Rafael Leao Cetak Gol Pertama sebagai Nomor 10 dalam Kemenangan AC Milan atas AS Roma

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Selebrasi pemain AC Milan.
Selebrasi para pemain AC Milan usai mencetak gol. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

SKOR.id - AC Milan berhasil meraih kemenangan dalam tiga laga awal Liga Italia setelah I Rossoneri mengalahkan AS Roma, 2-1, Jumat (1/9/2023) atau Sabtu dini hari WIB tadi.

Kemenangan AC Milan di kandang AS Roma, Stadion Olimpiaco diraih lewat gol penalti yang diciptakan Olivier Giroud. Olivier Giroud mencetak gol penalti tersebut ketika laga baru memasuki menit ke-9.

Sedangkan gol kedua ditorehkan Rafael Leao di babak kedua (menit ke-48). Gol Rafael Leao menjadi istimewa karena selain gol yang menentukan kemenangan juga karena  gol pertamanya musim ini serta sebagai pemain nomor 10.

Dengan tambahan tiga poin ini pula, AC Milan menjaga posisi mereka di posisi pertama klasemen sementara Liga Italia 2023-2024 dengan poin sempurna: 9 poin.

Pasukan Stefano Pioli memperlihatkan mereka siap untuk kembali bersaing dalam memperebutkan gelar Liga Italia 2023-2024 ini. Sebelum mengalahkan AS Roma, AC Milan menang 2-0 di pekan pertama atas Bologna.

Mereka kemudian menggulung Torino, 4-1 di pekan kedua. Kini, tiga poin kembali mereka raih dengan mengalahkan AS Roma.

Ini kali ketiga dalam empat musim terakhir AC Milan mampu meraih kemenangan di tiga laga awal Liga Italia.

Mereka mencatat rapor ini dua musim lalu (2021-2022) dengan menang di tiga laga awal yaitu lawan Sampdoria, Cagliari, dan Lazio.

Lalu pada musim sebelumnya (2020-2021) menang atas Bologna, Crotone, Spezia, dan Inter Milan. Dari dua musim tersebut, pada 2021-2022 AC Milan berhasil tampil sebagai juara Liga Italia.

Gol Rafael Leao ke gawang AS Roma diciptakan dengan tendangan salto setelah penyerang sayap ini menerima umpan dari rekan setimnya, Davide Calabria dari sisi kanan.

Gol tersebut bukan hanya menjadi gol pertama Rafael Leao pada musim 2023-2024 ini melainkan juga gol pertama yang diciptakannya sejak dirinya mengenakan nomor 10 AC Milan.

Penyerang AC Milan, Rafael Leao (M. Yusuf/Skor.id).
Penyerang AC Milan, Rafael Leao, mengenakan nomor 10 dimulai pada musim ini. (M. Yusuf/Skor.id).

Musim lalu, Rafael Leao mengakhiri kompetisi ini dengan mencetak 15 gol dari 35 laga, salah satu pemain yang berperan dalam membawa AC Milan bersaing di papan atas Liga Italia 2022-2023.

"Nomor 10 selalu menjadi nomor yang penting di AC Milan dan saya merasa mendapatkan tanggung jawab mengenakan nomor ini dan saya mengenakan nomor 10 ini tanpa merasakan tekanan," kata Rafael Leao setelah laga berakhir.

Bintang berusia 24 tahun ini juga mengakui bahwa gol yang diciptakannya di laga ini menjadi salah satu gol terbanyak yang pernah dibuat dalam kariernya.

"Ya, saya berusaha mencetak gol seperti ini dalam tiga tahun terakhir. Sangat penting untuk meraih kemenangan di sini karena selalu sulit mengalahkan AS Roma. Kami meraih tiga poin penting dan kami memimpin klasemen sementara," dia menegaskan.

Rafael Leao menjadi pemain terkini yang mengenakan nomor 10 di AC Milan. Sebelumnya, nomor ini dikenakan oleh Brahim Diaz, Hakan Calhanoglu, Keisuke Honda, Kevin-Prince Boateng, Clarence Seedorf, dan Rui Costa pada era 2020-an.

Nomor 10 juga meleganda di era sebelumnya seperti sosok Zvonimir Boban, Roberto Baggio, hingga Gianluigi Lentini.

Fakta Menarik AS Roma vs AC Milan

  • Olivier Giroud mencetak mencetak gol di tiga pertandingan pertama Liga Italia 2023-2024 ini. Pemain sebelumnya yang mampu mencetak gol di tiga laga awal Liga Italia adalah Andriy Shevchenko pada 2001-2002, ketika itu dia menorehkan gol di empat laga terakhir.
  • Gol ke gawang AS Roma juga membuat Olivier Giroud telah mencetak gol dalam enam laga terakhir secara beruntun di liga besar Eropa untuk kali kedua dalam kariernya. Yang pertama diciptakannya ketika masih bersama Arsenal antara Februari dan April pada 2015 silam.
  • Dengan kemenangan ini pula, AC Milan tidak terkalahkan dalam 11 dari 12 laga teakhir di Liga Italia lawan AS Roma dengan meraih 7 kemenangan, 4 imbang. Kali terakhir Roma menang atas AC Milan terjadi pada 27 Oktober 2019, 2-1.

Source: Sky Sports

RELATED STORIES

Daftar Pemakai Nomor 10 di AC Milan, Rafael Leao hingga Carlo Ancelotti

Daftar Pemakai Nomor 10 di AC Milan, Rafael Leao hingga Carlo Ancelotti

Berikut ini daftar pemakai nomor 10 di AC Milan, pernah dipakai Carlo Ancelotti, hingga Rafael Leao.

Pemalu, Rafael Leao Ekspresikan Diri dengan Menjadi Rapper

Pemalu, Rafael Leao Ekspresikan Diri dengan Menjadi Rapper

Rafael Leao yang telah merilis satu album memiliki nama panggung Way 45 saat sedang menjadi rapper.

5 Pencetak Gol di Dua Laga Perdana untuk AC Milan

Christian Pulisic menjadi pemain terkini yang melakukannya untuk Rossoneri.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Para pesepak bola Timnas Inggris berpose di dekat patung Arthur Wharton di St George’s Park National Football Centre. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Peringati Black History Month, Timnas Inggris Kunjungi Patung Arthur Wharton

Patung Arthur Wharton yang berada di pusat pelatihan tim sepak bola Inggris, St George’s Park National Football Centre, diresmikan 10 tahun lalu.

Tri Cahyo Nugroho | 17 Oct, 23:52

Sederet tugas berat menanti Thomas Tuchel yang menjadi pelatih asing ketiga di Timnas Inggris. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa FA Memilih Thomas Tuchel sebagai Pelatih Timnas Inggris

Thomas Tuchel memiliki sederet kelebihan yang diyakini akan meningkatkan pencapaian Timnas Inggris.

Tri Cahyo Nugroho | 17 Oct, 22:42

Turnamen Mobile Legends, MDL Indonesia Season 10. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MDL Indonesia Season 10: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MDL Indonesia Season 10 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen kasta kedua Mobile Legends Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 17 Oct, 22:10

Adidas Harden Vol. 9 “Cyber Metallic” diyakini akan membuat heboh di dalam dan luar lapangan bola basket saat dirilis pada musim semi 2025 nanti. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Adidas Harden Vol. 9 ‘Cyber Metallic’ Tawarkan Gaya dan Performa

Adidas Harden Vol. 9 “Cyber Metallic” diperkirakan akan dirilis pada musim semi 2025.

Tri Cahyo Nugroho | 17 Oct, 15:57

Asnawi Mangkualam (Thai League 1). (Foto: Dok. SPOTV/Grafis: Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

National

Nonton Asnawi Mangkualam di Liga Thailand Gratis!

Kini, menonton pertandingan Liga Thailand gratis di Indonesia.

Rais Adnan | 17 Oct, 15:08

Cover TopSkor Indonesia.

Liga TopSkor

TSI U-14 Pertajam Finishing, Tim Sementara Diisi 21 Pemain

TSI U-14 akan melakoni uji tanding melawan PSF Academy U-15 pada Jumat (18/10/2024).

Sumargo Pangestu | 17 Oct, 15:05

Pembalap Formula 1 dari Tim Mercedes George Russell bergaya bak model saat sesi foto untuk majalah L’Officiel Hommes dengan busana koleksi musim gugur 2024 dari Tommy Hilfiger. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Culture

George Russell Suka Ekspresikan Gaya Berpakaian di Paddock F1

Pembalap Formula 1 George Russell baru-baru ini dipercaya menjadi cover majalah Prancis, L’Officiel Hommes.

Tri Cahyo Nugroho | 17 Oct, 14:56

Liga TopSkor

Jaga Kondisi Pemain, Pelatih TSI U-14 Beri Pesan Penting untuk Pihak SSB

Asisten pelatih TSI U-14, Derris Herdiansyah menginginkan para pemainnya harus benar-benar bisa fokus persiapan jelang Asiana Cup 2024.

Nizar Galang | 17 Oct, 14:50

Cover Persib vs Persebaya.

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persib vs Persebaya di Liga 1 2024-2025

Persib akan menjamu Persebaya di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung, Jumat (18/10/2024).

Nizar Galang | 17 Oct, 14:44

Stadion Atletico Madrid yang sebelumnya bernama Stadion Civitas Metropolitano kini berganti menjadi Riyadh Air Metropolitano. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Melihat Tren Klub Eropa Mengubah Nama Stadion untuk Mendapatkan Cuan

Atletico Madrid mengganti nama stadionnya tiga kali, dari Wanda Metropolitano, lalu Civitas Metropolitano, dan kini Riyadh Air Metropolitano.

Irfan Sudrajat | 17 Oct, 14:11

Load More Articles