Pierre Gasly Resmi Perpanjang Kontrak dengan AlphaTauri untuk F1 2021

Any Hidayati

Editor:

  • Pierre Gasly memperpanjang kontrak dengan AlphaTauri untuk F1 2021.
  • Kemenangan di F1 GP Italia 2020 menjadi salah satu pertimbanga utama AlphaTauri mempertahankan sang pembalap.
  • Calon rekan duet Pierre Gasly kemungkinan adalah Yuki Tsunoda atau Alexander Albon.

SKOR.id - Pierre Gasly resmi mengumumkan tetap bertahan di Tim Scuderia AlphaTauri Honda untuk Kejuaraan Dunia Grand Prix Formula 1 (GP F1) 2021.

Pembalap didikan Red Bull tersebut memutuskan bertahan karena merasa nyaman dengan kondisi tim saat ini.

"Saya sangat senang bisa terus bersama di Tim Scuderia AlphaTauri untuk musim selanjutnya," ujar pembalap Prancis tersebut seperti dilansir BBC, Rabu (28/10/2020)

"Tahun ini berjalan sangat baik. Kami berada di jalur yang benar dengan meraih musim terbaik dalam sejarah tim," tutur pembalap kelahiran Rouen, Prancis, 7 April 1996 tersebut.

"Saya merasa memiliki ikatan yang kuat. Kami telah mengambil setiap peluang yang datang kepada kami. Yang terbaik tentu saja adalah GP Italia 2020."

"Memenangi seri F1 pertama saya di Monza adalah momen sangat spesial untuk saya. Saya sangat bangga dengan hasil tersebut."

"Saya akan habis-habisan dalam mendukung tim serta bertanggung jawab penuh untuk ke depannya sesuai kapasitas saya."

Prinsipal Tim AlphaTauri, Franz Tost, mengamini bahwa salah satu alasan tim mempertahankan Gasly adalah kemenangan di GP Italia 2020 pada 6 September lalu.

Selain itu, keberadaan Gasly sebagai pembalap yang tumbuh bersama Red Bull diharapkan akan terus berlanjut hingga beberapa tahun ke depan.

"Pierre telah menjadi pembalap Red Bull selama bertahun-tahun. Saya berharap dia terus bersama Red Bull hingga beberapa tahun ke depan," kata Franz Tost.

"Pierre telah membuktikan diri sebagai pembalap yang memiliki jiwa kompetitif yang tinggi. Kami sangat berterima kasih atas keahlian membalap yang luar biasa, menggali lebih dalam potensi mobil di setip seri, dan memberi masukan kepada para teknisi."

Dengan memilih Gasly, maka tinggal tersisa satu tempat untuk musim depan mengingat Daniil Kvyat kemungkinan besar akan didepak dari tim yang bermarkas di Faenza, Italia, tersebut.

Tost belum mengumumkan siapa yang akan menempati kursi kedua AlphaTauri di F1 2021. Menurut rumor yang beredar, ada dua kandidat utama rekan duet Gasly, yaitu Yuki Tsunoda dan Alexander Albon.

Yuki Tsunoda yang saat ini menjadi pembalap muda Red Bull di kategori F2 – balap mobil kursi tunggal (single seater) yang hanya setingkat di bawah F1 – berpeluang naik kasta karena bulan depan akan menjajal mobil F1.

Sedangkan, Alexander Albon kemungkinan didepak dari Tim Aston Martin Red Bull Racing jika tidak segera bangkit dan memberikan performa terbaik di sisa musim ini.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube, dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Formula 1 Lainnya:

Masa Depan Alex Albon di Red Bull Racing Berada di Ujung Tanduk

November 2020, Pembalap Muda Red Bull akan Tes Mobil F1 Tim AlphaTauri

Source: BBC

RELATED STORIES

Jadwal F1 GP Emilia Romagna Akhir Pekan Ini

Jadwal F1 GP Emilia Romagna Akhir Pekan Ini

F1 GP Emilia Romagna dijadwalkan bergulir di Sirkuit Imola, Italia, pada 31 Oktober-1 November 2020.

F1 GP Emilia Romagna 2020: Mercedes Berpeluang Kunci Gelar Juara Dunia Konstruktor Akhir Pekan Ini

F1 GP Emilia Romagna 2020: Mercedes Berpeluang Kunci Gelar Juara Dunia Konstruktor Akhir Pekan Ini

Mercedes-AMG Petronas berpeluang besar mengunci gelar juara dunia konstruktor F1 2020 saat GP Emilia Romagna digelar akhir pekan ini.

F1 GP Emilia Romagna 2020: Mattia Binotto Memastikan Ferrari Sudah Berbenah

F1 GP Emilia Romagna 2020: Mattia Binotto Memastikan Ferrari Sudah Berbenah

Mattia Binotto mengatakan Ferrari sedikit demi sedikit berbenah usai melakukan finalisasi perbaikan di F1 GP Portugal 2020 pekan lalu.

Hasil F1 GP Turki 2020: Lewis Hamilton Menang, Juara Dunia Dalam Genggaman

Hasil F1 GP Turki 2020: Lewis Hamilton Menang, Juara Dunia Dalam Genggaman

Lewis Hamilton sukses memetik kemenangan pada GP Turki 2020 yang berbuah gelar juara dunia F1 2020.

Klasemen F1 2020: Unggul 110 Poin, Lewis Hamilton Kunci Gelar Juara Dunia

Klasemen F1 2020: Unggul 110 Poin, Lewis Hamilton Kunci Gelar Juara Dunia

Lewis Hamilton sukses mengunci gelar juara dunia F1 2020 setelah finis sebagai pemenang pada GP Turki 2020.

Yuki Tsunoda Diprediksi Mengalami Banyak Insiden di F1 2021

Alpha Tauri akan maklum jika Yuki Tsunoda mengalami banyak insiden pada F1 2021 karena butuh adaptasi.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Persija Jakarta vs Semen Padang FC dalam lanjutan pekan ke-30 Liga 1 2024-2025 pada 27 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persija vs Semen Padang di Liga 1 2024-2025

Jelang lanjutan pekan ke-30, Minggu (27/4/2025) malam, Persija Jakarta dan Semen Padang FC sama meraih kemenangan.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 06:52

Logo baru kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia, Pro Futsal League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Pro Futsal League 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Pro Futsal League 2023-2024 terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 06:52

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia kategori putri, Women Pro Futsal League 2024-2025. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Women Pro Futsal League 2024-2025: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Women Pro Futsal League 2024-2025 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 06:52

Persis Solo vs Persita Tangerang dalam lanjutan pekan ke-30 Liga 1 2024-2025 pada 27 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persis vs Persita di Liga 1 2024-2025

Jelang duel lanjutan pekan ke-30, Minggu (27/4/2025) sore, Persis Solo dan Persita Tangerang sama-sama menang.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 04:54

Link Live Streaming Liga Italia. (Yudhy Kurniawan/Skor.id)

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming Inter Milan vs AS Roma di Liga Italia 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Inter Milan vs AS Roma di Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 04:21

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 26 Apr, 03:52

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 26 Apr, 03:29

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 26 Apr, 03:26

Chelsea akan kembali tampil di UEFA Conference League. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Chelsea vs Everton di Liga Inggris 2024-2025

Berikut ini prediksi pertandingan dan link live streaming Chelsea vs Everton di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 01:42

Profil klub Liga Spanyol 2023-2024, Real Madrid (Dede Mauladi/Skor.id).

La Liga

Penuh Kontroversi, Real Madrid Putuskan Tetap Tampil di Final Copa del Rey

Laga final Copa del Rey antara Barcelona vs Real Madrid penuh kontroversi, Los Blancos sempat dikabarkan tak akan tampil.

Pradipta Indra Kumara | 26 Apr, 00:32

Load More Articles