Hasil PSS Sleman vs Persik Kediri: Dua Kali Tertinggal, Macan Putih Bisa Kalahkan Elang Jawa

Hanputro Widyono

Editor:

  • Berikut hasil pertandingan Liga 1 2021-2022 antara PSS Sleman vs Persik Kediri.
  • Sempat tertinggal dua kali, Persik Kediri mampu membalikkan keadaan dan keluar sebagai pemenang.
  • Hasil ini membawa Persik Kediri menggeser PSS Sleman di klasemen sementara Liga 1 2021-2022.

SKOR.id - Laga lanjutan Liga 1 2021-2022 pekan ke-22 antara PSS Sleman menghadapi Persik Kediri di Stadion Kapten I Wayan Dipta telah berakhir, Rabu (2/2/2022) petang.

Persik Kediri sukses mengalahkan PSS Sleman dengan skor 3-2. Dalam laga ini, PSS Sleman sempat dua kali unggul.

Gol-gol PSS Sleman dicetak oleh Kim Jeffrey Kurniawan pada menit ke-28 dan Wander Luiz (61').

Sementara itu, tiga gol Persik Kediri dicetak oleh Faris Aditama (55') dan dua dari Septian Bagaskara (69' serta 75').

Hasil ini membuat Persik Kediri menggeser PSS Sleman dari posisi 12 klasemen sementara Liga 1 2021-2022 dengan raihan 25 poin, sedangkan PSS Sleman turun ke urutan 13.

Babak Pertama

Pertandingan antara PSS Sleman melawan Persik Kediri berlangsung menarik. Kedua tim silih berganti melancarkan serangan.

PSS tampil agresif pada awal babak pertama. Pada menit ke-28, PSS Sleman unggul lebih dulu.

Bermula dari situasi sepak pojok, para pemain Persik Kediri gagal melakukan sapuan dengan baik.

Bola yang bergulir di dalam kotak penalti dapat dikuasai gelandang PSS, Kim Jeffrey Kurniawan. Pada percobaan pertama, tendangan Kim Kurniawan masih diblok pemain Persik.

Tetapi bola kembali menuju kepadanya. Kim Kurniasan pun memaksimalkan kesempatan kedua dengan mengirimkan sepakan mendatar ke sisi kanan gawang Persik.

Bola meluncur ke dalam gawang tanpa mampu dihalau kiper Persik. PSS Sleman unggul 1-0.

Tertinggal satu gol membuat tim Macan Putih meningkatkan intensitas serangan. Beberapa situasi tendangan bebas yang didapatkan Persik sebenarnya bisa dimanfaatkan dengan baik untuk menebar ancaman.

Eksekusi Risna Prahalabenta dan Dionathan Machado masih bisa diamankan oleh kiper PSS, Miswar Saputra. Demikian juga peluang yang didapatkan Faris Aditama pada menit-menit akhir.

Ia dalam posisi bebas dan langsung berhadapan dengan Miswar Saputra ketika menerima bola umpan dari Fahmi Al Ayyubi dari sisi kanan.

Faris Aditama coba mengincar sudut gawang PSS. Tapi, Miswar Saputra sangat sigap untuk menutup tendangan tersebut. Skor 1-0 untuk keunggulan PSS bertahan hingga jeda laga.

Babak Kedua

Memasuki babak kedua, pelatih Persik, Javier Roca, mencoba membuat perubahan dengan menarik Ady Eko Jayanto dan memasukkan Fitra Ridwan.

Sempat menebar ancaman melalui Wander Luiz pada awal babak kedua, gawang PSS Sleman justru kebobolan pada menit ke-55.

Faris Aditama seakan menjawab kegagalannya memasksimalkan peluang pada akhir babak pertama.

Pada kesempatan kali ini, Faris Aditama tak menyia-nyiakan peluang yang ia dapat untuk mencetak gol.

Gol yang dikreasikan Faris Aditama memanfaatkan umpan Fahmi Al Ayyubi membuat papan skor berubah menjadi 1-1. Gol ini membuat pertandingan semakin seru.

Enam menit selepas gol balasan Persik, PSS Sleman kembali memimpin. Kerja sama antara Riki Dwi dan Wander Luiz berbuah gol kedua untuk PSS.

Sodoran dari Riki Dwi sukses dikonversikan Wander Luiz menjadi gol. PSS kembali memimpin dengan skor 2-1 pada menit ke-61.

Keunggulan tim berjulukan Elang Jawa itu tak berlangsung lama. Pada menit ke-69, striker Persik, Septian Bagaskara, yang bermain sebagai pemain pengganti mampu mencetak gol penyama kedudukan.

Septian Bagaskara menjebol gawang PSS seusai memanfaatkan assist dari Dionatan Machado. Skor berubah sama kuat 2-2 dan pertandingan kian seru.

Beberapa pergantian pemain yang dilakukan Javier Roca pada babak kedua terbukti ampuh.

Kerja sama dua pemain pengganti, Fitra Ridwan dan Septian Bagaskara menyumbangkan gol ketiga Persik di laga ini.

Fitra Ridwan bertindak sebagai pengumpan, sedangkan Septian Bagaskara menjadi pencetak gol. Gol pada menit ke-74 menjadi gol kedua Septian di laga ini. Persik berbalik unggul 3-2.

Tak ada gol tambahan di sisa pertandingan babak kedua. Persik menang dengan skor 3-2 atas PSS Sleman.

Susunan Pemain:

PSS Sleman: Miswar Saputra; Mahdi Albaar, Imam Mahmudi, Marthin Alessandro Dusay, Derry Rachman; M Kanu Helmiawan, Kim Kurniawan; Arsyad Yusgiantoro, Riki Dwi Saputro, Rifaldi Bawuo; Wander Luiz

Pelatih: I Putu Gede Swisantoso

Persik Kediri: Fajar Setya Jaya; Agil Munawar, Risna Prahalabenta, Arthur Felix Silva, Ibrahim Sanjaya; Taufiq, Adi Eko Jayanto; Fahmi Al-Ayyubi, Faris Aditama, Dionathan Machado; Muhamad Ridwan

Pelatih: Javier Roca

Berita Liga 1 Lainnya:

12 dari 18 Peserta Liga 1 2021-2022 Sudah Mendapati Kasus Positif Covid-19 di Tim

Liga 1 2021-2022: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain Persela vs Arema FC

 

 

RELATED STORIES

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain Persita vs Borneo FC

Skor Indeks Liga 1 2021-2022: MoTM dan Rating Pemain Persita vs Borneo FC

Berikut ini skor indeks MoTM dan rating pemain laga Persita Tangerang lawan Borneo FC, Rabu (2/2/2022).

Gagal Pertahankan Keunggulan, Pelatih PSS Sleman Keluhkan Kondisi Timnya

Gagal Pertahankan Keunggulan, Pelatih PSS Sleman Keluhkan Kondisi Timnya

Pelatih PSS Sleman, I Putu Gede, tak mampu menutupi kekecewaannya setelah tumbang dari Persik kediri pada laga pekan ke-22 Liga 1 2021-2022.

Mental Pemain PSS Sleman Tak Ideal, Efek Banyak Masalah Menerpa Mereka

Mental Pemain PSS Sleman Tak Ideal, Efek Banyak Masalah Menerpa Mereka

Pelatih PSS Sleman, I Putu Gede, meminta anak asuhnya untuk segera melupakan kekalahan dari Persik Kediri pada laga pekan ke-22 Liga 1 2021-2022.

Persik Kediri Ingin Jadi Lawan yang Kokoh untuk Persipura

Persik Kediri Ingin Jadi Lawan yang Kokoh untuk Persipura

Pelatih Persik, Javier Roca, menilai Persipura sebagai pembunuh tim besar.

Persik Kediri Siapkan Mental dan Konsentrasi Selama 100 Menit, Javier Roca Ungkap Tujuannya

Persik Kediri Siapkan Mental dan Konsentrasi Selama 100 Menit, Javier Roca Ungkap Tujuannya

Kontestan Liga 1 2021-2022, Persik Kediri menyiapkan mental dan konsentrasi pemainnya untuk bermain selama 100 menit.

Pendapat Dionatan Machado soal Pemain Timnas Filipina Milik Persik Kediri

Dalam tiga penampilannya bersama Persik, Marwin Angeles belum merasakan kekalahan di Liga 1 2021-2022.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

Liga Italia

Prediksi dan Link Live Streaming AC Milan vs Juventus di Liga Italia 2024-2025

Prediksi dan link live streaming AC Milan vs Juventus pada laga ke-13 Liga Italia 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 01:00

Laga Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025. (Hendy Andika/Skor.id).

La Liga

Prediksi dan Link Live Streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025

Prediksi pertandingan dan link live streaming Celta Vigo vs Barcelona di La Liga 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 23 Nov, 00:05

Pertandingan Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Prediksi dan Link Live Streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025

Prediksi dan link live streaming Leicester City vs Chelsea di Liga Inggris 2024-2025.

Pradipta Indra Kumara | 22 Nov, 23:14

Kejuaraan dunia Mobile Legends: Bang Bang, M6 World Championship. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id)

Esports

M6 World Championship: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

Gelaran M6 World Championship sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen tingkat dunia Mobile Legends: Bang Bang ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:52

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:51

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:50

Turnamen Free Fire tingkat dunia, FFWS Global Finals 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

FFWS Global Finals 2024: Hasil, Jadwal, Klasemen Lengkap

Gelaran FFWS Global Finals 2024 sedang dihelat. Ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkap turnamen Free Fire tingkat dunia ini.

Thoriq Az Zuhri | 22 Nov, 21:49

Valentino Rossi (1), Jorge Lorenzo (2), Marc Marquez (3), Maverick Vinales (4), dan Jorge Martin (5), semua terinspirasi karakter superhero dalam film. (M. Yusuf/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengapa Banyak Bintang MotoGP Terinspirasi Karakter Superhero Film

Mulai Valentino Rossi hingga Jorge Martin, sejumlah pembalap MotoGP terinspirasi karakter-karakter pahlawan super dari komik atau film untuk merayakan kemenangan.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 18:44

Warna dasar hitam dipilih oleh Starcow Paris dan Kappa untuk koleksi jersey yang baru saja mereka rilis. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Kerja Sama Starcow Paris dan Kappa untuk Jersey Kolaboratif

Starcow Paris dan Kappa merilis koleksi model jersey dalam jumlah terbatas.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:56

Aktris Sydney Sweeney menghabiskan satu hari di lintasan balap bersama juara NASCAR Cup Series 2023 Ryan Blaney. (Dede S. Mauladi/Skor.id)

Culture

Sydney Sweeney Sulit Lupakan Sensasi di Atas Mobil NASCAR

Aktris seksi Hollywood Sydney Sweeney terkesan dengan kehidupan cepat di lintasan balap mobil NASCAR.

Tri Cahyo Nugroho | 22 Nov, 16:45

Load More Articles