LIVE Update: Barito Putera vs Persib di Liga 1 2021-2022

Taufani Rahmanda

Editor:

  • Pekan ke-34 Liga 1 2021-2022 mempertemukan Barito Putera vs Persib, Kamis (31/3/2022) pukul 15.30 WIB.
  • Laga lawan Persib jadi penentuan bagi Barito Putera untuk menghindari zona degradasi Liga 1 2021-2022.
  • Simak LIVE update laga Barito Putera vs Persib lewat artikel ini yang terus diperbaharui seiring jalannya pertandingan.

SKOR.id - Barito Putera dan Persib Bandung bersua pada pekan ke-34 atau pamungkas Liga 1 2021-2022, Kamis (31/3/2022).

Pertandingan Barito Putera versus (vs) Persib digelar di Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, mulai pukul 15.30 WIB.

Bentrokan ini sangat penting bagi Laskar Antasari, julukan Barito Putera, untuk bisa selamat dari zona degradasi Liga 1 2021-2022.

Mereka tidak boleh kalah agar tidak turun kasta, sebab jika takluk, membuat mereka bergantung pada hasil para pesaingnya.

Kalah masih bisa selamat dari degradasi, asal Persipura Jayapura tidak menang lawan Persita Tangerang.

Sementara itu bagi Persib, tim berjuluk Pangeran Biru sudah mengunci posisi kedua di klasemen akhir Liga 1 2021-2022.

Simak LIVE update laga Barito Putera vs Persib lewat artikel ini yang akan diperbaharui sepanjang pertandingan berlangsung.

Selain bisa disaksikan melalui siaran televisi, laga ini bisa ditonton streaming dengan mengeklik tautan berikut: Link live streaming Barito Putera vs Persib

Susunan Pemain Utama:

Barito Putera (4-3-3): Muhammad Riyandi; Miftah Anwar Sani, Kim Jinsung, Renan Alves, Bagas Kaffa; Nazar Nurzaidin, Bayu Pradana, Bruno Matos; Abrizal Umanailo, Rafael Silva, Rizky Pora;
Pelatih: Rahmad Darmawan

Persib Bandung (4-2-3-1): Muhammad Natshir; Henhen Herdiana, Nick Kuipers, Victor Igbonefo, Zalnando; Abdul Aziz, Dedi Kusnandar; Febri Hariyadi, Beckham Putra, Frets Butuan; David da Silva;
Pelatih: Robert Rene Alberts

Jalannya Pertandingan

Persib mengambil inisiatif untuk menyerang lebih dulu. Namun setelahnya Barito Putera coba mengambil inisiatif mendominasi penguasaan bola.

Perlahan serangan dibangun dan peluang langsung didapat pada menit ke-5 lewat skema tendangan bebas, tapi gagal dimaksimalkan.

Persib tak tinggal diam, meladeni permainan agresif lawannya, hingga peluang dimiliki oleh Henhen Herdiana, meski masih belum berbuah gol.

Pangeran Biru pun terus mendominasi permainan, dan memiliki beragam peluang, tapi masih tak juga mampu memecah kebuntuan.

Frets Butuan dan Febri Hariyadi kerap mencuat dalam serangan, tapi kiper Barito Putera, Muhamad Riyandi tampi sangat baik dengan berbagai penyelamatannya.

Kondis Barito Putera kian pelik, sebab saat sulit membongkar pertahanan musuh, harus kehilangan Bruno Matos yang cedera di menit ke-31, digantikan Raphael Maitimo.

Persib pun kian agresif melancarkan serangan dan peluang dimiliki Frets Butuan hingga David da Silva, tapi belum ada gol hingga menit ke-40.

Sementara itu Laskar Antasari mencoba lebih sabar ketika bisa memegang bola, meski masih juga sulit menembus pertahanan lawan.

Hingga fase akhir babak pertama, Pangeran Biru terus menekan, sempat ada bola yang membentur mistar. Skor 0-0 pun bertahan hingga turun minum.

Babak Kedua

Barito Putera mengambil inisiatif serangan lebih dulu saat babak kedua dimulai, tapi upayanya masih digagalkan perangkap offside.

Setelahnya, permainan berjalan dengan tempo lambat, bola lebih sering berkutat di tengah lapangan saat kedua tim masih enggan bermain terbuka.

Kebuntuan akhirnya berhasil disudahi oleh Persib pada menit ke-54, yang berawal dari blunder dari Riyandi sehingga Barito Putera tertinggal 0-1.

Sang kiper yang tampil impresif di babak pertama malah mengoper bola ke Febri, lalu diberikan ke Frets yang mengoper ke Beckham Putra dan sukses dimaksimalkan jadi gol.

Hendak lekas mengejar ketertinggalan, Laskar Antasari malah harus dihukum penalti setelah serangan balik lawan berujung pelanggaran di kotak terlarang.

David da Silva yang maju sebagai eksekutor gagal memaksimalkan peluang di menit ke-58. Bola hasil sepakannya ditangkap Riyandi.

Setelahnya laga berjalan lebih terbuka. Barito Putera coba lebih agresif, tapi serangan balik Pangeran Biru kerap lebih mengancam.

Memasuki menit ke-65, Persib lebih mendominasi penguasaan bola, namun peluang yang tercipta belum bisa dimaksimalkan jadi gol.

Pada menit ke-70, Laskar Antasari punya peluang menyamakan skor, tapi kiper Muhammad Natshir masih mampu menggagalkannya.

Setelahnya tim asuhan Rahmad Darmawan ini coba terus melakukan tekanan, melancarkan serangan demi serangan, namun masih buntu.

Gol penyama kedudukan pun akhirnya berhasil diciptakan melalui Beni Oktovianto yang menyambar bola muntah di mulut gawang pada menit ke-85.

Pascakebobolan, Pangeran Biru lebih mendominasi penguasaan bola, sambil perlahan melancarkan serangan, tapi masih bisa dibendung.

Riyandi kerap terkapar di lapangan dan membutuhkan penanganan medis. Pertandingan pun berakhir dengan skor sama kuat 1-1.

Baca Juga Berita Liga 1 Lainnya:

Liga 1 2021-2022: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Laga Terakhir Bali United Libatkan 2500 Personil, PT LIB Kolaborasi dengan Pemda

 

Source: Skor.id

RELATED STORIES

Hasil Persita vs Persipura: Meski Menang Telak, Mutiara Hitam Tetap Terdegradasi

Hasil Persita vs Persipura: Meski Menang Telak, Mutiara Hitam Tetap Terdegradasi

Persipura Jayapura dipastikan terdegradasi ke Liga 2 meskipun menang melawan Persita Tangerang pada pekan terakhir Liga 1 2021-2022.

Persipura Degradasi, Berikut Daftar Kontestan Liga 1 Musim 2022-2023

Persipura Degradasi, Berikut Daftar Kontestan Liga 1 Musim 2022-2023

18 Kontestan Liga 1 musim depan akhirnya telah dipastikan setelah pekan ke-34 bergulir.

Liga 1 Musim Depan, Kompetisi dengan Jalur AKAP dan Bisa Hemat Biaya

Liga 1 Musim Depan, Kompetisi dengan Jalur AKAP dan Bisa Hemat Biaya

Liga 1 2021-2022 selesai dan PSSI membuka kans kalau kompetisi kasta teratas Liga Indonesia musim depan mulai Juli tahun ini

Para Pemain Persib Diliburkan Selama Ramadan, Tak Sabar untuk Liga 1 Musim Baru

Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, meliburkan para pemainnya setelah Liga 1 2021-2022 berakhir.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Hansi Flick membawa Barcelona menang 7-1 atas Valencia dengan menurunkan pemain lapis kedua, Senin (27/1/2025) dini hari WIB. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo di Liga Spanyol 2024-2025

Berikut ini adalah prediksi pertandingan dan link live streaming Barcelona vs Celta Vigo dalam laga lanjutan Liga Spanyol.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 23:21

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:59

Ilustrasi Valorant. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

VCT 2025 Pacific Stage 1: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran VCT 2025 Pacific Stage 1 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Valorant Asia Pasifik ini.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

Turnamen Mobile Legends, MPL Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Esports

MPL Indonesia Season 15: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran MPL Indonesia Season 15 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tertinggi Mobile Legends: Bang Bang Indonesia.

Thoriq Az Zuhri | 18 Apr, 22:33

elkan baggott - blackpool

National

Comeback dan Starter, Elkan Baggott Bantu Blackpool Menang Tandang

Hampir sebulan absen, Elkan Baggott kembali dipercaya mengawal lini belakang Blackpool FC, Jumat (18/4/2025).

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 19:21

La Liga 2024-2025 (Liga Spanyol). (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

La Liga 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut ini jadwal lengkap, hasil, dan klasemen La Liga (Liga Spanyol) musim 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 16:22

arena selatan boxing

Other Sports

Arena Selatan, Ajang Adu Jotos Resmi buat Pelajar SMA se-Jakarta

Arena Selatan diharapkan menjadi event yang bisa meredam ketegangan antarsekolah, bahkan menumbuhkan persaudaraan.

Teguh Kurniawan | 18 Apr, 16:18

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 16:03

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 18 Apr, 15:48

Bintang Manchester United, Casemiro. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Bintang Lapangan: Casemiro, Pahlawan di Tengah Putus Asa Setan Merah

Casemiro menjadi bintang lapangan yang membantu Setan Merah kalahkan Olympique Lyon di Liga Europa.

Pradipta Indra Kumara | 18 Apr, 15:31

Load More Articles