VIDEO: Di Balik Layar Kemenangan Real Madrid atas Liverpool di Stadion Alfredo Di Stefano

Irfan Sudrajat

Editor:

  • Video momen Real Madrid sebelum mereka mengalahkan Liverpool pada 6 April 2021 lalu.
  • Dalam video ini terlihat suasana dan atmosfer Stadion Alfredo Di Stefano.
  • Real Madrid menang dalam laga ini lewat gol Vinicius Junior dan Marco Asensio.

SKOR.id - Vinicius Junior, Marco Asensio, dan Stadion Alfredo Di Stefano.

Ketiganya menjadi bintang ketika Real Madrid menang atas Liverpool, 3-1, Selasa atau Rabu (7/4/2021).

Vinicius Junior mencetak dua gol dan Marco Asensio satu gol.

Sedangkan Alfredo Di Stefano menjadi tempat yang membuat Los Merengues menang di stadion ini.

Karena stadion ini pula yang ternyata menjadi salah satu kunci kemenangan Real Madrid. Setidaknya, dapat diketahui dari pernyataan Jurgen Klopp setelah laga berakhir.

"Terasa aneh saja bermain di stadion ini, cukup menyulitkan. Tapi, kami akan bermain di Anfield di laga kedua nanti dan stadionnya lebih baik," kata Jurgen Klopp.

Tidak disebutkan apa yang membuat Klopp dan timnya kesulitan.

Namun, kemungkinan besar, keluhan Klopp karena stadion Alfredo Di Stefano seperti tempat berlatih ketimbang untuk menggelar laga penting seperti Liga Champions.

Memangnya bagaimana Stadion Alfredo Di Stefano tersebut?

Skorer dapat menyaksikan atmosfer dan suasana yang terjadi di Stadion Alfredo Di Stefano, ketika pertandingan tersebut bergulir melalui video ini.

Selain itu, Skorer juga dapat menyaksikan bagaimana Real Madrid mempersiapkan diri mereka di hari pertandingan tersebut pada 6 April lalu itu.

Dalam video ini diperlihatkan aktivitas Madrid pada hari tersebut dimulai sekitar pukul 11 waktu setempat.

Semua aktivitas sepanjang hari Itu berawal dalam latihan di pusat latihan Real Madrid, di Ciudad Real Madrid.

Di sana pemain Real Madrid mempersiapkan latihan. Sedangkan Pertandingannya digelar malam itu pukul 21.00 waktu setempat.

Tampak latihan ringan seperti berlari bersama hingga membuat lingkaran dengan aliran bola dalam tempo cepat.

Setelah latihan berakhir, skuad Zinedine Zidane pun mempersiapkan diri, lalu berangkat ke Stadion Alfredo Di Stefano.

Dari video tersebut terlihat para pemain Madrid, diikuti Zinedine Zidane masuk ke bus yang membawa mereka ke stadion, pada pukul 19.20.

Di Stadion Alfredo Di Stefano, mereka masuk ke lapangan sekitar pukul 20.20. Dan, mereka lansung melakukan pemanasan.

Sejumlah pemain Madrid seperti kiper Thibaut Courtois, atau gelandang Luka Modric dan Casemiro masuk ke lapangan. Mereka, tentu saja sudah merasa ini adalah lapangan mereka.

Sedangkan di bagian lainnya, tampak pemain Liverpool yang juga berlatih. Tepat pada pukul 21.00, laga pun dimulai.

Berikut momen di balik layar ketika Real Madrid menang atas Liverpool di Stadion Alfredo Di Stefano:

Ikuti juga InstagramFacebook, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Real Madrid Lainnya:

Kalah dari Real Madrid, Jurgen Klopp Kritik Stadion Alfredo Di Stefano

Hasil Real Madrid vs Liverpool: Los Blancos Tundukkan The Reds pada Leg Pertama

Source: Dugout

RELATED STORIES

Jelang lawan Real Madrid, Ronald Koeman Malah Mengkritik Jurgen Klopp

Jelang lawan Real Madrid, Ronald Koeman Malah Mengkritik Jurgen Klopp

Pelatih Barcelona ini menilai bahwa Jurgen Klopp sama saja meremehkan klub sebesar Real Madrid.

VIDEO: Gol Indah Pemain Muda Barcelona Ilaix Moriba Lawan Real Madrid

VIDEO: Gol Indah Pemain Muda Barcelona Ilaix Moriba Lawan Real Madrid

Pemain muda Barcelona, Ilaix Moriba, pernah cetak gol luar biasa lawan Real Madrid.

5 Momen Heboh dalam El Clasico, dari Kepala Babi hingga Jari Jose Mourinho

5 Momen Heboh dalam El Clasico, dari Kepala Babi hingga Jari Jose Mourinho

Dalam sejarah El Clasico, banyak momen yang terjadi, berikut lima momen paling menghebohkan antara Madrid dan Barcelona.

Jurgen Klopp Tak Permasalahkan Catatan Gol Sadio Mane

Jurgen Klopp Tak Permasalahkan Catatan Gol Sadio Mane

Jurgen Klopp mengaku tidak mempermasalahkan catatan gol Sadio Mane yang kurang memuaskan.

Link Live Streaming Liga Inggris: Liverpool vs Aston Villa

Link Live Streaming Liga Inggris: Liverpool vs Aston Villa

Berikut ini link live streaming pertandingan Liga Inggris antara Liverpool vs Aston Villa.

Hasil Liverpool vs Aston Villa: Menang di Anfield, The Reds Masuk Zona Liga Champions

Hasil Liverpool vs Aston Villa: Menang di Anfield, The Reds Masuk Zona Liga Champions

Berikut ini adalah hasil pertandingan antara Liverpool berhadapan dengan Aston Villa di Liga Inggris.

Janji Mohamed Salah soal Liverpool dan Tiket ke Liga Champions

Janji Mohamed Salah soal Liverpool dan Tiket ke Liga Champions

Pemain Liverpool, Mohamed Salah, berjanji akan terus berjuang demi tiket Liga Champions musim depan.

Rentetan 6 Kekalahan di Anfield Berakhir, Salah Puji Penampilan Para Pemain Liverpool

Rentetan 6 Kekalahan di Anfield Berakhir, Salah Puji Penampilan Para Pemain Liverpool

Pemain Liverpool, Mohamed Salah, puas dengan penampilan rekan-rekannya saat menang lawan Aston Villa.

Klopp Ungkap Alasan Cadangkan Sadio Mane saat Liverpool Kalahkan Aston Villa

Klopp Ungkap Alasan Cadangkan Sadio Mane saat Liverpool Kalahkan Aston Villa

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menjelaskan alasannya mencadangkan Sadio Mane.

Liverpool Memang Raja Gol Kemenangan Menit Akhir di Premier League

Liverpool memang bisa dibilang adalah raja gol kemenangan menit akhir di Premier League.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Saddil Ramdani. (Dok. Media PSSI/Grafis Hendy Andika/Skor.id)

Timnas Indonesia

Para Pemain Timnas Indonesia yang Minim Main di Luar Negeri Akan Ditampung Bhayangkara FC

Bhayangkara FC terbuka untuk para pemain Timnas Indonesia yang minim bermain di luar negeri ingin pulang ke Tanah Air.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 16:03

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 23 Apr, 13:09

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

JIEPP Segera Dijadikan Fasilitas Olahraga Berkuda Terintegrasi Pertama di Indonesia

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 12:47

Alex Martins, pemain asing Dewa United FC pada Liga 1 2023-2024. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga 1

Alex Martins Kandidat Kuat Top Skor, Pertegas Dominasi Striker Brasil di Liga 1

Striker Dewa United, Alex Martins, saat ini memimpin daftar pencetak gol terbanyak Liga 1 musim ini dengan 23 gol.

Rais Adnan | 23 Apr, 09:18

ferry paulus

Liga 1

Tersisa 5 Pekan, PT LIB Siapkan Wasit Asing untuk Laga Krusial Liga 1

PT LIB kembali membuka opsi penggunaan wasit asing di sisa Liga 1 2024-2025.

Rais Adnan | 23 Apr, 08:58

Pemain Wolverhampton Wanderers asal Brasil, Matheus Cunha. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga Inggris

7 Fakta Matheus Cunha yang Harus Kamu Tahu!

Apa saja fakta yang harus kamu tahu tentang Matheus Cunha? Berikut ini beberapa di antaranya!

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 08:43

Catur dianggap sebagai olahraga otak yang tidak memerlukan banyak aktivitas fisik (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

Melihat Fenomena Pemain Catur Dunia Gabung Tim Esports

Tim-tim Esports dunia kini berbondong-bondong merekrut para pemain catur dunia untuk masuk ke tim mereka, mengapa?

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 08:39

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Daftar Pelatih Tim Liga 4 Nasional 2024-2025, Ada Delapan Mantan Pemain Timnas Indonesia

Terdapat delapan mantan pemain Timnas Indonesia di berbagai era yang menangani tim peserta Liga 4 Nasional 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 06:20

Arema FC vs Madura United di pertandingan tunda pekan ke-28 Liga 1 2025-2025 pada 24 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Arema FC vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Laga tunda pekan ke-28 digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Kamis (24/4/2025) malam.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 05:44

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 05:27

Load More Articles