Intimidasi Wasit dan Langgar Regulasi, Persija Dijatuhi Sanksi Berat oleh Komdis PSSI

Adif Setiyoko

Editor:

  • Komite Disiplin (Komdis) PSSI menjatuhkan sanksi berat untuk Persija Jakarta yang melakukan tiga pelanggaran.
  • Komdis PSSI menyebut, salah satu pelanggaran yang dilakukan ofisial Persija ialah mengitimidasi perangkat pertandingan.
  • Akibat tiga pelanggaran itu, Persija Jakarta dijatuhi sanksi berupa denda sebesar Rp145 juta oleh Komdis PSSI.

SKOR.id – Persija Jakarta menjadi salah satu kontestan Liga 1 2021-2022 yang mendapatkan hukuman dan sanksi paling berat dari Komite Disiplin (Komdis) PSSI.

Setidaknya, dari hasil sidang yang dirilis oleh Komdis PSSI pada Kamis (28/10/2021), Persija Jakarta melakukan tiga pelanggaran yang berat.

Akibat tiga pelanggaran tersebut, tim berjulukan Macan Kemayoran ini dijatuhi sanksi oleh Komdis PSSI berupa denda sebesar Rp145 juta.

Untuk pelanggaran pertama, Komdis PSSI memutuskan untuk menghukum manajer Persija Jakarta, Muhammad Araaf, karena tingkah laku buruk pada laga melawan Arema FC.

Dalam duel yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Minggu (17/10/2021) itu, Araaf dinilai melakukan intimidasi terhadap perangkat pertandingan.

Ketua Komdis PSSI, Erwin Tobing, menjelaskan jenis pelanggaran yang dilakukan oleh Araaf pada pertandingan tersebut.

“Muhammad Araaf berteriak dan mengeluarkan kata-kata yang tidak pantas kepada perangkat pertandingan,” kata Erwin Tobing, dalam sesi konferensi pers, Kamis (28/10/2021).

Erwin menyebut, Araaf dinilai melanggar pasal 61 dalam Kode Disiplin PSSI. Akibatnya, Komdis menjatuhkan dua sanksi kepada lelaki yang pernah menjabat sebagai Sekretaris Persija itu.

 

Sanksi pertama ialah hukuman denda sebesar Rp 45 juta, sedangkan sanksi kedua ialah larangan mendampingi Persija Jakarta dalam satu pertandingan.

“Tindakannya dianggap tidak pantas. Sehingga, dia juga akan kami beri hukuman denda yang cukup besar sesuai dengan kode disiplin yang ada, yakni pasal 61,” ujar Erwin.

“Kita juga menjatuhkan hukuman larangan beraktivitas pada satu pertandingan. Kami juga sudah menyebutkan pertandingan yang dimaksud ke dalam SK (Surat Keputusan).”

Selain pelanggaran yang dilakukan oleh manajernya itu, tim asal Ibu Kota ini juga melakukan dua pelanggaran regulasi pada pertandingan melawan Madura United.

Dalam duel yang dihelat di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Jumat (22/10/2021) itu, skuad Macan Kemayoran dianggap menyebabkan keterlambatan kick-off.

Selain itu, ada pula tamu VIP yang masuk ke ruang ganti tim. Masing-masing pelanggaran tersebut membuat Persija dijatuhi hukuman denda sebesar Rp50 juta.

Sehingga, total denda yang ditanggung Persija dari kedua pelanggaran regulasi itu mencapai Rp100 juta. Apabila ditotal dengan denda Araaf, maka Persija didenda sebesar Rp145 juta rupiah.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Skor.id (@skorindonesia)

Berita PSSI Lainnya:

PSSI Dukung FIFA Gelar Piala Dunia Dua Tahun Sekali

Pesan Ketua Umum PSSI untuk Timnas U-23 Indonesia Jelang Leg Kedua Lawan Australia

Minta Maaf ke PSSI, Elkan Baggott Tegaskan Siap Bela Timnas Indonesia

RELATED STORIES

Buntut Laporan Perserang, PSSI Siapkan Investigasi dan Sanksi Berat untuk Pelaku Pengaturan Skor

Buntut Laporan Perserang, PSSI Siapkan Investigasi dan Sanksi Berat untuk Pelaku Pengaturan Skor

PSSI segera bergerak untuk menindaklanjuti laporan Perserang Serang soal dugaan praktik pengaturan skor di Liga 2 2021.

Persik Kediri vs Persija Jakarta: Prediksi dan Link Live Streaming

Persik Kediri vs Persija Jakarta: Prediksi dan Link Live Streaming

Berikut ini Skor.id menyajikan prediksi dan link live streaming pertandingan Persik Kediri melawan Persija Jakarta.

Direktur Utama PT LIB Akan Uji Coba VAR Pada Pertandingan Akhir Musim Liga 1 2021-2022

Direktur Utama PT LIB Akan Uji Coba VAR Pada Pertandingan Akhir Musim Liga 1 2021-2022

PT LIB sedang mempersiapkan penggunaan teknologi VAR untuk musim depan. VAR akan diuji coba pada akhir musim Liga 1 2021-2022.

LIVE Update: Persik Kediri vs Persija Jakarta

LIVE Update: Persik Kediri vs Persija Jakarta

Catatan hasil yang sama dari kedua tim sebelum pekan ke-10 Liga 1 2021-2022 mewarnai laga Persik Kediri kontra Persija Jakarta

Hasil Persik vs Persija: Macan Kemayoran Selamat dari Kekalahan

Hasil Persik vs Persija: Macan Kemayoran Selamat dari Kekalahan

Laga pekan ke-10 Liga 1 2021-2022 antara Persik Kediri kontra Persija Jakarta selesai tanpa pemenang pada Sabtu (30/10/2021) malam

Persija Pilih Balik ke Jakarta, Bambang Pamungkas Ungkap Alasannya

Persija Pilih Balik ke Jakarta, Bambang Pamungkas Ungkap Alasannya

Pada laga terakhir, Persija ditahan imbang Persik Kediri dengan skor 2-2

Masuk Pengujung Seri Kedua Liga 1 2021-2022, Persija Ancang-ancang Rombak Pemain

Masuk Pengujung Seri Kedua Liga 1 2021-2022, Persija Ancang-ancang Rombak Pemain

Persija Jakarta menjadi salah satu tim yang tengah bersiap-siap merombak susunan pemain pada paruh musim Liga 1 2021-2022.

Eksklusif Wasekjen PSSI: Bicara Target Jangka Pendek dan Panjang PSSI

Eksklusif Wasekjen PSSI: Bicara Target Jangka Pendek dan Panjang PSSI

Wakil Sekretaris Jenderal PSSI, Maaike Ira Puspita mengungkapkan target jangka pendek dan jangka panjang PSSI.

Ketua Umum PSSI: Wasit Bakal Tamat Jika Tak Jaga Integritas saat Tugas

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan silaturahmi dengan para wasit dan asisten wasit Liga 1 2021-2022, Rabu (17/11/2021) malam.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Link Live Streaming pertandingan Liga Inggris. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Fulham vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Fulham vs Chelsea di pekan ke-33 Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 12:49

Persita Tangerang vs Arema FC dalam lanjutan pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Taufani Rahmanda/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persita vs Arema FC di Liga 1 2024-2025

Jelang duel pekan ke-29, Minggu (20/4/2025) sore, Persita Tangerang dan Madura United sama punya modal bagus.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 10:46

Megawati Hangestri resmi gabung PBV Petrokimia Gresik.

Other Sports

Soal Debut Megawati Hangestri, Ini Kata Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia

Pelatih Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, Jeff Jiang Jie, mengungkap kapan waktu realistis bagi Megawati Hangestri untuk debut.

Teguh Kurniawan | 19 Apr, 10:44

Skuad Manchester United musim 2024-2025. (Deni Sulaeman/Skor.id).

Liga Inggris

Tim Manchester United Musim Ini Tetap Jadi yang Terburuk dalam Sejarah Mereka di Liga Inggris

Tim Manchester United musim ini akan menjadi yang terburuk dalam sejarah mereka di Liga Inggris era Premier League.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 10:20

Persebaya Surabaya vs Madura United atau Derbi Suramadu dalam penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025 pada 20 April 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

Liga 1

Prediksi dan Link Live Streaming Persebaya vs Madura United di Liga 1 2024-2025

Duel bertajuk Derbi Suramadu, Minggu (20/4/2025) malam, menjadi penutup pekan ke-29 Liga 1 2024-2025.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 09:35

Garuda Academy, program PSSI untuk mencetak generasi baru manajemen olahraga yang diluncurkan Mei 2025. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

PSSI Siapkan Garuda Academy sebagai Program Cetak Generasi Baru Manajemen Olahraga

Dalam upaya mendorong profesionalisme dan memperkuat fondasi industri olahraga nasional, PSSI akan meluncurkan Garuda Academy.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 07:41

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Everton vs Manchester City di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 19 Apr, 06:31

Gelandang Timnas Indonesia, Joey Pelupessy, membela klub asal Belgia Lommel SK. (Foto: Instagram Joey Pelupessy/Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

National

Lima Pemain Timnas Indonesia Sama Alami Kekalahan di Klub pada Kompetisi Kasta Kedua

Para pemain Timnas Indonesia yang berkarier di klub luar negeri melanjutkan kiprahnya pada Sabtu (19/4/2025) dini hari WIB.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:58

Bursa transfer futsal atau pergerakan keluar-masuk pemain di Liga Futsal Indonesia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Futsal

Update Bursa Transfer Paruh Musim Pro Futsal League 2024-2025

Aktivitas 12 tim peserta Pro Futsal League 2024-2025 pada bursa transfer paruh musim, yang terus diperbaharui.

Taufani Rahmanda | 19 Apr, 04:13

Kompetisi sepak bola kasta tertinggi di Indonesia, Liga 1 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id)

Liga 1

Liga 1 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Liga 1 2024-2025 yang terus diperbarui seiring berjalannya kompetisi, plus profil tim peserta.

Skor Indonesia | 19 Apr, 04:11

Load More Articles