Mayweather Seharian di Kebun Binatang Jelang Pertarungan Melawan Money Kicks

Suryansyah

Editor:

  • Floyd Mayweather akan kembali naik ring setelah eksibisi melawan Logan Paul.
  • Legendaris tinju itu menerima tantangan influencer media sosial Money Kicks.
  • Tapi dia masih sempat seharian di kebun binatang. 

 

SKOR.id - Floyd Mayweather akan menghadapi bintang YouTube lainnya setelah eksibisi melawan Logan Paul. Tapi, legendaris tinju itu masih bisa menghabiskan seharian di kebun binatang pribadi.

Floyd Mayweather dikaitkan dengan pertarungan melawan influencer media sosial Money Kicks pada Februari 2022. Pembicaraan tengah berlangsung.

Mayweather, mantan petinju profesional dengan rekor 50-0. Dia memenangkan lima belas kejuaraan dunia utama.

Money Kicks seorang youtuber berusia 20 tahun. Kedekatannya dengan Mayweather tidak menghalanginya adu jotos di atas ring.

Pasangan itu pernah menghabiskan hari bersama di kebun binatang pribadi milik Money Kicks yang bernama asli Rashed Belhasa, dan keluarganya.

Belhasa, yang disebut-sebut sebagai salah satu anak terkaya di Dubai. Dia putra dari maestro konstruksi Saif Belhasa. Menekuni tinju untuk pertama kalinya tahun lalu.

Money Kicks memiliki rekor dua kemenangan tanpa kekalahan setelah menjadi headline di dua acara Social Knockout di Coca-Cola Arena di Dubai selama tahun 2021.

Dia mengalahkan Anas Elshayib pada bulan Juli. Beberapa bulan kemudian menekuk Ajmal Khan. Bahkan berpose dengan Anthony Joshua di Instagram.

Alisnya terangkat ketika dia membuat pernyataan tentang pertarungan yang diusulkan di awal bulan. Banyak yang memperhatikan perbedaan tinggi badannya saat bertemu dengan Logan Paul.

Dengan Logan berdiri 1,87m, Money Kicks jauh lebih pendek di 1,67m, yang juga dua inci kurang dari Mayweather. Tapi dia tetap percaya diri.

Money Kicks mengatakan kepada Sky Sports: "Saya tidak pernah berpikir saya akan pernah melawan Floyd. Dia adalah petarung terbaik yang pernah ada."

"Ketika saya masih muda, saya koleksi topi 'The Money Team'! Tim Mayweather meminta tim saya untuk bertemu. Kami berpikir: 'Tidak mungkin ini terjadi!'

"Pada hari yang sama pertemuan itu, saya melihat Mayweather berkata: 'Saya akan senang melawan Rashed'. Dia serius. Merupakan suatu kehormatan dia memanggil saya. Saya pikir: 'Ini akan menjadi viral!'"

Menambahkan ketika ditanya apakah dia telah mengambil inspirasi dari Logan Paul: "Logan membuat sejarah. Seluruh dunia berbicara tentang pertarungan mereka. Dia telah memberi saya tip tentang cara melawan Mayweather."

"Dia menyuruh saya untuk banyak tersentak, dan banyak bergerak, karena Mayweather adalah pria cepat yang memiliki pengalaman. Jika saya menjatuhkannya, saya tidak akan tidur selama setahun!"

Mayweather sebelumnya menggoda: "Money Kicks melakukan hal-hal besar dan saya suka apa yang saya lihat." ***

Berita Entertainment Lainnya:

Soyeon Eks Member T-ARA Umumkan Segera Menikah dengan Pesepak Bola Tampan

Pesepak Bola Hwang Ui-jo Terciduk Dispatch Kencani Anggota Grup Kpop T-ara

 

Source: Daily Star

RELATED STORIES

Wasit Wanita Ini Viral, Video Pribadinya Bocor ke Media Sosial

Wasit Wanita Ini Viral, Video Pribadinya Bocor ke Media Sosial

Media sosial tak bisa lepas dari video tak senonoh. Wasit wanita Italia Diana Di Meo kini menjadi korban. Video syurnya viral diburu warganet.

Christian Vieri Menikmati Masa Pensiun: Menari Moonwalk di Jalanan, Makan Pizza, Main Tenis, Sepak Bola Pantai

Christian Vieri Menikmati Masa Pensiun: Menari Moonwalk di Jalanan, Makan Pizza, Main Tenis, Sepak Bola Pantai

Legenda Italia, Christian Vieri nyaris tak dikenali saat terlihat di jalanan Italia dengan melahap pizza dengan jaket puffer, kargo pants, dan sepatu bot.

Conor McGregor Atlet Berbayaran Tertinggi di Dunia, Raup 1 Juta Euro per 7 Detik

Conor McGregor Atlet Berbayaran Tertinggi di Dunia, Raup 1 Juta Euro per 7 Detik

Conor McGregor adalah atlet dengan bayaran tertinggi di dunia dengan hanya membutuhkan tujuh detik untuk memenangkan satu juta euro.

Gamer Terkaya di Dunia Berpenghasilan Tiga Kali Lipat dari Saka dan Mount

Pemain Liga Premier dikenal digaji tinggi, tapi bayaran Bukayo Saka dan Mason Mount lebih rendah dibanding gamer terkaya di dunia, N0tail.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Cover LTS Semarang.

Liga TopSkor

CSA Tampil sebagai Juara Liga TopSkor U-14 Semarang

CSA Semarang pastikan gelar juara di pekan ke-10 setelah mengalahkan SKS di Liga TopSkor U-14 Semarang.

Nizar Galang | 28 Apr, 08:05

bojan hodak persib

Liga 1

Pelatih Persib Janjikan Menit Bermain Lebih Lama untuk Febri Hariyadi

Febri Hariyadi akhirnya kembali dimainkan setelah pulih dari cedera ACL saat melawan PSS, Sabtu (26/4/2025).

Rais Adnan | 28 Apr, 07:17

MPL Indonesia. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

5 Catatan Pekan 5 MPL Indonesia Season 15

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia Season 15, sudah merampungkan pekan 5 Musim Reguler, berikut ini beberapa catatannya.

Thoriq Az Zuhri | 28 Apr, 01:43

Liga Inggris. (Hendy AS/Skor.id)

Liga Inggris

Apa Saja yang Didapatkan oleh Sang Juara Liga Inggris?

Usai berhasil jadi juara Liga Inggris musim ini, apa saja hal-hal yang didapatkan oleh Liverpool? Berikut ini daftarnya!

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 23:18

emil audero - timnas indonesia

National

4 Pemain Timnas Indonesia Starter di Klub, Cuma Emil Audero yang Menang

Empat pemain Timnas Indonesia beraksi bersama klub masing-masing pada Minggu (27/4/2025).

Teguh Kurniawan | 27 Apr, 22:28

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:22

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 27 Apr, 22:16

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 27 Apr, 22:14

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:04

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 27 Apr, 22:02

Load More Articles