Prediksi dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Laga Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).
Laga Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025 akan digelar pada Minggu (22/12/2024) malam WIB. (Hendy Andika/Skor.id).

SKOR.id - Berikut ini prediksi dan link live streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025. Tottenham Hotspur vs Liverpool digelar pada Minggu (22/12/2024) pukul 23.30 WIB.

Live streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool dapat disaksikan di Vidio.com. Link live streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool ada di akhir tulisan ini.

Tottenham Hotspur memiliki rapor 7 menang, 2 imbang, dan 7 kali kalah dari 16 laga Liga Inggris 2024-2025 ini.

Rapor tersebut cukup memperlihatkan klub asal London ini belum konsisten dalam meraih hasil maksimal.

Kemenangan atas Southampton yang diraih pekan lalu, 5-0, membawa tim asuhan Ange Postecoglou ini kembali ke trek positif setelah di tiga laga sebelumnya di Liga Inggris tidak pernah menang, 2 kali kalah 1 kali imbang.

Namun demikian, kemenangan tersebut diteruskan dengan hasil bagus di mana mereka mengalahkan Manchester United, 4-3, dalam perempat final Piala Liga Inggris 2024-2025, tengah pekan lalu.

Kini, Tottenham Hotspur akan mencoba untuk mempertahankan trek kemenangan ini ketika menjamu Liverpool di Stadion Tottenham Hotspur malam ini.

Tottenham Hotspur masih di peringkat ke-11 Liga Ingris 2024-2025 dari 16 laga yang mereka mainkan dengan mengoleksi 23 poin.

Sedangkan Liverpool masih sebagai pemimpin klasemen sementara Liga Inggris 2024-2025 dengan mengoleksi 36 poin.

Namun demikian, The Reds meraih hasil yang minim di dua laga terakhir, di mana mereka hanya imbang lawan Newcastle United dan Fulham.

Seperti Tottenham Hotspur, Liverpool pun berhasil melangkah ke semifinal Piala Liga Inggris 2024-2025 setelah mengalahkan Southampton.

Laga malam ini akan menjadi duel sebelum keduanya bertemu di semifinal Piala Liga Inggris, pada Januari 2025 nanti.

Pertahanan Liverpool harus mewaspadai bintang Tottenham Hotspur, Son Heun-min.

Penyerang asal Korea Selatan ini berpeluang menjadi pemain pertama di Liga Inggris yang mencetak gol dalam enam laga beruntun lawan Liverpool.

Dejan Kulusevski juga berbahaya setelah mampu mencetak gol di empat laga terakhir di semua ajang.

Sementara itu, Liverpool akan tetap mengandalkan bintang asal Mesir mereka, Mohamed Salah.

Mesin gol ini telah terlibat dalam 71 persen gol-gol Liverpool di Liga Inggris pada musim ini dengan mencatat 13 gol dan memberikan 9 assist.

Dari tujuh laga tandang Liverpool, Mohamed Salah berhasil mencetak gol di enam laga di antaranya.

Liverpool tetap diunggulankan meraih poin penuh di laga ini.

Selain faktor materi pemain, Tottenham juga hanya meraih dua kemenangan dari 25 laga terakhir lawan Liverpool di semua ajang, dengan 6 laga imbang, dan mengalami 17 kekalahan.

Kondisi Terkini Kedua Tim

Tottenham Hotspur: Destiny Udogie kemungkinan sudah dapat tampil setelah mengalami cedera di otot pahanya.

Timo Werner yang juga absen ketika lawan Manchester United di Piala Liga Inggris kini dapat tampil lagi.

Liverpool: Pelatih Arne Slot dapat menurunkan kembali bek Andrew Robertson setelah menjalani sanksi satu laga.

Conor Bradley dan Ibrahima Konate masih dalam proses penyembuhan, keduanya akan absen di laga ini.

Perkiraan Susunan Pemain

Tottenham Hotspur (4-3-3): Fraser Forster; Pedro Porro, Archie Gray, Radu Dragusin, Djed Spence; Dejan Kulusevski, Yves Bissouma, Pape Sarr; Brennan Johnson, Dominic Solanke, Son Heung-min

Pelatih: Ange Postecoglou

Liverpool (4-2-3-1): Alisson Becker; Alexander-Arnold, Joe Gomez, Virgil van Dijk, Andrew Robertson; Ryan Gravenberch, Alexis Mac Allister; Mohamed Salah, Dominik Szoboszlai, Cody Gakpo; Luis Diaz

Pelatih: Arne Slot

Head to head

179 Laga
48 Tottenham Hotspur menang
87 Liverpool menang
44 Imbang

Lima Pertemuan Terakhir

05/05/2024 Liverpool 4-2 Tottenham Hotspur - Liga Inggris
20/09/2023 Tottenham Hotspur 2-1 Liverpool - Liga Inggris
30/04/2023 Liverpool 4-3 Tottenham Hotspur - Liga Inggris
06/11/2022 Tottenham Hotspur 1-2 Liverpool - Liga Inggris
07/05/2022 Liverpool 1-1 Tottenham Hotspur - Liga Inggris

Prediksi Skor.id:

Tottenham Hotspur 1-2 Liverpool

Beriku ini link live streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool di Liga Inggris 2024-2025:

Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Liverpool

Source: BBC Sport

RELATED STORIES

Hasil Perempat Final Piala Liga Inggris: Arsenal dan Liverpool Raih Kemenangan Tipis

Hasil Perempat Final Piala Liga Inggris: Arsenal dan Liverpool Raih Kemenangan Tipis

Berikut ini hasil pertandingan perempat final Piala Liga Inggris 2024-2025 antara Arsenal vs Liverpool.

Liga Inggris 2024-2025: Peluang Chelsea Juara Meningkat

Liga Inggris 2024-2025: Peluang Chelsea Juara Meningkat

Chelsea berhasil meraih kemenangan di pekan ke-16, hasil yang tidak diraih Liverpool, Arsenal, dan Manchester City.

Persentase Gol Mohamed Salah di Liga Inggris untuk Liverpool, Dekati Catatan Musim Lalu

Persentase Gol Mohamed Salah di Liga Inggris untuk Liverpool, Dekati Catatan Musim Lalu

Persentase gol Mohamed Salah untuk Liverpool di ajang Liga Inggris, hampir mendekati catatannya musim lalu.

Bintang Lapangan: Mohamed Salah, Belum Berhenti Cetak Gol untuk Liverpool

Mohamed Salah menjadi bintang lapangan pada pertandingan Newcastle United vs Liverpool di Liga Inggris.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 22 Apr, 15:27

Bek Timnas Indonesia, Muhammad Ferarri di persimpangan antara Persija Jakarta atau Bhayangkara FC. (Foto Instagram Muhammad Ferarri/Grafis Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Liga 1

Soal Panggil Bek Persija dan Persib untuk Liga 1 2025-2025, Bhayangkara FC Tunggu Pelatih

COO Bhayangkara FC, Sumardji, jelaskan sikap soal memanggil pemain berstatus polisi untuk Liga 1 2025-2026.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 12:43

Coppa Italia 2024-2025 telah memasuki babak perempat final. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Liga Italia

Head-to-Head Inter Milan vs AC Milan Jelang Bertemu di Coppa Italia

Berikut ini adalah Head-to-Head Inter Milan vs AC Milan jelang bertemu di leg kedua semifinal Coppa Italia 2024-2025.

Thoriq Az Zuhri | 22 Apr, 12:39

Bhayangkara FC. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Liga 1

Bhayangkara FC Resmi Representasikan Lampung pada Liga 1 2025-2026

Bhayangkara FC dan Pemprov Lampung menandatangani MoU menuju Liga 1 2025-2026 di Jakarta pada Selasa (22/4/2025).

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 12:03

Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia)

Other Sports

Gelar Rapat Anggota 2025, NOC Indonesia Perkuat Komitmen dan Semangat Kebersamaan

Acara Rapat Anggota NOC Indonesia 2025 juga dihadiri Ketua DPD RI dan Wamenpora, Taufik Hidayat.

Sumargo Pangestu | 22 Apr, 11:38

Derby della Madonnina antara AC Milan vs Inter Milan.

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs AC Milan di Coppa Italia 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Inter Milan vs AC Milan dalam laga semifinal leg kedua Coppa Italia.

Thoriq Az Zuhri | 22 Apr, 10:43

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 4 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 4 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Apr, 10:43

Turnamen Valorant, VCT 2024: Pacific Stage 1. (Hendy Andika/Skor.id).

Esports

Daftar Delapan Tim yang Lolos ke Playoff VCT Pacific Stage 1

Dua tim perwakilan Indonesia, BOOM Esports dan RRQ berhasil lolos sebagai pemuncak babak grup.

Gangga Basudewa | 22 Apr, 09:43

Parade foto Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya pada Liga 1 2024-2025 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 12 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Komdis PSSI Denda Persija dan Persebaya karena Suporter, Ferarri Dapat Sanksi Tambahan

Komdis PSSI merilis daftar sanksi teranyar yang mereka keluarkan berdasarkan sidang pada 8 dan 16 April 2025.

Rais Adnan | 22 Apr, 08:26

Garuda Academy, program PSSI untuk mencetak generasi baru manajemen olahraga yang diluncurkan Mei 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Proses Seleksi dan Cara Mendaftar Garuda Academy yang Digarap PSSI dengan Tiga Misi

Panduan untuk Skorer yang ingin bergabung dengan program PSSI, Garuda Academy, yang didukung langsung FIFA dan AFC.

Taufani Rahmanda | 22 Apr, 04:10

Load More Articles