Oakley Lansir Kacamata Koleksi Terbaru Fabio Quartararo

Tri Cahyo Nugroho

Editor: Tri Cahyo Nugroho

Fashion. (Jovi/Skor.id)
Kolaborasi Supreme x Timberland munculkan tiga model desain pakaian. (Jovi/Skor.id)
  • Oakley mengeluarkan varian terbaru seri Pitchman R sebagai signature glasses Fabio Quartararo.
  • Salah satu yang membedakan koleksi terbaru Oakley untuk El Diablo ini adalah warnanya yang cerah.
  • Oakley mengakui desain kacamata ini terinspirasi dari juara dunia MotoGP 2021 itu. 

SKOR.id – Sebagai salah satu pembalap top di grid Kejuaraan Dunia MotoGP, tidak hran bila Fabio Quartararo menjadi incaran banyak merek untuk dijadikan ikon produk mereka. Salah satu perusahaan yang menjadikan El Diablo menjadi ikon adalah Oakley

Belum lama ini, perusahaan desain, pengembang, dan pembuat perlengkapan olahraga dan gaya hidup asal California, Amerika Serikat, itu melansir kacamata Fabio Quartararo Signature Series Pitchman R. 

Desain kacamata yang masuk koleksi terbaru Pitchman R Fabio Quartararo itu terinspirasi dari juara dunia MotoGP 2021. Sebagai kampiun kelas premier pertama asal Prancis, Quartararo selalu terinspirasi oleh keinginannya untuk berkembang dan maju dalam olahraganya. 

Oakley mencitrakan itu dengan api yang terus bersinar dengan terang. Dengan bingkai gradien merah menyala, Fabio Quartararo Signature Series Pitchman R menyertakan logo pribadi sang rider yang terukir di lensa, serta tas mikro khusus untuk menyimpan dan membersihkan kacamata dengan aman.

Notch bridge (penyambung bingkai lensa) klasik diapit oleh lensa bundar dengan gagang berbahan baja ringan dipadukan dengan presisi mekanis engsel dari Hollowpoint. 

Dibuat dengan desain untuk wajah kecil hingga sedang, Fabio Quartararo Signature Series Pitchman R ini adalah evolusi berikutnya dari kacamata Pitchman.

Signature glasses terbaru dari seri Pitchman R ini juga memiliki daya tahan bagus dan nyaman dipakai seharian karena material rangka (frame) dari O Matter yang ringan. 

Gagang berbahan stainless steel dipadukan dengan bantalan telinga anti-selip dari Unobtainium; meningkatkan daya cengkeram meskipun tengah berkeringat.

Pitchman R Fabio Quartararo Collection.
Pitchman R Fabio Quartararo Collection, signature glasses terbaru untuk juara dunia MotoGP 2021. (Dok. Oakley)

Three-point fit: kenyamanan dan performa membuat lensa dalam posisi penyelarasan optik yang presisi. Frame didesain untuk mereka yang memiliki wajah kecil sampai sedang. 

Lensa keluaran Prizm menyempurnakan warna, kontras, dan detail untuk pengalaman yang optimal. Teknologi HDPolarized akan meminimalkan silau yang menghasilkan lensa lapisan tunggal yang komprehensif (opsional).

Material lensa dari Plutonite memberikan proteksi terhadap sinar ultraviolet (UV) secara maksimal dengan menyaring hingga 100% semua UVA dan UVB hingga 400 nm serta beberapa blue light yang menyakitkan mata. 

Pitchman R Fabio Quartararo Collection
Pitchman R Fabio Quartararo Collection tampak samping. (Dok. Oakley)

Pelindung lensa dari Iridium mampu mereduksi pendaran cahaya dan menyeimbangkan transmisi cahaya. Presisi optimal dan kekuatan tahan benturan sesuai atau melebihi ANSI Z80.3 optical dan standar-standar impak lainnya. Teknologi HDP Optics juga membuat lensa lebih jernih dan kuat.

Kacamata signature saya yang terbaru kini sudah tersedia. Penuh warna, spesial, dan berkelas,” demikian komentar Fabio Quartararo dalam akun Instagram seraya memamerkan signature glasses anyarnya dari Oakley

Laman resmi Oakley membaderol Pitchman R Fabio Quartararo Collection ini dengan harga 194 dolar AS (sekira Rp2,93 juta). 

RELATED STORIES

Bukan Cuma untuk Gaya, Ada 4 Penyakit yang Bisa Dicegah dengan Pakai Kacamata Hitam

Bukan Cuma untuk Gaya, Ada 4 Penyakit yang Bisa Dicegah dengan Pakai Kacamata Hitam

Faktanya, menggunakan kacamata hitam tak hanya berguna untuk menunjang penampilan, tapi bisa membantu terhindar dari berbagai penyakit.

10 Fakta Menarik Fabio Quartararo, Juara Dunia MotoGP 2021

10 Fakta Menarik Fabio Quartararo, Juara Dunia MotoGP 2021

Prestasi membanggakan diraih oleh pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo.

David Beckham Luncurkan Kacamata yang Terinspirasi dari Petualangan

DB Eyewear meluncurkan koleksi terbarunya SS23 untuk musim panas 2023.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

cover persib

Liga 1

Skuad Persib Mulai Tes Medis Jelang Musim 2023-2024, Termasuk Pemain Anyar

Usai tes medis, para pemain Persib Bandung bakal melakoni sesi latihan perdana pada Senin (5/6/2023).

Teguh Kurniawan | 03 Jun, 15:36

Alvaro Bautista, pembalap Ducati dalam World Superbike. (Dede Mauladi/Skor.id)

Other Sports

Hasil Race 1 WSBK Emilia-Romagna 2023: Alvaro Bautista Superior

Alvaro Bautista meraih kemenangan ke-12 musim ini setelah finis terdepan dalam Race 1 WSBK Emilia-Romagna 2023.

I Gede Ardy Estrada | 03 Jun, 15:21

Ilustrasi sunscreen. (M. Yusuf/Skor.id)

All Culture

Musim Panas Tiba, Kenali Perbedaan Sunscreen Organik dan Non-Organik

Salah satu cara untuk melindungi dari sinar UV yang berbahaya itu adalah dengan menggunakan sunscreen atau tabir surya.

Rais Adnan | 03 Jun, 14:40

Kekasih Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez. (Dede Mauladi/Skor.id)

Fashion

Dua Gaya Seksi Georgina Rodriguez di Festival Film Cannes dan amfAR Gala 2023

Georgina Rodriguez kembali tampil memukau dengan gaya fashionnya saat menghadiri Festival Film Cannes dan amfAR Gala.

Rais Adnan | 03 Jun, 14:08

Liga Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

VIDEO: Selebrasi Gokil Everton Tak Terdegradasi di Pekan Terakhir

Everton secara dramatis memastikan diri bertahan di Liga Inggris berkat kemenangan tipis atas Bournemouth pada laga pamungkas.

Dewi | 03 Jun, 14:02

Cover tenis. (Dede Mauladi/Skor.id)

Tennis

MedcoEnergi M25K Seri IV: Nathan Barki/Christopher Rungkat Runner up, Justin Barki Gagal ke Final

Nathan Barki/Christopher Rungkat harus puas jadi runner up turnamen tenis ITF M25K Seri IV, sedangkan Justin Barki terhenti di semifinal.

Nizar Galang | 03 Jun, 13:45

Real Madrid tertarik mendatangkan mantan pemainnya, Joselu. (M. Yusuf/Skor.id)

La Liga

VIDEO: Joselu, Sang Mantan yang Ingin Dipulangkan Real Madrid

Berikut ini aksi Joselu ketika masih menjadi pemain Real Madrid, kini Los Blancos ingin memulangkannya musim depan.

Pradipta Indra Kumara | 03 Jun, 13:42

National

Gelar Kongres Biasa 2023, ASBWI Targetkan Sepak Bola Wanita ke Pentas Dunia pada 2035

Asosiasi Sepak Bola Wanita Indonesia (ASBWI) menggelar Kongres Biasa pada Sabtu (3/6/2023).

Nizar Galang | 03 Jun, 13:36

Liga 1

Rapor Kasim Botan di Liga 1 2022-2023: Winger Serbabisa, Kerap Menentukan

Ada beberapa pemain lokal yang mencuri perhatian bersama Bhayangkara FC musim lalu, Kasim Botan merupakan salah satunya.

Teguh Kurniawan | 03 Jun, 13:25

Raffi Ahmad/Dion Wiyoko bakal menghadapi Desta/Dikta Wicaksono dalam event Lagi-Lagi Tenis di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, 24 Juni 2023. (M. Yusuf/Skor.id)

Tennis

Desta Pesimistis Bisa Kalahkan Raffi Ahmad di Lagi-Lagi Tenis

Desta bakal berduet dengan Dikta Wicaksono untuk menghadapi Raffi Ahmad/Dion Wiyoko di Lagi-Lagi Tenis, 24 Juni nanti.

Rais Adnan | 03 Jun, 13:21

Load More Articles