Yamaha RNF dan Mooney VR46, Beda Nasib 2 Tim Anyar pada MotoGP 2022

Aditya Fahmi Nurwahid

Editor:

  • Nasib berbeda didapatkan dua tim "anyar" di MotoGP 2022.
  • Kedua tim tersebut adalah WithU Yamaha RNF MotoGP dan Mooney VR46 Racing Team Ducati.
  • Yamaha RNF masih belum bisa mendulang banyak poin, berbeda dengan Mooney Vr46 yang cukup dominan sebagai tim satelit.

SKOR.id - MotoGP 2022 diikuti dua tim "anyar" yakni WithU Yamaha RNF MotoGP dan Mooney VR46 Racing Team Ducati.

Keduanya telah menjalani 11 seri. Namun, performa dengan perbedaan cukup mencolok tampak dari tim-tim tersebut.

Ditunggangi pembalap-pembalap dengan kemampuan mumpuni, berikut rangkuman performa WithU Yamaha RNF MotoGP dan Mooney VR46 Racing Team Ducati hingga musim panas.

WithU Yamaha RNF MotoGP

Pada Kamis (21/10/2021), jelang Grand Prix Emilia Romagna, Yamaha resmi mengumumkan kesepakatan bersama RNF MotoGP Team.

Sepang Racing Team memutuskan untuk menyusun ulang susunan manajemen tim balapnya dari sponsor utama yakni Petronas. SRT kemudian berganti nama menjadi RNF MotoGP Team. Razlan Razali menjadi sosok pemimpin sebagai Team Principal.

RNF juga menandatangani kontrak selama lima tahun dengan Asosiasi Tim Balap Internasional (IRTA), serta berpartisipasi sebagai tim independen di kelas MotoGP hingga tahun 2026.

Lin Jarvis selaku Managing Director Yamaha mengungkapkan bahwa performa impresif Pertronas SRT pada MotoGP 2019 dan 2020 sudah begitu mengesankannya, melalui Fabio Quartararo yang menjadi Rookie of the Year pada tahun 2019, dan Franco Morbidelli yang menjadi runner-up pada tahun 2020.

RNF sendiri mengharapkan dapat kembali menciptakan tren positif dalam musim 2022. Razlan menginginkan para pembalapnya dapat mencetak poin disetiap serinya mengingat balapan musim 2022 ini termasuk kedalam seri balapan terlama dalam sejarah. RNF sendiri akan diperkuat oleh pembalap Italia Andrea Dovizioso dan Pembalap Moto3 tahun lalu Darryn Binder.

Namun nyatanya Tim WithU Yamaha RNF MotoGP belum memuaskan selama berjalannya musim 2022 ini, dari sebelas seri yang mereka libas, RNF hanya sekali masuk kedalam 10 besar.

Prestasi terbaik RNF tersebut dipetik oleh pembalap debutan MotoGP 2022 yakni Darryn Binder.

Kala itu Binder mempersembahkan posisi ke-10 pada seri Mandalika di Indonesia. Disisi lain, pembalap RNF lainnya Andrea Dovizioso sejauh ini belum pernah masuk kedalam 10 besar.

Capaian terbaiknya pada musim ini dengan berhasil finis diposisi ke-11 pada pagelaran balapan di Portugal.

RNF sendiri berada pada diposisi ke-5 dalam klasemen tim dengan mengoleksi 20 poin. Darryn Binder berada diposisi ke-10 klasemen, sejajar dengan rekan setimnya Andrea Dovizioso dengan torehan 10 poin.

RNF sendiri tidak akan melakukan kerjasama kembali bersama skuad garpu tala untuk musim 2023 nantinya. Razlan Razali sendiri telah memiliki kesepakatan bersama Aprilia untuk mengusung proyek menjanjikan.

RNF sendiri berharap dapat memberikan hasil terbaik dan menciptakan tim terkuat di MotoGP.

Mooney VR46 Racing Team Ducati

Semenjak berdiri pada tahun 2014, VR46 Racing Team lebih dahulu berkompetisi dalam kejuaraan dunia Moto3.

Setelah itu, skuad balap yang dibentuk oleh Valentino Rossi ini kemudian berekspansi ke kategori Moto2 dan berhasil meraih kesuksesan.

Mulai musim 2022, mereka melebarkan sayapnya untuk berekspansi ke kelar para raja yakni MotoGP.

Luca Marini dan Marco Bezzecchi akan menjadi line up andalan Mooney VR46 Racing Team. Marini akan mendapatkan Ducati Desmosedici GP22 dan Bezzecchi menggunakan Desmosedici GP21.

Sejauh ini tim milik Valentio Rossi berhasil menghasilkan tren positif. Muggello menjadi titik kebangkitan tim anak asuh VR46 dengan selalu mendapatkan hasil positif pada seri GP Catalunya, GP Jerman, dan terkahir adalah Assen.

Sejauh ini Team Mooney VR46 Racing Team berada diposisi ketiga klasemen tim. Marco Bezzecchi menjadi pembalap terbaik kelima dengan 55 poin, disusul rekan setimnya, Luca Marini, yang berada satu posisi dibawahnya dengan gap 3 poin saja.

Berita MotoGP Lainnya:

Rumor, BMW Tengah Bersiap Gantikan Suzuki di MotoGP

LCR Honda Siap Tampung ''Buangan'' Suzuki

 

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Dani Pedrosa Turut Komentari Kondisi Marc Marquez, Ragu The Baby Alien Pulih Sempurna

Dani Pedrosa Turut Komentari Kondisi Marc Marquez, Ragu The Baby Alien Pulih Sempurna

Nama Dani Pedrosa dikenal sebagai salah satu pembalap terbaik yang pernah dimiliki MotoGP.

Marc Marquez Gusar Pembalap MotoGP Digaji Terlalu Kecil

Marc Marquez Gusar Pembalap MotoGP Digaji Terlalu Kecil

Saat ini, Marc Marquez adalah pembalap dengan gaji tertinggi di MotoGP.

Ini Alasan VR46 Racing Tidak Pakai Ducati GP23 pada MotoGP 2023

Mooney VR46 Racing Team tidak keberatan memakai motor lama untuk Kejuaraan Dunia MotoGP 2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Hansi Flick membawa Barcelona menang 7-1 atas Valencia dengan menurunkan pemain lapis kedua, Senin (27/1/2025) dini hari WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo di Liga Spanyol 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Celta Vigo dalam laga lanjutan Liga Spanyol.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 23:21

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:59

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

elkan baggott - blackpool

National

Comeback dan Starter, Elkan Baggott Bantu Blackpool Menang Tandang

Hampir sebulan absen, Elkan Baggott kembali dipercaya mengawal lini belakang Blackpool FC, Jumat (18/4/2025).

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 19:21

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 16:22

arena selatan boxing

Other Sports

Arena Selatan, Ajang Adu Jotos Resmi buat Pelajar SMA se-Jakarta

Arena Selatan diharapkan menjadi event yang bisa meredam ketegangan antarsekolah, bahkan menumbuhkan persaudaraan.

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 16:18

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 16:03

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 15:48

Bintang Manchester United, Casemiro. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Bintang Lapangan: Casemiro, Pahlawan di Tengah Putus Asa Setan Merah

Casemiro menjadi bintang lapangan yang membantu Setan Merah kalahkan Olympique Lyon di Liga Europa.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 15:31

Load More Articles