 2025. (PUBG Mobile)

Esports

Hal yang Perlu Diketahui dari PMNC ID Summer 2025

PMNC ID Summer 2025 menyisakan dua babak terakhir: Survival Zone dan Conqueror Zone.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 06:00

FFWS SEA Spring 2025. (Garena)

Esports

FFWS SEA Spring 2025 Siap Bergulir, Tim Indonesia Siap Berikan yang Terbaik

FFWS SEA Spring 2025 akan mulai berlangsung pada 25 April hingga 14 Juni mendatang.

Gangga Basudewa | 24 Apr, 05:05

Salah satu Alumni Liga TopSkor, Beckham Putra yang ikut bersama skuad timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023. (Zulhar Kurniawan/Skor.id)

National

Ortuseight Luncurkan Outsole Anyar, Perdana Dipakai untuk Bintang Timnas Indonesia dan Malaysia

Ortuseight memperkenalkan katalog Summer 2025 di Tangerang, Rabu (23/4/2025), di antaranya edisi khusus untuk para pemain Timnas Indonesia dan Malaysia.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 04:59

Liga Inggris  2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Top Skor Sepanjang Masa 51 Klub yang Pernah Tampil di Premier League

Daftar top skor sepanjang masa 51 klub yang pernah atau masih bermain di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 03:38

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 02:38

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 02:38

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:38

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

Investasi Rp100 Miliar Lebih, Kompleks Pacuan Kuda Kelas Dunia Siap Digarap Sarga Land

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Jakarta, telah dilakukan Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:37

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 01:17

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 24 Apr, 01:11

Load More Articles