Christian Pulisic dan Debutan Terbaik di Liga Italia

Pradipta Indra Kumara

Editor: Pradipta Indra Kumara

Marco van Basten, Krzysztof Piatek, Alvaro Recoba, dan Christian Pulisic, tampil gemilan pada laga debutnya di Liga Italia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)
Marco van Basten, Krzysztof Piatek, Alvaro Recoba, dan Christian Pulisic, tampil gemilan pada laga debutnya di Liga Italia. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

SKOR.id - Sejak didatangkan dari Chelsea pada bursa transfer musim panas, Christian Pulisic akhirbta menjalani debut yang indah bersama AC Milan pada pertandingan debutnya di kompetisi Liga Italia (Serie A) musim 2023-2024.

Christian Pulisic tampil gemilang pada pertandingan antara Bologna vs AC Milan di laga perdana Liga Italia musim 2023-2024 yang digelar di Stadion Renato Dell'Ara, Selasa (22/8/2023).

Pemain dengan julukan Kapten Amerika itu menceploskan satu gol ke gawang Bologna, dan aksi Christian Pulisic ini dinilai menjadi salah satu debut terbaik untuk tim yang berlaga di Liga Italia.

Mencetak gol pada pertandingan debut jelas merupakan debut impian, terutama pemain bertipe menyerang seperti Christian Pulisic, kemampuannya dalam meanfaatkan ruang, kontrol bola, hingga kecepatannya membuat laga debutnya mendapat sorotan.

Masih jauh baginya untuk meninggalkan jejak besar di Liga Italia, tetapi ia telah bergabung dengan para pemain yang sudah mencatatkan debut manis di Serie A, termasuk beberapa legenda.

Dilansir dari Sky Sport, berikut ini sederet pemain yang tampil gemilang pada laga debutnya di kompetisi Liga Italia.

1. Alvaro Recoba

Pada 31 Agustus 1997, pendukung Inter Milan menantikan debut sang fenomenal, Ronaldo Nazario, saat timnya menghadapi Brescia di laga perdana, tetapi bintang asal Brasil itu justru tak mencetak gol di laga debutnya.

Muncullah sosok Alvaro Recoba yang juga tampil pada laga debutnya, dengan penampilan mata orientalnya yang khas, ia mencuri perhatian di pertandingan melawan brescia itu berkat dua gol yang diciptakannya.

2. Dario Hubner

Mendapat julukan Tatanka (sejenis bison), Dario Hubner menjadi salah satu penyerang tajam yang justru namanya kurang diperhitungkan di kompetisi Liga Italia.

Debutnya terjadi bersama Brescia, saat Alvaro Recoba, memenangkan Inter Milan, Dario Hubner mencetak satu gol di laga tersebut, sepanjang musim 1997-1998, ia total menorehkan 16 gol dalam 30 laga di Liga Italia.

3. Marco van Basten dan Ruud Gullit

Marco van Basten adalah penyerang yang sempurna, tercipta untuk menciptakan gol, hanya masalah cedera yang mengganggu perjalanan kariernya.

Bersama Ruud Gullit, Marco van Basten menjalani debut sempurna bersama AC Milan dengan torehan gol saat tampil menghadapi AC Pisa dalam laga yang berakhir 3-1 untuk kemenangan I Rossoneri.

4. Hidetoshi Nakata

Hidetoshi Nakata menjalani debut apik di Serie A, saat membela Perugia menghadapi Juventus pada musim 1998-1999 dengan torehan dua gol, meski akhirnya timnya kalah 3-4.

Kehadiran dan debut manisnya di Liga Italia mendapat respons luar biasa dari para wartawan Asia, ia juga meraih kesuksesan bersama AS Roma saat merengkuh Scudetto di kemudian hari.

Cover Khvicha Kvaratskhelia (Napoli). (Dede Mauladi Skor/id )
Pemain Napoli, Khvicha Kvaratskhelia. (Dede Mauladi Skor/id )

5. Khvicha Kvaratskhelia

Khvicha Kvaratskhelia alias Kvaradona menjadi salahs atu pemain paling bersinar dalam kesuksesan Napoli meraih gelar Scudetto musim 2022-2023.

Pemain asal Georgia itu mencetak satu gol dan satu assist saat menjalani debut bersama Napoli di Liga Italia, dalam kemenangan 5-2 atas Hellas Verona.

6. Krzysztof Piatek

Krzysztof Piatek menjadi pemain yang berhasil mencuri perhatian pada musim 2018-2019 bersama Genoa, setelah mencetak satu gol di laga debut ia kemudian mencetak delapan gol dalam enam laga selanjutnya.

Total ia mencetak 13 gol bersama Genoa, sebelum pindah ke AC Milan pada pertengaham musim, dengan tambahan 9 gol di Liga Italia.

7. Luca Caldirola

Berposisi sebagai bek, Luca Caldirola mencetak dua gol pada laga debutnya di kasta tertinggi Liga Italia saat membantu Benevento menang dengan skor 3-2 atas Sampdoria di musim 2020-2021.

Luca Caldirola kini berseragam Monza, dan masih bertahan di Serie A untuk meneruskan petualangannya.

8. Zico

Legenda Brasil, Zico, pernah merasakan debut indah di ajang Liga Italia, ketika masih berseragam Udinese, ysetelah hengkang dari Flamengo pada Juli 1983.

Zico mencetak dua gol pada laga menghadapi Genoa di musim 1983-1984, dalam laga yang berakhir dengan skor 5-0 untuk kemenangan Udinese.

9. Alexandre Pato

Alexandre Pato baru bergabung dengan AC Milan pada pertengahan musim 2007-2008 dari klub asal Brasil, Internacional, terbentuklah trio KaPaRo (Kaka, Pato, Ronaldo) yang cukup ditakuti saat itu.

Alexandre Pati mencetak gol pada laga debutnya saat AC Milan mengalahkan Napoli dengan skor 5-2 pada giornata ke-18 musim 2007-2008.

10. Mauro Zarate

Mauro Zarate menjadi talenta yang dinantikan aksinya di Liga Italia, dan langsung unjuk gigi dengan torehan dua gol untuk Lazio pada laga debutnya melawan Cagliari musm 2008-2009.

Sepanjang kompetisi Liga Italia musim 2008-2009, Mauro Zarate menorehkan 13 gol dalam 36 pertandingan bersama Lazio.

11. Pencetak Hat-trick di Laga Debut

Bagaikan edisi langka, tak banyak pemain debutan di Liga Italia yang menorehkan hat-trick pada laga debutnya, yang pertama adalah Luigi Ossoinach bersama AS Roma pada musim pertama Serie A (1929-1930).

Pemain lainnya adalah Istvan Nyers, yang mencatatkan hat-trick untuk Inter Milan saat melawan Sampdoria di musim 1948-1949, dan Karl Aage Hansen melalui trigolnya untuk Atalanta pada laga melawan Bologna yang berakhir 6-2 di musim 1949-1950.

Source: Sky Italia

RELATED STORIES

6 Pencetak Gol Terbanyak Pekan Pertama Liga Italia

6 Pencetak Gol Terbanyak Pekan Pertama Liga Italia

Setidaknya ada enam pemain di daftar teratas pencetak gol terbanyak pekan perdana Liga Italia.

Hasil Inter Milan vs Monza: Lautaro Martinez Dua Gol, I Nerazzurri Menang 2-0

Hasil Inter Milan vs Monza: Lautaro Martinez Dua Gol, I Nerazzurri Menang 2-0

Inter MIlan menang 2-0 atas Monza pada pertandingan pekan pertama Liga Italia 2023-2024, lewat dua gol yang diciptakan Lautaro Martinez.

AC Milan Umumkan Pembelian Bek Muda Argentina, Marco Pellegrino

Marco Pellegrino disebut sebagai bek modern yang memiliki kemampuan spesial dalam bola udara baik bertahan maupun menyerang.

Skor co creators network
RIGHT_ARROW
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
PLAY_ICON
RIGHT_ARROW

THE LATEST

Roster RRQ untuk MPL ID Season 16. (RRQ)

Esports

Kata Khezcute Soal Krisis RRQ Hoshi di MPL ID Season 16

RRQ Hoshi kini terancam gagal ke playoff karena kini tengah menempati peringkat ketujuh atau zona merah.

Gangga Basudewa | 09 Oct, 14:40

Bek Timnas Indonesia, Justin Hubner. (Grafis: Yusuf/Skor.id)

Timnas Indonesia

Justin Hubner Sampaikan Permohonan Maaf, Ajak Fokus ke Laga Kontra Irak

Sebelumnya, Justin sempat mengunggah ulang postingan kekasihnya, Jennifer Coppen.

Gangga Basudewa | 09 Oct, 13:29

rafael struick cover

Timnas Indonesia

Rafael Struick Tak Kunjung Gabung Timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri Beri Penjelasan

Pelatih Timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri, juga menyinggung Marselino Ferdinan dan bicara soal Tim Geypens.

Taufani Rahmanda | 09 Oct, 12:30

Kompetisi usia muda Elite Pro Academy atau EPA kasta tertinggi untuk usia 20 musim baru, EPA Super League U-20 2025-2026. (Deni Sulaeman/Skor.id)

National

EPA Super League U-20 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen

Jadwal, hasil, dan klasemen EPA Super League U-20 2025-2026 yang terus diperbarui seiring bergulirnya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 09 Oct, 12:30

Timnas U-23 Indonesia vs Timnas U-23 India atau Indonesia vs India pada laga uji coba internasional di Stadion Madya, Jakarta, pada 10 dan 13 Oktober 2025. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Timnas Indonesia

Prediksi dan Link Live Streaming Timnas U-23 Indonesia vs India U-23 di Uji Coba Pertama

Laga pertama Timnas U-23 Indonesia dalam persiapan menuju SEA Games 2025 pada Jumat (10/10/2025) malam.

Taufani Rahmanda | 09 Oct, 12:07

Honor of Kings (Jovi Arnanda/Skor.id)

Esports

Honor of Kings Rilis Face Skin Eksklusif Pertama dari Indonesia

Konten kreator, Ibot, menjadi orang Indonesia pertama yang mendapatkan face skin eksklusif dari Honor of Kings.

Gangga Basudewa | 09 Oct, 11:13

Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. (Rahmat Ari Hidayat/Skor.id)

Bola Internasional

Shin Tae-yong Resmi Dipecat Ulsan HD

Shin Tae-yong hanya bertahan selama dua bulan saja dan memimpin tim selama 10 pertandingan.

Gangga Basudewa | 09 Oct, 11:04

Liga 1

Suntikan Energi Baru, Persija Resmi Berkolaborasi dengan Hyundai

Persija berharap kerja sama dengan Hyundai bisa berlangsung dengan kurun waktu yang lama.

Sumargo Pangestu | 09 Oct, 09:57

Malaysia Diumumkan Jadi Tuan Rumah IESF WEC 2025 game Mobile Legends. (Grafis: Deni Sulaeman/Skor.id)

Esports

Timnas MLBB Indonesia Siapkan yang Terbaik untuk IESF WEC 2025

Kejuaraan Esports Dunia IESF 2025 akan berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia, pada 1-7 Desember 2025 mendatang.

Gangga Basudewa | 09 Oct, 09:57

Kompetisi futsal kasta tertinggi di Indonesia, Pro Futsal League 2025-2026. (Kevin Bagus Prinusa/Skor.id)

Futsal

Pro Futsal League 2025-2026: Jadwal, Hasil dan Klasemen Lengkap

Jadwal, hasil, dan klasemen Pro Futsal League 2025-2026 yang terus diperbaharui seiring berjalannya kompetisi.

Taufani Rahmanda | 09 Oct, 08:13

Load More Articles