Prediksi dan Link Live Streaming Real Madrid vs Man City di Liga Champions 2023-2024

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Real Madrid vs Manchester City di perempat final Liga Champions. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).
Real Madrid vs Manchester City perempat final Liga Champions 2023-2024 yang digelar pada Rabu (10/4/2024) pukul 02.00 WIB. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

SKOR.id - Liga Champions 2023-2024 akan kembali bergulir, ditandai dengan duel kelas berat antara Real Madrid vs Manchester City.

Dua tim besar dari dua negara dengan sepak bola yang memiliki tradisi juara.

Real Madrid adalah pemegang rekor gelar Liga Champions, total 14 gelar dengan terakhir kali meraihnya pada dua musim lalu (2021-2022).

Sedangkan Manchester City adalah juara bertahan Liga Champions yang memang baru kali pertama meraih trofi pada musim lalu (2022-2023).

Namun, Man City adalah kekuatan besar terkini di sepak bola Eropa dan dunia, yang mendominasi gelar Liga Inggris dalam beberapa tahun terakhir ini.

Berikut ini prediksi dan link live streaming Real Madrid vs Manchester City di Liga Champions 2023-2024.

Laga Real Madrid vs Man City akan digelar malam ini atau Rabu (10/4/2024) pukul 02.00 WIB.

Live streaming Real Madrid vs Manchester City dapat disaksikan melalui vidio.com. Link live streaming Real Madrid vs Manchester City ada di akhir tulisan ini.

Selain karena faktor bahwa kedua tim ini adalah tim besar, pertemuan kali ini memperlihatkan intensitas duel di antara keduanya dalam tiga tahun terakhir ini.

Ya, Real Madrid dan Man City akan bertemu di fase knockout Liga Champions untuk kali ketiga secara beruntun. Sebelumnya, kedua tim bertemu di semifinal pada 2021-2022 dan 2022-2023.

Dalam empat duel tersebut, total ada 17 gol tercipta dengan rata-rata 4,3 gol per pertandingan. Dari jumlah itu, Real Madrid mencetak 7 gol sedangkan Manchester City 10 gol.

Laga Real Madrid vs Manchester City dengan demikian akan menampilkan dua tim dengan kemampuan mencetak gol yang tinggi. Statistik tersebut tiada lain karena masing-masing memang memiliki mesin gol meski dengan situasi yang berbeda.

Real Madrid contohnya, akan mengandalkan kepada trio lini depan mereka: Vinicius Junior yang total telah mencetak 18 gol di semua ajang musim ini, lalu Rodrygo Goes dengan torehan 15 gol.

Satu lagi tentu saja Jude Bellingham yang merupakan pencetak gol terbanyak sementara Los Blancos dengan 20 gol di semua ajang, 4 di antaranya di Liga Champions.

Sementara itu, Manchester City bakal mengandalkan mesin gol mereka yaitu Erling Haaland dengan dukungan sejumlah pemain kreatif seperti Kevin De Bruyne dan Bernardo Silva.

Erling Haaland total telah mengukir 30 gol sepanjang musim berjalan ini dengan 6 gol di antaranya di Liga Champions 2023-2024 ini.

Namun demikian, ada fakta bahwa Real Madrid salah satu tim yang belum pernah menjadi korban penyerang asal Norwegia ini.

Dalam dua laga menghadapi Real Madrid, Erling Haaland total telah melepaskan lima tembakan tepat sasaran namun tidak satu pun menjadi gol.

Karena itu, laga malam ini yang akan digelar di Stadion Santiago Bernabeu menjadi tantangan bagi Erling Haaland untuk mengakhiri kebuntuan menghadapi Real Madrid.

Meski demikian, menghadapi Real Madrid, pelatih The Cityzens kemungkinan akan melakukan sejumlah perubahan dengan menempatkan Phil Foden sebagai penyerang dalam formasi 4-3-3 bersama Erling Haaland dan Jeremy Doku.

Penempatan Jeremy Doku juga sebagai salah satu filter bagi Manchester City sejak di lini depan. Pasalnya, mereka akan menghadapi trio lini depan Los Blancos yang produkti.

Trio Real Madrid yaitu Jude Bellingham, Vinicius Junior, dan Rodrygo Goes total telah mencetak 53 gol sepanjang musim yang berjalan ini.

Jude Bellingham pemain yang musim ini tengah menanjak performanya sejak bergabung di awal musim.

Khusus di ajang Liga Champions musim ini, Jude Bellingham selalu mampu mencetak gol dan juga memberikan assist dari enam laga bersama Los Blancos (4 gol dan 4 assist

Peluang kedua tim meraih kemenangan dalam laga malam ini sama besar, namun faktor kandang Santiago Bernebeu membuat Los Blancos sedikit diunggulkan.

Kondisi Terkini Kedua Tim

Real Madrid: Kiper Thibaut Courtois masih absen setelah harus menjalani pemulihan dari cedera baru yang dialaminya.

David Alaba juga absen di laga ini karena masih dalam proses penyembuhan cedera.

Manchester City: Kyle Walker dipastikan tidak dapat tampil di pertahanan Manchester City karena cedera.

Josko Gvardiol juga diragukan dapat tampil dalam pertandingan ini karena juga masih cedea.

Perkiraan Susunan Pemain

Real Madrid (4-3-1-2): Andriy Lunin; Dani Carvajal, Antonio Rudiger, Nacho, Ferland Mendy; Federico Valverde, Aurelien Tchouameni, Toni Kroos; Jude Bellingham; Rodrygo Goes, Vinicius Junior

Pelatih: Carlo Ancelotti

Manchester City (4-3-3): Ederson; Manuel Akanji, John Stones, Ruben Dias, Rico Lewis; Kevin De Bruyne, Rodri, Bernardo Silva; Erling Haaland, Phil Foden, Jeremy Doku

Pelatih: Pep Guardiola

Head to Head

10 Laga
3 Real Madrid menang
4 Manchester City menang
3 Imbang

Lima Pertemuan Terakhir

17/05/2023 Manchester City 4-0 Real Madrid - Liga Champions
09/05/2023 Real Madrid 1-1 Manchester City - Liga Champions
04/05/2022 Real Madrid 3-1 Manchester City - Liga Champions
26/04/2022 Manchester City 4-3 Real Madrid - Liga Champions
07/08/2020 Manchester City 2-1 Real Madrid - Liga Champions

Prediksi Skor.id:

Real Madrid 2-1 Manchester City

Berikut ini link live streaming Real Madrid vs Manchester City di Liga Champions 2023-2024:

Link Live Streaming Real Madrid vs Manchester City

Source: Tuttosport

RELATED STORIES

Komputer Super Opta Favoritkan Man City Juara Liga Champions

Komputer Super Opta Favoritkan Man City Juara Liga Champions

Manchester City diyakini akan melibas Real Madrid di perempat final Liga Champions 2023-2024.

4 Hal Menarik dari Babak Perempat Final Liga Champions, Harry Kane Bidik Gawang Arsenal

Berikut ini 4 hal menarik dari babak perempat final Liga Champions 2023-2024, Harry Kane punya rekor bagus melawan Arsenal.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pertemuan dengan kiper Inter Milan, Emil Audero, 13 April 2024. (Foto: Instagram Erick Thohir/Grafis: Yusuf/Skor.id).

National

Erick Thohir Ungkap Kans Naturalisasi Emil Audero

Erick Thohir mengakui sudah lebih dari satu kali bertemu dengan Emil Audero.

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:29

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Barito Putera vs Persita Tangerang di Liga 1 2024-2025

Pertandingan Barito Putera vs Persita Tangerang akan digelar di Stadion Sultan Agung, Bantul pada Sabtu (23/11/2024).

Sumargo Pangestu | 22 Nov, 16:21

Jonatan Christie, pebulu tangkis Indonesia

Badminton

China Masters 2024: Indonesia Sisakan Jonatan Christie dan Sabar/Reza di Semifinal

Jonatan Christie dan Sabar/Reza jaga asa Indonesia merebut gelar dari China Masters 2024 usai keduanya berhasil melangkah ke semifinal.

Arin Nabila | 22 Nov, 15:55

PMGC 2024 (PUBG Mobile)

Esports

PMGC 2024: Klasemen Akhir Survival Stage, Dua Tim Indonesia ke Last Chance

Voin Donkey dan Bigetron Knights akan memperebutkan enam tiket tersisa menuju ke Grand Final PMGC 2024.

Gangga Basudewa | 22 Nov, 15:46

Mike Tyson akan membintangi film superhero unik Bunny-Man yang dibuat di Italia. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Other Sports

Sylvester Stallone Sebut Mike Tyson Layak Diganjar Piala Oscar Usai Kalah dari Jake Paul

Aktor pemeran Rocky Balboa, Sylvester Stallone, menilai Mike Tyson menahan diri saat duel lawan Jake Paul di atas ring tinju.

I Gede Ardy Estrada | 22 Nov, 15:13

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia untuk kategori putra, Pro Futsal League 2024-2025. (Yusuf/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Pro Futsal League 2024-2025 Periode Awal Musim

Pergerakan masuk dan keluarnya pemain dari 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 22 Nov, 14:31

CEO PT Mitra Kreasi Garmen selaku pemilik merek Mills, Ahau (putih) bersama Pemilik klub asal Belgia FCV Dender, Sihar Sitorus, meresmikan kerja sama kedua pihak, November 2024. (Foto: Mills/Grafis: Yusuf/Skor.id)

National

Kontrak Dua Musim, Mills Jadi Apparel Resmi Klub Ragnar Oratmangoen FCV Dender

Kerja sama Mills dengan FCV Dender berkat koneksi Indonesia dan ingin memperkenalkan Indonesia di mata dunia.

Nizar Galang | 22 Nov, 14:26

UEFA Nations League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

Hasil Drawing Perempat Final UEFA Nations League: Spanyol Bertemu Belanda

Spanyol akan bertemu Belanda sedangkan Italia menghadapi Jerman dalam fase perempat final UEFA Nations League 2024-2025.

Irfan Sudrajat | 22 Nov, 13:37

Load More Articles