Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 4 Laga 18 November

Taufan Bara Mukti

Editor:

  • Ada empat laga yang menjadi pembuka pekan ke-12 Liga 1 2021-2022, hari ini.
  • Ada tim yang menderita kekalahan, menang, dan cuma mendapatkan hasil imbang.
  • Simak man of the match dan rating pemain dari empat laga yang digelar, hari ini, dalam artikel berikut.

SKOR.id - Liga 1 2021-2022 telah memasuki pekan ke-12. Hari ini, ada empat laga yang tersaji.

Pada petang hari, ada dua pertandingan yang digelar secara bersamaan pada pukul 15.15 WIB.

Pertama, ada Persikabo 1973 vs PSIS Semarang yang diselenggarakan di Stadion Manahan, Solo. Dalam laga itu, kedua tim bermain imbang 2-2.

Sementara itu, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, dilaksanakan pertandingan Persita Tangerang vs Bhayangkara FC.

Pada laga tersebut, Persita berhasil menang dengan skor tipis 2-1.

Dua laga lainnya yang digelar pada malam hari adalah Borneo FC vs Persipura Jayapura dan PSM Makassar vs PSS Sleman.

Borneo FC memetik kemenangan tipis, 1-0, atas Persipura. Gol semata wayang pada laga itu tercipta melalui Francisco Torres.

Pada laga terakhir hari ini, PSM Makassar bermain imbang dengan PSS Sleman dengan skor 2-2.

Berikut man of the match dan rating pemain dari empat laga Liga 1 2021-2022 hari ini:

Persikabo 1973 2-2 PSIS Semarang

Man of The Match: Muhammad Dimas Drajad

Masuk sebagai pemain pengganti, Dimas Drajad mampu memberikan perubahan signifikan bagi permainan Persikabo 1973.

Ya, mantan striker timnas U-19 Indonesia itu berhasil melesakkan satu gol dan satu assist untuk membuat kedudukan menjadi 2-2 di laga tersebut.

Dalam laga ini, Dimas Drajad mendapatkan rating 7,25.

Rating Pemain Persikabo 1973

Dimas Drajad yang masuk sebagai pemain pengganti menjadi pengoleksi nilai tertinggi pada laga melawan PSIS Semarang dengan 7,25.

Pada urutan kedua, terdapat pemain sayap Hendra Adi Bayauw yang mendapatkan rating 7,04. Dalam laga ini, Bayauw mencetak satu gol.

Rating Pemain PSIS Semarang

Para pemain PSIS sebenarnya mampu menguasai jalannya pertandingan pada babak pertama. Namun, mereka lengah pada babak kedua hingga kecolongan pada menit-menit akhir pertandingan.

Dalam laga ini, Bruno Silva menjadi pemain PSIS dengan rating tertinggi, yakni 6,85. Bruno Silva ikut mencetak satu gol pada laga ini.

Persita 2-1 Bhayangkara FC

Man of The Match: Irsyad Maulana

Irsyad Maulana tampil impresif pada laga melawan Bhayangkara FC. Tusukan-tusukannya dari sisi sayap mampu merepotkan lini pertahanan The Guardian.

Ia pun mencetak satu gol pada laga ini, dan membuat Persita menang dengan skor 2-1. Rating 7,23 membuatnya dinobatkan sebagai man of the match.

Rating Pemain Persita

Selain Irsyad Maulana, ada Ahmad Nur Hardianto yang juga mendapatkan rating cukup tinggi pada laga ini.

Ya, Ahmad Nur Hardianto mendapatkan rating 7,13. Ia yang mencetak gol penentu kemenangan Persita pada menit ke-81. Total secara keseluruhan, Persita mendapatkan Skor Indeks 6,3.

Rating Pemain Bhayangkara FC

Para pemain Bhayangkara FC harus mengakui keunggulan Persita. Dendy Sulistyawan menjadi pemain dengan rating tertinggi dari Bhayangkara FC.

Mantan striker Persela Lamongan itu yang mencetak satu-satunya gol Bhayangkara FC pada laga ini, dan mendapatkan rating 6,68. Total, Skor Indeks Bhayangkara FC adalah 6,16.

Borneo FC 1-0 Persipura Jayapura

MoTM: Francisco Torres

Penyerang asal Brasil ini memastikan kemenangan Borneo FC lewat gol yang ia ukir pada menit ke-72.

Francisco Torres membukukan skor indeks 7,0 berkat satu gol, tujuh operan sukses, satu intersep, dan tiga tembakan on target

Rating Pemain Borneo FC

Franciso Torres dan Wildansyah (6,79) menjadi dua pemain dengan rating terbaik di tim Borneo FC.

Sementara itu, Wawan Febrianto membukukan nilai terendah dengan torehan 5,86 poin. Eks pemain Tira Persikabo itu bahkan meraih nilai paling buruk di antara kedua tim.

Rating Pemain Persipura

Tak ada pemain Persipura yang tampil menonjol pada laga ini. Nilai terbaik dibukukan sang penjaga gawang, Fitrul Dwi Rustapa (6,34), berkat beberapa penyelamatannya.

Di sisi lain, penyerang asing, Yevhen Bokhashvili, membukukan 5,9 poin sekaligus yang terendah di tim Mutiara Hitam.

PSM Makassar 2-2 PSS Sleman

MoTM: Nemanja Kojic

Penyerang anyar PSS Sleman asal Serbia itu mencetak pertama bagi tim Elang Jawa. Ini merupakan kedua Nemanja Kojic selama berseragam Elang Jawa.

Kojic membukukan nilai 7,32 berkat gol yang ia ciptakan plus 13 operan sukses, satu intersep, dan satu tekel.

Rating Pemain PSM Makassar

Bek asing PSM Makassar, Serif Hasic, membukukan rating tertinggi bagi timnya dengan menorehkan 6,71 poin. Di bawahnya ada Willem Jan Pluim dengan koleksi 6,67 angka.

Zulkifli Syukur yang tampil dari bangku cadangan mencatatkan nilai terendah yakni 5,98.

Rating Pemain PSS Sleman

Dua pemain PSS membukukan nilai di atas tujuh yakni Eduardo Barbosa (7,02) dan Nemanja Kojic (7,32). Dua pemain tersebut merupakan pencetak gol PSS pada laga ini.

Gelandang PSS, Fitra Ridwan, menjadi pengoleksi poin terburuk yakni sebesar 5,9.

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

 

Baca Juga Berita Liga 1 Lainnya:

Liga 1 2021-2022: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Hasil Persita vs Bhayangkara FC: The Guardian Awali Seri Ketiga dengan Kekalahan

Source: Lapangbola

RELATED STORIES

Hasil Bali United vs Persela: Via Gol Penalti Jelang Laga Usai, Serdadu Tridatu Menang

Hasil Bali United vs Persela: Via Gol Penalti Jelang Laga Usai, Serdadu Tridatu Menang

Bali United menang tipis atas Persela Lamongan dengan skor 2-1 dalam laga pekan ke-12 Liga 1 2021-2022 pada Jumat (19/11/2021) malam.

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 2 Laga 20 November

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 2 Laga 20 November

Dua laga terakhir pertandingan pertama seri ketiga Liga 1 2021-2022 tersaji dalam dua partai malam, Sabtu (20/11/2021).

PSS Sleman vs Bhayangkara FC: Prediksi dan Link Live Streaming

PSS Sleman vs Bhayangkara FC: Prediksi dan Link Live Streaming

Berikut prediksi dan link live streaming laga lanjutan Liga 1 2021-2022 antara PSS Sleman versus Bhayangkara FC, Senin (22/11/2021).

Hasil Persipura vs Persikabo: Menang, Mutiara Hitam Bangkit Bersama Alfredo Vera

Hasil Persipura vs Persikabo: Menang, Mutiara Hitam Bangkit Bersama Alfredo Vera

Berikut hasil pertandingan lanjutan Liga 1 2021-2022 yang mempertemukan Persipura versus Persikabo, Senin (22/11/2021) sore.

Pemerintah Siapkan Aturan untuk Melindungi Pesepak Bola Indonesia

Pemerintah Siapkan Aturan untuk Melindungi Pesepak Bola Indonesia

Pemerintah mulai memperhatikan kesejahteraan dan keamanan pemain sepak bola dengan menyiapkan peraturan baru.

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 3 Laga pada 22 November

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 3 Laga pada 22 November

Man of The Match (MoTM) dan rating pemain laga hari pertama pekan ke-13 Liga 1 2021-2022 yang terlaksana Senin (22/11/2021) disajikan Skor.id.

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 2 Laga pada 23 November

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain 2 Laga pada 23 November

Dua laga hari kedua pekan ke-13 Liga 1 2021-2022 selesai pada sore dan malam hari, Selasa (23/11/2021).

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain Persija vs Bali United

Persija vs Bali United tersaji dalam laga hari terakhir pekan ke-13 Liga 1 2021-2022, Kamis (25/11/2021) malam

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Klub Liga Inggris, Crystal Palace. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga Inggris

5 Fakta Final Piala FA 2024-2025 Crystal Palace vs Manchester City

5 fakta pertandingan final Piala FA 2024-2025 antara Crystal Palace vs Manchester City.

Pradipta Indra Kumara | 17 May, 17:55

thailand open 2025

Badminton

Thailand Open 2025: Indonesia Pulang dengan Tangan Hampa

Fajar/Rian gugur di tangan non-unggulan asal Denmark, Amri/Nita tak kuat membendung favorit juara asal Cina.

Teguh Kurniawan | 17 May, 16:51

Piala Asia Futsal Wanita 2025 di Cina atau AFC Women's Futsal Asian Cup China 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Futsal

Piala Asia Futsal Wanita 2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen lengkap Piala Asia Futsal Wanita 2025 terus diperbarui seiring berjalannya turnamen.

Taufani Rahmanda | 17 May, 15:47

Hasil pertandingan Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Gol Telat Perpanjang Napas PSS, Persis Gagal Menang di Laga Kandang Pamungkas

PSS Sleman menang dramatis 2-1 atas Persija Jakarta, Persis Solo imbang 1-1 kontra Dewa United di pekan ke-33 Liga 1 2024-2025.

Teguh Kurniawan | 17 May, 15:03

Penyerang Real Madrid, Kylian Mbappe (kiri) dan mesin gol Barcelona, Robert Lewandowski, bersaing dalam daftar pencetak gol terbanyak La Liga 2024-2025. (Yusuf/Skor.id).

La Liga

Kylian Mbappe Masih Ungguli Robert Lewandowski di Daftar Top Skor La Liga 2024-2025

Kylian Mbappe bersaing dengan Robert Lewandowski dalam daftar top skor La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 17 May, 12:58

Hasil Pro Futsal League 2024-2025, kompetisi futsal putra kasta tertinggi di Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Black Steel dan Bintang Timur Pesta Gol, Cosmo JNE Dikalahkan Pangsuma FC

Rekap hasil lima laga pada hari pertama pekan ke-10 Pro Futsal League 2024-2025 di Jakarta, Sabtu (17/5/2025).

Taufani Rahmanda | 17 May, 12:42

Menpora RI, Dito Ariotedjo, menerima kunjungan Timnas Minifootball Indonesia. (Foto: Dok. FSMI/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Menpora Dukung Timnas Minifootball Indonesia Main di Piala Dunia

Menpora RI, Dito Ariotedjo, mendukung penuh Timnas Minifootball Indonesia yang akan berlaga di Piala Dunia Minifootball 2025.

Rais Adnan | 17 May, 12:21

psbs biak vs arema fc

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming PSBS Biak vs Arema FC di Liga 1 2024-2025

PSBS Biak menjamu Arema FC di Stadion Lukas Enembe, Jayapura, pada pekan ke-33 Liga 1 2024-2025, Minggu (18/5/2025).

Teguh Kurniawan | 17 May, 11:57

Piala Dunia Futsal Wanita 2025 di Filipina. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Futsal

Update Daftar Tim yang Lolos Piala Dunia Futsal Wanita 2025

Daftar peserta Piala Dunia Futsal Wanita 2025 di Filipina dari berbagai konfederasi, yang terus diperbaharui hingga komplet.

Taufani Rahmanda | 17 May, 11:55

motogp 2025

MotoGP

MotoGP 2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen MotoGP 2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya musim.

Teguh Kurniawan | 17 May, 11:03

Load More Articles