Tetap Berseragam Hijau, Ini Janji Hambali Tholib untuk PSS Sleman

Estu Santoso

Editor:

  • Hambali Tholib dilepas Persebaya dan tak lama gabung klub Liga 1 dengan seragam warna hijau lainnya, PSS Sleman.
  • Bersama PSS Sleman, Hambali Tholib mengungkapkan misi penting untuk kariernya ke depan.
  • Pesepak bola kelahiran Makassar ini menyatakan bangga jadi bagian dari PSS Sleman.

SKOR.id - Amunisi pemain muda kembali menjadi rekrutan anyar PSS Sleman dan yang terbaru atas nama Hambali Tholib.

Pemuda kelahiran Makassar pada 21 tahun yang lalu ini menyatakan sangat bangga bisa mengenakan jersi hijau dengan lambang candi di dada.

"Pertama, saya bersyukur, bangga, dan senang sekali bisa bergabung dengan PSS Sleman," ujar Hambali Tholib, yang dikutip dari laman PSS Sleman.

"Saya bergabung di tim ini karena melihat bisa lebih berkembang di sini. Ke depan, semoga saya bisa belajar dari rekan-rekan pemain yang lain mengenai visi bermain."

"Tentu saja, faktor pelatih Seto Nurdiyantoro juga semoga membuat saya bisa belajar lebih dari beliau,” katanya di Omah PSS, Sleman, Selasa (19/4/2022) sore.

Sebelumnya bermain di Persebaya yang mempunyai basis pendukung besar, Hambali mengaku tidak sabar merasakan energi yang akan diberikan Sleman Fans kepada dirinya.

Mantan pemain Persela inipun berharap musim depan suporter sudah diperbolehkan lagi untuk menonton langsung di stadion.

"Kalau mendapat dukungan positif dari suporter, kami pastinya akan ada energi tambahan," ucapnya.

"Apalagi musim depan, kalau sudah ada suporter lagi, itu bisa menjadi lebih baik bagi PSS,” tutur Hambali Tholib.

Pengalaman bermain di hadapan Sleman Fans pernah dirasakan ketika menjalani laga tandang di Stadion Maguwoharjo.

Antusiasme tinggi suporter membuat Hambali Tholib bergabung dengan PSS Sleman tanpa keraguan.

"Sejujurnya, saya kaget dengan antusiasme Sleman Fans yang memenuhi stadion Maguwoharjo pada saat itu," kata Hambali Tholib.

"Saya sudah tidak sabar untuk bermain di tengah-tengah mereka dan merayakan kemenangan bersama,” tutur pemain yang sebelumnya memakai nomor punggung 18 ini.

Datang sebagai pemain profesional, Hambali Tholib sadar harus memiliki target baik secara individu maupun tim untuk PSS Sleman.

"Target untuk tim, tentu saja saya ingin membawa lebih baik lagi untuk PSS Sleman," katanya.

"Kami bisa melakukannya secara perlahan-lahan dengan memaksimalkan peluang yang ada dari setiap pertandingan untuk meraih hasil yang bagus," ujar Hambali Tholib.

Untuk sasaran individu, Hambali Tholib ingin belajar lebih mengenai sepak bola, khususnya bersama PSS Sleman.

Berita Liga 1 lainnya:

Ketua Umum PSSI: Kick-off Liga 1 2022-2023 pada 27 Juli Tahun Ini

Bursa Transfer Liga 1: Rans Cilegon FC Sudah Punya 19 Pemain, Ada Cristian Gonzales

Bursa Transfer Liga 1: Diminati Klub Turki, Ronaldo Kwateh Bertahan di Madura United

 

RELATED STORIES

7 Pemain Lokal dengan Torehan Assist Terbanyak di Liga 1 2021-2022

7 Pemain Lokal dengan Torehan Assist Terbanyak di Liga 1 2021-2022

Berikut ini Skor.id menyajikan para pemain lokal yang mencatatkan assist terbanyak di Liga 1 2021-2022.

Gabung Barito Putera, Ini Rapor Dejan Antonic Saat Melatih Klub Liga 1

Gabung Barito Putera, Ini Rapor Dejan Antonic Saat Melatih Klub Liga 1

Berikut Skor.id menyajikan rapor pelatih baru Barito Putera, Dejan Antonic saat melatih klub Liga 1.

Bursa Transfer Liga 1: PSS Sleman Resmi Perkenalkan 3 Pemain Baru di Sektor Pertahanan

Bursa Transfer Liga 1: PSS Sleman Resmi Perkenalkan 3 Pemain Baru di Sektor Pertahanan

PSS Sleman resmi mengumumkan tiga rekrutan baru secara sekaligus, Sabut (23/4/2022). Semua pemain anyar ini bermain di sektor pertahanan.

Punya Banyak Tawaran, Ibrahim Sanjaya Ungkap Alasan Pilih PSS Sleman

Punya Banyak Tawaran, Ibrahim Sanjaya Ungkap Alasan Pilih PSS Sleman

Ibrahim Sanjaya mengungkapkan alasannya lebih memilih PSS Sleman meski mendapat sejumlah tawaran dari klub lain.

Peran Fachruddin Aryanto di Balik Kepindahan Marckho Sandy ke PSS Sleman

Peran Fachruddin Aryanto di Balik Kepindahan Marckho Sandy ke PSS Sleman

Bek timnas Indonesia, Fachruddin Aryanto, memiliki peran penting di balik kepindahan Marckho Sandy menuju PSS Sleman.

Baru Gabung PSS Sleman, Marckho Sandy Sudah Targetkan Juara Liga 1 2022-2023

Baru Gabung PSS Sleman, Marckho Sandy Sudah Targetkan Juara Liga 1 2022-2023

Setelah resmi bergabung dan jadi bagian dari PSS Sleman, Sabtu (23/4/2022), Marckho Sandy mengungkapkan targetnya di Liga 1 2022-2023.

Bursa Transfer Liga 1: Eks-Kiper Madura United Susul Marckho Sandy ke PSS Sleman

Bursa Transfer Liga 1: Eks-Kiper Madura United Susul Marckho Sandy ke PSS Sleman

PSS Sleman sudah mendapatkan kiper pengganti Miswar Saputra. PSS Sleman merekrut eks-kiper Madura United, Muhammad Ridwan.

Bursa Transfer Liga 1: Dedy Gusmawan Resmi ke PSS Sleman dan Siap Berbagi Ilmu dengan Pemain Muda

Bursa Transfer Liga 1: Dedy Gusmawan Resmi ke PSS Sleman dan Siap Berbagi Ilmu dengan Pemain Muda

PSS Sleman terus berusaha melengkapi komposisi pemainnya dengan kembali mendatangkan bek anyar asal Deliserdang, Dedy Gusmawan.

Ansyari Lubis Jadi Alasan Dedy Gusmawan Pilih PSS Sleman

Ansyari Lubis Jadi Alasan Dedy Gusmawan Pilih PSS Sleman

Ansyari Lubis merupakan pemain yang pernah membimbing Dedy Gusmawan ketika sama-sama bermain untuk PSDS Deli Serdang.

Striker PSS Sleman Saddam Gaffar Jelaskan Kondisi Cederanya Pascaabsen Hampir Satu Musim

Striker muda PSS Sleman Saddam Gaffar menjelaskan bahwa kondisinya sudah membaik dan menargetkan bisa merumput di bulan Juni.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Persita Tangerang vs Arema FC dalam lanjutan pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Taufani Rahmanda/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persita vs Arema FC di Liga 1 2024-2025

Jelang duel pekan ke-29, Minggu (20/4/2025) sore, Persita Tangerang dan Madura United sama punya modal bagus.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 10:46

Megawati Hangestri resmi gabung PBV Petrokimia Gresik.

Other Sports

Soal Debut Megawati Hangestri, Ini Kata Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia

Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Jeff Jiang Jie, mengungkap kapan waktu realistis bagi Megawati Hangestri untuk debut.

Teguh Kurniawan | 19 Apr, 10:44

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Tim Manchester United Musim Ini Tetap Jadi yang Terburuk dalam Sejarah Mereka di Liga Inggris

Tim Manchester United musim ini akan menjadi yang terburuk dalam sejarah mereka di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 10:20

Persebaya Surabaya vs Madura United atau Derbi Suramadu dalam penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persebaya vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Duel bertajuk Derbi Suramadu, Minggu (20/4/2025) malam, menjadi penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 09:35

Garuda Academy, program PSSI untuk mencetak generasi baru manajemen olahraga yang diluncurkan Mei 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

PSSI Siapkan Garuda Academy sebagai Program Cetak Generasi Baru Manajemen Olahraga

Dalam upaya mendorong profesionalisme dan memperkuat fondasi industri olahraga nasional, PSSI akan meluncurkan Garuda Academy.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 07:41

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 06:31

Gelandang Timnas Indonesia, Joey Pelupessy, membela klub asal Belgia Lommel SK. (Foto: Instagram Joey Pelupessy/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Lima Pemain Timnas Indonesia Sama Alami Kekalahan di Klub pada Kompetisi Kasta Kedua

Para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di klub luar negeri melanjutkan kiprahnya pada Sabtu (19/4/2025) dini hari WIB.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:58

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:13

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 19 Apr, 04:11

Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi atau AFC U-17 Asian Cup Saudi Arabia 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-17 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-17 2025, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:02

Load More Articles