Timnas Malaysia Tegaskan Butuh Kompetisi, Mayoritas Klub Liga Malaysia Pilih Santai

Estu Santoso

Editor:

  • Demi Kualifikasi Piala Dunia 2022, pelatih timnas Malaysia ingin Liga Malaysia lebih cepat bergulir lagi.
  • Tan Cheng Hoe selaku pelatih timnas Malaysia tidak ingin pelaksanaan Liga Malaysia ditunda lebih lama lagi.
  • Timnas Malaysia ditegaskan Tan Cheng Hoe butuh Liga Malaysia untuk bisa tampil baik pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022.

SKOR.id - Liga Malaysia 2020 yang siap dimulai lagi tetapi tanggal kick-off masih buram membuat pelatih timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe khawatir.

Setelah ditangguhkan sejak 16 Maret 2020 karena Covid-19, Liga Malaysia akan dimulai kembali.

Pemerintah negeri itu pada Jumat (10/7/2020) juga telah mengumumkan kompetisi untuk olahraga tim dapat dilanjutkan mulai 15 Agustus tahun ini.

Namun, Pemerintah Malaysia tak mengizinkan penonton hadir alias laga pada kompetisi sepak bola Negeri Jiran itu berstatus pintu tertutup.

Kans Liga Malaysia 2020 berputar lagi ini ternyata disambut antusias tetapi santai dari 24 klub dua kasta kompetisi negara itu.

Mayoritas klub Liga Super Malaysia maupun Liga Premier Malaysia lebih suka melanjutkan kompetisi musim ini per 1 September 2020 atau dua minggu lebih lambat dari tanggal yang ditetapkan pemerintah.

Hanya saja, beberapa tim lebih suka memulai lebih awal, Liga Malaysia 2020 mulai lagi 15 Agustus 2020. Alasannya, ini akan membantu menghasilkan pendapatan lebih cepat bagi mereka.

Operator Liga Malaysia, Malaysia Football League (MFL) masih mendiskusikan pilihan tanggal kick-off tersebut.

Karena, mereka menghadapi tanggung jawab yang besar untuk keselamatan publik, SOP, dan masalah lainnya di 20 stadion dari seluruh tim.

Sedangkan pelatih timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe, yang membutuhkan pemain terbaik negaranya selama tujuh hingga 10 hari pelatihan terpusat untuk Kualifikasi Piala Dunia 2022 ingin Liga Malaysia mulai lebih cepat.

"Kalender FIFA (5-13 Oktober) akan memungkinkan untuk tujuh hingga 10 hari pelatihan bagi timnas Malaysia," kata Cheng Hoe.

Jika Liga Malaysia 2020 kembali dengan awal mulai pada awal September tahun ini, Cheng Hoe mengakui bahwa ia memiliki keprihatinan.

"Jelas bagi saya jika liga dimulai lebih awal, itu lebih baik. Karena, para pemain akan mendapatkan kepercayaan diri mereka, merasakan suasana laga, dan daya saing kembali," tutur Cheng Hoe.

"Katakanlah tim-tim liga melakukan pelatihan kontak dari 15 Juli hingga 1 September, ini berarti peregangan panjang yang bisa membuat para pemain bosan."

"Tetapi jika liga dimulai kembali lebih awal, itu akan memberi mereka lebih banyak waktu untuk tim nasional," ujarnya menjelaskan.

Cheng Hoe juga mengatakan, jika kompeyisi punya jadwal yang ketat dan padat, pemain terancam tak maksimal akibat kelelahan dan cedera.

Eks-pelatih Kedah FA ini menambahkan, bahwa dia tidak memiliki rencana bagi timnas Malaysia untuk bermain melawan klub-klub lokal sebagai pemanasan ke Kualifikasi Piala Dunia. 2022.

Namun, dia mengatakan FAM sedang mempersiapkan Harimau Malaya untuk memainkan Bahrain di Manama.

"Sejauh ini, tidak ada rencana untuk laga persahabatan domestik terutama jika liga dilanjutkan nanti (1 September)," kata Cheng Hoe.

"Akan sulit bagi kami untuk memanggil pemain untuk memainkan pertandingan melawan klub lokal," tuturnya.

"Tetapi, kami berencana untuk memainkan pertandingan tingkat satu internasional melawan Bahrain pada 2 Oktober."

Pada kualifikasi Piala Dunia 2022, timnas Malaysia akan bertanding melawan Uni Emirat Arab (UEA) pada 8 Oktober 2020.

Lalu, timnas Malaysia menjamu Vietnam di Stadion Nasional Bukit Jalil pada 13 Oktober 2020.

Malaysia memenangi tiga dari lima pertandingan awal Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada tahun lalu untuk menempati posisi kedua di Grup G.

Mereka tertinggal dua poin di belakang Vietnam yang menjadi pemuncak pool itu.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Timnas Malaysia Lainnya:

Bek Kongo yang 11 Kali Main pada Liga Champions Siap Perkuat Timnas Malaysia

Pemain Naturalisasi Timnas Malaysia ''Diserbu'' Netizen Gara-gara Anjing

Source: nst.com.my

RELATED STORIES

Sumsel Bidik Jadi Tuan Rumah Pembukaan dan Penutupan Piala Dunia U-20 2021

Sumsel Bidik Jadi Tuan Rumah Pembukaan dan Penutupan Piala Dunia U-20 2021

Gubernur Sumsel, Herman Deru, menginginkan Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring menjadi prioritas tempat pembukaan maupun penutupan Piala Dunia U-20 2021.

Isu Pemain Titipan di Skuad Timnas Malaysia U-19

Isu Pemain Titipan di Skuad Timnas Malaysia U-19

Timnas Malaysia U-19 diterpa isu pemain titipan dalam skuad yang dipersiapkan untuk Piala Asia U-19 2020.

Wonderkid Malaysia Masuk Daftar 80 Besar Golden Boy Award 2020

Wonderkid Malaysia Masuk Daftar 80 Besar Golden Boy Award 2020

Pemain timnas Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin, masuk dalam daftar Golden Boy Award 2020 bersaing dengan pemain top dunia.

Antonio German, Eks-winger Queens Park Rangers yang Terpaksa Dilupakan Klub Malaysia

Antonio German, Eks-winger Queens Park Rangers yang Terpaksa Dilupakan Klub Malaysia

Klub Liga Malaysia, PDRM FA resmi melupakan jasa Antonio German yang merupakan eks-winger Queens Park Rangers.

Dua Pemain dari Dua Klub Liga Malaysia Positif Corona, Operatornya Ambil Sikap Ini

Dua Pemain dari Dua Klub Liga Malaysia Positif Corona, Operatornya Ambil Sikap Ini

Virus corona terancam menganggu rencana Liga Malaysia 2020 yang siap bergulir lagi bulan depan.

Sayang Istri, Legenda Timnas Malaysia Ikhlas Lepas Sepatu Emas Miliknya

Sayang Istri, Legenda Timnas Malaysia Ikhlas Lepas Sepatu Emas Miliknya

Keinginan Khalid Jamlus, legenda timnas Malaysia menjual sepatu emas miliknya sudah terlaksana.

Renan Alves, Eks-bek Borneo FC Ingin Main Bersemangat Palsu pada Liga Malaysia 2020

Renan Alves, Eks-bek Borneo FC Ingin Main Bersemangat Palsu pada Liga Malaysia 2020

Pemain asing Borneo FC pada Liga 1 2018, Renan Alves bakal pura-pura semangat pada lanjutan Liga Malaysia 2020.

Sukses Bareng Andik Vermansah, Naturalisasi Striker Brasil Ini Ditunggu Timnas Malaysia

Sukses Bareng Andik Vermansah, Naturalisasi Striker Brasil Ini Ditunggu Timnas Malaysia

Andik Vermansah dan calon pemain naturalisasi terbaru timnas Malaysia asal Brasil, Guilherme de Paula pernah berjaya pada 2015.

Perkembangan Bagus dari Liga Malaysia 2020 di Tengah Pandemi Covid-19

Perkembangan Bagus dari Liga Malaysia 2020 di Tengah Pandemi Covid-19

Liga Malaysia 2020 akan lanjut di tengah pandemi Covid-19.

Mayoritas Klub Liga Malaysia Berstatus FA, Ini Deadline untuk Wajib Jadi FC

Mayoritas Klub Liga Malaysia Berstatus FA, Ini Deadline untuk Wajib Jadi FC

FAM menegaskan klub Liga Malaysia yang masih berstatus FA harus segera jadi FC.

Klub yang Pernah Mengontrak Pemain Indonesia Ini Ingin Liga Malaysia Tak Diteruskan

Klub yang Pernah Mengontrak Pemain Indonesia Ini Ingin Liga Malaysia Tak Diteruskan

Liga Malaysia 2020 siap jalan lagi, tetapi klub yang pernah dibela pemain Indonesia justru enggan lanjut kompetisi.

Liga Malaysia 2020 Didukung Pemerintah Bisa Kembali Digelar seusai Rencana Awal

Pemerintah Malaysia akhirnya memastikan bahwa kompetisi sepak bola di Negeri Jiran itu bisa kembali digulirkan.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Presiden terpiih Amerika Serikat Donald Trump (kanan bawah), juga Ronald Reagan (kiri) dan Gerald Ford (kanan atas) pernah menjadi atlet American Football (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

SKOR SPECIAL

Termasuk Donald Trump, Inilah 6 Presiden AS yang Juga Atlet American Football

Presiden AS ke-38, Gerald Ford, pernah menjadi MVP di timnya, Michigan Wolverines.

Kunta Bayu Waskita | 07 Nov, 15:57

Cover Mobile Legends. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

DANA Kembali Gelar Turnamen Mobile Legends Sambut 11.11

Total prize pool yang akan diterima oleh para pemenang nantinya adalah hingga Rp50 juta.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:48

Saat menjadi Presiden Amerika Serikat, Donald Trump memiliki pengaruh yang besar terhadap liga-liga olahraga favorit negara tersebut: American football (NFL), bola basket (NBA), bisbol (MLB), dan hoki es (NHL). (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Seberapa Besar Pengaruh Donald Trump dalam Olahraga di AS

Kemenangan Donald Trump dalam pemilihan Presiden Amerika Serikat 2024 diyakini akan memengaruhi olahraga di negara tersebut.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 15:48

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Alter Ego Gagal Masuk 10 Besar di Hari Pertama League Stage Grup Red

Alter Ego Ares harus puas hanya menempati peringkat ke-13 pada tabel klasemen hari pertama league stage PMGC 2024 Grup Red.

Gangga Basudewa | 07 Nov, 15:43

Gabriel Bortoleto

Formula 1

Direkrut Sauber, Gabriel Bortoleto Pastikan Brasil Punya Wakil di F1 2025

Setelah cukup lama Brasil kembali punya pembalap reguler di Formula 1 dengan bergabungnya Gabriel Bortoleto ke Kick Sauber musim depan.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 15:33

BCA Runvestasi

Other Sports

Gelar Runvestasi, BCA Ajak Masyarakat Seimbangkan Kesehatan Finansial Sambil Olahraga

Runvestasi 2024 adalah kompetisi virtual yang mengajak peserta kumpulkan poin dengan berlari dan berjalan sambil investasi lewat aplikasi GERAK.

Arin Nabila | 07 Nov, 15:00

Load More Articles