Jelang Hadapi Timor Leste, Timnas Indonesia Hanya Punya Dua Bek Tengah Murni

Bagaskara Setyana AP

Editor:

  • Indonesia akan bertanding melawan Timor Leste pada akhir bulan ini.
  • Shin Tae-yong memanggil 27 pemain untuk menghadapi laga tersebut.
  • Dari 27 nama, terlihat hanya ada dua bek tengah murni yang dibawa Shin Tae-yong.

SKOR.id - Timnas Indonesia tampaknya hanya akan memiliki dua bek tengah murni saat melakoni uji coba melawan Timor Leste.

Seperti diketahui, Indonesia menantang Timor Leste dalam laga uji coba internasional.

Pertandingan itu akan diselenggarakan dua kali, yaitu pada tanggal 27 Januari dan 30 Januari 2022.

Kedua pertandingan itu seluruhnya akan digelar di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.

Menyambut pertandingan itu, Shin Tae-yong membawa 27 pemain untuk menjalani pemusatan latihan di Bali.

Dari 27 nama itu, delapan pemain belakang murni dipanggil oleh Shin Tae-yong.

Delapan pemain itu antara lain Fachruddin Aryanto, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga, Elkan Baggott, Pratama Arhan, Rizky Dwi, Edo Febriansyah, dan Achmad Figo.

Namun, Elkan Baggott tidak bisa hadir dalam pemusatan latihan itu.

Dengan demikian, jika dilihat dari daftar itu, Indonesia hanya memiliki dua bek tengah murni untuk menghadapi Timor Leste.

Dua bek itu adalah Fachruddin Aryanto dan Rizky Ridho.

Sebenarnya ada dua nama lagi yang kerap mengisi posisi bek tengah, yaitu Alfeandra Dewangga dan Rachmat Irianto.

Alfeandra Dewangga selama memperkuat PSIS Semarang dan timnas U-19 Indonesia lebih sering ditempatkan sebagai bek tengah.

Sementara Rachmat Irianto sempat bermain sebagai pemain belakang ketika masih membela timnas U-19 Indonesia di bawah asuhan Indra Sjafri.

Namun, kedua pemain itu saat ini kerap dipercaya untuk mengisi posisi gelandang bertahan oleh Shin Tae-yong.  

Praktis kini hanya Fachruddin dan Rizky yang menjadi pemain paling fasih dalam menjalankan tugas sebagai bek tengah.

Keduanya bertugas sebagai palang pintu terakhir sebelum lawan berhadapan langsung dengan kiper.

Sedangkan pemain belakang yang lainnya yang dibawa adalah para pemain yang mengisi posisi fullback.

Pratama Arhan, Rizky Dwi, Edo Febriansyah, dan Achmad Figo seluruhnya merupakan pemain yang biasa mengisi fullback.

Meski sudah membawa empat bek sayap, Shin Tae-yong juga memanggil Sani Rizki yang pada musim ini kerap dimainkan sebagai bek sayap kanan oleh Bhayangkara FC.

Posisi fullback tentunya berbeda dengan bek tengah. Meskipun memang sama-sama bertugas untuk bertahan.

Perbedaannya adalah, posisi fullback punya kesempatan untuk membantu serangan jika dibutuhkan.

Peran itu seperti yang dilakukan oleh Pratama Arhan dan Asnawi Mangkualam di Piala AFF 2020 lalu.

Keduanya kerap memberi dukungan ketika para penyerang sayap Indonesia melakukan serangan.

Berita Timnas Indonesia lainnya: 

Rudy Eka Akui Komentar Netizen Pengaruhi Mental Timnas Putri Indonesia

Rudy Eka Sebut Jam Terbang Jadi Biang Kerok Keterpurukan Timnas Putri Indonesia

 

RELATED STORIES

Tiket Telah Dijual, Laga Timnas Indonesia vs Timor Leste Bisa Dihadiri Penonton

Tiket Telah Dijual, Laga Timnas Indonesia vs Timor Leste Bisa Dihadiri Penonton

Pertandingan uji coba antara timnas Indonesia kontra Timor Leste pada akhir bulan ini.

Mees Hilgers Masuk Tim Terbaik Pekan Ke-20 Eredivisie Versi Eks Pemain Timnas Belanda

Mees Hilgers Masuk Tim Terbaik Pekan Ke-20 Eredivisie Versi Eks Pemain Timnas Belanda

Mantan pemain timnas Belanda, Peter Hoekstra, memasukkan nama Mees Hilgers ke dalam starting XI terbaiknya untuk pekan ke-20 Liga Belanda.

Toulon Tournament: Kami Sudah Undang Indonesia, tapi Federasi Tak Merespons

Toulon Tournament: Kami Sudah Undang Indonesia, tapi Federasi Tak Merespons

Turnamen sepak bola usia muda, Toulon Tournament, mengungkap bahwa mereka telah mengundang Indonesia pada edisi 2022.

Ketum PSSI Tanggapi Kabar Timnas Indonesia Tak Respons Undangan Toulon Tournament

Ketum PSSI Tanggapi Kabar Timnas Indonesia Tak Respons Undangan Toulon Tournament

Ketua Umum PSSI, Mochammad Iriawan, memberikan tanggapannya soal kabar Indonesia tak berpartisipasi di Toulon Tournament 2022.

Meski Kondisi Fisik Belum Maksimal, Timnas Indonesia Tetap Siap Lawan Timor Leste

Meski Kondisi Fisik Belum Maksimal, Timnas Indonesia Tetap Siap Lawan Timor Leste

Pelatih fisik timnas Indonesia ungkap kondisi fisik pemain jelang laga uji coba internasional melawan Timor Leste.

Shin Tae-yong Akui Timor Leste Sudah Punya Progres yang Baik

Shin Tae-yong Akui Timor Leste Sudah Punya Progres yang Baik

Ada beberapa hal yang menjadi keunggulan dari Timor Leste di mata Shin Tae-yong.

Pertandingan Timnas Indonesia vs Timor Leste Batal Dihadiri Penonton, Ini Penjelasan PSSI

Pertandingan Timnas Indonesia vs Timor Leste Batal Dihadiri Penonton, Ini Penjelasan PSSI

Rencana pertandingan timnas Indonesia versus Timor Leste boleh dihadiri penonton dipastikan batal.

Timnas Indonesia vs Timor Leste: Prediksi dan Link Live Streaming

Timnas Indonesia akan menghadapi Timor Leste pada FIFA Matchday Januari 2022, berikut prediksi dan link live streaming laga tersebut.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Putaran Nasional Liga 4 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Berikut jadwal, hasil, dan klasemen putaran nasional Liga 4 2024-2025.

Rais Adnan | 23 Apr, 13:09

Ilustrasi olahraga pacuan kuda (Dede Mauladi/Skor.id).

Other Sports

JIEPP Segera Dijadikan Fasilitas Olahraga Berkuda Terintegrasi Pertama di Indonesia

Perjanjian Kerja sama Pemanfaatan, Pembangunan, dan Pengelolaan Fasilitas Olahraga Berkuda Pacu di JIEPP, Rabu (23/4/2025).

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 12:47

Alex Martins, pemain asing Dewa United FC pada Liga 1 2023-2024. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga 1

Alex Martins Kandidat Kuat Top Skor, Pertegas Dominasi Striker Brasil di Liga 1

Striker Dewa United, Alex Martins, saat ini memimpin daftar pencetak gol terbanyak Liga 1 musim ini dengan 23 gol.

Rais Adnan | 23 Apr, 09:18

ferry paulus

Liga 1

Tersisa 5 Pekan, PT LIB Siapkan Wasit Asing untuk Laga Krusial Liga 1

PT LIB kembali membuka opsi penggunaan wasit asing di sisa Liga 1 2024-2025.

Rais Adnan | 23 Apr, 08:58

Pemain Wolverhampton Wanderers asal Brasil, Matheus Cunha. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga Inggris

7 Fakta Matheus Cunha yang Harus Kamu Tahu!

Apa saja fakta yang harus kamu tahu tentang Matheus Cunha? Berikut ini beberapa di antaranya!

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 08:43

Catur dianggap sebagai olahraga otak yang tidak memerlukan banyak aktivitas fisik (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

Esports

Melihat Fenomena Pemain Catur Dunia Gabung Tim Esports

Tim-tim Esports dunia kini berbondong-bondong merekrut para pemain catur dunia untuk masuk ke tim mereka, mengapa?

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 08:39

Liga 4 Nasional atau Liga 4 putaran nasional. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Daftar Pelatih Tim Liga 4 Nasional 2024-2025, Ada Delapan Mantan Pemain Timnas Indonesia

Terdapat delapan mantan pemain Timnas Indonesia di berbagai era yang menangani tim peserta Liga 4 Nasional 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 06:20

Arema FC vs Madura United di pertandingan tunda pekan ke-28 Liga 1 2025-2025 pada 24 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Arema FC vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Laga tunda pekan ke-28 digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, pada Kamis (24/4/2025) malam.

Taufani Rahmanda | 23 Apr, 05:44

FFWS alias Free Fire World Series. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

FFWS SEA Spring 2025: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS SEA Spring 2025 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire se-Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 23 Apr, 05:27

Arsenal kembali ke semifinal Liga Champions setelah 16 tahun. (Deni Sulaeman/Skor.id).

World

Penantian 16 Tahun Arsenal untuk Kembali ke Semifinal Liga Champions

Seusai kalahkan Real Madrid, Arsenal akhiri penantian selama 16 tahun untuk kembali ke semifinal Liga Champions.

Pradipta Indra Kumara | 23 Apr, 04:41

Load More Articles