Tampil Berotot dalam Film Thor: Love and Thunder, Ini Latihan Fisik Natalie Portman

Suryansyah

Editor: Suryansyah

Aktris Natalie Portman. (Dede Mauladi/Skor.id)
Natalie Portman tampil berotot dalam film Thor: Love and Thunder. (Dede Mauladi/Skor.id)
  • Natalie Portman melakukan lebih banyak olahraga dan penyesuaian asupan kalori untuk tampil bugar di film Thor: Love and Thunder.
  • Latihan kardio, gyrotonic, yoga, core training, dan weight lifting menjadi workout pilihannya.
  • Natalie juga menjaga diet dan nutrisi selama pelatihan dibawah bimbingan pelatihnya, Naomi Pendergast.

SKOR.id - Natalie Portman dituntut memiliki berat badan ideal. Aktris Hollywood ini mendapat peran penting dalam film superhero Amerika Love and Thunder. Dia harus menurunkan berat badannya dan penambahan otot.

Thor: Love and Thunder mengusung genre fantasi yang kaya adegan aksi para hero. Serta diperkuat dengan visual efek yang menambah seru setiap adegannya.

Natalie Portman sebagai mantan pacar Thor, Jane Foster. Dia berbicara tentang bagaimana untuk film Black Swan. Natalie Portman diperintahkan untuk menjadi sekecil mungkin.

Sedangkan untuk Thor: Love and Thunder kebalikannya. Natalie Portman harus mengolah tubuhnya agar berotot sebanyak mungkin. Sebisa mungkin, sambil mempertahankan fisik yang ramping dan kencang.

Natalie Portman melakukan lebih banyak olahraga dan penyesuaian asupan kalori untuk tampil bugar di film Thor: Love & Thunder.

Latihan kardio, gyrotonic, yoga, core training, dan weight lifting menjadi workout pilihannya.

Workout ala Natalie Portman 
Tak dapat dipungkiri, peran sebagai Mighty Thor membutuhkan postur tubuh yang kekar dan bugar. Untuk mendalami peran, Natalie Portman sengaja berlatih dengan bantuan pelatih pribadi selama 4 bulan sebelum syuting dimulai.

Dia mengaku sengaja melakukan latihan fisik angkat beban demi mempersiapkan perannya sebagai kekasih Thor, Jane Foster.

Berikut ini beberapa olahraga yang dilakukan Natalie Portman untuk membentuk tubuhnya: 
1. Lari 
Lari adalah salah satu latihan kardio yang dilakukan oleh Natalie Portman. Wanita berusia 42 tahun ini lari 3 kali dalam seminggu dengan durasi 1 jam.

Berlari adalah bentuk latihan kardiovaskular yang sederhana dan efektif dengan berbagai manfaat. Selain membantu menjaga berat badan, lari juga dapat memperkuat tulang, persendian, dan otot, hingga meningkatkan kesehatan kardiovaskular dan suasana hati.

2. Boxing dan skipping 
Boxing dan skipping juga termasuk latihan kardio yang dilakukan Natalie Portman. Ia biasa melakukan olahraga tinju sebanyak 3 ronde dalam 2 menit, lalu diikuti dengan lompat tali selama 1 menit.

Olahraga ini mampu meningkatkan komposisi dan kekuatan tubuh, meningkatkan kesehatan kardiovaskular, serta menurunkan tekanan darah dan berat badan.

3. Gyrotonic
Gyrotonic adalah latihan unik yang menggabungkan gerakan yoga, tari, senam, berenang, dan tai chi. Gerakan ini ditujukan untuk membuka jalur energi, merangsang sistem saraf, meningkatkan jangkauan gerak, serta meningkatkan kekuatan dan efisiensi gerakan.

4. Yoga
Yoga menggabungkan gerakan perlahan dan teknik pernapasan yang mampu meningkatkan kesehatan fisik dan mental.

Ashtanga adalah salah satu jenis yoga yang dilakukan Natalie Portman untuk tetap bugar. Yoga ashtanga didasarkan pada 8 prinsip, yaitu postur tubuh, konsentrasi, kontrol napas, disiplin moral, pengendalian diri, meditasi, penghambatan sensorik, dan keadaan gembira.

5. Latihan tubuh bagian inti (core training)
Untuk menunjang penampilannya sebagai Mighty Thor, Natalie Portman juga melakukan core training untuk membentuk dan memperkuat bagian inti tubuh.

6. Angkat besi
Untuk menciptakan lengan berotot yang kekar dan kuat, Natalie Portman juga melakukan angkat besi (weight lifting) atau latihan beban.

Diet dan Nutrisi Natalie Portman 
Natalie Portman merupakan seorang vegan. Dia menggunakan suplemen kebugaran untuk meningkatkan asupan proteinnya selama latihan.

"Saya melakukan banyak latihan beban dan konsumsi banyak protein shake, itu adalah latihan kelas berat yang belum pernah saya lakukan sebelumnya," ungkap Portman.

Portman mengatakan, dia menjalani itu dengan pendampingan seorang pelatih selama empat bulan sebelum syuting. Perempuan yang baru memulai latihan kekuatan bisa mendapatkan sekitar setengah kilogram otot per bulan di tahun pertama.

Berikut ini pola makan yang dijalani Natalie Portman dalam sehari:

Sarapan: Oat dan buah beri, ditambah dengan plant-based protein shake (diminum setelah olahraga)
Camilan dalam satu hari: buah, kacang-kacangan, dan salad.
Makan siang: hidangan falafel vegan (makanan Timur Tengah), plant-based protein shake.
Makan malam: kari vegan dan plant-based protein shake.

Natalie juga menjaga diet dan nutrisi selama pelatihan dibawah bimbingan pelatihnya, Naomi Pendergast.

Natalie adalah orang yang sangat sehat dengan pola makan. Dia seorang vegan, jadi agar dia mendapatkan cukup protein untuk memenuhi kebutuhannya, dia menambahkan bubuk protein berbasis vegan beberapa kali sehari.

“Saya vegan, dan banyak orang mengira kami makan alfalfa. Jadi saya suka menunjukkan bahwa ada hal-hal yang sangat lezat, bervariasi, dan mudah yang dapat Anda lakukan di rumah yang akan dimakan anak-anak Anda yang berbahan dasar tumbuhan. Saya cukup beruntung untuk belajar banyak dari orang lain yang sangat saya kagumi,”ujarnya.

Dia juga mengakhiri percakapan tentang pola makan vegannya dengan:

“Saya tidak memiliki banyak keterampilan, jadi saya selalu merasa jika saya bisa melakukannya, siapa pun bisa melakukannya,” katanya. *
 

 

Source: Superherojacked.com

RELATED STORIES

10 Artis Film dan FTV yang Gemar Berolahraga

10 Artis Film dan FTV yang Gemar Berolahraga

Andien, Dian Sastro, Sophia Latjuba, adalah beberapa artis film dan FTV yang rajin berolahraga.

2 Rutinitas yang Dapat Memperkuat Otot Lengan

2 Rutinitas yang Dapat Memperkuat Otot Lengan

Sejumlah rutinitas yang dapat dilakukan untuk memperkuat otot.

Bagikan Sesi Workout di Instagram, Sofia Vergara Dipuji Teknik Latihan Otot Bokong

Aktris Sofía Vergara memulai minggunya di awal pekan kedua bulan November, dengan melakukan latihan tubuh bagian bawah dan membagikannya di Instagram.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

AFC Futsal Asian Cup atau Piala Asia Futsal. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

World

Piala Asia Futsal 2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia Futsal 2024, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 08:12

Jakarta Electric PLN

Other Sports

Proliga 2024: Daftar Pemain Jakarta Electric PLN, Tim Tersukses Berupaya Putus Tren Negatif

Jakarta Electric PLN adalah tim voli putri tersukses dalam sejarah Proliga yang selalu finis di dasar klasemen dalam tiga keikutsertaan terakhir.

Doddy Wiratama | 23 Apr, 08:08

Legenda NHL Hendrik Lundqvist dengan berbagai gitar koleksinya (Hendy Andika/Skor.id).

Music

Henrik Lundqvist, Legenda NHL yang Kerap Manggung sebagai Gitaris

Lundqvist rutin bermain gitar sejak pindah ke New York pada 2005, dan kerap tampil di acara amal.

Kunta Bayu Waskita | 23 Apr, 07:55

Jakarta Pertamina Pertamax

Other Sports

Proliga 2024: Daftar Pemain Jakarta Pertamina Pertamax, Bongkar Skuad demi Perbaikan

Tim voli putra Jakarta Pertamina Pertamax bertekad bangkit di Proliga 2024 usai gagal menembus final four musim lalu.

Doddy Wiratama | 23 Apr, 05:37

Jakarta BIN

Other Sports

Proliga 2024: Daftar Pemain Jakarta BIN, Bertabur Bintang di Tahun Kedua

Usai debut pada musim lalu, tim voli putri Jakarta BIN menatap Proliga 2024 dengan skuad bertabur bintang.

Doddy Wiratama | 23 Apr, 05:03

Jakarta STIN BIN

Other Sports

Proliga 2024: Daftar Pemain Jakarta STIN BIN, Kedatangan 2 MVP Bikin Skuad Makin Bertaji

Dengan skuad yang mumpuni, tim voli putra Jakarta STIN BIN jadi salah satu kandidat kuat juara Proliga 2024.

Doddy Wiratama | 23 Apr, 04:36

Derbi Milan, AC Milan vs Inter Milan akan digelar pada Selasa (23/4/2024) dini hari WIB. (Dede Mauladi Sopatal/Skor,id).

Liga Italia

5 Fakta Laga AC Milan vs Inter Milan: Penentu Gelar Liga Italia

Berikut ini 5 fakta pertandingan AC Milan vs Inter Milan, yang menentukan gelar Liga Italia (Serie A) musim 2023-2024.

Pradipta Indra Kumara | 23 Apr, 01:03

Kehadiran legenda NBA Yao Ming ke garasi Tim Aston Martin di F1 GP Cina, akhir pekan lalu, menarik banyak perhatian. (M. Yusuf/Skor.id)

Formula 1

Aston Martin Coba Gabungkan Budaya lewat Olahraga di F1 GP Cina

Kehadiran legenda NBA Yao Ming ke garasi Tim Aston Martin di F1 GP Cina jadi satu kejutan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Apr, 22:43

Cover Piala Asia U-23 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

Timnas Indonesia

Piala Asia U-23 2024: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Piala Asia U-23 2024, yang terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 18:54

Timnas Thailand

World

Piala Asia U-23 2024: Kalah di Laga Pamungkas, Thailand Gagal Lolos Perempat Final

Timnas U-23 Thailand gugur di fase grup Piala Asia U-23 2024 setelah dikalahkan Tajikistan U-23, Senin (22/4/2024).

Teguh Kurniawan | 22 Apr, 18:50

Load More Articles