Spesial Futsal: Alasan Banyaknya Pemain Liga 1 Putri Merambah Futsal Menurut Risqiyanti

Nugraha Pratama

Editor:

  • Risqiyanti, alias Kijun, adalah satu dari sekian banyak pemain Liga 1 Putri yang berkiprah di futsal.
  • Kijun awalnya memang menggeluti sepak bola, namun futsal menjadi awal karier profesionalnya.
  • Kijun pun mengungkapkan penyebab maraknya fenomena pemain sepak bola putri yang juga berkarier di futsal.

SKOR.id - Risqiyanti, alias Kijun, adalah sosok sentral di lini penyerangan tim Persib putri. Berposisi sebagai winger, Kijun berkontribusi besar membawa Persib meraih gelar juara Liga 1 Putri 2019.

Melihat perjalanan kariernya dalam dunia olah bola, Kijun tidak hanya berprestasi di dunia sepak bola saja. Dia juga pernah meraih sejumlah pencapaian dalam olahraga futsal.

Kijun bercerita, sejak kecil dirinya sudah diperkenalkan dengan dunia sepak bola oleh ayahnya.

Sang ayah pula yang kemudian mendorong Kijun agar bisa lebih serius menapaki karier sebagai pesepak bola.

Tak ayal, sejak duduk di bangku kelas 3 Sekolah Dasar (SD), Kijun sudah berlatih olah bola di Sekolah Sepak Bola di desanya.

 

Nyatanya, sepak bola bagi Kijun bukan hanya sekadar hobi. Dia terus berlatih dengan giat hingga bisa masuk dalam skuad timnas putri Indonesia.

Selain itu, Kijun juga pernah membela sejumlah kesebelasan seperti Persib dan Persijap Jepara.  

"Tahun 2015 ditawari masuk SSB perempuan di Batang. Nah, tahun 2017 diajakin main untuk Persijap Jepara. Tahun 2018 sempat seleksi timnas tapi gagal. Baru tahun 2019 seleksi lagi dan diterima. Habis timnas, alhamdulilah ikut Persib dan juara," tutur Kijun.

Meski memiliki rekam jejak yang terbilang mumpuni di dunia sepak bola, karier profesional Kijun sejatinya tidak dimulai dari lapangan hijau. Kijun memulai karier profesionalnya di olahraga futsal.

Hal tersebut karena sebelum tahun 2019, kompetisi profesional sepak bola putri di Indonesia belum terbentuk.

Baru pada 2019 PSSI menyelenggarakan kompetisi sepak bola putri pertama bertajuk Liga 1 Putri.

Kijun menuturkan, persinggungannya dengan olahraga futsal dimulai sejak 2016. Saat itu, dia sempat mendapatkan tawaran untuk mengikuti seleksi di tim SKN Kebumen.

Sayangnya, saat itu dia gagal lolos seleksi. Pasalnya, Kijun mengaku, dirinya masih belum fasih bermain futsal.

Tak patah arang, Kijun pun mencoba mempelajari permainan futsal secara otodidak. Meski awalnya sulit, namun Kijun akhirnya mampu menguasai teknik permainan futsal.

Biar bagaimana, futsal adalah olahraga turunan dari sepak bola. Sehingga, dasar-dasar dalam permainan futsal pun tak berbeda jauh dengan sepak bola.

"Pusing juga sih awalnya, karena memang beda dengan sepak bola. Tambahan juga liat dari Youtube. Alhamdulillah bisa cepat adaptasi. Setelah gagal seleksi itu, tahun 2017 diajakin lagi main di tim Pusaka. Waktu itu mereka mau main di Liga Nusantara. Dan akhirnya keterima," ujarnya. 

"Habis itu, 2018 timnya merger dan berubah nama jadi Jaya Kencana Pusaka. Dari sana mulai main di Women Pro Futsal League. Pertama ikut di sana, Alhamdulillah bawa posisi ketiga," Kijun mengungkapkan.

Kijun merupakan satu dari sekian banyak pesepak bola putri yang juga berkiprah di Liga Futsal Wanita alias Women Pro Futsal League.

Menurut Kijun, ada dua alasan mengapa banyak pemain sepak bola putri yang merambah dunia futsal.

"Yang pertama karena mencari pengalaman dari futsal, sepertinya pemain lain juga sama. Daripada ada waktu luang, mending belajar futsal," kata Kijun.

"Selain itu juga karena Liga 1 Putri dulu belum ada, jadi kompetisinya belum seperti putra," ucapnya.

Seandainya Liga 1 Putri bisa bergulir reguler tiap tahun, Kijun mengatakan dirinya kemungkinan besar akan memilih salah satu untuk ditekuni.

Berkarier dalam dua cabang olahraga berbeda, tentu bukan sesuatu yang mudah, meski sepak bola dan futsal berada dalam akar permainan yang sama.

Hal tersebut pun tak dimungkiri Kijun. Meski begitu, Kijun cukup menikmati perjalanan kariernya. Terlebih, ada banyak ilmu yang bisa didapatkannya.

"Ya, memang jadinya belajar terus. Tidak apa-apa biar gak cepet puas. Tapi dari futsal ada banyak yang bisa dikembangkan di sepak bola, ada banyak pelajaran. Salah satunya, bisa main lebih tenang saat dapat tekanan lawan," kata Kijun.

"Kan di futsal sistem pressing-nya cepat. Terus pergerakan juga kan lebih cepat kalau di futsal. Jadi memang banyak pelajaran dari futsal yang bisa diaplikasikan di sepak bola," tutur Kijun.

Kontrak Kijun bersama Persib telah berakhir. Akan tetapi, saat kompetisi Liga 1 Putri 2020 digelar, dirinya masih memprioritaskan untuk bertahan bersama Persib.

Sambil menunggu kepastian bergulirnya kompetisi, Kijun pun mengisi waktunya dengan tampil di kompetisi profesional futsal bersama Pusaka Angel.

"Kalau kontrak di Persib sebenarnya satu musim. Jadi kan liga selesai Desember, habis itu kontrak habis. Jadi sudah bebas sebenarnya. Ya, daripada nganggur dan ada tawaran di futsal ya saya ambil," Kijun mengatakan. 

"Supaya bisa ikut kompetisi lagi. Futsal itu Maret selesai harusnya. Tinggal satu pertandingan lagi, tapi karena serentak ada PSBB jadi belum tahu ini kepastiannya gimana," tutur Kijun.

 

Tulisan ini merupakan bagian dari rangkaian tulisan edisi khusus futsal untuk #KebanggaanIndonesia.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Futsal Lainnya:

Kensuke Takahashi Segera Tiba, Ini Agenda untuk Timnas Futsal Indonesia

Manajer Timnas Futsal Indonesia Ambil Sisi Positif Perubahan Jadwal Piala Asia Futsal 2020

Setelah Sempat Diundur, Piala Futsal Antarklub Asia 2020 Kembali Dibatalkan

RELATED STORIES

Spesial Futsal: Hary Tanoe dan Komitmen Besar untuk Federasi Futsal Indonesia

Spesial Futsal: Hary Tanoe dan Komitmen Besar untuk Federasi Futsal Indonesia

Hary Tanoe selama memimpin Federasi Futsal Indonesia mampu "menghidupkan"olahraga ini lebih bersinar.

Perbedaan Liga Futsal di Indonesia dengan di Cina Menurut Bambang Bayu Saptaji

Perbedaan Liga Futsal di Indonesia dengan di Cina Menurut Bambang Bayu Saptaji

Bambang Bayu Saptaji yang pernah berkarier di Liga Futsal Cina berbicara tentang perbedaan Liga Futsal di Indonesia dengan di Cina.

Bicara ke FIFA, Zahra Muzdalifah Yakin Sepak Bola Putri di Indonesia Bisa Samai Prestasi Bulu Tangkis

Bicara ke FIFA, Zahra Muzdalifah Yakin Sepak Bola Putri di Indonesia Bisa Samai Prestasi Bulu Tangkis

Pemain Persija Putri, Zahra Muzdalifah, optimistis Indonesia bisa melahirkan Susi Susanti versi sepak bola putri.

Liga 1 Putri Belum Jelas, Akademi Persib Putri Ikut Turnamen di Singapura

Akademi Persib Putri akan mengikuti turnamen di Singapura menghadapi tiga tim dari Asia Tenggara saat Liga 1 putri musim ini masih belum jelas.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Kompetisi UEFA Conference League 2025-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

World

Hasil UEFA Conference League: Chelsea Bantai Noah, 6 Tim Masih Sempurna

Chelsea meraih hasil gemilang ketika tampil menghadapi Noah di ajang UEFA Conference League 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 08 Nov, 00:19

Liga Europa 2024-2025. (Hendy Anidka/Skor.id).

World

Hasil Liga Europa: Man United Akhirnya Menang, Ajax Pesta Gol Lawan Tim Israel

Hasil Liga Europa, Manchester United akhirnya petik kemenangan perdana, Ajax berpesta lima gol ke gawang tim Israel, Maccabi Tel Aviv.

Pradipta Indra Kumara | 07 Nov, 23:33

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:29

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:13

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:09

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

Daftar Tim Mobile Legends yang Sudah Lolos M6 World Championship

Turnamen dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship, akan segera digelar, ini adalah tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 07 Nov, 22:01

Petenis wanita top dunia Coco Gauff merasa tersanjung namanya disebut dalam sebuah lagu rapper Tyler, the Creator. (M. Yusuf/Skor.id)

Culture

Coco Gauff Takjub Namanya Disebut di Lirik Lagu Tyler, the Creator

Nama Coco Gauff disebut dalam Thought I Was Dead, single terbaru rapper Tyler, the Creator.

Tri Cahyo Nugroho | 07 Nov, 16:50

Putri Kusuma Wardani

Badminton

Korea Masters 2024: 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final, Termasuk Putri KW

Tim Bulu Tangkis Indonesia jaga kans juara di Korea Masters 2024 setelah meloloskan tiga wakil ke babak delapan besar.

I Gede Ardy Estrada | 07 Nov, 16:41

Gelandang Inter Milan, Hakan Calhanoglu. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Bintang Lapangan: Hakan Calhanoglu, sang Spesialis Penalti Inter Milan

Hakan Calhanoglu mencetak gol penalti yang menentukan kemenangan Inter Milan atas Arsenal, 1-0, di laga keempat Liga Champions 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 07 Nov, 16:32

Suporter Timnas Indonesia. (Foto: Mario Sonatha/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Timnas Indonesia

Ini yang Wajib Suporter Tahu Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang

Ada beberapa kebijakan baru yang diterapkan bagi suporter yang ingin menyaksikan laga Timnas Indonesia vs Jepang di SUGBK.

Arista Budiyono | 07 Nov, 16:00

Load More Articles