Gian Piero Gasperini: Atalanta Juara dengan Cara yang Luar Biasa

Irfan Sudrajat

Editor: Irfan Sudrajat

Pelatih Atalanta, Gian Piero Gasperini, dengan trofi Liga Europa. (Yusuf/Skor.id).
Pelatih Atalanta, Gian Piero Gasperini, dengan trofi Liga Europa setelah timnya menang 3-0 atas Bayer Leverkusen, Kamis (23/5/2023) dini hari WIB. (Yusuf/Skor.id).

SKOR.id - Setiap pelatih memiliki momen terbaik. Untuk Gian Piero Gasperini, momen terbaik tersebut baru diraihnya setelah 21 tahun perjalanan kariernya sebagai pelatih.

Debutnya sebagai pelatih di tim senior dimulai pada tahun 2003 saat membawa Crotone menang atas L'Aguila, di ajang Seri C1.

Saat itu, usia Gian Piero Gasperini sudah 45 tahun setelah di musim sebelumnya menangani tim junior Juventus.

Kini, 21 tahun kemudian, di Stadion Aviva (Dublin) Irlandia, Gian Piero Gasperini dalam usia 66 tahun, mendapatkan trofi yang diimpikan banyak pelatih: trofi Liga Europa.

Gian Piero Gasperini membawa Atalanta juara Liga Europa 2023-2024 setelah mengalahkan Bayer Leverkusen, 3-0, Kamis (24/5/2024) dini hari WIB.

Tiga gol Atalanta dalam pertandingan ini diciptakan penyerang sayap timnya, Ademola Lookmann. Trofi Liga Europa merupakan trofi atau gelar pertama sepanjang kariernya sebagai pelatih.

"Kami juara dengan cara yang luar biasa," kata Gian Piero Gasperini, terkait sukses timnya meraih gelar Liga Europa 2023-2024, seperti yang diberitakan Sky Sports Italia.

"Kami juara setelah mengalahkan tim-tim yang kuat. Ini seperti ketika Anda sudah memiliki istri dan anak Anda kemudian Anda bertemu dengan seorang wanita cantik," kata Gian Piero Gasperini, tertawa, mengibaratkan.

Wanita cantik yang dimaksud tentunya adalah gelar atau trofi Liga Europa, sedangkan istri dalam pengibaratan tersebut adalah Atalanta yang telah diasuhnya sejak 2016 silam.

Trofi Liga Europa memang menandai dari perjalanan Atalanta di bawah asuhan Gian Piero Gasperini. Sepanjang bersama pelatih dengan rambut putih ini, Atalanta faktanya mengalami peningkatan baik di ajang domestik maupun Eropa.

Ketika musim pertamanya menangani Atalanta, targetnya adalah mengamankan tim ini dari ancaman degradasi.

Tapi, hanya dua tahun kemudian, dia sudah berhasil membawa Atalanta tampil di Liga Europa pada 2018 silam.

Dan, setahun kemudian, untuk pertama kalinya dalam sejarah klub berjulukan La Dea ini, tim ini bermain di ajang Liga Champions.

Kini, Gian Piero Gasperini membawa Atalanta juara Liga Europa. Dan, Atalanta meraih gelar tersebut dengan cara yang luar biasa.

Ya, Atalanta adalah tim satu-satunya yang mampu mengalahkan Bayer Leverkusen pada musim ini. Sebelum laga final ini, Bayer Leverkusen membawa rapor tidak terkalahkan dalam 51 laga semua ajang.

Atalanta juga juara Liga Europa 2023-2024 dengan jalan yang mengesankan dengan menalukkan tim kuat Eropa.

Salah satu yang luar biasa adalah ketika mengalahkan Liverpool di Stadion Anfield, 3-0, pada 11 April 2024 di laga pertama perempat final.

"Kami mengalahkan tim yang kuat seperti Liverpool, Sporting, dan Bayer Leverkusen. Hari ini, kami melakukannya dengan cara yang indah dan performa yang tidak akan terlupakan," kata Gian Piero Gasperini lagi.

Ademola Lookman dengan trofi Liga Europa. (Yusuf/Skor.id).
Ademola Lookman dengan trofi Liga Europa bersama rekan setimnya setelah menang 3-0 atas Bayer Leverkusen, Kamis (23/5/2024) dini hari WIB. (Yusuf/Skor.id).

Menganalisis Permainan Leverkusen

Kemenangan dengan tiga gol tapa balas memang mengejutkan. Bahkan, Atalanta dapat dikatakan tidak terlau diunggulkan untuk tampil sebagai juara. Namun, tim ini selalu memberikan kejutan.

"Kami selalu bermain dengan tridente, dan di final ini mereka (pemain) dalam kondisi yang bagus. Kami hanya ingin meraih kemenangan dan kami tidak ingin bermain bertahan," kata Gian Piero Gasperini lagi.

Sebagai pelatih, selain taktik dia pun mengakui harus menyaksikan laga-laga Bayer Leverkusen sepanjang musim ini. "Kami juga menyaksikan bagaimana mereka bermain saat menghadapi AS Roma," kata Gian Piero Gasperini.

"Kami tahu ada kondisi untuk membuat mereka mengalami kesulitan dan kami menjalankan rencana itu dengan sempurna, kami mampu menjalankannya sejak awal hingga pertandingan berakhir," katanya lagi.

Source: Sky Sport Italia

RELATED STORIES

Atalanta Juara Liga Europa 2023-2024, Ademola Lookman Hat-trick

Atalanta Juara Liga Europa 2023-2024, Ademola Lookman Hat-trick

Atalanta ukir sejarah dengan gelar Liga Europa 2023-2024 setelah menang atas Bayer Leverkusen dalam final yang digelar Kamis (23/5/2024) dini hari WIB.

Perjalanan Atalanta Menuju Final Liga Europa 2023-2024

Atalanta berhasil memastikan satu tempat ke final Liga Europa 2023-2024, menghadapi Bayer Leverkusen.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Laga lanjutan Grup E Euro 2024 Slovakia vs Ukraina berlangsung Jumat (21/6/2024) malam ini pukul 20.00 WIB (Yusuf/Skor.id).

World

Prediksi dan Link Live Streaming Slovakia vs Ukraina di Euro 2024

Pelatih Slovakia Francesco Calzona minta pemainnya hentikan euforia kemenangan atas Belgia, fokus lawan Ukraina.

Kunta Bayu Waskita | 21 Jun, 03:18

Peran Cristiano Ronaldo di Timnas Portugal dinantikan saat Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Stadeo X Tekel Bebas: Peran Ronaldo di Euro 2024, Andalan atau Beban?

Stadeo Live Room bekerja sama dengan Tekel Bebas akan membahas soal peran Cristiano Ronaldo bersama Timnas Portugal di Euro 2024.

Thoriq Az Zuhri | 21 Jun, 02:43

Turnamen Mobile Legends, MSC 2024, di Piala Dunia Esports alias Esports World Cup 2024. (Yusuf/Skor.id)

Esports

Daftar Lengkap Roster Semua Tim di MSC 2024

Gelaran MSC 2024 akan jadi bagian dari Esports World Cup 2024 alias Piala Dunia Esports, berikut ini daftar lengkap roster semua tim.

Thoriq Az Zuhri | 21 Jun, 02:16

Turnamen PUBG Mobile World Cup 2024 di Piala Dunia Esports alias Esports World Cup 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

Beruntung! Indonesia Tambah 1 Tim di PUBG Mobile World Cup

Di gelaran PUBG Mobile World Cup 2024 yang jadi bagian dari Esports World Cup alias Piala Dunia Esports, Indonesia menambah satu tim.

Thoriq Az Zuhri | 20 Jun, 22:39

Turnamen PUBG Mobile World Cup 2024 di Piala Dunia Esports alias Esports World Cup 2024. (Hendy Andika/Skor.id)

Esports

Daftar Tim yang Sudah Lolos PUBG Mobile World Cup 2024

Di turnamen PUBG Mobile World Cup 2024 yang jadi bagian dari Piala Dunia Esports alias Esports World Cup 2024, ini tim-tim yang sudah lolos.

Thoriq Az Zuhri | 20 Jun, 22:22

Euro 2024 akan digelar di Jerman pada 14 Juni hingga 15 Juli 2024. (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Euro 2024: Jadwal, Hasil, dan Klasemen Lengkap

Euro 2024 akan digelar mulai 14 Juni 2024 di Jerman, berikut ini jadwal pertandingannya, serta hasil, dan klasemen yang akan diperbarui saat turnamen ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 20 Jun, 21:55

Man of the Match pada pertandingan Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Man of the Match Euro 2024 - Spanyol vs Italia: Nico Williams

Nico Williams terpilih menjadi Man of the Match pertandingan Grup B Euro 2024 antara Spanyol vs Italia.

Pradipta Indra Kumara | 20 Jun, 21:52

Man of the Match pada pertandingan Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Jovi Arnanda/Skor.id).

World

Man of the Match Euro 2024 - Denmark vs Inggris: Pierre-Emile Hojbjerg

Pierre-Emile Hojbjerg terpilih menjadi Man of the Match laga Euro 2024 (Piala Eropa 2024) antara Denmark vs Inggris.

Pradipta Indra Kumara | 20 Jun, 18:37

Laga Denmark vs Inggris terjadi di Grup C Euro 2024 (Piala Eropa 2024). (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id).

World

Hasil Denmark vs Inggris: Langkah The Three Lions Tertahan

Inggris belum mampu lolos langsung ke 16 besar Euro 2024 usai ditahan Denmark.

Tri Cahyo Nugroho | 20 Jun, 18:33

Arne Slot, pelatih Liverpool yang baru. (Jovi Arnanda/Skor.id)

Liga Inggris

Arne Slot Janjikan Liverpool Takkan Jauh Berbeda dibanding Jurgen Klopp

Pelatih baru Liverpool Arne Slot memberikan wawancara pertamanya soal rencananya.

Tri Cahyo Nugroho | 20 Jun, 16:47

Load More Articles