Klub Italia Bisa Hat-trick Gelar di Ajang Eropa pada 2022-2023

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Tiga klub Italia: Inter Milan, AS Roma, dan Fiorentina ke final ajang Eropa musim ini (Hendy AS/Skor.id).
Tiga klub Italia yaitu Inter Milan, AS Roma, dan Fiorentina dengan bintang seperti Lautaro Martinez, Paulo Dybala, dan Nicolas Gonzalezke final ajang Eropa musim ini (Hendy AS/Skor.id).

SKOR.id - Eropa bisa menjadi milik Italia pada musim 2022-2023 ini. Jika memang terjadi, pencapaian itu  bukanlah yang pertama, tapi tetap sangat istimewa.

Kali terahir Liga Italia menempatkan wakil mereka di tiga ajang Eropa dalam satu musim terjadi pada 1993-1994.

Ketika itu, ada AC Milan yang ke final Liga Champions dan mereka tampil sebagai juara. Lalu Inter Milan di Piala UEF dan juga berhasil menjadi juara.

Satu tim lagi adalah Parma di ajang Piala Winners, tapi tim ini kalah di final dari klub asal Inggris, Arrsenal.

Musim ini setelah 29 tahun, Italia kembali mencatat pencapaian tersebut. Tiga klub Liga Italia (Seri A) berhasil ke final tiga ajang Eropa 2022-2023 ini.

Inter Milan, AS Roma, dan Fiorentina, ketiganya berhasil ke final untu tiga kategori kompetisi antarklub Eropa: Liga Champions, Liga Europa, dan Conference League.

Inter Milan akan tampil di final Liga Champions menghadapi Manchester City. Sedangkan AS Roma menghadapi klub asal Spanyol, Sevilla, di Liga Europa.

Sementara itu Fiorentina akan berduel dengan klub Liga Inggris lainnya, West Ham di final Conference League.

Dalam sejarahnya, pencapaian ini pernah empat kali terjadi. Dengan demikian, ini untuk kelima kalinya ada tiga tim asal Italia ke final pada musim yang sama.

Berikut ini pencapaian empat momen lainnya ketika tiga tim asal Italia berhasil ke final tiga ajang Eropa.

1988-1989: AC Milan, Napoli, Sampdoria

Ini menjadi musimnya era calcio ketika klub seperti AC Milan, Napoli, dan Sampdoria mendunia.

I Rossoneri pada musim ini tampil di final dan berhasil meraih gelar Piala (Liga) Champions) setelah mengalahkan Steua Bucuresti, 4-0, dalam final di Barcelona.

Empat gol AC Milan ketika itu dciptakan lewat hat-trick Ruud Gullit dan satu gol lagi Marco van Basten.

Napoli juga melengkapi sukses Italia ketika itu lewat kemenangan atas Stuttgart dalam dua laga final Piala UEFA. Napoli menang 2-1 di laga pertama di antaranya lewat penalti Diego Maradona, dan imbang 3-3 di laga kedua.

Namun, Sampdoria tidak beruntung karena mereka menghadapi Barcelona dalam laga yang digelar di Bern. Sampdoria kalah.

1989-1990: AC Milan, Juventus, Fiorentina, Sampdoria

Musim ini, AC Milan masih menjadi magnet besar di Eropa dan juga dunia. I Rossoneri kembali berhasil melangkah ke final dan kemudian tampil sebagai juara.

Pada musim ini, mereka merengkuh trofi Liga Champions setelah mengalahkan klub asal Portugal, Benfica, 1-0 lewat gol yang diciptakan Frank Rijkaard.

Musim ini ada empat klub Italia dengan all Italia final di ajang Piala UEFA, mempertemukan antara Juventus dan Fiorentina.

Juventus akhirnya yang tampil sebagai juara setelah menang 2-1 di laga pertama dan imbang 0-0 di laga kedua.

Sedangkan di ajang Piala Winners, Sampdoria akhirnya  berhasil menebus kegagalan lewat kemenangan 2-0 atas Anderlecth. Gianluca Vialli yang mencetak dua gol tersebut di perpanjangan waktu.

1992-1993: AC Milan, Juventus, Parma

Pada musim ini, kembali tiga klub asal Italia tampil di kompetisi Eropa. AC Milan selalu muncul, lalu ada Juventus dan kemudian Parma.

Hanya, kali ini AC Milan gagal mengulang sukses karena mereka harus mengakui ketangguhan klub Prancis, Marseille.

AC Milan mengalami kekalahan 0-1 di final Liga Champions 1992-1993. Berbeda dengan AC Milan, Juventus berhasil meraih gelar Piala UEFA.

Si Nyonya Tua menang dua laga final atas klub asal Jerman, Borussia Dortmund. Yang pertama menang 3-1 dan yang kedua 3-0.

Juventus ketika itu masih di bawah asuhan Giovanni Trapattoni dan mereka memiliki Gianluca Vialli.

Di ajang Piala Winners, Parma tampil sebagai juara setelah menang atas Anversa, 3-1.

1993-1994: AC Milan, Inter Milan, Parma

Kali ini Inter Milan kembali muncul ketika tiga klub Italia lolos ke final tiga ajang Eropa.

Bersama AC Milan, kedua tim ini berhasil menguasai Eropa. Inter Mlan juara Piala UEFA setelah mengalahkan Borussia Dortmund dalam dua laga final.

Sedangkan AC Milan juga sukses sebagai juara Liga Champions dengan mengalahkan Barcelona dengan skor meyakinkan 4-0.

Namun, lagi-lagi Parma mengalami kegagalan di aajang Piala UEFA. Kali ini merek takluk oleh klub Inggris, Arsenal.

Pencapaian

1988-1989: Menjuarai dua dari tiga final.

1989-1990: Menjuara tiga dari tiga final.

1992-1993: Menjuarai dua dari tiga final

1993-1994: Menjuarai dua dari tiga final.

Source: Sky Sports

RELATED STORIES

Pemain yang Juara Liga Champions dan Piala Dunia, Julian Alvarez atau Lautaro Martinez Siap Nyusul

Pemain yang Juara Liga Champions dan Piala Dunia, Julian Alvarez atau Lautaro Martinez Siap Nyusul

Mengawinkan gelar Piala Dunia dan Liga Champions di musim yang sama adalah sebuah keistimewaan yang hanya diraih para pemain elite.

Inter Milan Diberi Bocoran Cara Hentikan Erling Haaland

Erling Haaland berpotensi menjadi ancaman terbesar saat Inter Milan jumpa Manchester City di final Liga Champions.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Wuling Almaz Hybrid (Wuling Motors).

Automotive

IIMS Surabaya 2023 Catat Total Transaksi Rp236 Miliar, 849 Unit Kendaraan Terjual

Rangkaian IIMS Series berikutnya, IIMS Motobike Show, akan digelar 17-19 November 2023 di Istora Senayan, Jakarta.

Kunta Bayu Waskita | 06 Jun, 16:49

Liga 1

Bursa Transfer Liga 1: Juru Gedor asal Brasil Mendarat di Persikabo 1973

Pemain asing ketiga gabung ke Persikabo 1973, yakni penyerang subur berkebangsaan Brasil.

Teguh Kurniawan | 06 Jun, 16:42

Bintang Manchester City, Ilkay Gundogan (M. Yusuf/Skor,id).

Liga Inggris

VIDEO: Pep Guardiola tentang Gol Cepat Ilkay Gundogan

Berikut ini video konferensi pers Pep Guardiola menganalisis terjadinya gol cepat Ilkay Gundogan saat final Piala FA lawan Manchester United.

Irfan Sudrajat | 06 Jun, 16:20

Persib Bandung.jpg

Liga 1

Ryan Kurnia Ungkap Kesan Pertamanya Latihan bersama Persib Bandung

Ryan Kurnia didatangkan untuk memperkuat lini serang Persib Bandung, dan diharap segera beradaptasi dengan tim asuhan Luis Milla.

Teguh Kurniawan | 06 Jun, 16:04

Kiper Argentina Emiliano Martinez meluapkan emosinya (Jovi Ananda/Skor.id).

Music

Ucapan Psywar Kiper Argentina Emiliano Martinez Dijadikan Lirik Lagu Rap

“Mira que te como, hermano", kata Martinez. Artinya kurang lebih "Dengar, aku akan memakanmu, kawan.”

Kunta Bayu Waskita | 06 Jun, 15:49

Edin Dzeko (Inter Milan). (Dede Mauladi/Skor.id)

Fashion

3 Gaya Fashion Edin Dzeko yang Tidak Neko-neko

Striker Inter Milan, Edin Dzeko, terlihat tidak neko-neko dalam hal fashion.

Rais Adnan | 06 Jun, 15:21

Bali United.jpg

Liga 1

Bursa Transfer Liga 1: Bali United Resmi Perkenalkan Bek asal Thailand Elias Dolah

Komposisi pemain asing Bali United untuk musim 2023-2024 kian lengkap dengan kedatangan bek Timnas Thailand, Elias Dolah.

Teguh Kurniawan | 06 Jun, 14:45

Bek Manchester City, John Stones. (M. Yusuf/Skor.id)

Music

Daftar Peringkat Musisi Versi John Stones, Oasis Teratas

Bek Manchester City, John Stones, mengungkapkan daftar peringkat musisi masa lalu dan masa kini versinya.

Rais Adnan | 06 Jun, 14:30

Gelandang Argentina Rodrigo De Paul percaya diri mengenakan baju rajutan.jpeg

Fashion

Outfit Rajutan Rodrigo De Paul dari Burberry Diejek Warganet, Disebut Buatan Neneknya

Pakaian Tini Stoessel, istri Rodrigo, juga tidak luput dari kritikan warganet, dibilang terlalu “jadul”.

Kunta Bayu Waskita | 06 Jun, 14:12

Penyemprotan hama (M. Yusuf/Skor.id).

All Culture

5 Hama yang Berbahaya di Rumah dan Cara Mengatasinya

Setiap tanggal 6 Juni diperingati sebagai Hari Hama Sedunia, agar masyarakat sadar akan ancaman yang ditimbulkan oleh hama.

Rais Adnan | 06 Jun, 13:31

Load More Articles