French Open 2020: Novak Djokovic Susul Rafael Nadal, Final Ideal Terjadi

Doddy Wiratama

Editor:

  • Novak Djokovic dipaksa bermain lima set kala berhadapan dengan Stefanos Tsitsipas dalam semifinal tunggal putra French Open 2020.
  • Setelah melalui duel alot selama 3 jam 54 menit, Novak Djokovic akhirnya memenangi laga dengan skor 6-3, 6-2, 5-7, 4-6, 6-1.
  • Berkat kemenangan ini, Novak Djokovic berhak melaju ke final French Open 2020 dan sudah dinanti oleh sang juara bertahan, Rafael Nadal.

SKOR.id - Laga ketat tersaji kala Novak Djokovic bersua Stefanos Tsitsipas dalam babak semifinal tunggal putra turnamen tenis Grand Slam French Open 2020.

Pertandingan yang digelar di Lapangan Philippe-Chartier itu berlangsung alot selama tiga jam 54 menit dan baru berakhir pada Sabtu (10/10/2020) dini hari WIB.

Novak Djokovic yang datang sebagai unggulan pertama French Open 2020 tampil solid di awal laga dengan sukses merebut dua set awal dengan skor 6-3, 6-2.

Petenis asal Serbia itu bahkan sempat mendapat match point kala unggul 5-4 pada set ketiga. Akan tetapi, Stefanos Tsitsipas tak mau menyerah begitu saja.

Stefanos Tsitsipas merespons apik dan berhasil merebut set ketiga dengan skor 7-5 yang kemudian menjadi momentum kebangkitan petenis asal Yunani itu.

Tren positif Tsitsipas berlanjut pada set berikutnya. Unggulan kelima French Open 2020 tersebut mampu menuntaskan set keempat dengan skor 6-4 dalam waktu 58 menit.

Imbang 2-2, pemenang laga semifinal French Open 2020 antara Djokovic dan Tsitsipas pun harus ditentukan pada set kelima.

Memasuki set penentuan, Novak Djokovic seolah mulai kembali menemukan sentuhan terbaiknya. Ia langsung tampil menggebrak hingga mampu unggul jauh 5-1.

Seakan tak mau berlama-lama lagi, Djokovic langsung mengakhiri set kelima dengan skor 6-1 yang sekaligus menyudahi perlawanan Tsitsipas.

"Stefanos adalah pemain hebat tetapi ia mulai kelelahan saat laga hampir berjalan empat jam," kata Djokovic seusai laga.

"Anda semua harus memberi banyak pujian untuk penampilannya di pertandingan ini."

Berkat kemenangan tersebut Novak Djokovic berhak melaju ke partai final French Open 2020.

Ini menjadi kali kelima Djokovic sukses menembus partai final turnamen tenis grand slam yang berlangsung di atas lapangan tanah liat Stade Roland Garros, Paris, Prancis, itu.

Dari empat partai final French Open yang pernah dilakoni sebelumnya, petenis 33 tahun tersebut hanya sekali berhasil tampil sebagai kampiun.

Momen istimewa itu terjadi saat Novak Djokovic mengalahkan Andy Murray (Britania Raya) pada final edisi 2016.

Djokovic tentu tak keberatan mengulang kisah manis empat tahun lalu itu. Masalahnya, lawan yang dihadapi pada final French Open 2020 bukan petenis sembarangan.

Pada laga final yang akan digelar Minggu (11/10/2020) malam WIB, Novak Djokovic bakal menghadapi unggulan kedua turnamen, Rafael Nadal.

Meski "hanya" berstatus unggulan kedua, Rafael Nadal sama sekali tak bisa dianggap remeh. Apalagi Roland Garros sudah seperti lapangan bermain bagi sang Raja Tanah Liat.

Petenis asal Spanyol itu pun tercatat sudah 99 kali meraih kemenangan di Roland Garros yang turut mengantarnya 13 kali menembus partai final French Open.

Dari 12 partai final French Open yang pernah dijalani, Nadal selalu mampu tampil sebagai pemenang sehingga namanya tercatat sebagai peraih gelar juara terbanyak ajang ini.

Rafael Nadal pun bakal tampil dengan semangat lebih demi mengamankan kemenangan ke-100 di Roland Garros sekaligus gelar ke-13 dalam ajang French Open.

Akan tetapi, Novak Djokovic tak perlu berkecil hati karena ia masih unggul head-to-head atas Rafael Nadal.

Dari 55 laga tenis yang pernah terjadi di antara mereka, Novak Djokovic sukses memetik 29 kemenangan berbanding 26 kali untuk Rafael Nadal.

Pertemuan pada laga puncak French Open 2020 juga layak disebut sfinal ideal mengingat posisi Novak Djokovic dan Rafael Nadal sebagai unggulan teratas pada nomor tunggal putra.

"Saya tentu memiliki banyak motivasi untuk memenangi laga Minggu nanti, tetapi ini adalah rumah Rafa. Ia sudah menang berkali-kali di sini," ujarnya.

"Saya harus menampilkan permainan terbaik karena saya mungkin akan menghadapi tantangan berat, yakni melawan Rafa di lapangan tanah liat Roland Garros," ia memungkasi.

Ikuti juga InstagramFacebookYouTube dan Twitter dari Skor Indonesia.

Berita Tenis Lainnya:

French Open 2020: Tren Berlanjut, Iga Swiatek Amankan Tiket Final

French Open 2020: Sofia Kenin Melaju ke Final Usai Mengatasi Petra Kvitova

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Bigetron Knights (Hendy AS/Skor.id)

Esports

PMGC 2024: Bigetron Knights Pepet Lima Besar Grup Yellow

Bigetron Knights memulai league stage PMGC 2024 Grup Yellow dengan menempati peringkat kelima.

Gangga Basudewa | 01 Nov, 02:34

Turnamen VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3. (Yusuf/Skor.id)

Esports

VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3: Hasil dan Jadwal Lengkap

Gelaran VALORANT Challengers 2024 SEA Split 3 sedang dihelat. Ini adalah hasil dan jadwal lengkap turnamen Valorant tingkat Asia Tenggara ini.

Thoriq Az Zuhri | 31 Oct, 22:28

PUBG Mobile Global Championship atau PMGC (Yusuf/Skor.id)

Esports

PUBG Mobile PMGC 2024: Hasil, Jadwal, dan Klasemen Lengkap

PMGC 2024 alias PUBG Mobile Global Championship sudah dimulai, berikut ini adalah hasil, jadwal, dan klasemen lengkapnya.

Thoriq Az Zuhri | 31 Oct, 22:25

Other Sports

Peringati Hari Jadi, Pos Indonesia Gelar Event Lari Pospay Run 2024 di Bandung

Pospay Run 2024 akan diselenggarakan pada 3 November mendatang untuk memperingati hari jadi Pos Indonesia ke-278.

Sumargo Pangestu | 31 Oct, 16:59

Sepatu lari atau running shoes (foto kiri) dan sepatu jalan (walking shoes) memiliki sejumlah perbedaan signifikan. (Hendy AS/Skor.id)

SKOR SPECIAL

Mengenal Perbedaan Sepatu Jalan dan Sepatu Lari

Sepatu jalan dan sepatu lari masing-masing memiliki kebutuhan berbeda untuk kecepatan yang berbeda pula.

Tri Cahyo Nugroho | 31 Oct, 16:46

Tom Hardy salah satu aktor Hollywood dengan kemampuan transformasi fisik luar biasa. Terakhir ia melakukannya untuk film bikin fisiknya untuk Venom: The Last Dance (Venom 3). (Jovi Arnanda/Skor.id)

Culture

Latihan Fisik Tom Hardy untuk Film Venom 3

Skor.id coba mengungkapkan bagaimana Tom Hardy mendapatan bentuk fisiknya yang besar untuk perannya dalam film Venom 3.

Tri Cahyo Nugroho | 31 Oct, 16:35

Serial Suporter, artikel khas Skor.id tentang pendukung klub segala level dari Liga Indonesia

National

Brajamusti, Komunitas Suporter yang Juga Berperan di Lingkungan Sosial

Brajamusti adalah salah satu kelompok suporter paling loyal untuk PSIM Yogyakarta.

Arista Budiyono | 31 Oct, 15:46

Komunitas pencinta skuter listrik meriahkan IMOS 2024 melalui riding sore menuju lokasi IMOS 2024 (Hendy AS/Skor.id).

Automotive

Komunitas Pencinta Skuter Listrik Gelar Riding Sore Menuju IMOS 2024

IMOS 2024 kedatangan lebih dari 200 pencinta skuter listrik.

Kunta Bayu Waskita | 31 Oct, 15:30

Liga Inggris 2024-2025. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Inggris

Liga Inggris 2024-2025: Jadwal, Hasil, Klasemen, dan Profil Klub Lengkap

Berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen, serta profil klub lengkap Liga Inggris 2024-2025 yang akan diupdate sepanjang musim bergulir.

Irfan Sudrajat | 31 Oct, 14:56

Kompetisi Liga Italia 2024-2025 dimulai pada Sabtu (17/8/2024) lalu. (Dede Sopatal Mauladi/Skor.id).

Liga Italia

Liga Italia 2024-2025: Jadwal, Hasil, dan Klasemen

Liga Italia 2024-2025 telah bergulir pada Sabtu (17/8/2024) lalu, berikut ini jadwal, hasil, dan klasemen yang diupdate sepanjang musim ini bergulir.

Irfan Sudrajat | 31 Oct, 14:51

Load More Articles