Manfaat yang Diperoleh dari Buah Strawberry, Mulai dari Mengurangi Kolesterol Hingga Berat Badan

Gregorius Devanda

Editor:

  • Strawberry merupakan salah satu buah yang digemari.
  • Ada banyak manfaat yang terkandung di dalam strawberry.
  • Salah satu manfaat strawberry adalah mengurangi kolesterol.

SKOR.id - Buah strawberry menjadi salah satu asupan yang paling favorit dikalangan buah lainnya.

Buah strawberry dapat disebut sebagai paket komplit karena selain rasanya yang lezat, buah ini juga menawarkan berbagai manfaat untuk kesehatan.

Strawberry dapat ditemukan dengan cukup mudah dan harganya terjangkau di Indonesia.

Buah yang berwarna merah ini memiliki keunikan pada rasanya yang merupakan perpaduan dari rasa manis dan asam.

Terdapat berbagai macam untuk mengonsumsi buah ini. Anda dapat menikmati strawberry dalam bentuk buah langsung atau diolah menjadi menu lain, seperti jus atau salad.

Strawberry juga memiliki kandungan kalori yang tergolong sedikit. Hal ini cocok untuk Anda yang ingin memulai program diet.

Berikut ini merupakan manfaat dari buah strawberry untuk tubuh.

1. Mengurangi Kolesterol

Salah satu penyakit yang sering muncul akibat pola hidup adalah kolesterol. Tetapi banyak juga cara yang dapat digunakan untuk mengurangi kolseterol, salah satunya memperbaiki pola makan.

Strawberry menjadi salah satu cata untuk mengatasi kolesterol. Hal ini dikarenakan adanya kandungan lesitin, asam akrobat, serta pektin yang dimiliki.

2. Sumber Vitamin B

Strawberry memiliki nutrisi yang menjadi sumber bagi vitamin B, khususnya vitamin B6.

Vitamin B6 berfungsi untuk memberi nutrisi pada fungsi otak.

3. Menurunkan Berat Badan

Buah strawberry menjadi salah satu asupan rendah kalori. Setiap 100 gram buah, terdiri antara 25 hingga 30 gram kalori.

Salah satu penyebabnya adalah strawberry kaya akan karbohidrat dan air. Selain itu, terdapat vitamin C dengan kandungan serat yang dapat membantu proses pencernaan dan mengurangi rasa lapar.

4. Antioksidan

Strawberry dapat menjadi antioksidan alami bagi tubuh Anda. Hal ini membuat imun Anda meningkat dan tidak mudah terserang penyakit.

Itu disebabkan oleh zat mangan yang ada pada strawberry. Selain itu, ada vitamin C yang dapat meningkatkan daya tahan tubuh.

5. Menjaga Kesehatan Tulang

Menjaga kesehatan tulang dapat dilakukan dengan mengonsumsi berbagai macam asupan. Tidak harus terpacu mengonsumsi susu.

Strawberry menjadi solusinya karena memiliki kandungan mineral tinggi. Asupan ini mengandung magnesium, kalium, serta vitamin K.

6. Menjaga Kesehatan Mata

Banyaknya nutrisi dalam strawberry dapat juga digunakan untuk mempertajam pengelihatan.

Vitamin C yang mampu membentuk kolagen, yang merupakan senyawa penyusun struktur kornea mata.

Rutin mengonsumsi strawberry dapat menjaga kesehatan mata, serta menurunkan risiko terjadinya katarak. Strawberry juga dapat mengurangi risiko degenerasi makula.

7. Dapat Diolah Menjadi Teh

Tidak hanya buahnya saja yang memilik berbagai manfaat. Bagial lain, seperti daun strawberry memiliki manfaat lain.

Daunnya dapat dikeringkan lalu diolah menjadi teh. Hal itu dapat membantu mengatasi masalah pencernaan dan persendian.

8. Anti-Rematik

Strawberry dapat dijadikan obat anti rematik. Hal ini dapat didapat jika Anda mengonsumsi akarnya.

Akar dari buah ini harus direbus dan dikonsumsi air rebusannya. Tetapi dalam mengonsumsinya harus rutin tiga sampai empat kali per hari.

9. Mencegah Diare

Strawberry dapat menjadi salah satu alternatif jika terjadi masalah pencernaan, khususnya diare.

Ini karena adanya kandungan astringen pada daun dan akarnya. Sehingga perlu direbut terlebih dahulu akar dan daunnya agar dapat dikonsumsi.

10. Anti Penuaan

Strawberry dapat menjadi obat kecantikan. Buah ini dapat menjadi alternatif untuk mencegah penuaan.

Bagian yang dimaanfaatkan adalah daunnya. Anda perlu menghaluskan daun strawberry kemudian meletakkannya pada kulit untuk menghilangkan kerutan.

 Berita kebugaran lainnya:

Jaga Kebersihan Handuk, Kapan Waktu yang Tepat untuk Mencucinya?

Kenali Beragam Nutrisi dan Manfaat dari Bok Choy

Source: Tiptar

RELATED STORIES

5 Rekor di MotoGP Americas 2021: Francesco Bagnaia Ulang Kejayaan Valentino Rossi

5 Rekor di MotoGP Americas 2021: Francesco Bagnaia Ulang Kejayaan Valentino Rossi

Francesco Bagnaia menjadi nama pembalap yang diperhitungkan di seri MotoGP Americas 2021, Selasa (4/10/2021) dini hari WIB.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga Inggris  2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Top Skor Sepanjang Masa 51 Klub yang Pernah Tampil di Premier League

Daftar top skor sepanjang masa 51 klub yang pernah atau masih bermain di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 03:38

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 24 Apr, 02:38

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 24 Apr, 02:38

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:38

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

Investasi Rp100 Miliar Lebih, Kompleks Pacuan Kuda Kelas Dunia Siap Digarap Sarga Land

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Jakarta, telah dilakukan Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 24 Apr, 02:37

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 01:17

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 24 Apr, 01:11

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 24 Apr, 01:04

Liverpool hanya perlu satu poin untuk juara Liga Inggris. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Liverpool Hanya Perlu 1 Poin untuk Rebut Gelar Liga Inggris 2024-2025

Liverpool kini hanya tinggal satu langkah lagi untuk mengamankan gelar Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 24 Apr, 00:45

Pemain Inter Milan dan AC Milan, Hakan Calhanoglu (kiri) dan Christian Pulisic. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

5 Fakta Kemenangan AC Milan atas Inter Milan di Coppa Italia

5 fakta pertandingan semifinal Coppa Italia atas Inter Milan di semifinal Coppa Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Apr, 23:53

Load More Articles